Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Bawang merah

Indeks Bawang merah

Bawang merah (Allium cepa L. var. aggregatum) adalah salah satu bumbu masak utama dunia yang berasal dari Iran, Pakistan, dan pegunungan-pegunungan di sebelah utaranya, tetapi kemudian menyebar ke berbagai penjuru dunia, baik sub-tropis maupun tropis.

31 hubungan: Air mata, Allium, Amaryllidaceae, Asam folat, Asparagales, Auksin, Bawang, Bawang bombai, Bawang putih, Bubur ayam, Bunga, Carolus Linnaeus, Darah, Diabetes melitus, Giberelin, Indonesia, Iran, Kalium, Keping darah, Kolesterol, Maag, Pakistan, Pernapasan, Serat pangan, Soto, Sup, Tumbuhan, Tumbuhan berbunga, Tumbuhan berkeping biji tunggal, Varietas, Vitamin C.

Air mata

Sistem air mata. a. Kelenjar air mata (''lacrimal gland'') b. ''superior lacrimal punctum'' c. Saluran ''superior lacrimal canal'' d. Kandung air mata (''lacrimal sac'') e. ''Inferior lacrimal punctum'' f. Saluran ''inferior lacrimal canal'' g. Saluran ''nasolacrimal canal'' Air mata adalah kelenjar yang diproduksi oleh proses lakrimasi (lacrimation atau lachrymation; untuk membersihkan dan melumasi mata. Kata lakrimasi juga dapat digunakan merujuk pada menangis. Emosi yang kuat juga dapat menyebabkan menangis, walaupun kembanyakan mamalia darat memiliki sistem lakrimasi untuk membiarkan mata mereka basah, manusia adalah mamalia satu-satunya yang memiliki emosi air mata.

Baru!!: Bawang merah dan Air mata · Lihat lebih »

Allium

A. flavum'' di sebelah kiri Allium adalah genus bawang yang meliputi bermacam-macam tumbuhan bunga monokotil dan di dalamnya termasuk bawang merah, bawang putih, bawang kucai, bawang daun, bawang bombai, dan bawang prei.

Baru!!: Bawang merah dan Allium · Lihat lebih »

Amaryllidaceae

Suku bakung-bakungan atau Amaryllidaceae adalah nama botani suatu suku tumbuhan berbunga.

Baru!!: Bawang merah dan Amaryllidaceae · Lihat lebih »

Asam folat

Asam folat (accessdate vitamin BC, pteroyl-L-glutamic acid, pteroyl-L-glutamate, pteroylmonoglutamic acid) adalah vitamin yang larut air.

Baru!!: Bawang merah dan Asam folat · Lihat lebih »

Asparagales

Asparagales adalah salah satu ordo tumbuhan berbunga yang termasuk dalam klad Monokotil menurut Sistem klasifikasi APG II).

Baru!!: Bawang merah dan Asparagales · Lihat lebih »

Auksin

Auksin adalah zat hormon tumbuhan yang ditemukan pada ujung batang, akar, dan pembentukan bunga yang berfungsi sebagai pengatur pembesaran sel dan memicu pemanjangan sel di daerah belakang meristem ujung.

Baru!!: Bawang merah dan Auksin · Lihat lebih »

Bawang

Bawang-bawangan. Bawang merupakan istilah umum bagi sekelompok tumbuhan penting bagi manusia yang termasuk dalam genus Allium.

Baru!!: Bawang merah dan Bawang · Lihat lebih »

Bawang bombai

Bawang bombai (Latin: Allium Cepa Linnaeus) adalah jenis bawang yang paling banyak dan luas dibudidayakan, dipakai sebagai bumbu maupun bahan masakan, berbentuk bulat besar dan berdaging tebal.

Baru!!: Bawang merah dan Bawang bombai · Lihat lebih »

Bawang putih

Bawang putih (Allium sativum; garlic) adalah nama tanaman dari genus Allium sekaligus nama dari umbi yang dihasilkan.

Baru!!: Bawang merah dan Bawang putih · Lihat lebih »

Bubur ayam

Bubur ayam adalah salah satu jenis makanan dari Indonesia.

Baru!!: Bawang merah dan Bubur ayam · Lihat lebih »

Bunga

Sebuah poster dengan bunga atau kuntum bunga yang dihasilkan oleh dua belas spesies tanaman berbunga dari berbagai familia berbeda. Bunga di Belanda. Bunga atau kembang (dari ꦏꦼꦩ꧀ꦧꦁ kêmbang) adalah alat reproduksi seksual pada tumbuhan berbunga (divisio Magnoliophyta atau Angiospermae, "tumbuhan berbiji tertutup").

Baru!!: Bawang merah dan Bunga · Lihat lebih »

Carolus Linnaeus

Carolus Linnaeus atau Carl von Linné adalah seorang ilmuwan Swedia yang meletakkan dasar tatanama biologi.

Baru!!: Bawang merah dan Carolus Linnaeus · Lihat lebih »

Darah

Darah adalah cairan yang terdapat pada semua mahkluk hidup yang berfungsi mengirimkan zat-zat dan oksigen yang dibutuhkan oleh jaringan tubuh, mengangkut bahan-bahan kimia hasil metabolisme, dan juga sebagai pertahanan tubuh terhadap virus atau bakteri.

Baru!!: Bawang merah dan Darah · Lihat lebih »

Diabetes melitus

Diabetes melitus (DM) atau penyakit kencing manis (sering disingkat sebagai diabetes) adalah gangguan metabolisme yang ditandai dengan kadar gula darah yang tinggi dalam jangka waktu yang lama.

Baru!!: Bawang merah dan Diabetes melitus · Lihat lebih »

Giberelin

Giberelin (bahasa Inggris: gibberellin) atau asam giberelat (bahasa Inggris: gibberellic acid, disingkat GA) adalah semua anggota kelompok hormon tumbuhan yang memiliki fungsi yang serupa atau terkait dengan bioassay GA1.

Baru!!: Bawang merah dan Giberelin · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Bawang merah dan Indonesia · Lihat lebih »

Iran

Iran (ایران), secara resmi Republik Islam Iran dan juga disebut Persia adalah sebuah negara yang terletak di Asia Barat.

Baru!!: Bawang merah dan Iran · Lihat lebih »

Kalium

Kalium, atau juga disebut potasium, adalah suatu unsur kimia dalam tabel periodik yang memiliki lambang K dan nomor atom 19.

Baru!!: Bawang merah dan Kalium · Lihat lebih »

Keping darah

Sel trombosit atau keping darah Keping darah, lempeng darah, trombosit (platelet, thrombocyte) (θρόμβος – "klot" dan κύτος – "sel") adalah sel anuclear nulliploid (tidak mempunyai nukleus pada DNA-nya) dengan bentuk tak beraturan dengan ukuran diameter 2-3 µm yang merupakan fragmentasi dari megakariosit.

Baru!!: Bawang merah dan Keping darah · Lihat lebih »

Kolesterol

Kolesterol adalah metabolit yang mengandung lemak sterol (waxy steroid) yang ditemukan pada membran sel dan disirkulasikan dalam plasma darah.

Baru!!: Bawang merah dan Kolesterol · Lihat lebih »

Maag

Maag, radang lambung atau tukak lambung (gastritis) adalah gejala penyakit yang menyerang lambung dikarenakan terjadi luka atau peradangan pada lambung yang menyebabkan sakit, mulas, dan perih pada perut.

Baru!!: Bawang merah dan Maag · Lihat lebih »

Pakistan

Pakistan (atau; پاکِستان), secara resmi bernama Republik Islam Pakistan (اسلامی جمہوریۂ پاکِستان) adalah sebuah negara di Asia Selatan.

Baru!!: Bawang merah dan Pakistan · Lihat lebih »

Pernapasan

Pencitraan resonansi magnetik waktu sebenarnya dari toraks manusia selama pernapasan Video sinar-X dari seekor aligator Amerika betina ketika bernapas. Pernapasan (atau ventilasi) adalah proses menggerakkan udara masuk dan keluar dari paru-paru untuk memfasilitasi pertukaran gas dengan lingkungan internal tubuh, terutama dengan memasukkan oksigen dan membuang karbon dioksida.

Baru!!: Bawang merah dan Pernapasan · Lihat lebih »

Serat pangan

Buah, seperti mangga, mengandung serat pangan yang baik bagi kesehatan. Serat pangan, dikenal juga sebagai serat diet atau dietary fiber, merupakan bagian dari tumbuhan yang dapat dikonsumsi dan terdiri dari karbohidrat yang memiliki sifat resistan terhadap proses pencernaan dan penyerapan di usus halus manusia serta mengalami fermentasi sebagian atau keseluruhan di usus besar.

Baru!!: Bawang merah dan Serat pangan · Lihat lebih »

Soto

Semangkuk soto Betawi siap santap. Resep bumbu soto bening Soto (juga dikenal dengan beberapa nama lokal seperti, sroto, sauto, tauto, atau coto) adalah makanan khas Indonesia seperti sop yang terbuat dari kaldu daging dan sayuran.

Baru!!: Bawang merah dan Soto · Lihat lebih »

Sup

RESEP SAYUR SOP JERNIH Sup atau dalam bentuk yang tidak baku disebut sop adalah masakan berkuah dari kaldu yang dibuat dengan cara mendidihkan bahan bisa berupa daging atau ayam untuk membuat kuah kaldu, dan biasanya diberi bumbu serta bahan lainnya untuk menambah rasa.

Baru!!: Bawang merah dan Sup · Lihat lebih »

Tumbuhan

Dalam biologi, Tumbuhan adalah organisme eukariota multiseluler yang tergolong ke dalam kerajaan Plantae.

Baru!!: Bawang merah dan Tumbuhan · Lihat lebih »

Tumbuhan berbunga

Tumbuhan berbunga, Angiosperma, atau Anthophyta ("tumbuhan bunga") atau Magnoliophyta ("tumbuhan sekerabat dengan magnolia") adalah kelompok terbesar tumbuhan yang hidup di daratan.

Baru!!: Bawang merah dan Tumbuhan berbunga · Lihat lebih »

Tumbuhan berkeping biji tunggal

Tumbuhan berkeping biji tunggal (atau monokotil) adalah salah satu dari dua kelompok besar tumbuhan berbunga yang secara klasik diajarkan; kelompok yang lain adalah tumbuhan bijinya berkeping dua atau dikotil.

Baru!!: Bawang merah dan Tumbuhan berkeping biji tunggal · Lihat lebih »

Varietas

Istilah varietas mengacu kepada paling tidak tiga hal yang berbeda.

Baru!!: Bawang merah dan Varietas · Lihat lebih »

Vitamin C

Struktur kimia vitamin C Vitamin C adalah salah satu jenis vitamin yang larut dalam air dan memiliki peranan penting dalam menangkal berbagai penyakit.

Baru!!: Bawang merah dan Vitamin C · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Allium cepa, Bawang Merah, Bawang Ungu, Bawang ungu, Brambang.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »