Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

B'T X

Indeks B'T X

, dibaca "beat X", adalah sebuah manga fiksi ilmiah yang dikarang Masami Kurumada, pengarang Saint Seiya.

25 hubungan: ABS-CBN, Anime, Fiksi ilmiah, Gurun Gobi, Indosiar, Jepang, Jerman, Kadokawa Shoten, Kecerdasan buatan, Manga, Manusia, Masami Kurumada, Mecha, Robot, Saint Seiya, SCTV, Tiongkok, TMS Entertainment, TV Azteca, Video animasi orisinal, 1996, 1997, 21 Agustus, 21 September, 6 April.

ABS-CBN

ABS-CBN (inisial bagi nama jaringan sebelumnya, Alto Broadcasting System - Chronicle Broadcasting Network) adalah stasiun televisi terbesar dan tertua di Filipina dengan pendapatan dari iklan mencapai ₱ 21.2 miliar pada tahun fiskal 2015.

Baru!!: B'T X dan ABS-CBN · Lihat lebih »

Anime

514x514px Anime adalah animasi asal Jepang yang digambar dengan tangan maupun menggunakan teknologi komputer.

Baru!!: B'T X dan Anime · Lihat lebih »

Fiksi ilmiah

Fiksi ilmiah atau cerkan ilmiah (bahasa Inggris: science fiction) adalah suatu bentuk fiksi spekulatif yang terutama membahas tentang pengaruh sains dan teknologi yang diimajinasikan terhadap masyarakat dan para individual.

Baru!!: B'T X dan Fiksi ilmiah · Lihat lebih »

Gurun Gobi

Pemandangan Gurun Gobi di Daerah Otonomi Mongolia Dalam, Tiongkok Gobi (Говь,, "semi-gurun") adalah sebuah kawasan gurun yang sangat besar di Republik Rakyat Tiongkok dan bagian selatan Mongolia.

Baru!!: B'T X dan Gurun Gobi · Lihat lebih »

Indosiar

Indosiar (secara resmi bernama Indosiar Visual Mandiri, disingkat IVM) adalah salah satu jaringan televisi swasta nasional di Indonesia, yang beroperasi dari Daan Mogot, Jakarta Barat sejak tahun 1995.

Baru!!: B'T X dan Indosiar · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: B'T X dan Jepang · Lihat lebih »

Jerman

Jerman (Deutschland), secara resmi disebut sebagai Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa.

Baru!!: B'T X dan Jerman · Lihat lebih »

Kadokawa Shoten

, dahulu, adalah penerbit di bawah Kadokawa Corporation yang berkedudukan di Tokyo, Jepang.

Baru!!: B'T X dan Kadokawa Shoten · Lihat lebih »

Kecerdasan buatan

Robot ASIMO menggunakan sensor dan algoritme kecerdasan buatan untuk menuruni tangga dan menghindari rintangan Kecerdasan buatan adalah kecerdasan yang ditambahkan kepada suatu sistem yang bisa diatur dalam konteks ilmiah atau bisa disebut juga inteligensi artifisial atau hanya disingkat AI, didefinisikan sebagai kecerdasan entitas ilmiah.

Baru!!: B'T X dan Kecerdasan buatan · Lihat lebih »

Manga

adalah komik atau novel grafik yang dibuat di Jepang atau menggunakan bahasa Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di sana pada akhir abad ke-19.

Baru!!: B'T X dan Manga · Lihat lebih »

Manusia

Dua anak perempuan manusia Manusia (Homo sapiens) adalah spesies primata yang jumlahnya paling banyak dan tersebar luas.

Baru!!: B'T X dan Manusia · Lihat lebih »

Masami Kurumada

Masami Kurumada (車田正美 — Kurumada Masami) ialah seorang mangaka yang lahir pada tanggal 6 Desember 1953.

Baru!!: B'T X dan Masami Kurumada · Lihat lebih »

Mecha

Istilah merujuk kepada gagasan ilmiah dan genre fiksi ilmiah yang terpusat pada robot atau mesin raksasa yang dikendalikan oleh orang.

Baru!!: B'T X dan Mecha · Lihat lebih »

Robot

Sophia, robot pertama yang memiliki status kewarganegaraan seperti manusia Robot humanoid yang tersenyum dan berpose bersama seorang wanita Robot yang sedang bermain sepak bola Robot humanoid memainkan trompet. Robot adalah seperangkat alat mekanik yang bisa melakukan tugas fisik, baik dengan pengawasan dan kontrol manusia, ataupun menggunakan program yang telah didefinisikan terlebih dahulu (kecerdasan buatan).

Baru!!: B'T X dan Robot · Lihat lebih »

Saint Seiya

Saint Seiya (聖闘士星矢 Seinto Seiya) atau judul lengkapnya Saint Seiya: Kesatria-kesatria Zodiak atau hanya Kesatria-kesatria Zodiak adalah anime dan manga karya Masami Kurumada.

Baru!!: B'T X dan Saint Seiya · Lihat lebih »

SCTV

SCTV (singkatan dari Surya Citra Televisi) adalah sebuah jaringan televisi swasta nasional di Indonesia.

Baru!!: B'T X dan SCTV · Lihat lebih »

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia. Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin dengan sistem 1 partai oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Republik Rakyat Tiongkok (PKT). Sekalipun sering kali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai. Jadi kesimpulannya ideologi pemerintah Tiongkok adalah Komunisme tetapi ideologi ekonomi Tiongkok adalah Kapitalisme. Tiongkok Daratan adalah istilah yang digunakan untuk merujuk kepada kawasan di bawah pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok, tidak termasuk Hong Kong, Makau, dan sementara Republik Tiongkok/Taiwan mengacu pada entitas lain yang dulu pernah memimpin Tiongkok Daratan sejak tahun 1912 hingga terusirnya pada Perang Saudara Tiongkok ke Pulau Formosa dan pulau sekitarnya pada tahun 1949. Namun Republik Tiongkok/Taiwan berhasil bertahan dan mempertahankan sisa wilayahnya hingga saat ini. Saat ini Republik Tiongkok/Taiwan hanya memimpin pulau Formosa dan pulau sekitarnya. Republik Rakyat Tiongkok mengklaim wilayah milik Republik Tiongkok/Taiwan namun tidak memerintahnya, sedangkan Republik Tiongkok/Taiwan mengklaim kedaulatan terhadap seluruh Tiongkok daratan yang saat ini dikuasai Republik Rakyat Tiongkok. Pemerintahan Tiongkok sejak zaman dahulu sampai terbagi dua di zaman sekarang memiliki ekonomi paling besar dan paling kompleks di dunia selama lebih dari dua ribu tahun dan belasan dinasti Kekaisaran Tiongkok, beserta dengan beberapa masa kejayaan dan kejatuhan. Sejak diperkenalkannya reformasi ekonomi tahun 1978 oleh Presiden Deng Xiaoping, Republik Rakyat Tiongkok menjadi negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. Per 2013, negara ini menjadi ekonomi terbesar kedua di dunia berdasarkan total nominal GDP dan PPP, serta menjadi eksportir dan importir terbesar di dunia. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara yang memiliki senjata nuklir dan memiliki tentara aktif terbesar dunia, dengan belanja militer terbesar kedua dunia. Republik Rakyat Tiongkok menjadi anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa tahun 1971, di mana ia menggantikan dan mengusir Republik Tiongkok/Taiwan sebagai anggota tetap Dewan Keamanan PBB. Republik Rakyat Tiongkok juga menjadi anggota berbagai macam organisasi lain seperti WTO, APEC, BRICS, Shanghai Cooperation Organization, BCIM dan G-20. Republik Rakyat Tiongkok adalah kekuatan besar di Asia, dan menjadi negara super yang potensial menurut beberapa pengamat.

Baru!!: B'T X dan Tiongkok · Lihat lebih »

TMS Entertainment

, sebelumnya dikenal sebagai (anak perusahaan dari Sega Sammy sejak tahun 2005), adalah studio animasi Jepang yang didirikan pada Oktober 1946.

Baru!!: B'T X dan TMS Entertainment · Lihat lebih »

TV Azteca

TV Azteca, S.A.B. de C.V., adalah konglomerat multimedia Meksiko yang dimiliki oleh Grupo Salinas.

Baru!!: B'T X dan TV Azteca · Lihat lebih »

Video animasi orisinal

Animasi video asli (Original Video Animation (OVA), オリジナル・ビデオ・アニメーション Orijinaru bideo animēshon) yaitu sebuah istilah di Jepang untuk menyebut sebuah atau serangkaian anime yang dipublikasikan langsung ke dalam format video tanpa didahului penyiaran di televisi ataupun bioskop.

Baru!!: B'T X dan Video animasi orisinal · Lihat lebih »

1996

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: B'T X dan 1996 · Lihat lebih »

1997

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: B'T X dan 1997 · Lihat lebih »

21 Agustus

21 Agustus adalah hari ke-233 (hari ke-234 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: B'T X dan 21 Agustus · Lihat lebih »

21 September

21 September adalah hari ke-264 (hari ke-265 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: B'T X dan 21 September · Lihat lebih »

6 April

6 April adalah hari ke-96 (hari ke-97 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: B'T X dan 6 April · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

B't x.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »