Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Keping darah

Indeks Keping darah

Sel trombosit atau keping darah Keping darah, lempeng darah, trombosit (platelet, thrombocyte) (θρόμβος – "klot" dan κύτος – "sel") adalah sel anuclear nulliploid (tidak mempunyai nukleus pada DNA-nya) dengan bentuk tak beraturan dengan ukuran diameter 2-3 µm yang merupakan fragmentasi dari megakariosit.

12 hubungan: Darah, Diameter, Fragmentasi (disambiguasi), Hemostasis, Megakariosit, Penggumpalan darah, Perdarahan, Plasma darah, Sel darah merah, Sel darah putih, Trombosis, Trombus.

Darah

Darah adalah cairan yang terdapat pada semua mahkluk hidup yang berfungsi mengirimkan zat-zat dan oksigen yang dibutuhkan oleh jaringan tubuh, mengangkut bahan-bahan kimia hasil metabolisme, dan juga sebagai pertahanan tubuh terhadap virus atau bakteri.

Baru!!: Keping darah dan Darah · Lihat lebih »

Diameter

Garis merah dalam lingkaran adalah "diameter" atau "garis tengah" Lingkaran: garis biru: "diameter"; garis merah: "radius"; garis hitam: "keliling". Diameter (dari bahasa Yunani, diairo.

Baru!!: Keping darah dan Diameter · Lihat lebih »

Fragmentasi (disambiguasi)

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Keping darah dan Fragmentasi (disambiguasi) · Lihat lebih »

Hemostasis

Plasma darah manusia yang kaya platelet pada tabung kiri, dan platelet yang menggumpal pada tabung kanan Hemostasis adalah istilah gabungan untuk segala prosedur yang dilakukan oleh tubuh untuk melindungi diri dari proses pendarahan.

Baru!!: Keping darah dan Hemostasis · Lihat lebih »

Megakariosit

Megakariosit (mega- + karyo- + -cyte, "sel nukleus besar") adalah sel sumsum tulang berukuran besar yang terdiri atas sejumlah lobus yang saling berhubungan.

Baru!!: Keping darah dan Megakariosit · Lihat lebih »

Penggumpalan darah

Koagulasi adalah suatu proses yang rumit di dalam sistem koloid darah yang memicu partikel koloidal terdispersi untuk memulai proses pembekuan dan membentuk trombus.

Baru!!: Keping darah dan Penggumpalan darah · Lihat lebih »

Perdarahan

Perdarahan atau hemoragi (hemorrhage, exsanguination; exsanguinātus, tanpa darah) merupakan istilah kedokteran yang digunakan untuk menjelaskan ekstravasasi atau keluarnya darah dari tempatnya semula darah tersebut muncul.

Baru!!: Keping darah dan Perdarahan · Lihat lebih »

Plasma darah

Bungkusan plasma yang mengering yang digunakan oleh militer Britania Raya dan Amerika Serikat selama Perang Dunia Kedua. Plasma darah adalah komponen darah berbentuk cairan berwarna kuning yang menjadi medium sel-sel darah, di mana sel darah ditutup.

Baru!!: Keping darah dan Plasma darah · Lihat lebih »

Sel darah merah

Sel darah merah, eritrosit (red blood cell (RBC), erythrocyte) adalah jenis sel darah yang paling banyak dan berfungsi mengikat oksigen yang diperlukan untuk oksidasi jaringan-jaringan tubuh lewat darah dalam hewan bertulang belakang.

Baru!!: Keping darah dan Sel darah merah · Lihat lebih »

Sel darah putih

Sel darah putih, leukosit (white blood cell, WBC, leukocyte) adalah sel yang membentuk komponen darah.

Baru!!: Keping darah dan Sel darah putih · Lihat lebih »

Trombosis

Trombosis adalah proses koagulasi dalam pembuluh darah yang berlebihan sehingga menghambat aliran darah, atau bahkan menghentikan aliran tersebut.

Baru!!: Keping darah dan Trombosis · Lihat lebih »

Trombus

Diagram darah yang membeku. Trombus (blood clot, thrombus; θρόμβος, trombus) adalah produk terakhir dari proses pembekuan darah pada hemostasis.

Baru!!: Keping darah dan Trombus · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Aggregometri transmisi cahaya, Lempeng darah, Platelet, Trombosit.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »