Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

The Son's Room

Indeks The Son's Room

The Son's Room (La stanza del figlio) adalah film Italia tahun 2001 yang disutradarai, ditulis, dan diproduseri Nanni Moretti.

12 hubungan: Ancona, Corriere della Sera, David di Donatello, Festival Film Cannes, La Repubblica, Los Angeles Times, Nastro d'Argento, Nicola Piovani, Palem Emas, Penghargaan Film Eropa, Renato Scarpa, Variety (majalah).

Ancona

Peta sejarah Ancona menurut Piri Reis. Pelabuhan Ancona Ancona adalah sebuah kota pelabuhan di Marche, Italia dan berpenduduk 100.861 jiwa (2016).

Baru!!: The Son's Room dan Ancona · Lihat lebih »

Corriere della Sera

Markas besar di Milan Para jurnalis ''Corriere della Sera'' sedang mewawancarai Presiden Rusia Vladimir Putin pada Juni 2015 Corriere della Sera ("Evening Courier") adalah sebuah surat kabar harian Italia yang terbit di Milan dengan rata-rata peredaran harian 410.242 salinan pada Desember 2015.

Baru!!: The Son's Room dan Corriere della Sera · Lihat lebih »

David di Donatello

Penghargaan David di Donatello, yang mengambil nama dari ''David'' karya Donatello, adalah sebuah penghargaan film yang dipersembahkan setiap tahun untuk penampilan sinematik dan produksi oleh L'accademia del Cinema Italiano (ACI) (Akademi Sinema Italia).

Baru!!: The Son's Room dan David di Donatello · Lihat lebih »

Festival Film Cannes

Cannes terlihat dari Le Suquet Festival Cannes (Festival de Cannes), sampai tahun 2002 disebut sebagai International Film Festival (Festival international du film) dan dikenal dalam bahasa Inggris sebagai Cannes Film Festival (Festival Film Cannes), adalah festival film tahunan yang diadakan di Cannes, Prancis, yang menayangkan film-film baru dari seluruh genre, termasuk film dokumenter dari seluruh dunia.

Baru!!: The Son's Room dan Festival Film Cannes · Lihat lebih »

La Repubblica

La Repubblica ("Republik") adalah surat kabar umum dengan oplah terbesar di Italia.

Baru!!: The Son's Room dan La Repubblica · Lihat lebih »

Los Angeles Times

Los Angeles Times (populer sebagai LA Times) adalah surat kabar harian yang terbit di Los Angeles, California, dan beredar di seluruh wilayah Amerika Serikat Barat.

Baru!!: The Son's Room dan Los Angeles Times · Lihat lebih »

Nastro d'Argento

Nastro d'Argento (Pita Perak) adalah sebuah penghargaan film Italia yang dianugerahi setiap tahun sejak 1947 oleh Sindacato Nazionale Giornalisti Cinematografici Italiani (Sindikat Jurnalis Film Nasional Italia).

Baru!!: The Son's Room dan Nastro d'Argento · Lihat lebih »

Nicola Piovani

Nicola Piovani Nicola Piovani (lahir pada 26 Mei 1946, Roma, Italia) adalah seorang komposer skor film dan teater, musisi klasik terang, dan pemenang dari Oscar Skor Drama Asli Terbaik 1998 untuk skor pada film Roberto Benigni La Vita è bella, yang paling dikenal oleh penonton pemakai bahasa Inggris sebagai Life Is Beautiful.

Baru!!: The Son's Room dan Nicola Piovani · Lihat lebih »

Palem Emas

Palem Emas (bahasa Prancis: Palme d'Or) adalah hadiah tertinggi yang diberikan kepada sebuah film pada Festival Film Cannes dan disampaikan kepada sutradara film terbaik kompetisi utama.

Baru!!: The Son's Room dan Palem Emas · Lihat lebih »

Penghargaan Film Eropa

Penghargaan Film Eropa adalah sebuah penghargaan yang digelar setiap tahun oleh Akademi Film Eropa untuk mengenali dan mengapresiasi keunggulan para sineas Eropa.

Baru!!: The Son's Room dan Penghargaan Film Eropa · Lihat lebih »

Renato Scarpa

Renato Scarpa adalah seorang pemeran film Italia.

Baru!!: The Son's Room dan Renato Scarpa · Lihat lebih »

Variety (majalah)

Variety adalah majalah perdagangan dan hiburan Amerika Serikat yang terbit setiap minggu dan dimiliki oleh Penske Media Corporation.

Baru!!: The Son's Room dan Variety (majalah) · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

The son's room.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »