Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Rasisme

Indeks Rasisme

Rasisme adalah suatu sistem kepercayaan atau doktrin yang menyatakan bahwa perbedaan biologis ras manusia menentukan pencapaian budaya atau individu – bahwa suatu ras tertentu lebih istimewa dan berhak untuk merendahkan bahkan memperbudak ras lain yang dianggap lebih rendah.

18 hubungan: Apartheid, Diskriminasi, Doktrin, Ekonomi, Etnosentrisme, Genosida, Ideologi, Kelompok etnik, Keyakinan, Politikus, Psikologi, Ras, Rasisme sistemik, Seksisme, Stereotipe, Supremasi kulit putih, Xenofobia, 1940-an.

Apartheid

Apartheid (dari Afrikaans yang berarti pemisahan atau negara terpisah) adalah sistem pemisahan ras yang diterapkan oleh pemerintah kulit putih di Afrika Selatan dari tahun 1948 hingga awal tahun 1990 an.

Baru!!: Rasisme dan Apartheid · Lihat lebih »

Diskriminasi

yang dipisahkan secara rasial bertuliskan "Berwarna", di Kota Oklahoma sekitar tahun 1939. Diskriminasi adalah suatu perbuatan, praktik, atau kebijakan yang memperlakukan seseorang atau kelompok secara berbeda dan tidak adil atas dasar karakteristik dari seseorang atau kelompok itu.

Baru!!: Rasisme dan Diskriminasi · Lihat lebih »

Doktrin

Doktrin adalah sebuah ajaran pada suatu aliran politik dan keagamaan serta pendirian segolongan ahli ilmu pengetahuan, keagamaan, ketatanegaraan secara bersistem, khususnya dalam penyusunan kebijakan negara.

Baru!!: Rasisme dan Doktrin · Lihat lebih »

Ekonomi

Ekonomi atau Urupan adalah ilmu sosial yang mempelajari perilaku manusia dalam mengelola sumber daya yang terbatas dan menyalurkannya ke dalam berbagai individu atau kelompok yang ada dalam suatu masyarakat.

Baru!!: Rasisme dan Ekonomi · Lihat lebih »

Etnosentrisme

Etnosentrisme adalah penilaian terhadap kebudayaan lain atas dasar nilai sosial dan standar budaya sendiri.

Baru!!: Rasisme dan Etnosentrisme · Lihat lebih »

Genosida

Genosida adalah sebuah pembantaian besar-besaran secara sistematis terhadap satu suku bangsa atau sekelompok suku bangsa dengan maksud memusnahkan (atau membuat punah) bangsa tersebut.

Baru!!: Rasisme dan Genosida · Lihat lebih »

Ideologi

Ideologi atau adicita merupakan suatu ide atau gagasan.

Baru!!: Rasisme dan Ideologi · Lihat lebih »

Kelompok etnik

Kelompok etnik atau suku bangsa adalah suatu golongan atau kelompok manusia yang anggota-anggotanya menggolongkan dirinya dengan sesamanya, biasanya berdasarkan garis keturunan yang dianggap sama.

Baru!!: Rasisme dan Kelompok etnik · Lihat lebih »

Keyakinan

Keyakinan adalah sebuah sikap subyektif bahwa sesuatu atau proposisi itu benar.

Baru!!: Rasisme dan Keyakinan · Lihat lebih »

Politikus

G-20 ekonomi utama (serapan dari politicus; sinonim: politisi) adalah seseorang yang terlibat dalam politik.

Baru!!: Rasisme dan Politikus · Lihat lebih »

Psikologi

Psikologi (serapan dari psychologie) adalah salah satu bidang ilmu pengetahuan dan ilmu terapan yang mempelajari tentang perilaku, fungsi mental, dan proses mental manusia melalui prosedur ilmiah.

Baru!!: Rasisme dan Psikologi · Lihat lebih »

Ras

Kata ras dipakai untuk hal-hal berikut.

Baru!!: Rasisme dan Ras · Lihat lebih »

Rasisme sistemik

Rasisme sistemik atau rasisme terinstitusional adalah suatu bentuk rasisme yang tertanam dalam kehidupan sehari-hari di dalam suatu masyarakat atau organisasi.

Baru!!: Rasisme dan Rasisme sistemik · Lihat lebih »

Seksisme

Tanda di benteng ''National Association Opposed To Woman Suffrage''. Seksisme adalah prasangka dan diskriminasi yang didasarkan pada gender.

Baru!!: Rasisme dan Seksisme · Lihat lebih »

Stereotipe

4 jenis stereotip yang dihasilkan dari kombinasi antara perasaan hangat dan kompetensi. Gambaran kuli Jawa di Sumatra pada era penjajahan Belanda. Orang Jawa pada umumnya distereotipekan sebagai seorang kuli pekerja keras. Stereotipe adalah penilaian terhadap seseorang hanya berdasarkan persepsi terhadap kelompok di mana orang tersebut dapat dikategorikan.

Baru!!: Rasisme dan Stereotipe · Lihat lebih »

Supremasi kulit putih

Poster "The Birth of a Nation", sebuah film yang dianggap mempromosikan supremasi kulit putih Supremasi kulit putih adalah suatu prinsip yang menganggap orang kulit putih adalah ras superior dan perlu menguasai ras lainnya.

Baru!!: Rasisme dan Supremasi kulit putih · Lihat lebih »

Xenofobia

Xenofobia adalah ketidaksukaan atau ketakutan terhadap orang-orang dari negara lain, atau yang dianggap asing.

Baru!!: Rasisme dan Xenofobia · Lihat lebih »

1940-an

Kategori:Abad ke-20.

Baru!!: Rasisme dan 1940-an · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Racism, Racisme, Rasis.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »