Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

29 Februari

Indeks 29 Februari

29 Februari adalah "hari kabisat" dalam kalender Gregorius, yaitu hari ekstra yang ditambahkan pada akhir bulan Februari pada setiap 4 tahun sekali.

176 hubungan: Abad, Abdullah Faqih, Abel Tasman, Academy Awards, Afganistan, Afrika Selatan, Afrika-Amerika, Agadir, Alaungpaya, Alexander Mironenko, Amerika Serikat, Andes, Angga Puradiredja, Apartheid, Australia, Bayern, Benedikt Höwedes, Berkeley, California, Bosnia dan Herzegovina, Britania Raya, Buddhisme Tanah Murni, Bulan (penanggalan), Burj Khalifa, Cape Town, Carolina Selatan, Cekoslowakia, Daftar Gubernur Lampung, Davy Jones, Dea Annisa, Desmond Tutu, Digit, Douglas MacArthur, Elpidio Quirino, Ernest Lawrence, Februari, Fera Feriska, Ferran Torres, Finlandia, Frederick I dari Swedia, Gempa bumi, Gerhana bulan, Gone with the Wind, Haiti, Harry, Adipati Sussex, Hōnen, Heligoland, Holokaus, Indonesia, Inggris, Insiden 26 Februari, ..., Jack J. Sompotan, Jean-Bertrand Aristide, Jerman, John Hope, 7th Earl of Hopetoun, Josef Swickard, Kadi Abakarov, Kalender, Kalender Gregorius, Kalender Hijriah, Kalender Julius, Kalender Swedia, Kerajaan Prusia, Kiai, Konsul, Korea Selatan, Kota Semarang, Kristoforus Kolumbus, Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014 – Babak Ketiga AFC, Ludwig I dari Bayern, Maliq & D'Essentials, Maroko, Massachusetts, Misha Defonseca, Myanmar, Nh. Dini, Nuzululqur'an, Otto Rondonuwu, Pahlawan Uni Soviet, Paus Paulus III, Pekerja anak, Penduduk asli Amerika, Penghargaan Nobel Fisika, Penulis, Perang Chechnya II, Perang Dunia II, Perang Musim Dingin, Perang Saudara Amerika, Perang Vietnam, Polandia, Prancis, Presiden, Ramadan, Richmond, Virginia, RMS Titanic, Rusia, Samudra Pasifik, San Francisco, Sastrawan, Shirō Nonaka, Soedarisman Poerwokoesoemo, St. Petersburg, Florida, Swedia, Sydney, Tahun, The Monkees, Tim nasional sepak bola Bahrain, Tim nasional sepak bola Indonesia, Tim nasional sepak bola Iran, Tim nasional sepak bola Qatar, Tokelau, Tokyo, Tokyo Skytree, Ulama, Ulrika Eleonora, Ratu Swedia, Uni Soviet, Uskup, Vietnam, Waktu, Wales, Winnie Coutts, Zainal Abidin Pagaralam, 0 (angka), 1 Maret, 1200, 1256, 1468, 1504, 1600, 1644, 1704, 1712, 1720, 1752, 1768, 1796, 18 (angka), 1864, 1868, 1892, 1908, 1912, 1916, 1920, 1936, 1940, 1944, 1948, 1952, 1956, 1960, 1964, 1972, 1976, 1980, 1984, 1988, 1992, 1996, 2000, 2004, 2008, 2012, 2016, 2020, 2024, 2028, 2032, 2036, 2040, 21 (angka), 24 Maret, 28 Februari, 30 Februari, 4 (angka), 400, 800. Memperluas indeks (126 lebih) »

Abad

Abad adalah sebutan untuk jangka waktu seratus tahun.

Baru!!: 29 Februari dan Abad · Lihat lebih »

Abdullah Faqih

K.H. Abdullah Faqih adalah seorang kiai atau Ulama yang berpengaruh serta pengasuh Pondok Pesantren Langitan.

Baru!!: 29 Februari dan Abdullah Faqih · Lihat lebih »

Abel Tasman

Abel Tasman Abel Janszoon Tasman (lahir di Lutjegast, Groningen pada tahun 1603 – meninggal di Batavia, 10 Oktober 1659) adalah penjelajah dan pedagang berkebangsaan Belanda yang terkenal dengan perjalanannya pada 1642 dan 1644 untuk Vereenigde Oostindische Compagnie (VOC).

Baru!!: 29 Februari dan Abel Tasman · Lihat lebih »

Academy Awards

Academy Award atau disebut juga piala Oscar adalah penghargaan film Amerika untuk menghargai karya dalam industri film.

Baru!!: 29 Februari dan Academy Awards · Lihat lebih »

Afganistan

Afganistan, secara resmi bernama Keamiran Islam Afganistan, adalah sebuah negara yang terletak di Asia Selatan dan Asia Tengah.

Baru!!: 29 Februari dan Afganistan · Lihat lebih »

Afrika Selatan

Republik Afrika Selatan (Republic of South Africa), atau yang biasa disebut Afrika Selatan, disingkat dengan Afsel, adalah sebuah negara yang terletak di kawasan paling selatan Afrika.

Baru!!: 29 Februari dan Afrika Selatan · Lihat lebih »

Afrika-Amerika

Etnis Afrika-Amerika, atau Afro-Amerika, adalah sebuah kelompok etnis di Amerika Serikat yang nenek moyangnya banyak berasal dari Afrika di bagian Sub-Sahara dan Barat.

Baru!!: 29 Februari dan Afrika-Amerika · Lihat lebih »

Agadir

Agadir merupakan kota yang terletak di Maroko bagian barat daya.

Baru!!: 29 Februari dan Agadir · Lihat lebih »

Alaungpaya

Alaungpaya (bahasa Burma: အ လောင်း ဘုရား, diucapkan; juga dieja Alaunghpaya) adalah raja Birma (nama sekarang Myanmar) 1752-1760, dan pendiri Wangsa Konbaung.

Baru!!: 29 Februari dan Alaungpaya · Lihat lebih »

Alexander Mironenko

Alexander Grigoryevich Mironenko (Rusia: Александр Григорьевич Мироненко) adalah seorang sersan senior Uni Soviet dan Pahlawan Uni Soviet anumerta.

Baru!!: 29 Februari dan Alexander Mironenko · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: 29 Februari dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Andes

Pegunungan Andes membentuk rangkaian pegunungan terpanjang di dunia. Salta (Argentina). Pegunungan Andes (Bahasa Quechua, anti, "jengger tinggi") adalah pegunungan terpanjang di dunia yang membentuk rangkaian dataran tinggi sepanjang pantai barat Amerika Selatan.

Baru!!: 29 Februari dan Andes · Lihat lebih »

Angga Puradiredja

Ksatria Graha Puradiredja, dikenal sebagai Angga Puradiredja atau Angga Maliq & D'Essentials merupakan seorang penyanyi berkebangsaan Indonesia yang juga merupakan vokalis dari grup musik Maliq & D'Essentials.

Baru!!: 29 Februari dan Angga Puradiredja · Lihat lebih »

Apartheid

Apartheid (dari Afrikaans yang berarti pemisahan atau negara terpisah) adalah sistem pemisahan ras yang diterapkan oleh pemerintah kulit putih di Afrika Selatan dari tahun 1948 hingga awal tahun 1990 an.

Baru!!: 29 Februari dan Apartheid · Lihat lebih »

Australia

Australia, resminya Persemakmuran Australia (Commonwealth of Australia), adalah sebuah negara di belahan selatan yang terdiri dari daratan utama benua Australia, Pulau Tasmania, dan berbagai pulau kecil di Samudra Hindia, dan Samudra Pasifik.

Baru!!: 29 Februari dan Australia · Lihat lebih »

Bayern

Negara Merdeka Bayern (bahasa Jerman: Freistaat Bayern) atau dikenal sebagai Bayern, dengan wilayah seluas 70.553 km² dan penduduk sebesar 11,6 juta jiwa, merupakan negara bagian paling selatan di Jerman.

Baru!!: 29 Februari dan Bayern · Lihat lebih »

Benedikt Höwedes

Benedikt Höwedes adalah seorang pemain sepak bola Jerman.

Baru!!: 29 Februari dan Benedikt Höwedes · Lihat lebih »

Berkeley, California

Berkeley dilihat dari Claremont Canyon Regional Preserve Berkeley adalah sebuah kota di pantai timur Teluk San Francisco di California Utara, Amerika Serikat.

Baru!!: 29 Februari dan Berkeley, California · Lihat lebih »

Bosnia dan Herzegovina

Bosnia dan Herzegovina, juga dikenal sebagai Bosnia, adalah sebuah negara di semenanjung Balkan di selatan Eropa seluas 51.129 km² (19.741 mil2) dengan jumlah penduduk sekitar empat juta jiwa.

Baru!!: 29 Februari dan Bosnia dan Herzegovina · Lihat lebih »

Britania Raya

Kerajaan Bersatu Britania Raya dan Irlandia Utara (United Kingdom of Great Britain and Northern Ireland atau United Kingdom, UK),Di Britania Raya dan Dependensinya, terdapat bahasa lain yang secara resmi diakui sebagai bahasa daerah yang sah di bawah Piagam Bahasa Daerah dan Minoritas Eropa.

Baru!!: 29 Februari dan Britania Raya · Lihat lebih »

Buddhisme Tanah Murni

Mahāsthāmaprāpta (kiri) Buddha Tanah Murni (dead-url, Jōdo bukkyō; Korea: 정토종, jeongtojong; Vietnam: Tịnh Độ Tông), juga disebut sebagai Amidisme, adalah sebuah cabang dari Buddha Mahāyāna dan salah satu aliran yang paling banyak mempraktikan tradisi-tradisi Buddha di Asia Timur.

Baru!!: 29 Februari dan Buddhisme Tanah Murni · Lihat lebih »

Bulan (penanggalan)

Bulan merupakan satuan waktu, digunakan dalam kalender, yang diperkirakan sama lamanya dengan periode alam yang berhubungan dengan pergerakan bulan.

Baru!!: 29 Februari dan Bulan (penanggalan) · Lihat lebih »

Burj Khalifa

Burj Khalifa (bahasa Arab برج خليفة yang berarti 'Menara Khalifa'), sebelumnya bernama Burj Dubai, adalah sebuah pencakar langit di Dubai, Uni Emirat Arab yang diresmikan pembukaannya pada 4 Januari 2010.

Baru!!: 29 Februari dan Burj Khalifa · Lihat lebih »

Cape Town

Cape Town (bahasa Afrikaans & bahasa Belanda: Kaapstad) merupakan ibu kota legislatif Afrika Selatan dan ibu kota Provinsi Tanjung Harapan.

Baru!!: 29 Februari dan Cape Town · Lihat lebih »

Carolina Selatan

Carolina Selatan (South Carolina) adalah sebuah negara bagian di Amerika Serikat bagian Tenggara dan bagian paling timur Deep South.

Baru!!: 29 Februari dan Carolina Selatan · Lihat lebih »

Cekoslowakia

Cekoslowakia atau Ceko-Slowakia (bahasa Ceko dan bahasa Slowakia: Československo atau Česko-Slovensko), adalah sebuah negara yang pernah berdiri di Eropa Tengah.

Baru!!: 29 Februari dan Cekoslowakia · Lihat lebih »

Daftar Gubernur Lampung

Inilah daftar Gubernur Provinsi Lampung dari masa ke masa.

Baru!!: 29 Februari dan Daftar Gubernur Lampung · Lihat lebih »

Davy Jones

Davy Jones Davy Jones merupakan seorang penyanyi berkebangsaan Inggris.

Baru!!: 29 Februari dan Davy Jones · Lihat lebih »

Dea Annisa

Claudia Annisa, dikenal sebagai Dea Imut atau Dea Annisa adalah pemeran, penyanyi dan model Indonesia.

Baru!!: 29 Februari dan Dea Annisa · Lihat lebih »

Desmond Tutu

Desmond Mpilo Tutu adalah seorang teolog yang berasal dari Afrika Selatan.

Baru!!: 29 Februari dan Desmond Tutu · Lihat lebih »

Digit

10 digit dari Angka Arab, diurutkan berdasarkan nilainya. Digit atau Angka adalah sebuah simbol (simbol untuk nomor, contohnya "3" atau "7") digunakan pada bilangan (paduan dari simbol, misalnya "37"), untuk menggambarkan nomor (bilangan bulat atau bilangan riil) pada Notasi posisional di sistem bilangan.

Baru!!: 29 Februari dan Digit · Lihat lebih »

Douglas MacArthur

Douglas MacArthur adalah seorang jenderal bintang lima asal Amerika Serikat dan marsekal lapangan Angkatan Darat Filipina.

Baru!!: 29 Februari dan Douglas MacArthur · Lihat lebih »

Elpidio Quirino

Elpidio Rivera Quirino adalah Presiden Filipina yang keenam.

Baru!!: 29 Februari dan Elpidio Quirino · Lihat lebih »

Ernest Lawrence

PAGENAME Ernest Orlando Lawrence ialah fisikawan Amerika Serikat.

Baru!!: 29 Februari dan Ernest Lawrence · Lihat lebih »

Februari

''Februa'' atau ''Lupercalia'', suatu festival penyucian di Romawi Kuno. Februari adalah nama dari bulan kedua dalam setahun pada tarikh Kalender Gregorius dan Julius.

Baru!!: 29 Februari dan Februari · Lihat lebih »

Fera Feriska

Fera Feriska Bakar adalah pemeran dan model Indonesia.

Baru!!: 29 Februari dan Fera Feriska · Lihat lebih »

Ferran Torres

Ferran Torres Garcia adalah pemain sepak bola profesional Spanyol yang bermain sebagai penyerang sayap untuk klub FC Barcelona dan tim nasional Spanyol.

Baru!!: 29 Februari dan Ferran Torres · Lihat lebih »

Finlandia

Finlandia (secara resmi: Republik Finlandia, Suomen Tasavalta; B. Swedia: Republiken Finland), adalah sebuah negara Nordik yang terletak di Eropa Utara, serta anggota dari Uni Eropa.

Baru!!: 29 Februari dan Finlandia · Lihat lebih »

Frederick I dari Swedia

Frederick I, Fredrik I, (17 April 1676 – 25 Maret 1751) adalah pangeran Swedia dari 1718 sampai 1720, dan Raja Swedia dari 1720 sampai kematiannya.

Baru!!: 29 Februari dan Frederick I dari Swedia · Lihat lebih »

Gempa bumi

Gerakan lempengan tektonik global Gempa bumi (Earthquake) adalah fenomena guncangan yang terjadi pada permukaan bumi.

Baru!!: 29 Februari dan Gempa bumi · Lihat lebih »

Gerhana bulan

gerhana Bulan yang terjadi pada 21 Januari 2019. Cahaya Matahari terhalangi oleh Bumi dan cahaya yang mencapai Bulan hanya cahaya matahari yang direfraksikan oleh atmosfer Bumi. gerhana parsial yang terjadi pada 17 Juli 2019, dipotret dari Gloucestershire, Britania Raya Diagram gerhana bulan: Bayangan Bumi yang menutupi Bulan Gerhana Bulan Total dalam bahasa Bali Gerhana Bulan terjadi ketika Bulan terutup oleh bayangan Bumi.

Baru!!: 29 Februari dan Gerhana bulan · Lihat lebih »

Gone with the Wind

Poster film ''Gone with the Wind''. Gone with the Wind adalah sebuah novel Amerika karya Margaret Mitchell yang diterbitkan pada 1936 dan memenangkan Penghargaan Pulitzer pada 1937.

Baru!!: 29 Februari dan Gone with the Wind · Lihat lebih »

Haiti

Republik Haiti (République d'Haïti, Kreol Haiti: Repiblik Ayiti) adalah sebuah negara di Karibia yang meliputi bagian barat pulau Hispaniola dan beberapa pulau kecil lainnya di Laut Karibia.

Baru!!: 29 Februari dan Haiti · Lihat lebih »

Harry, Adipati Sussex

Henry, Duke of Sussex, (Henry Charles Albert David (Mountbatten-Windsor)) adalah anak bungsu Raja Charles III dari istri pertamanya, Diana, Putri Wales.

Baru!!: 29 Februari dan Harry, Adipati Sussex · Lihat lebih »

Hōnen

adalah seorang reformator agama dan pendiri cabang independen pertama dari Buddha Tanah Murni yang disebut.

Baru!!: 29 Februari dan Hōnen · Lihat lebih »

Heligoland

Pemandangan Heligoland dari udara. Heligoland adalah nama sebuah pulau wisata di Jerman.

Baru!!: 29 Februari dan Heligoland · Lihat lebih »

Holokaus

Holokaus (dari bahasa Yunani ὁλόκαυστος holókaustos: hólos, "seluruh" dan kaustós, "terbakar"), dikenal pula sebagai Shoah (bahasa Ibrani: השואה, HaShoah, "bencana"; bahasa Yiddi: חורבן, Churben atau Hurban,: "the systematic state-sponsored killing of six million Jewish men, women and children, and millions of others by Nazi Germany and its collaborators during World War II. The Nazis called this "the final solution to the Jewish question..." dari bahasa Ibrani "penghancuran"), adalah genosida terhadap kira-kira enam juta Yahudi Eropa selama Perang Dunia II, suatu program pembunuhan sistematis yang didukung oleh negara Jerman Nazi, dipimpin oleh Adolf Hitler, dan berlangsung di seluruh wilayah yang dikuasai oleh Nazi.

Baru!!: 29 Februari dan Holokaus · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: 29 Februari dan Indonesia · Lihat lebih »

Inggris

Inggris (England) adalah sebuah negara konstituen atau negara bagian yang merupakan bagian dari Britania Raya.

Baru!!: 29 Februari dan Inggris · Lihat lebih »

Insiden 26 Februari

, juga dikenal sebagai Insiden 2-26, adalah sebuah upaya kudeta di Kekaisaran Jepang pada 26 Februari 1936.

Baru!!: 29 Februari dan Insiden 26 Februari · Lihat lebih »

Jack J. Sompotan

Jack Jacob Sompotan adalah seorang tokoh Minahasa kelahiran Wanua Karegesan Kabupaten Minahasa Utara (Tonsea).

Baru!!: 29 Februari dan Jack J. Sompotan · Lihat lebih »

Jean-Bertrand Aristide

Jean-Bertrand Aristide adalah seorang politikus Haiti dan bekas pastor Katolik Roma yang menjadi Presiden Haiti pada 1991 dan kemudian terpilih lagi dan menjabat sebagai Presiden sejak 2001 hingga disingkirkannya pada 2004.

Baru!!: 29 Februari dan Jean-Bertrand Aristide · Lihat lebih »

Jerman

Jerman (Deutschland), secara resmi disebut sebagai Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa.

Baru!!: 29 Februari dan Jerman · Lihat lebih »

John Hope, 7th Earl of Hopetoun

John Adrian Louis Hope, 1st Marquess of Linlithgow, 7th Earl of Hopetoun, adalah negarawan dan aristrokrat Britania Raya yang menjabat sebagai Gubernur Jenderal Australia yang pertama, menjabat dari tahun 1901 hingga tahun 1902.

Baru!!: 29 Februari dan John Hope, 7th Earl of Hopetoun · Lihat lebih »

Josef Swickard

Josef Swickard adalah seorang pemeran karakter panggung dan layar lebar veteran kelahiran Prusia.

Baru!!: 29 Februari dan Josef Swickard · Lihat lebih »

Kadi Abakarov

Kadi Abakarovich Abakarov (Кади Абакарович Абакаров) adalah seorang sersan Tentara Merah berdarah suku Avar yang berjuang pada Perang Dunia II.

Baru!!: 29 Februari dan Kadi Abakarov · Lihat lebih »

Kalender

Kalender (bisa disebut penanggalan, atau takwim) adalah sistem penyusunan waktu yang membagi periode waktu ke dalam bentuk tanggal.

Baru!!: 29 Februari dan Kalender · Lihat lebih »

Kalender Gregorius

Detail di makam Paus Gregorius XIII menggambarkan perayaan pengenalan kalender Gregorian. Kalender Gregorius atau Kalender Gregorian adalah kalender yang sekarang paling banyak dipakai di Dunia Barat.

Baru!!: 29 Februari dan Kalender Gregorius · Lihat lebih »

Kalender Hijriah

Kalender Hijriah atau Kalender Islam merupakan kalender yang sistemnya dimulai sejak masa kekhalifahan Umar bin Khattab dan tahun pertamanya yaitu pada saat Nabi Islam Muhammad hijrah dari Makkah ke Madinah, yakni pada tahun 622 Masehi.

Baru!!: 29 Februari dan Kalender Hijriah · Lihat lebih »

Kalender Julius

Kalender Julius. Kalender Julius atau Kalender Julian diusulkan oleh astronom Sosigenes, diberlakukan oleh Julius Caesar sejak 1 Januari 45 sebelum Masehi.

Baru!!: 29 Februari dan Kalender Julius · Lihat lebih »

Kalender Swedia

Tanggal 30 Februari 1712 di Swedia Kalender Swedia adalah kalender yang digunakan di Swedia dan sebagian Finlandia yang menjadi koloni Swedia dari 1 Maret 1700 kalender Swedia (29 Februari 1700 kalender Julian) hingga 30 Februari 1712 kalender Swedia (29 Februari 1712 kalender Julian).

Baru!!: 29 Februari dan Kalender Swedia · Lihat lebih »

Kerajaan Prusia

Kerajaan Prusia (Königreich Preußen) adalah kerajaan di Jerman dari tahun 1701 sampai tahun 1918 dan, dari 1871, adalah negara pemimpin Kekaisaran Jerman, terdiri hampir 2/3 wilayah kekaisaran.

Baru!!: 29 Februari dan Kerajaan Prusia · Lihat lebih »

Kiai

Kiai atau Kyai (kadang-kadang juga ejaan arkaisnya Kijahi/Kyahi), merupakan istilah atau gelar dalam kebudayaan suku bangsa Jawa, untuk tokoh agama atau orang yang memimpin pondok pesantren.

Baru!!: 29 Februari dan Kiai · Lihat lebih »

Konsul

Konsulat Jendral Republik Indonesia di Houston Seorang konsul atau konsul jenderal adalah pemimpin sebuah konsulat (bahasa Inggris:"Consulate") wakil resmi sebuah negara bertindak untuk membantu dan melindungi warga negaranya serta memfasilitasi hubungan perdagangan dan persahabatan (hal ini yang membedakan tugas antara seorang konsul dengan seorang duta besar yang mewakili sebuah negara).

Baru!!: 29 Februari dan Konsul · Lihat lebih »

Korea Selatan

Republik Korea (대한민국) atau lebih dikenal sebagai Korea Selatan, adalah sebuah negara di Asia Timur yang meliputi wilayah selatan Semenanjung Korea.

Baru!!: 29 Februari dan Korea Selatan · Lihat lebih »

Kota Semarang

Kota Semarang (ꦯꦼꦩꦫꦁ​, Pegon: سماراڠ) adalah ibu kota provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: 29 Februari dan Kota Semarang · Lihat lebih »

Kristoforus Kolumbus

Bendera Kolumbus Cristoforus Columbus (nama Genova asli: Christoffa Corombo) adalah seorang penjelajah dan pedagang asal Republik Genova (sekarang bagian dari Italia), yang menyeberangi Samudera Atlantik dan sampai ke benua Amerika pada tanggal 12 Oktober 1492.

Baru!!: 29 Februari dan Kristoforus Kolumbus · Lihat lebih »

Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014 – Babak Ketiga AFC

Berikut merupakan Babak Ketiga Babak Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014 untuk Zona Asia di bawah naungan AFC.

Baru!!: 29 Februari dan Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014 – Babak Ketiga AFC · Lihat lebih »

Ludwig I dari Bayern

Ludwig I dari Bayern Ludwig I atau Louis I dalam bahasa Prancis (Strasbourg, 25 Agustus 1786 – Nice, 29 Februari 1868) adalah raja Bayern antara 1825 sampai revolusi 1848 negara-negara bagian Jerman.

Baru!!: 29 Februari dan Ludwig I dari Bayern · Lihat lebih »

Maliq & D'Essentials

MALIQ & D'Essentials adalah sebuah grup musik beraliran jaz yang berasal dari Jakarta, Indonesia.

Baru!!: 29 Februari dan Maliq & D'Essentials · Lihat lebih »

Maroko

Kerajaan Maroko (Bahasa Berber: ⵜⴰⴳⵍⴷⵉⵜ ⵏ ⵎⵓⵔⴰⴽⵓⵛ Tageldit-N-Murakusy; Bahasa Arab: المملكة المغربية Al-Mamlakatu-L-Maghribiya) adalah sebuah negara yang memiliki garis pantai yang sangat panjang di Samudera Atlantik.

Baru!!: 29 Februari dan Maroko · Lihat lebih »

Massachusetts

Massachusetts, secara resmi bernama Persemakmuran Massachusetts, adalah negara bagian Amerika Serikat, yang terletak di daerah New England, timur laut Amerika Serikat.

Baru!!: 29 Februari dan Massachusetts · Lihat lebih »

Misha Defonseca

Misha Defonseca (lahir dengan nama Levy de Wael di Etterbeek tahun 1937) yang nama aslinya adalah Monique adalah seorang penulis dan pengarang Belgia yang menulis Misha: A Mémoire of the Holocaust Years, pertama kali diterbitkan pada tahun 1997.

Baru!!: 29 Februari dan Misha Defonseca · Lihat lebih »

Myanmar

Myanmar, secara resmi bernama Republik Persatuan Myanmar (ပြည်ထောင်စု သမ္မတ မြန်မာနိုင်ငံတော်) juga dikenal sebagai Burma (nama resmi hingga tahun 1989), adalah sebuah negara berdaulat di Asia Tenggara.

Baru!!: 29 Februari dan Myanmar · Lihat lebih »

Nh. Dini

Nurhayati Sri Hardini atau yang biasa dikenal sebagai Nh.

Baru!!: 29 Februari dan Nh. Dini · Lihat lebih »

Nuzululqur'an

Dalam tradisi Islam, Nuzululqur'an terjadi pada 610 M, saat Nabi Muhammad menerima wahyu pertama dari Malaikat Jibrīl, sebagai awal dari turunnya ayat-ayat Al-Qur’an.

Baru!!: 29 Februari dan Nuzululqur'an · Lihat lebih »

Otto Rondonuwu

Otto Rondonuwu Otto Maengkom Evert Rondonuwu adalah seorang politikus, birokrat, dan wartawan Indonesia.

Baru!!: 29 Februari dan Otto Rondonuwu · Lihat lebih »

Pahlawan Uni Soviet

Pahlawan Uni Soviet (Герой Советского Союза, Geroy Sovetskogo Soyuza) merupakan gelar kehormatan tertinggi yang pernah dianugerahkan oleh Uni Soviet kepada pribadi, kelompok, atau entitas atas jasa kepahlawanannya terhadap negara dan masyarakat Soviet.

Baru!!: 29 Februari dan Pahlawan Uni Soviet · Lihat lebih »

Paus Paulus III

Paus Paulus III (lahir dengan nama Alessandro Farnese, pada tanggal 29 Februari 1468 di Canino, Lazio, Italia dan meninggal pada tanggal 10 November 1549 di Roma, Italia) adalah kepala Gereja Katolik di seluruh dunia dan pemimpin negara Kepausan (sekarang Italia) dari 13 Oktober 1534 hingga kematiannya pada 1549.

Baru!!: 29 Februari dan Paus Paulus III · Lihat lebih »

Pekerja anak

Pekerja anak, New Jersey, 1910 Pekerja anak adalah sebuah istilah untuk mempekerjakan anak kecil.

Baru!!: 29 Februari dan Pekerja anak · Lihat lebih »

Penduduk asli Amerika

Penduduk asli Amerika (juga Penduduk pribumi Amerika atau suku Indian) adalah orang pribumi benua Amerika dan dapat mengacu pada beberapa kelompok.

Baru!!: 29 Februari dan Penduduk asli Amerika · Lihat lebih »

Penghargaan Nobel Fisika

Penghargaan Nobel Fisika (Nobel Prize in Physics; bahasa Swedia dan bahasa Norwegia: Nobelpriset i fysik) adalah penghargaan tahunan yang dianugerahkan oleh Akademi Sains Swedia bagi fisikawan yang telah berkontribusi besar dalam memajukan ilmu fisika.

Baru!!: 29 Februari dan Penghargaan Nobel Fisika · Lihat lebih »

Penulis

Penulis adalah sebutan bagi orang yang melakukan pekerjaan menulis.

Baru!!: 29 Februari dan Penulis · Lihat lebih »

Perang Chechnya II

Perang Chechnya II adalah kampanye militer Rusia pada 1999 yang bertujuan mengembalikan daerah separatis Chechnya, yang setelah Perang Chechnya I, secara de facto memerdekakan diri dengan nama Republik Chechnya Ichkeria.

Baru!!: 29 Februari dan Perang Chechnya II · Lihat lebih »

Perang Dunia II

Perang Dunia II atau Perang Dunia Kedua (biasa disingkat menjadi PDII atau PD2) adalah sebuah perang global yang berlangsung mulai tahun 1939 sampai 1945.

Baru!!: 29 Februari dan Perang Dunia II · Lihat lebih »

Perang Musim Dingin

Perang Musim Dingin (Finlandia: talvisota, Swedia: vinterkriget, Rusia: Советско-финская война (Sovyetsko-finskaya voĭna), juga disebut Perang Soviet-Finlandia atau Perang Rusia-Finlandia) adalah perang yang dimulai ketika Uni Soviet, yang dipimpin oleh Joseph Stalin, menyerang Finlandia pada tanggal 30 November 1939, tiga bulan setelah invasi Jerman ke Polandia yang memulai Perang Dunia II.

Baru!!: 29 Februari dan Perang Musim Dingin · Lihat lebih »

Perang Saudara Amerika

Perang Saudara Amerika (1861–1865), juga dikenal sebagai Perang Antar Negara Bagian (lihat nama-nama lain), adalah sebuah perang saudara di Amerika Serikat antara negara bagian di Utara (yang pro persatuan, disebut Persatuan) dengan negara bagian di Selatan (yang mengumumkan pemisahan dari Amerika Serikat dan membentuk Konfederasi Amerika atau dikenal sebagai kubu "Konfederasi").

Baru!!: 29 Februari dan Perang Saudara Amerika · Lihat lebih »

Perang Vietnam

Perang Vietnam, juga disebut Perang Indocina Kedua, adalah sebuah perang yang terjadi antara 1957 dan 1975 di Vietnam.

Baru!!: 29 Februari dan Perang Vietnam · Lihat lebih »

Polandia

Polandia (Polska) (secara resmi: Republik Polandia, (Rzeczpospolita Polska adalah sebuah negara republik di Eropa Tengah. Negara ini dibagi menjadi 16 provinsi administratif yang disebut voivodat, dengan luas wilayah sekitar. Polandia memiliki populasi 38 juta jiwa dan merupakan negara anggota Uni Eropa dengan jumlah penduduk terpadat kelima. Warsawa adalah ibu kota negara sekaligus kota metropolitan terbesar. Kota-kota besar lainnya termasuk Kraków, Gdańsk, Wrocław, Katowice, Łódź, Poznań, Szczecin, dan Lublin. Polandia memiliki iklim peralihan sedang dan wilayahnya melintasi Dataran Eropa Tengah, membentang dari Laut Baltik di utara hingga Sudeten dan Pegunungan Karpatia di selatan. Sungai terpanjang di Polandia adalah Vistula, dan titik tertinggi Polandia adalah Gunung Rysy, yang terletak di pegunungan Tatra di Carpathians. Negara ini berbatasan dengan Lituania dan Rusia di timur laut, Belarus dan Ukraina di timur, Slowakia dan Republik Ceko di selatan, dan Jerman di barat. Negara ini juga berbagi batas maritim dengan Denmark dan Swedia. Sejarah aktivitas manusia di tanah Polandia dimulai sejak tahun. Beragam budaya sepanjang akhir zaman kuno, wilayah ini dihuni oleh suku bangsa Polandia yang memberi nama Polandia pada awal abad pertengahan. Pendirian negara pada tahun 966 bertepatan dengan seorang penguasa pagan dari suku Polandia yang memeluk agama Kristen di bawah naungan Gereja Katolik Roma. Kerajaan Polandia muncul pada tahun 1025 dan pada tahun 1569 mengukuhkan hubungannya yang telah berlangsung lama dengan Lituania, sehingga membentuk Persemakmuran Polandia-Lituania. Negara ini merupakan salah satu kekuatan besar di Eropa pada saat itu, dengan sistem politik liberal yang unik yang mengadopsi konstitusi modern pertama di Eropa pada tahun 1791. Dengan berlalunya Masa Keemasan Polandia yang makmur, negara ini dipecah belah oleh negara-negara tetangga pada akhir abad ke-18 dan memperoleh kembali kemerdekaannya pada tahun 1918 sebagai Republik Kedua Polandia. Pada bulan September 1939, Penyerbuan Polandia oleh Jerman dan Uni Soviet menandai dimulainya Perang Dunia II, yang mengakibatkan Holocaust dan jutaan orang Polandia menjadi korban. Sebagai anggota Blok Timur dalam Perang Dingin global, Republik Rakyat Polandia adalah penandatangan pendiri Pakta Warsawa. Melalui kemunculan dan kontribusi gerakan Solidaritas, pemerintah komunis dibubarkan dan Polandia kembali menjadi negara Demokrasi pada tahun 1989. Polandia adalah republik parlementer, dengan badan legislatif bikameral yang terdiri dari Sejm dan Senat. Polandia adalah pasar yang maju dan ekonomi berpenghasilan tinggi. Dianggap sebagai kekuatan menengah, Polandia memiliki ekonomi terbesar keenam di Uni Eropa berdasarkan PDB (nominal) dan terbesar kelima berdasarkan PDB (KKB). Negara ini memberikan standar hidup yang sangat tinggi, keamanan dan kebebasan ekonomi, serta pendidikan universitas gratis dan sistem perawatan kesehatan universal. Negara ini memiliki 17 Situs Warisan Dunia UNESCO, 15 di antaranya adalah situs budaya. Polandia adalah negara anggota pendiri Perserikatan Bangsa-Bangsa, serta anggota Organisasi Perdagangan Dunia, NATO, dan Uni Eropa (termasuk Kawasan Schengen).

Baru!!: 29 Februari dan Polandia · Lihat lebih »

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Baru!!: 29 Februari dan Prancis · Lihat lebih »

Presiden

Presiden (Latin: prae-sebelum dan sedere-menduduki) adalah gelar umum untuk kepala negara di sebagian besar republik.

Baru!!: 29 Februari dan Presiden · Lihat lebih »

Ramadan

Patung bulan sabit dihiasi dengan warna-warni dan indah diterangi pada bulan Ramadan di Yordania. Ramadan (رَمَضَانُ|Ramaḍān) adalah bulan kesembilan dalam kalender Hijriah.

Baru!!: 29 Februari dan Ramadan · Lihat lebih »

Richmond, Virginia

Letak Richmond di Virginia Richmond merupakan sebuah kota di Amerika Serikat.

Baru!!: 29 Februari dan Richmond, Virginia · Lihat lebih »

RMS Titanic

RMS Titanic adalah sebuah kapal penumpang super Britania Raya yang tenggelam di Samudra Atlantik Utara pada tanggal 15 April 1912 setelah menabrak sebuah gunung es pada pelayaran perdananya dari Southampton, Inggris ke New York City.

Baru!!: 29 Februari dan RMS Titanic · Lihat lebih »

Rusia

Rusia, dengan nama resmi disebut sebagai Federasi Rusia, adalah sebuah negara federasi yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Eropa Timur dan Asia Utara atau Eurasia bagian utara yang dari barat laut sampai ke tenggara.

Baru!!: 29 Februari dan Rusia · Lihat lebih »

Samudra Pasifik

Samudra Pasifik (Pacific Ocean) adalah samudra terbesar di dunia, yang mencakup sekitar sepertiga luas permukaan Bumi, dengan luas permukaan 165.250.000 km².

Baru!!: 29 Februari dan Samudra Pasifik · Lihat lebih »

San Francisco

San Francisco,(Bahasa Spanyol dari "Santo Fransiskus") memiliki nama resmi City and County of San Francisco, merupakan pusat komersial dan budaya di wilayah utara negara bagian California, Amerika Serikat.

Baru!!: 29 Februari dan San Francisco · Lihat lebih »

Sastrawan

Sastrawan adalah sebutan bagi penulis sastra, pujangga; ahli sastra; intelektual, sarjana; atau cendekiawan dan jauhari dalam diksi klasik.

Baru!!: 29 Februari dan Sastrawan · Lihat lebih »

Shirō Nonaka

adalah seorang perwira Angkatan Darat Kekaisaran Jepang yang menjadi konspirator utama dalam Insiden 26 Februari pada tahun 1936.

Baru!!: 29 Februari dan Shirō Nonaka · Lihat lebih »

Soedarisman Poerwokoesoemo

Kangjeng Pangeran Haryo Soedarisman Poerwokoesoemo adalah wali kota Yogyakarta dari 22 Juli 1947 hingga 20 September 1966.

Baru!!: 29 Februari dan Soedarisman Poerwokoesoemo · Lihat lebih »

St. Petersburg, Florida

Letak St. Petersburg di Florida St.

Baru!!: 29 Februari dan St. Petersburg, Florida · Lihat lebih »

Swedia

Swedia (secara resmi: Kerajaan Swedia, Konungariket Sverige), adalah sebuah negara Nordik di Skandinavia, Eropa Utara.

Baru!!: 29 Februari dan Swedia · Lihat lebih »

Sydney

Sydney adalah kota terbesar di Australia, dan ibu kota negara bagian New South Wales.

Baru!!: 29 Februari dan Sydney · Lihat lebih »

Tahun

Satu tahun atau warsa adalah periode orbit Bumi bergerak dalam orbitnya mengelilingi Matahari.

Baru!!: 29 Februari dan Tahun · Lihat lebih »

The Monkees

The Monkees adalah sebuah band rock pop asal Amerika Serikat yang dibentuk di Los Angeles pada tahun 1966.

Baru!!: 29 Februari dan The Monkees · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Bahrain

Tim nasional sepak bola Bahrain (Arab: منتخب البحرين لكرة القدم) merupakan sebuah tim nasional sepak bola dan dikendalikan oleh Asosiasi Sepak Bola Bahrain.

Baru!!: 29 Februari dan Tim nasional sepak bola Bahrain · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Indonesia

Tim nasional sepak bola Indonesia atau yang biasa disebut Timnas sepak bola Indonesia adalah tim nasional yang mewakili Indonesia di ajang sepak bola internasional senior pria.

Baru!!: 29 Februari dan Tim nasional sepak bola Indonesia · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Iran

Tim nasional sepak bola Iran adalah tim nasional sepak bola Iran yang berada di bawah pengawasan Federasi Sepak bola Republik Islam Iran dan merupakan salah satu tim terkuat di Asia.

Baru!!: 29 Februari dan Tim nasional sepak bola Iran · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Qatar

Tim nasional sepak bola Qatar (منتخب قطر لكرة القدم) merupakan sebuah tim nasional sepak bola yang dikendalikan oleh Asosiasi Sepak Bola Qatar.

Baru!!: 29 Februari dan Tim nasional sepak bola Qatar · Lihat lebih »

Tokelau

Tokelau (sebelumnya dikenal sebagai Kepulauan Union, dan sampai tahun 1976, secara resmi dikenal sebagai Kepulauan Tokelau) adalah wilayah dependensi dari Selandia Baru yang berlokasi di Samudra Pasifik bagian selatan.

Baru!!: 29 Februari dan Tokelau · Lihat lebih »

Tokyo

, nama resminya, adalah salah satu dari 47 prefektur Jepang yang menjadi ibu kota Jepang sejak 1869.

Baru!!: 29 Februari dan Tokyo · Lihat lebih »

Tokyo Skytree

7 Menara tertinggi di dunia, sebelumnya disebut adalah sebuah menara siaran, observasi, dan rumah makan di Sumida, Tokyo, Jepang.

Baru!!: 29 Februari dan Tokyo Skytree · Lihat lebih »

Ulama

Ulama (lit) merupakan orang-orang yang memiliki dan ahli dalam ilmu agama dan ilmu-ilmu umum lainnya yang berkaitan dengan kemaslahatan umat.

Baru!!: 29 Februari dan Ulama · Lihat lebih »

Ulrika Eleonora, Ratu Swedia

Ulrika Eleonora atau Ulrica Eleanor (23 Januari 1688 – 24 November 1741), juga dikenal sebagai Ulrika Eleonora si Muda, adalah ratu dari Swedia dari 5 Desember 1718 sampai 29 Februari 1720, dan kemudian ratu permaisuri sampai kematiannya.

Baru!!: 29 Februari dan Ulrika Eleonora, Ratu Swedia · Lihat lebih »

Uni Soviet

Uni Soviet (Сове́тский Сою́з, Sovyétskiĭ Soyúz) atau USSR (Union of Soviet Socialist Republics) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Сою́з Сове́тскихСоциалисти́ческихРеспу́блик, Soyúz Sovyétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat СССР dalam alfabet Kiril, SSSR dalam alfabet Latin), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.

Baru!!: 29 Februari dan Uni Soviet · Lihat lebih »

Uskup

Mgr. Johann Otto von Gemmingen, (http://en.wikipedia.org/wiki/Prince-Bishopric_of_Augsburg Pangeran-Uskup dari Augsburg). Uskup (usquf; dari ἐπίσκοπος translit. epískopos "penilik") atau waligereja atau biskop (bisschop) adalah pimpinan Gereja setempat yang bernama keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma).

Baru!!: 29 Februari dan Uskup · Lihat lebih »

Vietnam

Vietnam, lengkapnya bernama Republik Sosialis Vietnam adalah negara di Asia Tenggara Daratan.

Baru!!: 29 Februari dan Vietnam · Lihat lebih »

Waktu

jam pasir sebagai alat pengukur waktu, contoh pengukuran waktu klasik Waktu atau masa menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (1996) adalah seluruh rangkaian yang berproses dengan keadaan dalam kehidupan.

Baru!!: 29 Februari dan Waktu · Lihat lebih »

Wales

Wales (Cymru) merupakan negara konstituen atau negara bagian dari negara berdaulat Britania Raya.

Baru!!: 29 Februari dan Wales · Lihat lebih »

Winnie Coutts

Winnie Coutts merupakan korban selamat dari bencana Titanic.

Baru!!: 29 Februari dan Winnie Coutts · Lihat lebih »

Zainal Abidin Pagaralam

H. Zainal Abidin Pagaralam merupakan salah satu tokoh Provinsi Lampung yang telah menorehkan catatan perjalanan hidup dari masa kolonial hingga awal Orde Baru.

Baru!!: 29 Februari dan Zainal Abidin Pagaralam · Lihat lebih »

0 (angka)

0 (sifar, nol atau kosong) adalah suatu angka dan digit angka yang digunakan untuk mewakili angka dalam angka.

Baru!!: 29 Februari dan 0 (angka) · Lihat lebih »

1 Maret

1 Maret adalah hari ke-60 (hari ke-61 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: 29 Februari dan 1 Maret · Lihat lebih »

1200

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1200 · Lihat lebih »

1256

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1256 · Lihat lebih »

1468

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1468 · Lihat lebih »

1504

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1504 · Lihat lebih »

1600

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1600 · Lihat lebih »

1644

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1644 · Lihat lebih »

1704

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1704 · Lihat lebih »

1712

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1712 · Lihat lebih »

1720

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1720 · Lihat lebih »

1752

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1752 · Lihat lebih »

1768

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1768 · Lihat lebih »

1796

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1796 · Lihat lebih »

18 (angka)

Artikel ini membahas tentang angka delapanbelas.

Baru!!: 29 Februari dan 18 (angka) · Lihat lebih »

1864

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1864 · Lihat lebih »

1868

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1868 · Lihat lebih »

1892

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1892 · Lihat lebih »

1908

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1908 · Lihat lebih »

1912

Titanic tenggelam.

Baru!!: 29 Februari dan 1912 · Lihat lebih »

1916

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1916 · Lihat lebih »

1920

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1920 · Lihat lebih »

1936

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1936 · Lihat lebih »

1940

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1940 · Lihat lebih »

1944

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1944 · Lihat lebih »

1948

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1948 · Lihat lebih »

1952

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1952 · Lihat lebih »

1956

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1956 · Lihat lebih »

1960

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1960 · Lihat lebih »

1964

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1964 · Lihat lebih »

1972

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1972 · Lihat lebih »

1976

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1976 · Lihat lebih »

1980

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1980 · Lihat lebih »

1984

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1984 · Lihat lebih »

1988

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1988 · Lihat lebih »

1992

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1992 · Lihat lebih »

1996

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 1996 · Lihat lebih »

2000

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 2000 · Lihat lebih »

2004

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 2004 · Lihat lebih »

2008

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 2008 · Lihat lebih »

2012

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 2012 · Lihat lebih »

2016

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 2016 · Lihat lebih »

2020

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 2020 · Lihat lebih »

2024

Berikut ini adalah peristiwa yang akan terjadi pada 2024.

Baru!!: 29 Februari dan 2024 · Lihat lebih »

2028

Berikut ini adalah beberapa peristiwa yang diperkirakan akan terjadi pada tahun 2028.

Baru!!: 29 Februari dan 2028 · Lihat lebih »

2032

Berikut ini adalah beberapa peristiwa yang diperkirakan akan terjadi pada tahun 2032.

Baru!!: 29 Februari dan 2032 · Lihat lebih »

2036

Berikut ini adalah beberapa peristiwa yang diperkirakan akan terjadi tahun 2036.

Baru!!: 29 Februari dan 2036 · Lihat lebih »

2040

Berikut ini adalagh beberapa peristiwa yang perkirakan akan terjadi pada tahun 2040.

Baru!!: 29 Februari dan 2040 · Lihat lebih »

21 (angka)

21 (dibaca dua puluh satu - sering disingkat menjadi dua satu) adalah sebuah angka, sistem bilangan, dan nama dari glyph yang mewakili angka tersebut.

Baru!!: 29 Februari dan 21 (angka) · Lihat lebih »

24 Maret

24 Maret adalah hari ke-83 (hari ke-84 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: 29 Februari dan 24 Maret · Lihat lebih »

28 Februari

28 Februari adalah hari ke-59 dalam kalender Gregorian.

Baru!!: 29 Februari dan 28 Februari · Lihat lebih »

30 Februari

Kalender Swedia Februari 1712 Dalam kalender Gregorian, Februari terdiri dari 28 atau 29 hari.

Baru!!: 29 Februari dan 30 Februari · Lihat lebih »

4 (angka)

4 (dibaca empat) adalah sebuah angka, sistem bilangan, dan nama dari glyph yang mewakili angka tersebut.

Baru!!: 29 Februari dan 4 (angka) · Lihat lebih »

400

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 400 · Lihat lebih »

800

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Februari dan 800 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

29 februari, Hari kabisat.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »