Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

FC Barcelona 2–8 FC Bayern München

Indeks FC Barcelona 2–8 FC Bayern München

Pertandingan Ikonik babak perempat final Liga Champions UEFA 2019–2020 antara Barcelona dan Bayern München berlangsung pada 14 Agustus 2020 di Estádio da Luz, Lisboa, Portugal.

123 hubungan: Adu penalti, Al Jazeera, Alphonso Davies, Ansu Fati, Antoine Griezmann, Arena Allianz, Arjen Robben, Arturo Vidal, AS Roma, Asisten wasit, Asisten wasit video, Asosiasi Sepak Bola Slovenia, Álvaro Odriozola, Éric Abidal, Babak grup Liga Champions UEFA 1997–1998, Babak grup Liga Champions UEFA 1998–1999, Babak grup Liga Champions UEFA 2019–2020, Babak grup Liga Champions UEFA 2021–2022, Babak grup Liga Champions UEFA 2022–2023, BBC Sport, Borussia Dortmund, Camp Nou, Chelsea F.C., Corentin Tolisso, Cristiano Ronaldo, Damir Skomina, David Alaba, Diario Marca, Ernesto Valverde, Fabio Capello, FC Barcelona, FC Bayern München, FC Schalke 04, Federasi Sepak Bola Italia, Federasi Sepak Bola Portugal, Final Liga Champions UEFA 2020, FK Crvena Zvezda, Forbes, Franz Beckenbauer, Frenkie de Jong, Gerard Piqué, Goal.com, Hansi Flick, Hasan Salihamidžić, Iñaki Peña, Inter Milan, Ivan Perišić, Ivan Rakitić, Jamal Musiala, Javi Martínez, ..., Jérôme Boateng, Jürgen Klinsmann, Jordi Alba, Josep Maria Bartomeu, Joshua Kimmich, Juventus F.C., Kelembapan, Kingsley Coman, Leon Goretzka, Liga Champions UEFA, Liga Champions UEFA 1992–1993, Liga Champions UEFA 1994–1995, Liga Champions UEFA 1998–1999, Liga Champions UEFA 2008–2009, Liga Champions UEFA 2012–2013, Liga Champions UEFA 2014–2015, Liga Champions UEFA 2019–2020, Liga Eropa UEFA 2019–2020, Liga Eropa UEFA 2021–2022, Lionel Messi, Lisboa, Liverpool F.C., Louis van Gaal, Lucas Hernández, Ludovit Reis, Luis Fernández, Luis Suárez, Manuel Neuer, Marc-André ter Stegen, Mineirazo, Nélson Semedo, Neymar, Niklas Süle, Niko Kovač, Norberto Murara Neto, Olympiakos F.C., Olympique Lyonnais, Ousmane Dembélé, Pandemi Covid-19 di Eropa, Paris Saint-Germain F.C., Pep Guardiola, Perpanjangan waktu (sepak bola), Philippe Coutinho, Piala Dunia FIFA 2014, Piala Generalísimo 1946, Quique Setién, Real Madrid C.F., Riqui Puig, Robert Lewandowski, Ronald Araújo, Ronald Koeman, S.S.C. Napoli, Sang Pemain dalam Pertandingan (sepak bola), Serge Gnabry, Sergi Roberto, Sergio Busquets, Sevilla FC, Sistem gugur, SK Slavia Praha, Stadion da Luz, Stadion Tottenham Hotspur, Sven Ulreich, Tanpa penonton (olahraga), The Guardian, The Independent, The New York Times, Thiago Alcântara, Thomas Müller, Tim nasional sepak bola Brasil, Tim nasional sepak bola Jerman, Tottenham Hotspur F.C., Uni Sepak Bola Eropa, Waktu Musim Panas Eropa Barat. Memperluas indeks (73 lebih) »

Adu penalti

Adu penalti, atau lebih tepat disebut adu tendangan penalti, merupakan cara dipakai untuk menentukan pemenang dalam sebuah pertandingan sepak bola yang harus diakhiri dengan kemenangan/kekalahan (tidak bisa seri).

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Adu penalti · Lihat lebih »

Al Jazeera

Al Jazeera (الجزيرة yang berarti "pulau" atau "jazirah") adalah stasiun televisi berbahasa Arab dan Inggris yang berbasis di Doha, Qatar.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Al Jazeera · Lihat lebih »

Alphonso Davies

Alphonso Boyle Davies adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Kanada yang bermain sebagai gelandang sayap dan bek kiri untuk tim Bundesliga Bayern München dan tim nasional Kanada.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Alphonso Davies · Lihat lebih »

Ansu Fati

Anssumane "Ansu" Fati Vieira (lahir 31 Oktober 2002) adalah seorang pemain klub sepak bola Liga Utama Inggris Brighton & Hove Albion, dipinjam dari klub sepak bola La Liga Barcelona dan tim nasional Spanyol yang bermain sebagai Penyerang Sayap.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Ansu Fati · Lihat lebih »

Antoine Griezmann

Antoine Griezmann adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Prancis yang bermain sebagai penyerang untuk klub Spanyol Atlético Madrid, dan ia juga bermain untuk tim nasional Prancis.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Antoine Griezmann · Lihat lebih »

Arena Allianz

Allianz Arena adalah nama sebuah stadion sepak bola yang terletak di distrik Fröttmaning di sebelah utara kota Munchen, Jerman.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Arena Allianz · Lihat lebih »

Arjen Robben

Arjen Robben adalah mantan pemain sepak bola asal Belanda.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Arjen Robben · Lihat lebih »

Arturo Vidal

Arturo Erasmo Vidal Pardo adalah seorang pemain sepak bola profesional Chili yang bermain sebagai gelandang Flamengo.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Arturo Vidal · Lihat lebih »

AS Roma

Associazione Sportivo Roma atau biasa di sebut dengan A.S. Roma atau Roma saja adalah klub sepak bola yang bermarkas di Roma, Italia.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan AS Roma · Lihat lebih »

Asisten wasit

Asisten wasit (dikenal pula sebagai hakim garis) adalah salah satu pengadil dalam pertandingan sepak bola yang bertugas membantu wasit utama dalam menegakkan Laws of the Game selama pertandingan.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Asisten wasit · Lihat lebih »

Asisten wasit video

Seorang wasit Liga Utama Sepak Bola Amerika Serikat sedang meninjau pertandingan sepak bola menggunakan monitor sampingan Asisten Wasit Video (Video Assistant Referee) atau adalah asisten wasit sepak bola yang bertugas meninjau keputusan wasit kepala dengan melihat rekaman video instan dan ''headset'' sebagai alat komunikasi.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Asisten wasit video · Lihat lebih »

Asosiasi Sepak Bola Slovenia

Asosiasi Sepak Bola Slovenia (Nogometna zveza Slovenije (NZS)) adalah badan pengendali sepak bola di Slovenia.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Asosiasi Sepak Bola Slovenia · Lihat lebih »

Álvaro Odriozola

Álvaro Odriozola Arzallus atau Odriozola adalah pemain sepak bola profesional asal Spanyol yang bermain untuk Real Madrid sebagai pemain bek kanan.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Álvaro Odriozola · Lihat lebih »

Éric Abidal

Éric Abidal adalah seorang mantan pemain sepak bola Prancis yang biasa bermain pada posisi bek.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Éric Abidal · Lihat lebih »

Babak grup Liga Champions UEFA 1997–1998

Babak grup Liga Champions UEFA 1997–1998 dimulai pada 17 September 1997 dan berakhir pada 10 Desember 1997.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Babak grup Liga Champions UEFA 1997–1998 · Lihat lebih »

Babak grup Liga Champions UEFA 1998–1999

Babak grup Liga Champions UEFA 1998–1999 dimulai pada 16 September 1998 dan berakhir pada 9 Desember 1998.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Babak grup Liga Champions UEFA 1998–1999 · Lihat lebih »

Babak grup Liga Champions UEFA 2019–2020

Babak grup Liga Champions UEFA 2019-2020 dimulai pada tanggal 17 September 2019 dan berakhir pada 11 Desember 2019.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Babak grup Liga Champions UEFA 2019–2020 · Lihat lebih »

Babak grup Liga Champions UEFA 2021–2022

Babak grup Liga Champions UEFA 2021–22 dimulai pada 14 September 2021 dan berakhir pada 9 Desember 2021.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Babak grup Liga Champions UEFA 2021–2022 · Lihat lebih »

Babak grup Liga Champions UEFA 2022–2023

Babak grup Liga Champions UEFA 2022–2023 dimulai pada 6 September 2022 dan berakhir pada 2 November 2022.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Babak grup Liga Champions UEFA 2022–2023 · Lihat lebih »

BBC Sport

BBC Sport adalah departemen dari divisi BBC North yang menyediakan cakupan olahraga nasional untuk BBC Television, radio dan online.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan BBC Sport · Lihat lebih »

Borussia Dortmund

Ballspielverein Borussia 09 e.V. Dortmund umumnya dikenal sebagai Borussia Dortmund, atau disingkat sebagai BVB, adalah klub sepak bola Jerman yang berbasis di Dortmund, Rhine-Westphalia Utara.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Borussia Dortmund · Lihat lebih »

Camp Nou

Camp Nou adalah sebuah stadion sepak bola di Barcelona, Spanyol.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Camp Nou · Lihat lebih »

Chelsea F.C.

Chelsea Football Club adalah sebuah klub sepak bola profesional yang bermarkas di Fulham, London.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Chelsea F.C. · Lihat lebih »

Corentin Tolisso

Corentin Tolisso adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Prancis yang bermain untuk klub Bayern Munich pada posisi Gelandang.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Corentin Tolisso · Lihat lebih »

Cristiano Ronaldo

Cristiano Ronaldo dos Santos Aveiro adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Portugal yang bermain di klub Arab Saudi Al-Nassr FC sebagai penyerang dan juga kapten tim nasional Portugal.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Cristiano Ronaldo · Lihat lebih »

Damir Skomina

Damir Skomina adalah seorang wasit sepak bola berkewarganegaraan Slovenia.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Damir Skomina · Lihat lebih »

David Alaba

David Olatukunbo Alaba adalah seorang pemain sepak bola profesional Austria yang bermain untuk klub La Liga, Real Madrid dan tim nasional Austria.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan David Alaba · Lihat lebih »

Diario Marca

Marca adalah harian surat kabar nasional Spanyol yang dimiliki oleh Editorial Unidad.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Diario Marca · Lihat lebih »

Ernesto Valverde

Ernesto Valverde Tejedor adalah seorang mantan pemain sepak bola berkewarganegaraan Spanyol.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Ernesto Valverde · Lihat lebih »

Fabio Capello

Fabio Capello adalah salah satu pelatih terbaik dalam sejarah sepak bola dunia.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Fabio Capello · Lihat lebih »

FC Barcelona

Fútbol Club Barcelona, juga dikenal sebagai Barcelona atau Barça, adalah klub sepak bola profesional yang berbasis di Barcelona, Catalunya, Spanyol, yang ikut serta di kompetisi tertinggi sepak bola Spanyol, La Liga.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan FC Barcelona · Lihat lebih »

FC Bayern München

Fußball-Club Bayern München e.V., juga dikenal sebagai Bayern München, FC Bayern Minga (dalam bahasa Bayern), atau FC Bayern, adalah klub sepak bola profesional Jerman yang berbasis di kota München, Bavaria, Jerman.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan FC Bayern München · Lihat lebih »

FC Schalke 04

Fußballclub Gelsenkirchen-Schalke 04 e. V., juga dikenal sebagai FC Schalke 04 merupakan sebuah tim sepak bola Jerman bermarkas di Gelsenkirchen, sebuah kota pertambangan di Jerman.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan FC Schalke 04 · Lihat lebih »

Federasi Sepak Bola Italia

Federasi Sepak Bola Italia (Federazione Italiana Giuoco Calcio; FIGC) yang dikenal sebagai Federcalcio adalah badan pengatur sepak bola di Italia yang berbasis di ibu kota Roma, dan departemen teknis di Coverciano Firenze.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Federasi Sepak Bola Italia · Lihat lebih »

Federasi Sepak Bola Portugal

Federasi Sepak Bola Portugal (FPF) (Federação Portuguesa de Futebol) adalah badan pengatur sepak bola di Portugal.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Federasi Sepak Bola Portugal · Lihat lebih »

Final Liga Champions UEFA 2020

Final Liga Champions UEFA 2020 adalah pertandingan final Liga Champions UEFA 2019–2020, musim ke-65 turnamen antarklub sepak bola utama Eropa yang diselenggarakan UEFA, dan musim ke-28 sejak berganti nama dari Piala Champions Eropa ke Liga Champions UEFA.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Final Liga Champions UEFA 2020 · Lihat lebih »

FK Crvena Zvezda

Fudbalski klub Crvena zvezda (Фудбалски клуб Црвена звезда,; Red Star Football Club / Red Star Belgrade), adalah klub sepak bola profesional yang berbasis di Beograd.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan FK Crvena Zvezda · Lihat lebih »

Forbes

Gedung Forbes pada Fifth Avenue di New York City (sekarang milik New York University) Majalah Forbes adalah sebuah majalah bisnis dan finansial Amerika Serikat yang didirikan pada 1917 oleh B.C. Forbes.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Forbes · Lihat lebih »

Franz Beckenbauer

Franz Anton Beckenbauer adalah mantan pemain dan manajer sepak bola profesional Jerman.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Franz Beckenbauer · Lihat lebih »

Frenkie de Jong

Frenkie de Jong (lahir 12 Mei 1997) adalah seorang pemain sepak bola profesional Belanda yang bermain sebagai gelandang untuk klub La Liga FC Barcelona dan tim nasional Belanda.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Frenkie de Jong · Lihat lebih »

Gerard Piqué

Gerard Piqué Bernabeu merupakan seorang mantan pemain sepak bola berkebangsaan Spanyol yang dulu pernah membela klub Manchester United dan di club Barcelona.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Gerard Piqué · Lihat lebih »

Goal.com

Goal.com adalah sebuah situs web berita sepak bola internasional.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Goal.com · Lihat lebih »

Hansi Flick

Hans-Diëter "Hansi" Flick adalah seorang mantan pemain, dan pelatih sepak bola yang melatih Tim nasional Jerman menggantikan pelatih sebelumnya yaitu Joachim Low, yang telah menjabat sebagai pelatih selama 15 tahun.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Hansi Flick · Lihat lebih »

Hasan Salihamidžić

Hasan Salihamidžić adalah seorang mantan pemain sepak bola asal Bosnia.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Hasan Salihamidžić · Lihat lebih »

Iñaki Peña

Ignacio "Iñaki" Peña Sotorres (lahir 2 Maret 1999), adalah pemain sepak bola profesional Spanyol yang bermain sebagai penjaga gawang untuk FC Barcelona B.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Iñaki Peña · Lihat lebih »

Inter Milan

Football Club Internazionale Milano, atau yang dikenal dengan nama Internazionale ataupun juga Inter, dan bahasa sehari-hari dikenal sebagai Inter Milan di luar Italia, adalah sebuah klub sepak bola profesional asal Italia yang saat ini bermain di Serie A Liga Italia.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Inter Milan · Lihat lebih »

Ivan Perišić

Ivan Perišić adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Kroasia yang bermain untuk klub Tottenham Hotspur pada posisi gelandang.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Ivan Perišić · Lihat lebih »

Ivan Rakitić

ivan Rakitić adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Kroasia kelahiran Swiss yang bermain untuk klub Sevilla pada posisi gelandang.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Ivan Rakitić · Lihat lebih »

Jamal Musiala

Jamal Musiala (lahir 26 Februari 2003) adalah pemain sepak bola profesional Jerman-Inggris yang bermain sebagai gelandang serang untuk klub Bundesliga Bayern Munich dan tim nasional Jerman.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Jamal Musiala · Lihat lebih »

Javi Martínez

Javier "Javi" Martínez Aginaga adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Spanyol yang bermain untuk klub Qatar SC pada posisi gelandang.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Javi Martínez · Lihat lebih »

Jérôme Boateng

Jérôme Boateng merupakan seorang pemain sepak bola Jerman yang berposisi sebagai bek.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Jérôme Boateng · Lihat lebih »

Jürgen Klinsmann

Jürgen Klinsmann merupakan mantan pemain sepak bola berkebangsaan Jerman dan pernah menjadi pelatih tim nasional sepak bola Jerman yang berhasil menempati peringkat 3 pada Piala Dunia 2006 dan juga pernah melatih klub Bayern München.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Jürgen Klinsmann · Lihat lebih »

Jordi Alba

Jordi Alba Ramos adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Spanyol yang bermain untuk klub Inter Miami pada posisi bek.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Jordi Alba · Lihat lebih »

Josep Maria Bartomeu

Josep Maria Bartomeu Floreta adalah presiden FC Barcelona periode 2015–2020.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Josep Maria Bartomeu · Lihat lebih »

Joshua Kimmich

Joshua Walter Kimmich adalah seorang pemain sepak bola profesional Jerman yang bermain sebagai gelandang bertahan untuk klub Bayern München dan juga tim nasional Jerman.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Joshua Kimmich · Lihat lebih »

Juventus F.C.

Juventus Football Club S.p.A. (dari bahasa Latin:Nama "Juventus" ialah terjemahan bahasa Piedmont dari kata Latin iuventus (youth dalam Bahasa Inggris). iuventus: masa muda), biasa disebut sebagai Juventus dan populer dengan nama Juve (pengucapan), adalah klub sepak bola profesional asal Italia yang berbasis di kota Turin, Piemonte.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Juventus F.C. · Lihat lebih »

Kelembapan

ka Kelembapan atau kelengasan adalah konsentrasi kandungan dari uap air yang ada di udara.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Kelembapan · Lihat lebih »

Kingsley Coman

Kingsley Junior Coman; lahir 13 Juni 1996) adalah pemain sepak bola profesional Prancis yang bermain sebagai penyerang atau pemain sayap untuk klub Bundesliga Jerman Bayern Munich dan tim nasional Prancis, Ayahnya bernama Christian Coman, Ibunya bernama Katia Coman, dan Kakeknya bernama Utuh Coman yang berdarah Prancis-Indonesia. Dilatih di akademi Paris Saint-Germain, Coman pindah ke Juventus pada 2014 dengan berakhirnya kontraknya, memenangkan Serie A dan Coppa Italia di musim pertamanya di Italia. Pada Agustus 2015, ia dipinjamkan ke Bayern Munich, memenangkan dua gol lagi di musim pertamanya. Coman mendapatkan 39 caps dan mencetak 11 gol di tim muda Prancis, dari level di bawah 16 hingga di bawah 21. Dia melakukan debut untuk tim senior pada November 2015 dan mewakili negara di UEFA Euro 2016, di mana mereka mencapai final.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Kingsley Coman · Lihat lebih »

Leon Goretzka

Léon Christoph Göretzka (lahir 6 Februari 1995, umur 28 tahun) adalah pemain sepak bola profesional berkebangsaan Jerman yang bermain sebagai gelandang untuk FC Bayern München dan Timnas Jerman.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Leon Goretzka · Lihat lebih »

Liga Champions UEFA

Liga Champions UEFA (disingkat UCL, UEFA Champions League) atau Liga Champions Eropa (LCE) yang sebelumnya bernama Piala Eropa (European Cup) adalah sebuah kompetisi sepak bola antarklub oleh UEFA dan diikuti oleh klub dari liga atau divisi tertinggi Eropa.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Liga Champions UEFA · Lihat lebih »

Liga Champions UEFA 1992–1993

Liga Champions UEFA 1992–1993 adalah turnamen Piala Champions Eropa ke-38, sebuah kompetisi utama sepak bola antarklub di Eropa, dan musim pertama dengan branding Liga Champions UEFA (awalnya diadopsi hanya di babak grup).

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Liga Champions UEFA 1992–1993 · Lihat lebih »

Liga Champions UEFA 1994–1995

Liga Champions UEFA 1994–1995 adalah musim ke–40 dari Liga Champions UEFA, turnamen klub utama sepak bola UEFA, dan musim ketiga dalam format Liga Champions UEFA.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Liga Champions UEFA 1994–1995 · Lihat lebih »

Liga Champions UEFA 1998–1999

Liga Champions UEFA 1998–1999 adalah musim ke-44 dari turnamen Liga Champions UEFA, sepak bola klub Eropa, dan yang ketujuh sejak diubah namanya dari "Piala Champions Eropa".

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Liga Champions UEFA 1998–1999 · Lihat lebih »

Liga Champions UEFA 2008–2009

Liga Champions UEFA 2008-09 adalah edisi ke-54 turnamen sepak bola antar klub liga premier Eropa dan edisi ke-17 dalam format Liga Champions UEFA seperti saat ini.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Liga Champions UEFA 2008–2009 · Lihat lebih »

Liga Champions UEFA 2012–2013

Liga Champions UEFA 2012–13 menjadi musim ke-58 bagi penyelenggaraan turnamen antar klub sepak bola tertinggi di Eropa yang diselenggarakan oleh UEFA, dan menjadi yang ke-21 setelah perubahan nama dari Piala Champions menjadi Liga Champions UEFA Pertandingan final diselenggarakan di Stadion Wembley, London, Inggris.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Liga Champions UEFA 2012–2013 · Lihat lebih »

Liga Champions UEFA 2014–2015

Liga Champions UEFA 2014–15 menjadi musim ke-60 bagi penyelenggaraan turnamen antar klub sepak bola tertinggi di Eropa yang diselenggarakan oleh UEFA, dan menjadi yang ke-23 setelah perubahan nama dari Piala Champions menjadi Liga Champions UEFA Pertandingan final diselenggarakan di Stadion Olimpiade, Berlin, Jerman pada tanggal 6 Juni 2015, mempertemukan wakil Spanyol, Barcelona, yang mengalahkan wakli Italia Juventus untuk meraih gelarnya yang kelima.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Liga Champions UEFA 2014–2015 · Lihat lebih »

Liga Champions UEFA 2019–2020

Liga Champions UEFA 2019–2020 merupakan musim ke-65 dari turnamen antarklub sepak bola utama yang diselenggarakan oleh UEFA, dan musim ke-28 sejak berganti nama dari Piala Champions Eropa menjadi Liga Champions UEFA.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Liga Champions UEFA 2019–2020 · Lihat lebih »

Liga Eropa UEFA 2019–2020

Liga Eropa UEFA 2019–2020 merupakan musim ke-49 dari turnamen sepak bola untuk klub kasta kedua benua Eropa yang diselenggarakan oleh UEFA, dan musim ke-10 sejak namanya diganti dari Piala UEFA menjadi Liga Eropa UEFA.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Liga Eropa UEFA 2019–2020 · Lihat lebih »

Liga Eropa UEFA 2021–2022

Liga Eropa UEFA 2021–2022 adalah musim ke-51 dari turnamen tingkat kedua klub sepak bola Eropa yang diselenggarakan oleh UEFA dan musim ke-13 sejak berganti nama dari Piala UEFA menjadi Liga Eropa UEFA.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Liga Eropa UEFA 2021–2022 · Lihat lebih »

Lionel Messi

Lionel Andrés Messi juga dikenal sebagai Leo Messi adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Argentina yang akan bermain sebagai penyerang untuk klub Major League Soccer Inter Miami CF dan merupakan kapten tim nasional Argentina.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Lionel Messi · Lihat lebih »

Lisboa

Menara Belém di kota Lisboa, terletak di Sungai Tagus. Lisboa (juga disebut sebagai Lisbon) adalah ibu kota Portugal.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Lisboa · Lihat lebih »

Liverpool F.C.

Liverpool Football Club (dikenal pula sebagai Liverpool atau The Reds) adalah sebuah klub sepak bola profesional asal Inggris yang berbasis di Liverpool.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Liverpool F.C. · Lihat lebih »

Louis van Gaal

Aloysius Paulus Maria "Louis" van Gaal adalah mantan manajer dan pemain sepakbola Belanda.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Louis van Gaal · Lihat lebih »

Lucas Hernández

Lucas Hernández adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Prancis yang bermain untuk klub Paris Saint Germain pada posisi Bek.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Lucas Hernández · Lihat lebih »

Ludovit Reis

Ludovit Reis adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Belanda yang bermain untuk klub Hamburger SV biasa bermain pada posisi gelandang.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Ludovit Reis · Lihat lebih »

Luis Fernández

Luis Miguel Fernández Toledo adalah mantan pemain sepak bola asal Prancis yang bermain di posisi bertahan atau gelandang.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Luis Fernández · Lihat lebih »

Luis Suárez

Luis Alberto Suárez Díaz adalah seorang pemain sepak bola profesional Uruguay sebagai penyerang yang bermain sebagai klub Inter Miami CF dan tim nasional Uruguay.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Luis Suárez · Lihat lebih »

Manuel Neuer

Manuel Peter Neuer merupakan seorang pemain sepak bola Jerman yang bermain sebagai penjaga gawang.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Manuel Neuer · Lihat lebih »

Marc-André ter Stegen

Marc-André ter Stegen adalah pemain sepak bola berkebangsaan Jerman yang berposisi sebagai kiper.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Marc-André ter Stegen · Lihat lebih »

Mineirazo

Pertandingan Brasil vs Jerman atau disebut juga Mineirazo adalah pertandingan pertama dalam babak semifinal Piala Dunia FIFA 2014.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Mineirazo · Lihat lebih »

Nélson Semedo

Nélson Cabral Semedo adalah seorang pemain sepak bola profesional berkebangsaan Portugal yang bermain sebagai bek kanan untuk klub Premier League Wolverhampton Wanderers dan tim nasional Portugal.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Nélson Semedo · Lihat lebih »

Neymar

Neymar da Silva Santos Júnior yang umumnya dikenal sebagai Neymar atau Neymar Jr, adalah pemain sepak bola profesional Brasil yang bermain untuk klub Arab Saudi Al-Hilal.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Neymar · Lihat lebih »

Niklas Süle

Niklas Süle adalah pemain sepak bola berkewarganegaraan Jerman yang berposisi sebagai bek tengah Borussia Dortmund di Bundesliga.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Niklas Süle · Lihat lebih »

Niko Kovač

Niko Kovač adalah seorang pelatih dan mantan pemain sepak bola profesional Kroasia.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Niko Kovač · Lihat lebih »

Norberto Murara Neto

Norberto Murara Neto (lahir 19 Juli 1989), biasa dikenal sebagai Neto, adalah seorang pemain sepak bola asal Brasil yang bermain sebagai penjaga gawang untuk klub Liga Utama Inggris AFC Bournemouth.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Norberto Murara Neto · Lihat lebih »

Olympiakos F.C.

Olympiakos CFP merupakan nama tim sepak bola Yunani yang bermain di Divisi Utama Super Liga Yunani.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Olympiakos F.C. · Lihat lebih »

Olympique Lyonnais

Olympique Lyonnais (atau biasa dipanggil Lyon saja) adalah klub sepak bola Prancis yang bermarkas di Lyon, Prancis.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Olympique Lyonnais · Lihat lebih »

Ousmane Dembélé

Ousmane Dembélé adalah pemain sepak bola yang berasal dari Prancis yang bermain bagi Tim Nasional Sepakbola Prancis dan Paris Saint-Germain F.C.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Ousmane Dembélé · Lihat lebih »

Pandemi Covid-19 di Eropa

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Pandemi Covid-19 di Eropa · Lihat lebih »

Paris Saint-Germain F.C.

Paris Saint-Germain atau dikenal luas dengan sebutan PSG merupakan sebuah tim sepak bola Prancis yang bermain di Ligue 1, Prancis.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Paris Saint-Germain F.C. · Lihat lebih »

Pep Guardiola

Josep "Pep" Guardiola Sala merupakan seorang mantan pemain sepak bola Barcelona, yang sejak 2016 melatih Manchester City.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Pep Guardiola · Lihat lebih »

Perpanjangan waktu (sepak bola)

Perpanjangan waktu (bahasa Inggris: Extra time) adalah aturan sepak bola berkaitan dengan penambahan babak oleh karena sebuah pertandingan berakhir seri setelah 90 menit, tetapi harus ada satu tim pemenang untuk maju ke tahap berikutnya.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Perpanjangan waktu (sepak bola) · Lihat lebih »

Philippe Coutinho

Philippe Coutinho Correia (lahir 12 Juni 1992), adalah seorang pemain sepak bola asal Brasil yang bermain sebagai gelandang serang atau gelandang sayap untuk klub Al-Duhail dengan status pinjaman dari Aston Villa, dan tim nasional Brasil.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Philippe Coutinho · Lihat lebih »

Piala Dunia FIFA 2014

Piala Dunia FIFA 2014 (Copa do Mundo FIFA de 2014) adalah Piala Dunia FIFA ke-20, turnamen sepak bola internasional yang diadakan pada tahun 2014 di Brasil.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Piala Dunia FIFA 2014 · Lihat lebih »

Piala Generalísimo 1946

Piala Generalísimo 1946 adalah edisi ke-42 dari penyelenggaraan Piala Raja Spanyol, turnamen sepak bola di Spanyol dengan sistem piala.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Piala Generalísimo 1946 · Lihat lebih »

Quique Setién

Enrique Setién Solar adalah seorang mantan pemain sepak bola profesional yang berposisi sebagai gelandang tengah, dan merupakan mantan pelatih FC Barcelona.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Quique Setién · Lihat lebih »

Real Madrid C.F.

Real Madrid Club de Fútbol (Royal Madrid Football Club), umumnya dikenal sebagai Real Madrid, adalah klub sepak bola profesional yang berbasis di Madrid, Spanyol.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Real Madrid C.F. · Lihat lebih »

Riqui Puig

Ricard " Riqui " Puig Martí adalah pemain sepak bola profesional Spanyol yang bermain sebagai gelandang tengah untuk klub Major League Soccer LA Galaxy dan tim nasional Catalunya.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Riqui Puig · Lihat lebih »

Robert Lewandowski

Robert Lewandowski adalah pemain sepak bola asal Polandia yang saat ini bermain sebagai penyerang pada klub La Liga FC Barcelona dan merupakan kapten tim nasional Polandia, Lewandowski dianggap sebagai salah satu striker terbaik sepanjang masa, serta salah satu pemain tersukses dalam sejarah Bundesliga dan Bayern Munich.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Robert Lewandowski · Lihat lebih »

Ronald Araújo

Ronald Federico Araújo da Silva (lahir 7 Maret 1999) adalah seorang pemain sepak bola profesional Uruguay yang bermain sebagai bek tengah untuk klub La Liga Barcelona dan tim nasional Uruguay.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Ronald Araújo · Lihat lebih »

Ronald Koeman

Ronaald Groenendijk Koeman adalah mantan pemain dan pelatih sepak bola berkebangsaan Belanda.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Ronald Koeman · Lihat lebih »

S.S.C. Napoli

Società Sportiva Calcio Napoli (umumnya hanya disebut Napoli), adalah sebuah klub sepak bola Italia yang bermarkas di kota Napoli, Campania.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan S.S.C. Napoli · Lihat lebih »

Sang Pemain dalam Pertandingan (sepak bola)

Sang Pemain dalam Pertandingan (Man of the Match) atau "Pemain terbaik laga" adalah predikat pemain yang berperan vital bagi kemenangan atau penampilan maksimal tim pada sebuah pertandingan sepak bola.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Sang Pemain dalam Pertandingan (sepak bola) · Lihat lebih »

Serge Gnabry

Serge David Gnabry adalah seorang pemain sepak bola profesional asal Jerman yang kini bermain di Bayer Munchen Berposisi sebagai Gelandang dan Winger.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Serge Gnabry · Lihat lebih »

Sergi Roberto

Sergi Roberto Carnicer adalah pemain sepak bola Spanyol yang bermain untuk FC Barcelona, berposisi terutama sebagai bek sayap, ia juga dapat bermain di posisi gelandang tengah, gelandang bertahan atau gelandang sayap.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Sergi Roberto · Lihat lebih »

Sergio Busquets

Sergio Busquets merupakan seorang pemain sepak bola profesional asal Spanyol yang berposisi sebagai gelandang bertahan.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Sergio Busquets · Lihat lebih »

Sevilla FC

Sevilla Fútbol Club, adalah klub sepak bola profesional Spanyol yang berbasis di Seville, ibu kota dan kota terbesar dari komunitas otonom Andalusia, Spanyol.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Sevilla FC · Lihat lebih »

Sistem gugur

Contoh penjadwalan turnamen dengan sistem gugur. Sistem gugur (atau Sistem Knockout atau sistem KO) merupakan salah satu format turnamen yang melibatkan semua peserta pada awal turnamen.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Sistem gugur · Lihat lebih »

SK Slavia Praha

SK Slavia Praha (Inggris: Slavia Prague) merupakan sebuah klub sepak bola Republik Ceko yang bermarkas di Praha.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan SK Slavia Praha · Lihat lebih »

Stadion da Luz

Stadion da Luz Stadion da Luz (nama resmi: Estádio do Sport Lisboa e Benfica) adalah stadion sepak bola yang terletak di Lisboa, Portugal.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Stadion da Luz · Lihat lebih »

Stadion Tottenham Hotspur

Tottenham Hotspur Stadium adalah sebuah stadion yang terletak di kota London.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Stadion Tottenham Hotspur · Lihat lebih »

Sven Ulreich

Sven Ulreich adalah seorang pesepakbola berkewarganegaraan Jerman yang bermain untuk klub Bayern München pada posisi penjaga gawang.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Sven Ulreich · Lihat lebih »

Tanpa penonton (olahraga)

Dalam dunia olahraga, istilah tanpa penonton merujuk pada penyelenggaraan perlombaan atau pertandingan olahraga yang tidak boleh dihadiri oleh penonton.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Tanpa penonton (olahraga) · Lihat lebih »

The Guardian

The Guardian adalah surat kabar Inggris yang dimiliki kelompok Guardian Media Group.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan The Guardian · Lihat lebih »

The Independent

The Independent adalah harian surat kabar yang beredar di Inggris Raya dalam bentuk compact surat kabar, diterbitkan oleh Tony O'Reilly's Independent News & Media.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan The Independent · Lihat lebih »

The New York Times

The New York Times adalah koran harian yang diterbitkan di New York oleh Arthur Ochs Sulzberger Jr. dan didistribusikan secara internasional.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan The New York Times · Lihat lebih »

Thiago Alcântara

Thiago Alcântara do Nascimento atau dikenal dengan Thiago adalah pemain sepak bola berkewarganegaraan Spanyol.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Thiago Alcântara · Lihat lebih »

Thomas Müller

Thomas Müller adalah pemain sepak bola asal Jerman yang bermain dan menjadi wakil kapten untuk Bayern München dan tim nasional Jerman.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Thomas Müller · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Brasil

Tim nasional sepak bola Brasil mewakili negara Brasil dalam kejuaraan sepak bola internasional dan merupakan tim tersukses dalam sejarah.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Tim nasional sepak bola Brasil · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Jerman

Tim nasional sepak bola Jerman (Deutsche Fußballnationalmannschaft) adalah tim yang mewakili Jerman dalam kejuaraan sepak bola internasional Jerman memiliki catatan yang sangat mengesankan dalam setiap penyelenggaraan Piala Dunia.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Tim nasional sepak bola Jerman · Lihat lebih »

Tottenham Hotspur F.C.

Tottenham Hotspur Football Club, adalah klub sepak bola yang berasal dari Tottenham, sebuah daerah yang berada di wilayah utara London.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Tottenham Hotspur F.C. · Lihat lebih »

Uni Sepak Bola Eropa

Uni Sepak Bola Eropa (Union of European Football Associations, secara harfiah berarti Uni Asosiasi-Asosiasi Sepak Bola Eropa dan diakronimkan UEFA,; Union des Associations Européennes de Football; Vereinigung Europäischer Fußballverbände) adalah badan administratif dan pengatur sepak bola Eropa, meskipun sejumlah anggota memiliki wilayah di Afrika dan Asia.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Uni Sepak Bola Eropa · Lihat lebih »

Waktu Musim Panas Eropa Barat

Waktu Musim Panas Eropa Barat (Western European Summer Time, disingkat WEST) adalah salah satu nama dari waktu Musim Panas yang digunakan di zona waktu UTC+1, 1 jam di depan Waktu Universal Terkoordinasi.

Baru!!: FC Barcelona 2–8 FC Bayern München dan Waktu Musim Panas Eropa Barat · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »