Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Zimbabwe

Indeks Zimbabwe

Zimbabwe, secara resmi Republik Zimbabwe, adalah sebuah negara terkurung daratan yang terletak di Afrika Tenggara, antara Sungai Zambezi dan Limpopo.

158 hubungan: Afrika Selatan, Air terjun Victoria, Amerika Serikat, Amnesty International, Angkatan Darat Britania Raya, Bahasa Inggris, Bahasa Shona, Baobab, Batalyon, Beringin pencekik, Botswana, Brigade, Britania Raya, Bulawayo, Canaan Banana, Cecil Rhodes, Combretum, COMESA, Daftar penerima Nobel Perdamaian, Daftar Perdana Menteri Zimbabwe, Daftar Presiden Zimbabwe, Danau Makgadikgadi, Danau Tanganyika, Deforestasi, Degradasi hutan, Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat, Demonstrasi Zimbabwe 2016, Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, Dewan Kriket Internasional, Dokter, Dolar Zimbabwe, Emmerson Mnangagwa, Epidemi, Erosi, Federasi Rhodesia dan Nyasaland, Frederick Russell Burnham, Freedom House, Front Rhodesia, Gondwana, Grace Mugabe, Hak veto, Harare, Hillary Clinton, Hiperinflasi, Human Rights Watch, Ian Smith, Indeks Integritas Lanskap Hutan, Jati, Jesse Helms, Joe Biden, ..., Johannesburg, Kantor Koordinasi Urusan Kemanusiaan Perserikatan Bangsa-Bangsa, Kebun Botani Singapura, Kecurangan pemilihan umum, Kekaisaran Rozwi, Kelahiran, Kembang sepatu, Kerajaan Mapungubwe, Kerajaan Mutapa, Kolera, Komunitas Pembangunan Afrika Selatan, Korea Utara, Kriket, Kuba, Kudeta Zimbabwe 2017, Lancaster House, Libya, Lusaka, Mahoni, Majelis Tinggi, Manicaland, Maoisme, Marxisme–Leninisme, Mashonaland, Mashonaland Barat, Mashonaland Pusat, Mashonaland Timur, Matabeleland, Matabeleland Selatan, Matabeleland Utara, Mfecane, Migrasi Bantu, Morgan Tsvangirai, Mozambik, Mzilikazi, Nasionalisme Afrika, Nasionalisme kulit hitam, Negara satu partai, Negara terkurung daratan, Nyasaland, Orang San, Orang Tswana, Pakta Warsawa, Penghargaan Perdamaian Konghucu, Perang Dunia I, Perang Dunia II, Perang Matabele Kedua, Perang Matabele Pertama, Perang Semak Rhodesia, Perburuan liar, Persemakmuran Bangsa-Bangsa, Perserikatan Bangsa-Bangsa, Persetujuan Lancaster House, Pesisir Swahili, Piagam kerajaan, Piala Dunia Rugbi, Piala Negara-Negara Afrika, Portugal, Provinsi, Provinsi Masvingo, Provinsi Midlands, Reformasi lahan di Zimbabwe, Republik, Republik parlementer, Republik Transvaal, Reuters, Rhodesia, Rhodesia Selatan, Rhodesia Utara, Robert Mugabe, Rumah sakit, Rumpun bahasa Bantu, Rusia, Russ Feingold, Samora Machel, Samudra Hindia, Senat, Senat Amerika Serikat, Sepak bola, Shaka, Sistem presidensial, Sistem semipresidensial, Subtropis, Suku Griqua, Suku Ndebele Utara, Suku Shona, Suku Zulu, Suku-suku Bantu, Sungai Limpopo, Sungai Zambezi, Tengguli, The Daily Telegraph, The Economist, The New York Review of Books, Tim nasional sepak bola Zimbabwe, Tiongkok, Trekboer, Uni Afrika, Uni rugbi, Uni Soviet, Universitas Pennsylvania, Vasal, Vietnam, Wabah kolera Zimbabwe 2008, Zaman Besi, Zambia, ZANU–PF, Zimbabwe Raya. Memperluas indeks (108 lebih) »

Afrika Selatan

Republik Afrika Selatan (Republic of South Africa), atau yang biasa disebut Afrika Selatan, disingkat dengan Afsel, adalah sebuah negara yang terletak di kawasan paling selatan Afrika.

Baru!!: Zimbabwe dan Afrika Selatan · Lihat lebih »

Air terjun Victoria

Air terjun Victoria merupakan salah satu air terjun paling spektakuler di dunia.

Baru!!: Zimbabwe dan Air terjun Victoria · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: Zimbabwe dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Amnesty International

Amnesty International (lebih dikenal dengan sebutan Amnesty atau AI) adalah sebuah organisasi non-pemerintah internasional dengan tujuan mempromosikan seluruh HAM yang terdapat dalam Universal Declaration of Human Rights dan standar internasional lainnya.

Baru!!: Zimbabwe dan Amnesty International · Lihat lebih »

Angkatan Darat Britania Raya

Angkatan Darat Britania (bahasa Inggris: British Army) adalah angkatan darat bersenjata negara Britania Raya.

Baru!!: Zimbabwe dan Angkatan Darat Britania Raya · Lihat lebih »

Bahasa Inggris

Bahasa Inggris adalah bahasa Jermanik yang pertama kali dituturkan di Inggris pada Abad Pertengahan Awal dan saat ini merupakan bahasa yang paling umum digunakan di seluruh dunia.

Baru!!: Zimbabwe dan Bahasa Inggris · Lihat lebih »

Bahasa Shona

Bahasa Shona atau ChiShona adalah bahasa asli dari negara Zimbabwe dan daerah sebelah selatan Zambia.

Baru!!: Zimbabwe dan Bahasa Shona · Lihat lebih »

Baobab

Baobab atau ki tambleg adalah nama umum dari sebuah genus (Adansonia) yang terdiri dari delapan spesies pohon asli Madagaskar, Afrika daratan dan Australia.

Baru!!: Zimbabwe dan Baobab · Lihat lebih »

Batalyon

Batalyon adalah satuan militer yang terdiri dari dua sampai enam kompi atau baterai (istilah kompi untuk satuan artileri).

Baru!!: Zimbabwe dan Batalyon · Lihat lebih »

Beringin pencekik

adalah salah satu tumbuhan khas Indonesia.

Baru!!: Zimbabwe dan Beringin pencekik · Lihat lebih »

Botswana

Republik Botswana (bahasa Setswana: Lefatshe la Botswana, Republic of Botswana) adalah sebuah negara di Afrika bagian selatan yang terkurung oleh daratan.

Baru!!: Zimbabwe dan Botswana · Lihat lebih »

Brigade

Brigade (dari bahasa Prancis, lewat bahasa Belanda) adalah satuan militer di bawah divisi, yang terdiri dari 3.000 sampai 5.000 orang, yang dipimpin oleh seorang Kolonel atau Brigadir Jenderal.

Baru!!: Zimbabwe dan Brigade · Lihat lebih »

Britania Raya

Kerajaan Bersatu Britania Raya dan Irlandia Utara (United Kingdom of Great Britain and Northern Ireland atau United Kingdom, UK),Di Britania Raya dan Dependensinya, terdapat bahasa lain yang secara resmi diakui sebagai bahasa daerah yang sah di bawah Piagam Bahasa Daerah dan Minoritas Eropa.

Baru!!: Zimbabwe dan Britania Raya · Lihat lebih »

Bulawayo

Bulawayo merupakan kota terbesar kedua Zimbabwe, setelah Harare.

Baru!!: Zimbabwe dan Bulawayo · Lihat lebih »

Canaan Banana

Canaan Sodindo Banana (5 Maret 1936 – 10 November 2003) adalah presiden Zimbabwe pertama.

Baru!!: Zimbabwe dan Canaan Banana · Lihat lebih »

Cecil Rhodes

150px Cecil John Rhodes (5 Juli 1853 – 26 Maret 1902) adalah seorang pengusaha asal Inggris dan bapak pendiri Rhodesia (dinamai seturut nama keluarganya).

Baru!!: Zimbabwe dan Cecil Rhodes · Lihat lebih »

Combretum

Combretum adalah genus tipe dari famili Combretaceae.

Baru!!: Zimbabwe dan Combretum · Lihat lebih »

COMESA

Common Market for Eastern and Southern Africa (COMESA) adalah sebuah kawasan perdagangan bebas yang terdiri dari 21 negara anggota di Afrika, yang terbentang dari Tunisia hingga Eswatini.

Baru!!: Zimbabwe dan COMESA · Lihat lebih »

Daftar penerima Nobel Perdamaian

Institut Nobel Norwegia ''(gambar markas besarnya)'' membantu Komite Nobel Norwegia dalam memilih penerima Penghargaan Nobel Perdamaian dan menyelenggarakan penghargaan tahunan tersebut di Oslo. Komite Nobel Norwegia setiap tahun memberikan Penghargaan Nobel Perdamaian (Norwegia dan Nobels fredspris) "untuk orang-orang memberikan upaya terbesar atau terbaik bagi persaudaraan antar bangsa, bagi penghapusan atau pengurangan angkatan bersenjata, dan bagi pelaksanaan atau promosi kongres perdamaian." Penghargaan tersebut merupakan salah satu dari lima Penghargaan Nobel yang didirikan atas kehendak Alfred Nobel (yang meninggal pada 1896) pada 1895, yang diberikan untuk jasa-jasa menakjubkan dalam bidang kimia, fisika, sastra, perdamaian, dan fisiologi atau kedokteran.

Baru!!: Zimbabwe dan Daftar penerima Nobel Perdamaian · Lihat lebih »

Daftar Perdana Menteri Zimbabwe

Perdana Menteri Zimbabwe adalah kepala pemerintahan Zimbabwe sampai posisi itu dihapuskan oleh Konstitusi Zimbabwe 2013.

Baru!!: Zimbabwe dan Daftar Perdana Menteri Zimbabwe · Lihat lebih »

Daftar Presiden Zimbabwe

Presiden Zimbabwe adalah kepala negara Zimbabwe, yang dipilih dengan hak pilih universal langsung menggunakan sistem dua putaran.

Baru!!: Zimbabwe dan Daftar Presiden Zimbabwe · Lihat lebih »

Danau Makgadikgadi

Danau Makgadikgadi adalah danau kuno yang pernah ada di wilayah Gurun Kalahari di Botswana.

Baru!!: Zimbabwe dan Danau Makgadikgadi · Lihat lebih »

Danau Tanganyika

Nelayan di atas danau Tanganyika Danau Tanganyika adalah danau yang luas di Afrika tengah (3° 20' to 8° 48' LS dan 29° 5' to 31° 15' BT).

Baru!!: Zimbabwe dan Danau Tanganyika · Lihat lebih »

Deforestasi

Hutan yang telah dibakar untuk pertanian di bagian selatan Meksiko. Paraguai. Penggundulan hutan, penebangan hutan, atau deforestasi adalah kegiatan menebang hutan atau tegakan pohon sehingga lahannya dapat dialihgunakan untuk penggunaan nonhutan, seperti pertanian dan perkebunan, peternakan, atau permukiman.

Baru!!: Zimbabwe dan Deforestasi · Lihat lebih »

Degradasi hutan

Degradasi hutan adalah keadaan dimana hutan yang menurun tingkat anekaragam flora dan faunanya, merupakan akibat dari adanya penebangan pohon secara terus menerus atau cuaca alam yang tidak menentu sehingga terjadinya penurunan jumlah flora maupun fauna yang sangat besar dan mengakibatkan penurunan keanekaragaman hayati.

Baru!!: Zimbabwe dan Degradasi hutan · Lihat lebih »

Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat

Dokumen Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat Deklarasi Kemerdekaan adalah suatu akta dari Kongres Kontinental Kedua yang diadopsi pada 4 Juli 1776 yang menyatakan bahwa Tiga Belas Koloni memerdekakan diri dari Britania Raya.

Baru!!: Zimbabwe dan Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Demonstrasi Zimbabwe 2016

Demonstrasi Zimbabwe 2016 dimulai di Zimbabwe pada 6 Juli 2016.

Baru!!: Zimbabwe dan Demonstrasi Zimbabwe 2016 · Lihat lebih »

Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (United Nations Security Council, UNSC) adalah salah satu dari enam badan utama Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

Baru!!: Zimbabwe dan Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Dewan Kriket Internasional

Dewan Kriket Internasional (International Cricket Council, ICC) adalah badan kriket dunia.

Baru!!: Zimbabwe dan Dewan Kriket Internasional · Lihat lebih »

Dokter

access-date.

Baru!!: Zimbabwe dan Dokter · Lihat lebih »

Dolar Zimbabwe

Dolar Zimbabwe (tanda: $, atau Z$ untuk membedakannya dengan mata uang berdenominasi dolar lainnya) adalah nama mata uang resmi keempat Zimbabwe dari 1980 sampai 12 April 2009.

Baru!!: Zimbabwe dan Dolar Zimbabwe · Lihat lebih »

Emmerson Mnangagwa

Emmerson Dambudzo Mnangagwa (lahir 15 September 1942) adalah Presiden Zimbabwe ke-3 yang mulai menjabat pada tanggal 24 November 2017 setelah terjadinya kudeta militer yang membuat Presiden Robert Mugabe mengundurkan diri.

Baru!!: Zimbabwe dan Emmerson Mnangagwa · Lihat lebih »

Epidemi

endemi, '''epidemi''', dan pandemi, pola penyakit yang dipelajari dalam epidemiologi. Epidemi atau pagebluk (dari bahasa Yunani ἐπί epi, 'di atas' dan δῆμος demos, 'orang') adalah penyebaran penyakit secara cepat ke sejumlah besar orang dalam populasi tertentu dalam waktu singkat.

Baru!!: Zimbabwe dan Epidemi · Lihat lebih »

Erosi

Erosi di Amerika Serikat. Erosi di Israel. Erosi (dari bahasa Latin erosionem "menggerogoti") atau disebut juga pengikisan adalah suatu peristiwa yang terjadi secara alami oleh pengikisan padatan (endapan, tanah, batuan, dan partikel lainnya) akibat transportasi oleh angin, tanah dan material lain di bawah pengaruh gravitasi atau oleh makhluk hidup semisal hewan yang membuat liang atau pertumbuhan akar tanaman yang mengakibatkan retakan tanah yang dalam hal ini disebut bioerosi.

Baru!!: Zimbabwe dan Erosi · Lihat lebih »

Federasi Rhodesia dan Nyasaland

Federasi Rhodesia dan Nyasaland, juga dikenal dengan nama Federasi Afrika Tengah, adalah federasi semi-independen tiga wilayah di Afrika bagian selatan: Rhodesia Selatan, Rhodesia Utara, dan Nyasaland.

Baru!!: Zimbabwe dan Federasi Rhodesia dan Nyasaland · Lihat lebih »

Frederick Russell Burnham

Frederick Russell Burnham DSO (11 Mei 1861 – 1 September 1947) adalah seorang tokoh kepanduan dan penjelajah dunia Amerika.

Baru!!: Zimbabwe dan Frederick Russell Burnham · Lihat lebih »

Freedom House

Tidak bebas Grafik ini menunjukkan jumlah negara di berbagai kategori di atas dalam periode survey 1972 sampai 2005 Negara-negara berwarna '''biru''' dianggap sebagai demokrasi dalam survei Freedom House 2009 Freedom House atau Rumah Kebebasan adalah organisasi nirlaba yang berpusat di Washington, D.C. dengan kantor cabang di berbagai negara.

Baru!!: Zimbabwe dan Freedom House · Lihat lebih »

Front Rhodesia

Front Rhodesia (Rhodesiese Front, RF) adalah partai politik sayap kanan yang terletak di Rhodesia saat negara tersebut dikuasai oleh minoritas kulit putih.

Baru!!: Zimbabwe dan Front Rhodesia · Lihat lebih »

Gondwana

Gondwana (/ɡɒndˈwɑːnə/) atau Gondwanaland adalah adalah superbenua yang pernah ada selama era Neoproterozoikum (sekitar 550 juta tahun yang lalu) hingga periode Jurasik (sekitar 180 juta tahun lalu).

Baru!!: Zimbabwe dan Gondwana · Lihat lebih »

Grace Mugabe

Grace Ntombizodwa Mugabe (lahir 23 Juli 1965) adalah istri mantan Presiden Zimbabwe Robert Mugabe.

Baru!!: Zimbabwe dan Grace Mugabe · Lihat lebih »

Hak veto

Hak veto adalah hak untuk membatalkan keputusan, ketetapan, rancangan peraturan dan undang-undang atau resolusi.

Baru!!: Zimbabwe dan Hak veto · Lihat lebih »

Harare

Harare (sampai tahun 1982 nama resminya adalah Salisbury) adalah ibu kota Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Harare · Lihat lebih »

Hillary Clinton

Hillary Diane Rodham Clinton (dengan nama Hillary Diane Rodham) adalah senator junior Amerika Serikat dari negara bagian New York, suatu jabatan yang dimulai pada 3 Januari 2001.

Baru!!: Zimbabwe dan Hillary Clinton · Lihat lebih »

Hiperinflasi

Hiperinflasi di Argentina Hiperinflasi, dalam ilmu ekonomi, adalah inflasi yang tidak terkendali, kondisi ketika harga-harga naik begitu cepat dan nilai uang menurun drastis dan diluar kendali yang terjadi dalam perekonomian suatu negara.

Baru!!: Zimbabwe dan Hiperinflasi · Lihat lebih »

Human Rights Watch

Human Rights Watch adalah sebuah organisasi non-pemerintah yang berbasis di Amerika Serikat yang melakukan penelitian dan pembelaan dalam masalah-masalah pelanggaran hak asasi manusia.

Baru!!: Zimbabwe dan Human Rights Watch · Lihat lebih »

Ian Smith

Ian Douglas Smith, GCLM, ID (8 April 1919 – 20 November 2007) adalah seorang politikus, petani dan pilot tempur yang pernah menjabat sebagai Perdana Menteri Rhodesia (atau Rhodesia Selatan) dari tahun 1964 hingga 1979.

Baru!!: Zimbabwe dan Ian Smith · Lihat lebih »

Indeks Integritas Lanskap Hutan

Indeks Integritas Lanskap Hutan (Forest Landscape Integrity Index, FLII) adalah indeks global tahunan kondisi hutan yang diukur berdasarkan derajat modifikasi antropogenik.

Baru!!: Zimbabwe dan Indeks Integritas Lanskap Hutan · Lihat lebih »

Jati

Jati adalah sejenis pohon penghasil kayu bermutu tinggi.

Baru!!: Zimbabwe dan Jati · Lihat lebih »

Jesse Helms

Jesse Helms Jesse Alexander Helms Jr. adalah seorang wartawan, eksekutif media dan politikus asal Amerika Serikat.

Baru!!: Zimbabwe dan Jesse Helms · Lihat lebih »

Joe Biden

Joseph Robinette Biden Jr. adalah seorang politikus Amerika yang menjabat sebagai Presiden Amerika Serikat ke-46.

Baru!!: Zimbabwe dan Joe Biden · Lihat lebih »

Johannesburg

Kawasan Sandton di Johannesburg yang telah menjadi lokasi perusahaan-perusahaan besar penggerak ekonomi Afrika Selatan. Johannesburg adalah kota terbesar di Afrika Selatan dan salah satu kota terbesar di benua Afrika.

Baru!!: Zimbabwe dan Johannesburg · Lihat lebih »

Kantor Koordinasi Urusan Kemanusiaan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Kantor Koordinasi Urusan Kemanusiaan PBB atau yang dalam Bahasa Inggris disebut Office for the Coordination of Humanitarian Affairs (OCHA) adalah sebuah kantor Perserikatan Bangsa-Bangsa yang dibentuk pada Desember 1991 oleh Resolusi Majelis Umum No.

Baru!!: Zimbabwe dan Kantor Koordinasi Urusan Kemanusiaan Perserikatan Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Kebun Botani Singapura

Kebun Botani Singapura (新加坡植物园; merupakan kebun botani seluas 74 hektar yang terletak di Singapura. Kebun botani ini buka dari jam 05.00 pagi hingga 24.00 setiap hari sepanjang tahun. Pemerintah juga membebaskan biaya masuk ke dalam kebun, kecuali untuk area Kebun Anggrek Nasional. Kebun Botani Singapura merupakan salah satu dari tiga kebun raya yang masuk dalam Situs Warisan Dunia UNESCO.

Baru!!: Zimbabwe dan Kebun Botani Singapura · Lihat lebih »

Kecurangan pemilihan umum

Kecurangan pemilihan umum atau manipulasi pemilihan umum adalah interverensi (campur tangan) ilegal dalam proses pemilihan umum, entah dengan meningkatkan pembagian suara dari kandidat yang disukai, menurunkan pembagian suara dari kandidat lawan, atau keduanya.

Baru!!: Zimbabwe dan Kecurangan pemilihan umum · Lihat lebih »

Kekaisaran Rozwi

Kekaisaran Rozvi (1684–1866) adalah negara Shona yang didirikan di Dataran Tinggi Zimbabwe oleh Changamire Dombo.

Baru!!: Zimbabwe dan Kekaisaran Rozwi · Lihat lebih »

Kelahiran

Ibu domba menjilat anaknya terlebih dahulu ketika melahirkan anak kedua Kelahiran atau persalinan adalah tindakan atau proses melahirkan atau menghasilkan keturunan,"birth" OED Online.

Baru!!: Zimbabwe dan Kelahiran · Lihat lebih »

Kembang sepatu

Kembang sepatu atau bunga raya (Hibiscus rosa-sinensis L.) adalah tanaman semak suku Malvaceae yang berasal dari Asia Timur dan banyak ditanam sebagai tanaman hias di daerah tropis dan subtropis.

Baru!!: Zimbabwe dan Kembang sepatu · Lihat lebih »

Kerajaan Mapungubwe

Kerajaan Mapungubwe (1075–1220) adalah sebuah negara yang terletak di pertemuan Sungai Shashe dan Limpopo di Afrika bagian selatan.

Baru!!: Zimbabwe dan Kerajaan Mapungubwe · Lihat lebih »

Kerajaan Mutapa

Kerajaan Mutapa atau Mwenemutara (Shona: Mwene we Mutapa atau umumnya disebut "Munhumutapa"; Monomotapa) adalah sebuah kerajaan orang-orang Kalanga yang terbentang dari wilayah Sungai Zambezi dan Limpopo hingga Samudra Hindia.

Baru!!: Zimbabwe dan Kerajaan Mutapa · Lihat lebih »

Kolera

Penyakit kolera (juga disebut Asiatic cholera) adalah penyakit menular di saluran pencernaan yang disebabkan oleh bakteri Vibrio cholerae.

Baru!!: Zimbabwe dan Kolera · Lihat lebih »

Komunitas Pembangunan Afrika Selatan

Komunitas Pembangunan Afrika Selatan (bahasa Inggris: Southern African Development Community, disingkat SADC) adalah organisasi antar pemerintah yang berkantor pusat di Gaborone, Botswana.

Baru!!: Zimbabwe dan Komunitas Pembangunan Afrika Selatan · Lihat lebih »

Korea Utara

Republik Rakyat Demokratik Korea atau Korea Utara (Hangul: 조선민주주의인민공화국; Hanja: 朝鮮民主義人民共和國; MR: Chosŏn Minjujuŭi Inmin Konghwaguk) adalah sebuah negara di Asia Timur, yang meliputi bagian utara Semenanjung Korea.

Baru!!: Zimbabwe dan Korea Utara · Lihat lebih »

Kriket

Suasana sebuah pertandingan kriket. Kriket adalah sebuah olahraga tim yang dimainkan antara dua kelompok yang masing-masing terdiri dari sebelas orang.

Baru!!: Zimbabwe dan Kriket · Lihat lebih »

Kuba

Kuba secara resmi disebut Republik Kuba (República de Cuba) adalah negara berdaulat yang terdiri dari pulau Kuba, Isla de la Juventud, serta beberapa kepulauan kecil.

Baru!!: Zimbabwe dan Kuba · Lihat lebih »

Kudeta Zimbabwe 2017

Pada petang tanggal 14 November 2017, Angkatan Darat Zimbabwe berkumpul di sekitar ibu kota Zimbabwe, Harare, dan menguasai stasiun televisi nasional Zimbabwe serta kawasan lain di kota ini.

Baru!!: Zimbabwe dan Kudeta Zimbabwe 2017 · Lihat lebih »

Lancaster House

Lancaster House (awalnya bernama York House kemudian menjadi Stafford House) adalah sebuah mansion di distrik St James, West End of London.

Baru!!: Zimbabwe dan Lancaster House · Lihat lebih »

Libya

Libya (Lībyā), secara resmi Negara Libya adalah sebuah negara di wilayah Maghrib Afrika Utara.

Baru!!: Zimbabwe dan Libya · Lihat lebih »

Lusaka

Lusaka adalah ibu kota sekaligus kota terbesar Zambia.

Baru!!: Zimbabwe dan Lusaka · Lihat lebih »

Mahoni

Mahoni adalah anggota suku Meliaceae yang mencakup 50 genera dan 550 spesies tanaman kayu.

Baru!!: Zimbabwe dan Mahoni · Lihat lebih »

Majelis Tinggi

Majelis Tinggi adalah salah satu dari dua "kamar" dalam sistem dua kamar.

Baru!!: Zimbabwe dan Majelis Tinggi · Lihat lebih »

Manicaland

Letak Manicaland di Zimbabwe Manicaland merupakan sebuah provinsi di Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Manicaland · Lihat lebih »

Maoisme

Maoisme atau Pemikiran Mao Zedong, adalah varian dari Marxisme-Leninisme berasal dari ajaran-ajaran pemimpin komunis Tiongkok Mao Zedong (Wade-Giles Romanization: "Mao Tse-tung").

Baru!!: Zimbabwe dan Maoisme · Lihat lebih »

Marxisme–Leninisme

Marxisme–Leninisme ideologi politik yang dimiliki Partai Komunis Uni Soviet dan Komintern, dan para pendukungnya menganggap ideologi ini berakar dari Marxisme dan Leninisme.

Baru!!: Zimbabwe dan Marxisme–Leninisme · Lihat lebih »

Mashonaland

Mashonaland Mashonaland adalah wilayah di Zimbabwe yang merupakan tempat tinggal suku Shona.

Baru!!: Zimbabwe dan Mashonaland · Lihat lebih »

Mashonaland Barat

Letak Provinsi Mashonaland Barat di Zimbabwe Mashonaland Barat adalah sebuah provinsi di Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Mashonaland Barat · Lihat lebih »

Mashonaland Pusat

Peta Zimbabwe dan Provinsi Mashonaland Mashonaland Pusat adalah sebuah provinsi di Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Mashonaland Pusat · Lihat lebih »

Mashonaland Timur

Letak Provinsi Mashonaland Timur di Zimbabwe Mashonaland Timur merupakan sebuah provinsi di Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Mashonaland Timur · Lihat lebih »

Matabeleland

Matabeleland. Matabeleland adalah wilayah di Zimbabwe yang merupakan tempat tinggal suku Ndebele.

Baru!!: Zimbabwe dan Matabeleland · Lihat lebih »

Matabeleland Selatan

Letak provinsi Matabeleland Selatan di Zimbabwe Matabeleland Selatan adalah sebuah provinsi di Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Matabeleland Selatan · Lihat lebih »

Matabeleland Utara

Matabeleland Utara adalah sebuah provinsi di barat Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Matabeleland Utara · Lihat lebih »

Mfecane

Lukisan yang menggambarkan migrasi pertama Fengu, salah satu suku yang terkena dampak Mfecane. Mfecane (penghancuran), juga dikenal dengan istilah dalam bahasa Sesotho Difaqane (penghamburan paksa atau migrasi paksa) atau Lifaqane, adalah periode peperangan dan kekacauan di Afrika bagian selatan dari tahun 1815 hingga 1840 yang berdampak terhadap penduduk asli Afrika.

Baru!!: Zimbabwe dan Mfecane · Lihat lebih »

Migrasi Bantu

Migrasi Bantu adalah istilah yang mengacu kepada peristiwa migrasi penutur asli kelompok bahasa proto-Bantu yang berlangsung selama ribuan tahun.

Baru!!: Zimbabwe dan Migrasi Bantu · Lihat lebih »

Morgan Tsvangirai

Morgan Richard Tsvangirai adalah seorang politikus Zimbabwe yang menjabat sebagai Perdana Menteri Zimbabwe dari 11 Februari 2009 hingga 11 September 2013.

Baru!!: Zimbabwe dan Morgan Tsvangirai · Lihat lebih »

Mozambik

Republik Mozambik (República de Moçambique) adalah sebuah negara di Afrika bagian tenggara yang berbatasan dengan Afrika Selatan, Eswatini, Tanzania, Malawi, Zambia dan Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Mozambik · Lihat lebih »

Mzilikazi

Mzilikazi (sekitar tahun 1790 – 9 September 1868) adalah seorang kepala suku Zulu yang mendirikan Kerajaan Matabele (khumalo) di wilayah yang kini merupakan bagian dari Zimbabwe selatan.

Baru!!: Zimbabwe dan Mzilikazi · Lihat lebih »

Nasionalisme Afrika

Kenneth Kaunda, seorang nasionalis anti-kolonial utama, sedang berada di sebuah pawai politik di Rhodesia Utara (sekarang Zambia) pada 1960 Nasionalisme Afrika adalah sebuah istilah payung yang merujuk kepada sebuah kelompok dari ideologi politik, terutama di Afrika Sub-Sahara, yang mendasarkan pada gagasan penentuan nasib sendiri nasional dan pembentukan negara.

Baru!!: Zimbabwe dan Nasionalisme Afrika · Lihat lebih »

Nasionalisme kulit hitam

Nasionalisme kulit hitam adalah gagasan nasionalisme yang menyatakan bahwa orang kulit hitam adalah suatu bangsa dan para pendukungnya ingin mengembangkan dan mempertahankan identitas kulit hitam.

Baru!!: Zimbabwe dan Nasionalisme kulit hitam · Lihat lebih »

Negara satu partai

Negara satu-partai, sistem satu partai, sistem monopartai, atau sistem partai tunggal adalah jenis pemerintahan sistem partai di mana hanya terdapat satu partai politik yang memiliki hak untuk menjalankan pemerintahan.

Baru!!: Zimbabwe dan Negara satu partai · Lihat lebih »

Negara terkurung daratan

Negara terkurung di dunia menurut ''The World Factbook''. Hijau: 42 terkurung, Ungu: 2 terkurung ganda. Sebuah negara pedalaman diartikan sebagai satu negara yang terkurung atau hampir terkurung oleh daratan.

Baru!!: Zimbabwe dan Negara terkurung daratan · Lihat lebih »

Nyasaland

Nyasaland atau Protektorat Nyasaland adalah protektorat Britania Raya yang terletak di Afrika.

Baru!!: Zimbabwe dan Nyasaland · Lihat lebih »

Orang San

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Zimbabwe dan Orang San · Lihat lebih »

Orang Tswana

Suku Tswana (Batswana, tunggal Motswana) adalah kelompok suku Bantu di Afrika bagian selatan.

Baru!!: Zimbabwe dan Orang Tswana · Lihat lebih »

Pakta Warsawa

Pakta Warsawa (translit), secara resmi dikenal sebagai Perjanjian Persahabatan, Kerja Sama, dan Bantuan Bersama (Договор о дружбе, сотрудничестве и взаимной помощи; Dogovor o druzhbe, sotrudnichestve i vzaimnoy pomoshchi) adalah aliansi militer negara-negara Blok Timur di Eropa Timur, yang bertujuan mengorganisasikan diri terhadap kemungkinan ancaman dari aliansi NATO (yang dibentuk pada 1949).

Baru!!: Zimbabwe dan Pakta Warsawa · Lihat lebih »

Penghargaan Perdamaian Konghucu

Penghargaan Perdamaian Konghucu adalah sebuah alternatif Tiongkok untuk Nobel Perdamaian yang didirikan pada 2010 oleh Perhimpunan Seni Rupa Penduduk Asli Tiongkok di Republik Rakyat Tiongkok (RRT), dalam menanggapi sebuah usulan dari pengusaha Liu Zhiqin pada 17 November 2010.

Baru!!: Zimbabwe dan Penghargaan Perdamaian Konghucu · Lihat lebih »

Perang Dunia I

Perang Dunia I (PD1) adalah sebuah perang global terpusat di Eropa yang dimulai pada tanggal 28 Juli 1914 sampai 11 November 1918.

Baru!!: Zimbabwe dan Perang Dunia I · Lihat lebih »

Perang Dunia II

Perang Dunia II atau Perang Dunia Kedua (biasa disingkat menjadi PDII atau PD2) adalah sebuah perang global yang berlangsung mulai tahun 1939 sampai 1945.

Baru!!: Zimbabwe dan Perang Dunia II · Lihat lebih »

Perang Matabele Kedua

Perang Matabele Kedua, juga dikenal sebagai Pemberontakan Matabeleland dan di Zimbabwe sebagai Chimurenga Pertama, terjadi antara 1896 dan 1897 di sebuah negara yang sekarang disebut Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Perang Matabele Kedua · Lihat lebih »

Perang Matabele Pertama

Perang Matabele Pertama adalah perang yang berlangsung dari tahun 1893 hingga 1894 di wilayah Zimbabwe selatan saat ini.

Baru!!: Zimbabwe dan Perang Matabele Pertama · Lihat lebih »

Perang Semak Rhodesia

Perang Semak Rhodesia—juga disebut Chimurenga Kedua atau Perang Pembebasan Zimbabwe—adalah perang saudara yang berlangsung dari Juli 1964 hingga Desember 1979 di Rhodesia yang tidak diakui oleh dunia internasional (sekarang disebut Zimbabwe).

Baru!!: Zimbabwe dan Perang Semak Rhodesia · Lihat lebih »

Perburuan liar

Penjual kerang laut di Tanzania menjual kerang yang diambil hidup-hidup dari laut, sehingga membunuh hewan di dalamnya. Perburuan liar adalah pengambilan hewan dan tanaman liar secara ilegal dan bertentangan dengan peraturan konservasi serta manajemen kehidupan liar.

Baru!!: Zimbabwe dan Perburuan liar · Lihat lebih »

Persemakmuran Bangsa-Bangsa

Irlandia, Maladewa dan Zimbabwe) Persemakmuran atau Negara-Negara Persemakmuran (bahasa Inggris: Commonwealth of Nations atau The Commonwealth) merupakan suatu persatuan secara sukarela yang melibatkan negara-negara berdaulat yang didirikan atau pernah dijajah oleh pihak Britania Raya.

Baru!!: Zimbabwe dan Persemakmuran Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Perserikatan Bangsa-Bangsa

Perserikatan Bangsa-Bangsa disingkat sebagai PBB (United Nations, disingkat UN) adalah organisasi internasional yang didirikan pada 24 Oktober 1945 untuk mendorong kerja sama internasional.

Baru!!: Zimbabwe dan Perserikatan Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Persetujuan Lancaster House

Perjanjian Lancaster House, ditandatangani pada 21 Desember 1979, menyatakan gencatan senjata, mengakhiri Perang Bush Rhodesian; dan secara langsung mengarah pada penciptaan dan pengakuan Republik Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Persetujuan Lancaster House · Lihat lebih »

Pesisir Swahili

Pesisir Swahili adalah kawasan pesisir di Afrika bagian selatan yang dihuni oleh orang-orang Swahili.

Baru!!: Zimbabwe dan Pesisir Swahili · Lihat lebih »

Piagam kerajaan

Raja George IV pada tahun 1827, untuk mendirikan King's College, Toronto, sekarang menjadi Universitas Toronto. Piagam Kerajaan dengan ukiran berwarna karya H. D. Smith, untuk memperingati pemberian Piagam Kerajaan kepada King's College London pada tahun 1829. Piagam kerajaan (disingkat PK) adalah hibah resmi yang dikeluarkan oleh seorang raja atau ratu berdasarkan hak prerogatif kerajaan berupa surat paten.

Baru!!: Zimbabwe dan Piagam kerajaan · Lihat lebih »

Piala Dunia Rugbi

Piala Dunia Rugby adalah kompetisi terpenting dalam dunia Uni rugbi internasional.

Baru!!: Zimbabwe dan Piala Dunia Rugbi · Lihat lebih »

Piala Negara-Negara Afrika

Kejuaraan Sepak Bola Afrika atau Piala Negara-Negara Afrika, (African Cup of Nations (AFCON), Coupe d'Afrique des Nations (CAN) (juga disebut TotalEnergies Africa Cup of Nations untuk alasan sponsor) disingkat Piala Afrika, adalah kejuaraan sepak bola antar negara-negara CAF. Diadakan setiap dua tahun sekali sejak 1957, biasanya kejuaraan ini diadakan pada akhir Januari hingga awal Februari. Untuk berpartisipasi dalam Piala Afrika dilakukan kualifikasi untuk peserta, juara dan tuan rumah langsung lolos ke Piala Afrika berikutnya.

Baru!!: Zimbabwe dan Piala Negara-Negara Afrika · Lihat lebih »

Portugal

Portugal, secara resmi bernama Republik Portugis (República Portuguesa), adalah sebuah negara kesatuan yang bertata pemerintahan semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Eropa Selatan.

Baru!!: Zimbabwe dan Portugal · Lihat lebih »

Provinsi

Provinsi (kata tidak baku: propinsi) adalah suatu satuan teritorial, seringnya dijadikan nama sebuah wilayah administratif pemerintahan di bawah wilayah negara atau negara bagian.

Baru!!: Zimbabwe dan Provinsi · Lihat lebih »

Provinsi Masvingo

Masvingo adalah sebuah provinsi di Zimbabwe yang dapat ditemukan di bagian tenggara negara yang terkurung daratan.

Baru!!: Zimbabwe dan Provinsi Masvingo · Lihat lebih »

Provinsi Midlands

Letak provinsi Midlands di Zimbabwe Midlands adalah sebuah provinsi di Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Provinsi Midlands · Lihat lebih »

Reformasi lahan di Zimbabwe

Reformasi lahan di Zimbabwe secara resmi dimulai pada tahun 1980 setelah ditandatanganinya Perjanjian Lancaster House dengan tujuan untuk memperbaiki masalah ketimpangan pemilikan lahan antara petani subsisten kulit hitam dengan para pemilik lahan kulit putih yang memiliki kedudukan politik dan ekonomi yang lebih unggul.

Baru!!: Zimbabwe dan Reformasi lahan di Zimbabwe · Lihat lebih »

Republik

Dalam pengertian dasar, sebuah republik adalah sebuah negara di mana tampuk pemerintahan akhirnya bercabang dari rakyat, bukan dari prinsip keturunan bangsawan dan sering dipimpin oleh seorang presiden.

Baru!!: Zimbabwe dan Republik · Lihat lebih »

Republik parlementer

'''Republik parlementer''' dengan sistem presiden eksekutif dipilih oleh dan bertanggung jawab pada parlemen. Republik parlementer atau republik konstitusional parlementer adalah suatu jenis republik yang menjalankan pemerintahan dengan sistem parlementer, yang dalam sistem ini eksekutif (pemerintah) memperoleh legitimasi dari dan bertanggung jawab pada legislatif (parlemen).

Baru!!: Zimbabwe dan Republik parlementer · Lihat lebih »

Republik Transvaal

Republik Afrika Selatan (Zuid-Afrikaansche Republiek, atau ZAR), juga dikenal sebagai Republik Transvaal, adalah negara Boer di kawasan Afrika bagian Selatan selama abad ke-19.

Baru!!: Zimbabwe dan Republik Transvaal · Lihat lebih »

Reuters

Reuters adalah sebuah organisasi berita internasional yang dimiliki oleh Thomson Reuters.

Baru!!: Zimbabwe dan Reuters · Lihat lebih »

Rhodesia

Rhodesia adalah nama yang dahulu merujuk kepada sebuah koloni Britania Raya di Afrika yang dipimpin oleh minoritas kaum putih.

Baru!!: Zimbabwe dan Rhodesia · Lihat lebih »

Rhodesia Selatan

Koloni Rhodesia Selatan adalah sebuah koloni mahkota Inggris yang memerintah sendiri di selatan Afrika.

Baru!!: Zimbabwe dan Rhodesia Selatan · Lihat lebih »

Rhodesia Utara

Rhodesia Utara adalah sebuah protektorat di Afrika bagian selatan, yang dibentuk pada tahun 1911 lewat amalgamasi dua protektorat sebelumnya Barotziland-Rhodesia Barat Laut dan Rhodesia Timur Laut.

Baru!!: Zimbabwe dan Rhodesia Utara · Lihat lebih »

Robert Mugabe

Robert Gabriel Mugabe adalah Presiden Zimbabwe kedua.

Baru!!: Zimbabwe dan Robert Mugabe · Lihat lebih »

Rumah sakit

Seorang dokter merawat orang sakit di sebuah rumah sakit. Cetak tinggi dari Jerman pada 1682. Rumah sakit (terjemahan langsung dari ziekenhuis; kosakata gabungan dari zieken, 'sakit' + huis, 'rumah') adalah lembaga pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan pelayanan kesehatan secara paripurna yang menyediakan pelayanan rawat inap, rawat jalan dan gawat darurat yang pelayanannya disediakan oleh dokter, perawat dan tenaga ahli kesehatan lainnya.

Baru!!: Zimbabwe dan Rumah sakit · Lihat lebih »

Rumpun bahasa Bantu

Rumpun bahasa Bantu adalah salah satu kelompok bahasa dalam rumpun bahasa Niger-Kongo.

Baru!!: Zimbabwe dan Rumpun bahasa Bantu · Lihat lebih »

Rusia

Rusia, dengan nama resmi disebut sebagai Federasi Rusia, adalah sebuah negara federasi yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Eropa Timur dan Asia Utara atau Eurasia bagian utara yang dari barat laut sampai ke tenggara.

Baru!!: Zimbabwe dan Rusia · Lihat lebih »

Russ Feingold

Russ Feingold Russell Dana "Russ" Feingold, lahir 2 Maret 1953 di Janesville, Wisconsin, adalah seorang politikus Demokrat Amerika Serikat.

Baru!!: Zimbabwe dan Russ Feingold · Lihat lebih »

Samora Machel

Samora Moisés Machel adalah seorang komandan militer Mozambik, pemimpin revolusioner sosialisme, dan Presiden Mozambik 1975-1986.

Baru!!: Zimbabwe dan Samora Machel · Lihat lebih »

Samudra Hindia

Samudra Hindia atau Samudra India adalah kumpulan air terbesar ketiga di dunia, meliputi sekitar 20% dari total permukaan air Bumi dan merupakan lautan yang sangat berpengaruh bagi ekosistem di planet bumi.

Baru!!: Zimbabwe dan Samudra Hindia · Lihat lebih »

Senat

Senat adalah suatu badan deliberatif yang biasanya merupakan majelis tinggi dari badan legislatif di negara yang menganut sistem dua kamar seperti Amerika Serikat dan Australia.

Baru!!: Zimbabwe dan Senat · Lihat lebih »

Senat Amerika Serikat

Senat Amerika Serikat (United States Senate) adalah majelis tinggi pada Kongres Amerika Serikat yang bersama-sama dengan Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat (majelis rendah) membentuk lembaga legislatif Amerika Serikat. Kantor Senat berlokasi di sayap utara Gedung Capitol, di Washington, DC. Lembaga ini pertama kali bersidang pada tahun 1789. Susunan dan kekuasaan Senat diatur oleh. Senat terdiri dari para senator, yang masing-masingnya mewakili negara bagian secara keseluruhan. Tiap-tiap negara bagian, tanpa memedulikan jumlah penduduknya, sama-sama diwakili oleh dua orang senator yang menjabat selama enam tahun, yang dibagi ke dalam tiga kelas sebagai hasil dari pemilihan umum Senat dua tahunan. Sekarang ini Amerika Serikat memiliki 50 negara bagian, sehingga Senat memiliki 100 orang senator. Sejak tahun 1789 sampai 1913, para senator ditunjuk oleh dewan legislatif negara bagian yang diwakilinya; kini mereka dipilih berdasarkan suara rakyat, setelah diberlakukannya Amandemen ke-17 Konstitusi Amerika Serikat pada tahun 1913. Sebagai majelis tinggi Kongres, Senat memiliki beberapa kekuasaan nasihat dan persetujuan yang unik dan eksklusif yang tidak diberikan kepada Dewan Perwakilan Rakyat. Ini meliputi persetujuan perjanjian internasional, dan konfirmasi pengangkatan para menteri Kabinet, Ketua Mahkamah Agung, para hakim agung, para hakim federal, para perwira tinggi berbendera, para pejabat pengatur, para duta besar, para pejabat eksekutif federal lainnya, dan para pejabat federal berseragam lainnya. Selain itu, dalam kasus di mana tidak ada kandidat yang menerima mayoritas pemilih untuk Wakil Presiden, tugas dibebankan kepada Senat untuk memilih salah satu dari dua penerima pemilih teratas untuk menjabat posisi itu. Selanjutnya, Senat bertanggung jawab untuk melakukan persidangan terhadap mereka yang dimakzulkan oleh Dewan Perwakilan Rakyat. Senat secara luas dipandang sebagai badan yang lebih konsultatif (deliberatif) dan lebih bergengsi daripada Dewan Perwakilan Rakyat, disebabkan oleh masa bakti yang lebih panjang, jumlah anggota yang lebih sedikit, dan daerah pemilihan yang meliputi seluruh negara bagian, yang berdasar perjalanannya membentuk suasana yang cenderung lebih kolegial (mengutamakan kebersamaan/musyawarah) dan tidak begitu partisan (condong ke pihak tertentu). Pejabat ketua Senat adalah Wakil Presiden Amerika Serikat, yang merupakan Presiden Senat. Ketika jabatan Wakil Presiden lowong, Presiden Pro Tempore, yang biasanya anggota senior dari partai penguasa mayoritas kursi, akan memimpin Senat. Pada permulaan abad ke-20, dimulailah praktik partai mayoritas dan minoritas memilih para ketua fraksi mereka, meskipun mereka bukanlah pejabat konstitusional.

Baru!!: Zimbabwe dan Senat Amerika Serikat · Lihat lebih »

Sepak bola

Permainan sepak bola kampung di Indonesia Anak-anak bermain sepak bola di Mesir Sepak bola, (bahasa Inggris: football atau soccer; bentuk tidak baku: sepakbola), adalah cabang olahraga yang dimainkan antara dua tim yang terdiri dari 11 pemain.

Baru!!: Zimbabwe dan Sepak bola · Lihat lebih »

Shaka

Satu-satunya gambar Shaka, dilukis pada tahun 1824 Shaka (kadang dieja Tshaka, Tchaka atau Chaka; ± 1787 – ± 22 September 1828) adalah kepala suku Zulu yang dianggap berjasa mengubah sukunya dari suku yang kecil menjadi awal suatu bangsa yang wilayahnya membentang sebagian Afrika bagian Selatan di antara sungai Phongolo dan Mzimkhulu.

Baru!!: Zimbabwe dan Shaka · Lihat lebih »

Sistem presidensial

Sistem presidensi atau disebut juga dengan sistem kongresional, merupakan sistem pemerintahan negara republik di mana kekuasaan eksekutif dipilih melalui pemilu dan terpisah dengan kekuasaan legislatif.

Baru!!: Zimbabwe dan Sistem presidensial · Lihat lebih »

Sistem semipresidensial

Sistem semipresidensial adalah sistem pemerintahan yang menggabungkan kedua sistem pemerintahan: presidensial dan parlementer.

Baru!!: Zimbabwe dan Sistem semipresidensial · Lihat lebih »

Subtropis

Iklim subtropis menurut Köppen Subtropis adalah wilayah Bumi yang secara astronomis berada di bagian utara dan selatan setelah wilayah tropis yang dibatasi oleh garis balik utara dan garis balik selatan pada lintang 23,5° utara dan selatan dari garis ekuator.

Baru!!: Zimbabwe dan Subtropis · Lihat lebih »

Suku Griqua

Griqua (Afrikaans Griekwa) adalah subkelompok orang-orang "berwarna" yang heterogen dan multirasial di Arika Selatan.

Baru!!: Zimbabwe dan Suku Griqua · Lihat lebih »

Suku Ndebele Utara

Suku Ndebele Utara (amaNdebele) adalah suku bangsa Bantu yang menetap di wilayah Afrika Selatan dan menuturkan bahasa Ndebele Utara.

Baru!!: Zimbabwe dan Suku Ndebele Utara · Lihat lebih »

Suku Shona

Suku Shona adalah sebuah kelompok etnis yang berasal dari Afrika bagian selatan, terutama Zimbabwe (dimana mereka merupakan mayoritas populasi).

Baru!!: Zimbabwe dan Suku Shona · Lihat lebih »

Suku Zulu

Zulu (amaZulu) adalah sebuah kelompok etnis Bantu dari Afrika Selatan dan kelompok etnis di Afrika Selatan terbesar, dengan sekitar 10–11 juta orang utamanya tinggal di provinsi KwaZulu-Natal.

Baru!!: Zimbabwe dan Suku Zulu · Lihat lebih »

Suku-suku Bantu

Bantu adalah istilah yang mengacu kepada lebih dari 400 kelompok etnis di Afrika Sub-Sahara dari Kamerun hingga Afrika bagian Selatan.

Baru!!: Zimbabwe dan Suku-suku Bantu · Lihat lebih »

Sungai Limpopo

Sungai Limpopo Sungai Limpopo merupakan salah satu sungai yang terletak di Afrika bagian selatan tengah.

Baru!!: Zimbabwe dan Sungai Limpopo · Lihat lebih »

Sungai Zambezi

Sungai Zambezi (diucapkan juga Zambesi) adalah sungai terpanjang ke-4 di dunia yang terletak di Afrika. Sungai ini juga adalah sungai yang memiliki aliran terbesar yang mengalir ke Samudra Hindia dari benua Afrika. Luas daerah alirannya mencapai 1,390,000 km², hampir separuh dari Sungai Nil. Sungai sepanjang 2.574 km ini berhulu di Zambia dan mengaliri negara-negara seperti Namibia, Botswana, Zambia, dan Zimbabwe, lalu ke Mozambique, sampai akhirnya bermuara ke Samudra Hindia. 250px Bentukan alam yang paling spektakuler dari sungai Zambesi adalah Air Terjun Victoria, air terjun terbesar di dunia. Terdapat pula air terjun lain seperti Air Terjun Chavuma di perbatasan Zambia dan Angola, serta Air Terjun Ngonye di Zambia sebelah barat.

Baru!!: Zimbabwe dan Sungai Zambezi · Lihat lebih »

Tengguli

Tengguli, trengguli atau kayu raja (Cassia fistula) adalah tumbuhan di dalam keluarga Fabaceae, anak suku Caesalpinioidea.

Baru!!: Zimbabwe dan Tengguli · Lihat lebih »

The Daily Telegraph

The Daily Telegraph adalah sebuah surat kabar yang beredar luas di Inggris Raya, yang didirikan pada tahun 1855.

Baru!!: Zimbabwe dan The Daily Telegraph · Lihat lebih »

The Economist

The Economist adalah majalah berita dan peristiwa internasional berbahasa Inggris milik "The Economist Newspaper Ltd", yang disunting di London, Inggris.

Baru!!: Zimbabwe dan The Economist · Lihat lebih »

The New York Review of Books

The New York Review of Books (atau NYREV atau NYRB) adalah majalah sastra, budaya, dan masalah terkini yang diterbitkan setiap dua minggu sekali di New York City.

Baru!!: Zimbabwe dan The New York Review of Books · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Zimbabwe

Tim nasional sepak bola Zimbabwe merupakan sebuah tim nasional sepak bola yang memiliki prestasi mencapai babak pertama Piala Afrika pada tahun 2004 dan 2006 dan tim nasional ini berada di bawah kendali Asosiasi Sepak Bola Zimbabwe.

Baru!!: Zimbabwe dan Tim nasional sepak bola Zimbabwe · Lihat lebih »

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia. Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin dengan sistem 1 partai oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Republik Rakyat Tiongkok (PKT). Sekalipun sering kali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai. Jadi kesimpulannya ideologi pemerintah Tiongkok adalah Komunisme tetapi ideologi ekonomi Tiongkok adalah Kapitalisme. Tiongkok Daratan adalah istilah yang digunakan untuk merujuk kepada kawasan di bawah pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok, tidak termasuk Hong Kong, Makau, dan sementara Republik Tiongkok/Taiwan mengacu pada entitas lain yang dulu pernah memimpin Tiongkok Daratan sejak tahun 1912 hingga terusirnya pada Perang Saudara Tiongkok ke Pulau Formosa dan pulau sekitarnya pada tahun 1949. Namun Republik Tiongkok/Taiwan berhasil bertahan dan mempertahankan sisa wilayahnya hingga saat ini. Saat ini Republik Tiongkok/Taiwan hanya memimpin pulau Formosa dan pulau sekitarnya. Republik Rakyat Tiongkok mengklaim wilayah milik Republik Tiongkok/Taiwan namun tidak memerintahnya, sedangkan Republik Tiongkok/Taiwan mengklaim kedaulatan terhadap seluruh Tiongkok daratan yang saat ini dikuasai Republik Rakyat Tiongkok. Pemerintahan Tiongkok sejak zaman dahulu sampai terbagi dua di zaman sekarang memiliki ekonomi paling besar dan paling kompleks di dunia selama lebih dari dua ribu tahun dan belasan dinasti Kekaisaran Tiongkok, beserta dengan beberapa masa kejayaan dan kejatuhan. Sejak diperkenalkannya reformasi ekonomi tahun 1978 oleh Presiden Deng Xiaoping, Republik Rakyat Tiongkok menjadi negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. Per 2013, negara ini menjadi ekonomi terbesar kedua di dunia berdasarkan total nominal GDP dan PPP, serta menjadi eksportir dan importir terbesar di dunia. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara yang memiliki senjata nuklir dan memiliki tentara aktif terbesar dunia, dengan belanja militer terbesar kedua dunia. Republik Rakyat Tiongkok menjadi anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa tahun 1971, di mana ia menggantikan dan mengusir Republik Tiongkok/Taiwan sebagai anggota tetap Dewan Keamanan PBB. Republik Rakyat Tiongkok juga menjadi anggota berbagai macam organisasi lain seperti WTO, APEC, BRICS, Shanghai Cooperation Organization, BCIM dan G-20. Republik Rakyat Tiongkok adalah kekuatan besar di Asia, dan menjadi negara super yang potensial menurut beberapa pengamat.

Baru!!: Zimbabwe dan Tiongkok · Lihat lebih »

Trekboer

Trekboer. Dalam sejarah Afrika Selatan, Trekboer (pelafalan) adalah kelompok peternak nomaden yang merupakan keturunan pemukim Eropa di perbatasan Koloni Tanjung Belanda.

Baru!!: Zimbabwe dan Trekboer · Lihat lebih »

Uni Afrika

Uni Afrika, disingkat UA (bahasa Inggris: African Union, disingkat AU) adalah sebuah uni yang terdiri dari 48+ negara Afrika.

Baru!!: Zimbabwe dan Uni Afrika · Lihat lebih »

Uni rugbi

Uni rugbi adalah sebuah olahraga tim kontak penuh, bentuk sepak bola yang berasal dari Inggris pada awal abad ke-19.

Baru!!: Zimbabwe dan Uni rugbi · Lihat lebih »

Uni Soviet

Uni Soviet (Сове́тский Сою́з, Sovyétskiĭ Soyúz) atau USSR (Union of Soviet Socialist Republics) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Сою́з Сове́тскихСоциалисти́ческихРеспу́блик, Soyúz Sovyétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat СССР dalam alfabet Kiril, SSSR dalam alfabet Latin), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.

Baru!!: Zimbabwe dan Uni Soviet · Lihat lebih »

Universitas Pennsylvania

Universitas Pennsylvania (University of Pennsylvania; "Penn") adalah sebuah universitas swasta di Philadelphia, Pennsylvania, Amerika Serikat.

Baru!!: Zimbabwe dan Universitas Pennsylvania · Lihat lebih »

Vasal

Vasal (vassallus) adalah seseorang yang menjalin hubungan dengan monarki yang berkuasa—biasanya dalam bentuk dukungan militer, perlindungan bersama, atau pemberian upeti, dan menerima jaminan dan imbalan tertentu sebagai gantinya.

Baru!!: Zimbabwe dan Vasal · Lihat lebih »

Vietnam

Vietnam, lengkapnya bernama Republik Sosialis Vietnam adalah negara di Asia Tenggara Daratan.

Baru!!: Zimbabwe dan Vietnam · Lihat lebih »

Wabah kolera Zimbabwe 2008

Wabah kolera Zimbabwe 2008 adalah epidemik kolera di Zimbabwe yang mulai terjadi pada Agustus 2008.

Baru!!: Zimbabwe dan Wabah kolera Zimbabwe 2008 · Lihat lebih »

Zaman Besi

Atap peninggalan Zaman Besi di Hampshire, Britania Raya Dalam arkeologi, Zaman Besi adalah zaman terahir dari pembagian tiga zaman prasejarah suatu tahap perkembangan budaya manusia di mana penggunaan besi untuk pembuatan alat dan senjata sangat dominan.

Baru!!: Zimbabwe dan Zaman Besi · Lihat lebih »

Zambia

Republik Zambia adalah sebuah negara yang terkurung daratan di Afrika bagian selatan.

Baru!!: Zimbabwe dan Zambia · Lihat lebih »

ZANU–PF

Persatuan Nasional Afrika Zimbabwe – Front Patriotik (ZANU–PF) adalah partai penguasa Zimbabwe semenjak negara tersebut merdeka pada tahun 1980.

Baru!!: Zimbabwe dan ZANU–PF · Lihat lebih »

Zimbabwe Raya

Zimbabwe Raya (Great Zimbabwe) adalah reruntuhan kota yang sebelumnya merupakan ibu kota Kerajaan Zimbabwe, sebuah negara yang berdiri dari tahun 1100 hingga 1400.

Baru!!: Zimbabwe dan Zimbabwe Raya · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

ISO 3166-1:ZW.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »