Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

National Women's Hall of Fame

Indeks National Women's Hall of Fame

National Women's Hall of Fame dibuat tahun 1969 oleh grup di Seneca Falls, New York, lokasi dari Konvensi Hak Wanita 1848.

96 hubungan: Abigail Adams, Alice Hamilton, Alice Paul, Althea Gibson, Amelia Earhart, Amerika Serikat, Anna Howard Shaw, Anne Dallas Dudley, Anne Hutchinson, Annie Jump Cannon, Annie Oakley, Barbara McClintock, Beatrice Hicks, Bella Abzug, Bessie Coleman, Bessie Smith, Betty Bumpers, Betty Friedan, Billie Jean King, Charlotte Perkins Gilman, Chien-Shiung Wu, Clara Barton, Dolores Huerta, Dorothea Dix, Dorothea Lange, Dorothy Day, Edith Wharton, Eileen Collins, Eleanor Roosevelt, Elizabeth Ann Seton, Elizabeth Blackwell, Elizabeth Cady Stanton, Ella Fitzgerald, Ellen Swallow Richards, Emily Dickinson, Fannie Lou Hamer, Frances Oldham Kelsey, Georgia O'Keeffe, Geraldine Ferraro, Gertrude Ederle, Gertrude Elion, Gloria Steinem, Harriet Beecher Stowe, Harriet Tubman, Helen Hayes, Helen Keller, Hillary Clinton, Janet Reno, Jeannette Rankin, Juliette Gordon Low, ..., Laura Jane Addams, Lillian Moller Gilbreth, Louisa May Alcott, Lucille Ball, Lucretia Mott, Lucy Stone, Madam C.J. Walker, Madeleine Albright, Mae Jemison, Margaret Bourke-White, Margaret Chase Smith, Margaret Fuller, Margaret Mead, Maria Goeppert-Mayer, Maria Mitchell, Marian Anderson, Marian Wright Edelman, Mary Baker Eddy, Mary Cassatt, Mary McLeod Bethune, Matilda Joslyn Gage, Maya Angelou, Maya Lin, Nellie Bly, Nettie Stevens, New York, Oprah Winfrey, Patricia Roberts Harris, Pearl S. Buck, Rachel Carson, Rosa Parks, Rosalyn Sussman Yalow, Ruth Bader Ginsburg, Ruth Fulton Benedict, Sakagawea, Sally K. Ride, Sandra Day O'Connor, Shirley Chisholm, Sojourner Truth, Stephanie Kwolek, Susan B. Anthony, Victoria Claflin Woodhull, Virginia Apgar, Willa Cather, Wilma Mankiller, Zora Neale Hurston. Memperluas indeks (46 lebih) »

Abigail Adams

Abigail Adams (''née'' Smith; 22 November, [O.S. 11 November] 1744 – 28 Oktober 1818) adalah istri John Adams dan ibu John Quincy Adams.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Abigail Adams · Lihat lebih »

Alice Hamilton

Alice Hamilton adalah seorang dokter medis, ilmuwan penelitian, dan penulis asal Amerika.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Alice Hamilton · Lihat lebih »

Alice Paul

Alice Stokes Paul (11 Januari 1885 – 9 Juli 1977) adalah seorang feminis dan aktivis hak asasi wanita Amerika.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Alice Paul · Lihat lebih »

Althea Gibson

Althea Neale Gibson adalah seorang pemain tenis Amerika Serikat dan pegolf profesional, dan salah satu atlet kulit hitam pertama yang melintasi garis warna tenis internasional.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Althea Gibson · Lihat lebih »

Amelia Earhart

Amelia Mary Earhart (pelafalan /ˈɛərhɑrt/ "AIR-hart"; 24 Juli 1897 – hilang 2 Juli 1937, dinyatakan tewas 5 Januari 1939), anak perempuan dari Edwin dan Amy Earhart, adalah seorang pelopor penerbangan, penulis, dan pejuang hak wanita Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Amelia Earhart · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Anna Howard Shaw

Anna Howard Shaw adalah seorang pemimpin gerakan hak suara perempuan di Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Anna Howard Shaw · Lihat lebih »

Anne Dallas Dudley

Anne Dallas Dudley (nee Annie Willis Dallas) adalah seorang aktivis gerakan hak pilih perempuan.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Anne Dallas Dudley · Lihat lebih »

Anne Hutchinson

Anne Hutchinson, lahir Anne Marbury (1591–1643) adalah seorang wanita Puritan, penasehat spiritual, ibu dari 15 orang, dan peserta penting dalam Kontroversi Antinomian yang mengguncang Koloni Teluk Massachusetts yang baru lahir antara tahun 1636 hingga tahun 1638.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Anne Hutchinson · Lihat lebih »

Annie Jump Cannon

Annie Jump Cannon (11 Desember 1863 - 13 April 1941) adalah seorang astronom Amerika yang pekerjaan pembuatan katalognya sangat berperan penting dalam pengembangan klasifikasi bintang modern.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Annie Jump Cannon · Lihat lebih »

Annie Oakley

Annie Oakley (nama lahir Phoebe Ann Mosey) adalah seorang penembak jitu Amerika Serikat yang tampil dalam acara Buffalo Bill's Wild West.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Annie Oakley · Lihat lebih »

Barbara McClintock

Barbara McClintock adalah seorang ilmuwan asal Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Barbara McClintock · Lihat lebih »

Beatrice Hicks

Beatrice Alice Hicks adalah seorang rekayasawan yang menjadi rekayasawan pertama yang bekerja di Western Electric dan mejadi salah satu pendiri sekaligus presiden pertama dari Society of Women Engineers.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Beatrice Hicks · Lihat lebih »

Bella Abzug

Bella Savitzky Abzug, berjuluk "Battling Bella", adalah seorang pengacara, anggota DPR, aktivis sosial dan pemimpin Gerakan Wanita asal Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Bella Abzug · Lihat lebih »

Bessie Coleman

Bessie Coleman adalah seorang penerbang sipil awal asal Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Bessie Coleman · Lihat lebih »

Bessie Smith

Bessie Smith (lahir 15 April 1894; meninggal 26 September 1937) adalah seorang penyanyi beraliran blues Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Bessie Smith · Lihat lebih »

Betty Bumpers

Betty Lou Bumpers (née Flanagan) adalah seorang politikus, advokat untuk imunisasi masa kanak-kanak, dan aktivis perdamaian dunia asal Amerika Serikat, yang menjabat sebagai Ibu Negara Bagian Arkansas dari 1971 sampai 1975.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Betty Bumpers · Lihat lebih »

Betty Friedan

Betty Friedan adalah seorang aktivis feminis Yahudi Amerika terkenal pada tahun 1960-an.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Betty Friedan · Lihat lebih »

Billie Jean King

Billie Jean King (Moffit) (lahir 22 November 1943) adalah seorang mantan petenis nomor satu di Amerika.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Billie Jean King · Lihat lebih »

Charlotte Perkins Gilman

Charlotte Perkins Gilman; juga disebut Charlotte Perkins Stetson (3 Juli 1860 – 17 Agustus 1935), adalah tokoh feminis, sosiolog, novelis, penulis cerita pendek, puisi dan nonfiksi, serta dosen untuk reformasi sosial asal Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Charlotte Perkins Gilman · Lihat lebih »

Chien-Shiung Wu

Chien-Shiung Wu adalah seorang fisikawan eksperimental Tionghoa-Amerika yang membuat kontribusi signifikan dalam bidang fisika nuklir.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Chien-Shiung Wu · Lihat lebih »

Clara Barton

Clarissa Harlowe Barton adalah seorang perawat Amerika Serikat yang mendirikan Palang Merah Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Clara Barton · Lihat lebih »

Dolores Huerta

Dolores Clara Fernandez Huerta (lahir pada 10 April 1930), di Dawson, New Mexico merupakan seorang aktivis dan pemimpin buruh Amerika.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Dolores Huerta · Lihat lebih »

Dorothea Dix

Dorothea L. Dix adalah pakar di bidang humaniora dan pembaharu sosial yang berjasa sebagai agen perubahan dalam penanganan penderita penyakit mental atau psikis di Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Dorothea Dix · Lihat lebih »

Dorothea Lange

Dorothea Lange adalah seorang wartawan foto dan fotografer berpengaruh dari Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Dorothea Lange · Lihat lebih »

Dorothy Day

Dorothy Day (8 November 1897 - 29 November 1980) Lahir di Kota New York, Day remaja pergi ke Kota Illinois untuk menempuh pendidikannya di Universitas Illinois (1914-1916), lalu setelah menyelesaikan pendidikannya, dia kembali ke New York dan bergabung dengan surat kabar sosialis, Call.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Dorothy Day · Lihat lebih »

Edith Wharton

Edith Wharton (lahir dengan nama Edith Newbold Jones, 24 Januari 1862-11 Agustus 1937) adalah seorang novelis dan juga penulis cerita pendek dari Amerika.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Edith Wharton · Lihat lebih »

Eileen Collins

Eileen Marie Collins adalah seorang antariksawati NASA dan purnawirawati kolonel Angkatan Udara Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Eileen Collins · Lihat lebih »

Eleanor Roosevelt

Eleanor Roosevelt (1933) Anna Eleanor Roosevelt merupakan Ibu Negara Amerika Serikat dari tahun 1933 sampai tahun 1945.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Eleanor Roosevelt · Lihat lebih »

Elizabeth Ann Seton

Elizabeth Ann Bayley Seton, S.C., adalah warga negara asli pertama kelahiran Amerika Serikat yang dikanonisasi oleh Gereja Katolik (14 September 1975).

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Elizabeth Ann Seton · Lihat lebih »

Elizabeth Blackwell

Elizabeth Blackwell Elizabeth Blackwell adalah wanita pertama yang lulus dari sekolah medis dan dokter medis perempuan pertama di era modern.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Elizabeth Blackwell · Lihat lebih »

Elizabeth Cady Stanton

Elizabeth Cady Stanton (duduk) bersama Susan B. Anthony Elizabeth Cady Stanton adalah salah satu tokoh gerakan perempuan yang muncul di Amerika Serikat yang giat berjuang untuk kaum perempuan pada akhir abad ke-19.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Elizabeth Cady Stanton · Lihat lebih »

Ella Fitzgerald

Ella Jane Fitzgerald (25 April 1917 – 15 Juni 1996) adalah seorang penyanyi jazz Afrika-Amerika yang terkadang dijuluki sebagai First Lady of Song atau Queen of Jazz.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Ella Fitzgerald · Lihat lebih »

Ellen Swallow Richards

Ellen Swallow Richards (lahir di Dunstable, Massachusetts, U.S, 3 Desember 1842 – meninggal di Boston, Massachusetts, 30 Maret 1911), adalah seorang ahli kimia dari Amerika dan seorang pionir pergerakkan ekonomi rumah tangga di Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Ellen Swallow Richards · Lihat lebih »

Emily Dickinson

Emily Dickinson Emily Dickinson, sering disalahejakan sebagai Emily Dickenson adalah penyair Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Emily Dickinson · Lihat lebih »

Fannie Lou Hamer

Fannie Lou Hamer adalah seorang aktivis hak suara asal Amerika Serikat yang juga aktif dalam gerakan hak sipil untuk orang Afrika-Amerika pada pertengahan abad ke-20.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Fannie Lou Hamer · Lihat lebih »

Frances Oldham Kelsey

Frances Kathleen Oldham Kelsey,(lahir: 24 Juli 1914 – meninggal: 7 Agustus 2015) merupakan seorang dokter dan farmakolog berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Frances Oldham Kelsey · Lihat lebih »

Georgia O'Keeffe

Georgia O'Keeffe Georgia Totto O'Keeffe (15 November 1887-6 Maret 1986) merupakan seorang seniman berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Georgia O'Keeffe · Lihat lebih »

Geraldine Ferraro

Geraldine Anne "Gerry" Ferraro adalah seorang jaksa Amerika Serikat dan politikus Partai Demokrat yang menjabat dalam Dewan Perwakilan Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Geraldine Ferraro · Lihat lebih »

Gertrude Ederle

Gertrude Caroline Ederle adalah perenang putri berkebangsaan Amerika Serikat yang pertama kali berenang menyeberangi Selat Inggris.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Gertrude Ederle · Lihat lebih »

Gertrude Elion

Gertrude Belle Elion lahir pada (New York City, 1918 – 1999) ialah biokimiawati Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Gertrude Elion · Lihat lebih »

Gloria Steinem

Gloria Marie Steinem adalah seorang feminis, jurnalis, dan aktivis sosial dan politik Amerika, yang secara nasional dianggap sebagai pemimpin dan jurubicara bagi gerakan feminis pada akhir 1960an dan awal 1970an.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Gloria Steinem · Lihat lebih »

Harriet Beecher Stowe

Harriet Beecher Stowe. Harriet Beecher Stowe ialah seorang pengarang Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Harriet Beecher Stowe · Lihat lebih »

Harriet Tubman

Makam Hariet Tubman Harriet Tubman (lahir dengan nama Araminta Ross di Dorchester County, Maryland tahun 1820 – meninggal di Auburn, New York, 10 Maret 1913) adalah seorang pendukung abolisi, kemanusiaan, dan mata-mata selama Perang Saudara Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Harriet Tubman · Lihat lebih »

Helen Hayes

Helen Hayes merupakan seorang aktris berkebangsaan Amerika Serikat yang memenangkan dua Academy Award.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Helen Hayes · Lihat lebih »

Helen Keller

Helen Adams Keller adalah seorang penulis, aktivis politik dan dosen Amerika.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Helen Keller · Lihat lebih »

Hillary Clinton

Hillary Diane Rodham Clinton (dengan nama Hillary Diane Rodham) adalah senator junior Amerika Serikat dari negara bagian New York, suatu jabatan yang dimulai pada 3 Januari 2001.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Hillary Clinton · Lihat lebih »

Janet Reno

Janet Reno adalah Jaksa Agung Amerika Serikat dari tahun 1993 hingga 2001.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Janet Reno · Lihat lebih »

Jeannette Rankin

Jeannette Rankin, 1917 Jeannette Pickering Rankin (11 Juni 1880 – 18 Mei 1973) adalah wanita pertama dalam Kongres Amerika Serikat yang terpilih di Montana pada tahun 1916 dan terpilih kembali pada tahun 1940.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Jeannette Rankin · Lihat lebih »

Juliette Gordon Low

Juliette Gordon Low (tengah) berdiri bersama 2 pandu putri Juliette Gordon Low (Savannah, 31 Oktober 1860 - 17 Januari 1927) ialah seorang pimpinan pemudi berkebangsaan Amerika Serikat dan pendiri Girl Scouts of the USA pada tahun 1912.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Juliette Gordon Low · Lihat lebih »

Laura Jane Addams

Laura Jane Addams (6 September 1860 - 21 Mei 1935) adalah feminis, internasionalis dan tokoh reformasi dari Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Laura Jane Addams · Lihat lebih »

Lillian Moller Gilbreth

Lillian Moller Gilbreth, BA, MA, PhD (24 Mei 1878–2 Januari 1972) adalah salah seorang wanita ilmuwan Amerika Serikat yang pertama kali menyandang gelar doktor (Ph.D).

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Lillian Moller Gilbreth · Lihat lebih »

Louisa May Alcott

Louisa May Alcott (29 November 18326 Maret 1888) adalah seorang penyair dan penulis Amerika.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Louisa May Alcott · Lihat lebih »

Lucille Ball

Lucille Désirée Morton adalah seorang aktris dan legenda dalam acara TV Amerika masa lalu.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Lucille Ball · Lihat lebih »

Lucretia Mott

Lucretia Mott Lucretia Mott adalah seorang feminis awal yang aktif dalam gerakan anti perbudakan dan menentang ketidakadilan ras dan gender.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Lucretia Mott · Lihat lebih »

Lucy Stone

Lucy Stone adalah seorang aktivis abolisionisme, hak suara perempuan, dan hak perempuan dari Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Lucy Stone · Lihat lebih »

Madam C.J. Walker

Sarah Breedlove (23 Desember 1867 - 25 Mei 1919), yang dikenal sebagai Madam CJ Walker, adalah seorang pengusaha Amerika, filantropis, dan wanita pertama jutawan buatan sendiri di Amerika Dia membuat hartanya dengan mengembangkan dan memasarkan garis.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Madam C.J. Walker · Lihat lebih »

Madeleine Albright

Madeleine Korbel Albright adalah diplomat Amerika Serikat, Duta Besar Amerika Serikat untuk PBB ke-20, dan Menteri Luar Negeri AS ke-64.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Madeleine Albright · Lihat lebih »

Mae Jemison

Jemison pada Juli 1992 Mae Carol Jemison merupakan astronaut perempuan berkulit hitam yang pertama di dunia.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Mae Jemison · Lihat lebih »

Margaret Bourke-White

Margaret Bourke-White adalah seorang fotografer dan fotografer dokumenter Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Margaret Bourke-White · Lihat lebih »

Margaret Chase Smith

Margaret Madeline Chase Smith (14 Desember 1897 – 29 Mei 1995) adalah seorang politisi Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Margaret Chase Smith · Lihat lebih »

Margaret Fuller

Sarah Margaret Fuller Ossoli, atau lebih dikenal dengan Margaret Fuller, sebagai jurnalis Amerika, editor, kritikus, dan advokat Feminisme.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Margaret Fuller · Lihat lebih »

Margaret Mead

Margaret Mead Margaret Mead (16 Desember 1901 – 15 November 1978) adalah seorang antroplog budaya Amerika.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Margaret Mead · Lihat lebih »

Maria Goeppert-Mayer

Maria Goeppert-Mayer adalah seorang fisikawan Amerika Serikat–Jerman.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Maria Goeppert-Mayer · Lihat lebih »

Maria Mitchell

Maria Mitchell (1 Agustus 1818 - 28 Juni 1889) adalah seorang ahli astronomi, pustakawan, naturalis, dan pendidik.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Maria Mitchell · Lihat lebih »

Marian Anderson

Marian Anderson Marian Anderson (lahir 27 Februari 1897 di Philadelphia, Pennsylvania, Amerika Serikat - meninggal 8 April 1993 di Portland, Oregon pada umur 96 tahun) adalah penyanyi negro pertama yang beryanyi dengan The Metropolitan Opera.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Marian Anderson · Lihat lebih »

Marian Wright Edelman

Marian Wright Edelman (lahir Bennettsville, 6 Juni 1939) adalah seorang aktivis yang mendukung tentang hak sipil dan anak-anak.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Marian Wright Edelman · Lihat lebih »

Mary Baker Eddy

Mary Baker Eddy Mary Baker Eddy (16 Juli 1821 - 3 Desember 1910) adalah pendiri aliran Christian Science.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Mary Baker Eddy · Lihat lebih »

Mary Cassatt

Mary Stevenson Cassatt adalah seorang pelukis dari Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Mary Cassatt · Lihat lebih »

Mary McLeod Bethune

Mary McLeod Bethune. Mary McLeod Bethune adalah seorang tokoh pendidikan dan aktivis pembela hak wanita.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Mary McLeod Bethune · Lihat lebih »

Matilda Joslyn Gage

Matilda Joslyn Gage adalah seorang suffragis wanita, aktivis hak Amerika Asli, abolisionis, pemikir bebas dan penulis.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Matilda Joslyn Gage · Lihat lebih »

Maya Angelou

Maya Angelou adalah seorang penulis puisi dan skenario, orator, dan aktris Afrika-Amerika.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Maya Angelou · Lihat lebih »

Maya Lin

Maya Ying Lin (kelahiran 5 Oktober 1959) adalah seorang perancang dan artis Amerika yang dikenal karena karyanya dalam ukiran dan seni landskap.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Maya Lin · Lihat lebih »

Nellie Bly

Elizabeth Jane Cochran (5 Mei 1864 – 27 Januari 1922), lahir di Cochran's Mills, Armstrong County, Pennsylvania, 40 mil timur laut dari Pittsburgh, adalah salah satu investigative journalist pertama.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Nellie Bly · Lihat lebih »

Nettie Stevens

Nettie Maria Stevens (7 Juli 1861 – 4 Mei 1912) merupakan seorang ahli genetika asal Amerika Serikat yang menemukan kromosom seks.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Nettie Stevens · Lihat lebih »

New York

New York umumnya mengacu pada.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan New York · Lihat lebih »

Oprah Winfrey

Oprah Gail Winfrey adalah seorang selebriti dan pengusaha Amerika Serikat yang namanya melambung setelah membawakan sebuah acara bincang-bincang yang sangat populer, The Oprah Winfrey Show.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Oprah Winfrey · Lihat lebih »

Patricia Roberts Harris

Patricia Roberts Harris adalah seorang pejabat pemerintahan dan diplomat Amerika Serikat yang menjabat di bawah kepemimpinan Presiden Jimmy Carter sebagai Menteri Perumahan dan Pembangunan Kota Amerika Serikat dan Menteri Kesehatan, Pendidikan, dan Kesejahteraan Amerika Serikat (yang berganti nama menjadi Menteri Kesehatan dan Layanan Masyarakat pada masa jabatannya).

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Patricia Roberts Harris · Lihat lebih »

Pearl S. Buck

Pearl Sydenstricker Buck, Buck di Hillsboro, Virginia Barat juga dikenali sebagai Sai Zhen Zhu, adalah seorang penulis Amerika yang merupakan pemenang Hadiah Pulitzer yang menghabiskan sebagian besar waktunya di Cina.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Pearl S. Buck · Lihat lebih »

Rachel Carson

Rachel Louise Carson (27 Mei 1907 – 14 April 1964) adalah biolog kelautan dan penulis alam Amerika Serikat yang tulisannya sering berhubungan dengan peluncuran pergerakan lingkungan global.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Rachel Carson · Lihat lebih »

Rosa Parks

Rosa Parks (lahir di Tuskegee, Alabama 4 Februari 1913 – 24 Oktober 2005) adalah aktivis hak asasi Afro-Amerika yang disebut oleh Kongres Amerika Serikat sebagai "Ibu pergerakan Hak Asasi Manusia Modern".

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Rosa Parks · Lihat lebih »

Rosalyn Sussman Yalow

Rosalyn Sussman Yalow (1921-2011) adalah wanita kedua yang berhasil memenangkan Penghargaan Nobel dalam Kedokteran pada tahun 1977.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Rosalyn Sussman Yalow · Lihat lebih »

Ruth Bader Ginsburg

Ruth Bader Ginsburg adalah seorang pengacara dan ahli hukum Amerika Serikat yang pernah menjabat sebagai Hakim Agung dari Mahkamah Agung AS.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Ruth Bader Ginsburg · Lihat lebih »

Ruth Fulton Benedict

Ruth Fulton Benedict Ruth Fulton Benedict (lahir 5 Juni 1887 di New York, Amerika Serikat - meninggal 17 September 1948 di New York pada umur 61 tahun) adalah seorang antropolog berkebangsaan Amerika yang menciptakan teori yang memiliki pengaruh besar pada antropologi budaya, khususnya di bidang budaya dan kepribadian.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Ruth Fulton Benedict · Lihat lebih »

Sakagawea

Patung Sakagawea di Bismarck, Dakota Utara Sakagawea (Sacagawea, atau Sakakawea, Sacajawea) adalah wanita Shoshone yang membantu Meriwether Lewis dan William Clark dalam petualangan mereka menjelajahi wilayah Amerika Barat, berjalan sejauh ribuan mil dari Dakota Utara sampai Samudera Pasifik antara tahun 1804 dan 1806.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Sakagawea · Lihat lebih »

Sally K. Ride

Sally Kristen Ride ialah astrofisikawati dan astronaut Amerika Serikat, lahir di Encino, California.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Sally K. Ride · Lihat lebih »

Sandra Day O'Connor

Sandra Day O'Connor adalah mantan Hakim Agung di Mahkamah Agung Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Sandra Day O'Connor · Lihat lebih »

Shirley Chisholm

Shirley Chisholm Shirley Anita Chisholm adalah seorang politikus, pengajar dan penulis asal Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Shirley Chisholm · Lihat lebih »

Sojourner Truth

Sojourner Truth (1797–26 November 1883) adalah nama buatan sendiri dari Isabella Baumfree, aktivis hak asasi wanita.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Sojourner Truth · Lihat lebih »

Stephanie Kwolek

Stephanie Kwolek, yang memiliki nama lengkap Stephanie Louise Kwolek, (lahir pada tanggal 31 Juli, 1923 di New Kensington, Pennsylvania, Amerika Serikat-dan meninggal dunia pada tanggal 18 Juni, 2014 di Wilmington, Delaware), adalah seorang ahli kimia berkebangsaan Amerika, yang merupakan pelopor dalam penelitian polymer.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Stephanie Kwolek · Lihat lebih »

Susan B. Anthony

Susan B. Anthony (lahir Susan Anthony; 15 Februari 1820 – 13 Maret 1906) adalah seorang reformis sosial Amerika dan aktivis hak-hak perempuan yang memainkan peran penting dalam gerakan hak pilih perempuan.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Susan B. Anthony · Lihat lebih »

Victoria Claflin Woodhull

Victoria Woodhull Victoria California Claflin Woodhull Blood Martin (Homer, Amerika Serikat, 23 September 1838 - Bredon, Inggris, 9 Juni 1927) ialah seorang juru bicara dan aktivis hak wanita berkebangsaan Amerika Serikat, salah satu makelar saham wanita pertama, dan wanita pertama yang bertanding untuk jabatan Presiden AS.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Victoria Claflin Woodhull · Lihat lebih »

Virginia Apgar

Virginia Apgar (7 Juni 1909– 7 Agustus 1974) adalah seorang dokter wanita Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Virginia Apgar · Lihat lebih »

Willa Cather

Willa Sibert Cather (nee Wilella Sibert Cather) adalah seorang penulis Amerika yang dikenal karena novel-novel kehidupannya di Great Plains, termasuk O Pioneers!, The Song of the Lark, dan My Ántonia.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Willa Cather · Lihat lebih »

Wilma Mankiller

Wilma Pearl Mankiller (ᎠᏥᎳᏍᎩ ᎠᏍᎦᏯᏗᎯ, A-ji-luhsgi Asgaya-dihi) adalah seorang aktivis, pekerja sosial, dan politikus Cherokee yang menjabat sebagai Kepala Suku (Principal Chief) Bangsa Cherokee pada tahun 1985-1995.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Wilma Mankiller · Lihat lebih »

Zora Neale Hurston

Zora Neale Hurston (lahir di Eatonville, Florida) adalah novelis, penulis, antropolog keturunan Afrika-Amerika Serikat.

Baru!!: National Women's Hall of Fame dan Zora Neale Hurston · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

National women's hall of fame.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »