Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Juustoleipä

Indeks Juustoleipä

Juustoleipä atau Leipäjuusto adalah keju dari negara Finlandia yang dibuat dengan menggunakan susu sapi ataupun susu rusa.

9 hubungan: Dadih, Finlandia, Keju, Krim, Laplandia, Rusa, Sapi, Selai, Susu.

Dadih

Dadih Dadih (bahasa Minangkabau: dadiah) adalah yogurt tradisional khas Minangkabau yang terbuat dari susu kerbau (Bubalus bubalis).

Baru!!: Juustoleipä dan Dadih · Lihat lebih »

Finlandia

Finlandia (secara resmi: Republik Finlandia, Suomen Tasavalta; B. Swedia: Republiken Finland), adalah sebuah negara Nordik yang terletak di Eropa Utara, serta anggota dari Uni Eropa.

Baru!!: Juustoleipä dan Finlandia · Lihat lebih »

Keju

Berbagai macam keju di Italia. Berbagai macam keju di pasar swalayan. Keju adalah sebuah makanan yang dihasilkan dengan memisahkan zat-zat padat dalam susu melalui proses pengentalan atau koagulasi.

Baru!!: Juustoleipä dan Keju · Lihat lebih »

Krim

Sesendok krim Krim atau kepala susu atau rum adalah produk berbahan susu yang dibuat dari lapisan lemak susu sebelum susu dihomogenisasi.

Baru!!: Juustoleipä dan Krim · Lihat lebih »

Laplandia

Laplandia (bahasa Swedia: Lappland, b. Finlandia: Lappi, b. Sami: Sápmi) adalah daerah yang secara kebudayaan ditempati oleh suku Sami.

Baru!!: Juustoleipä dan Laplandia · Lihat lebih »

Rusa

Kawanan rusa (''Cervus timorensis russa'') di Taman Nasional Baluran. Rusa, sambar, atau menjangan (deer) adalah hewan mamalia pemamah biak (ruminan) yang termasuk famili Cervidae.

Baru!!: Juustoleipä dan Rusa · Lihat lebih »

Sapi

Sapi atau lembu adalah hewan ternak anggota famili Bovidae dan subfamili Bovinae.

Baru!!: Juustoleipä dan Sapi · Lihat lebih »

Selai

Selai aprikot Selai atau selei (jelly, gelée) adalah salah satu jenis makanan awetan berupa sari buah atau buah-buahan yang sudah dihancurkan, ditambah gula dan dimasak hingga kental atau berbentuk setengah padat.

Baru!!: Juustoleipä dan Selai · Lihat lebih »

Susu

Susu adalah cairan bergizi berwarna putih yang dihasilkan oleh kelenjar susu mamalia, salah satunya manusia.

Baru!!: Juustoleipä dan Susu · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Leipäjuusto.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »