Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

29 Januari

Indeks 29 Januari

29 Januari adalah hari ke-29 dalam kalender Gregorian dengan 336 hari (atau 337 hari dalam tahun kabisat) menjelang akhir tahun.

200 hubungan: Abdullah Gymnastiar, Abdurrahman Wahid, Aditya Suryo, Adolf Hitler, Alexandros Koryzis, Ali bin Abi Thalib, Amerika Serikat, Aminah Tjendrakasih, An Lushan, Andrew Jackson, Angkatan Darat Amerika Serikat, Animasi, Anton Chekhov, Austria, Bangsa Mongol, Bensin, Blok Sekutu dalam Perang Dunia II, Blok Timur, Bologna, Bolshevik, Charles Curtis, Chico Aura Dwi Wardoyo, Cisterna d'Asti, Daftar pahlawan nasional Indonesia, Daftar presiden Amerika Serikat, Daftar presiden Prancis, Dai Viet, Daniel Marthin, Dinasti Tang, Dongeng, Edgar Allan Poe, Elvira Devinamira, Ernest Prakasa, Fanny Fabriana, Firmansyah Pitra, Fyodor III dari Rusia, George W. Bush, Hawaii, Hungaria, Idaho, Indonesia, Indonesia Masters 2023, Innsbruck, Irak, Iran, Italia, Jacques Chirac, Jepang, Jerman, Jessica Iskandar, ..., John D. Rockefeller Jr., Jonatan Christie, Jorge Martín, Kaisar Yan, Kalender Gregorius, Kansas, Kanselir Jerman, Karachi, Karl Benz, Khafji, Khalifah, Khulafaur Rasyidin, King & Prince, Kompleks Parlemen Republik Indonesia, Korea Selatan, Korea Utara, Kota Cimahi, Kyary Pamyu Pamyu, Kyiv, Lee Dae-hwi, Leo Rolly Carnando, Liliuokalani dari Hawaii, Lituania, Mahasiswa, Malaysia, Malaysia Airlines Penerbangan 370, Mobil, Negara bagian di Amerika Serikat, New York, Olimpiade Musim Dingin 1964, Osaka, Pakistan, Paris, Paul von Hindenburg, Pemeran, Penduduk asli Amerika Serikat, Perang Dunia I, Perang Dunia II, Perang Krimea, Perang Teluk I, Perdana Menteri Yunani, Pertempuran Brienne, Pertempuran Pulau Rennell, Pesawat pengebom torpedo, Piala Asia AFC 2011, Polandia, Poros setan, Prancis, Presiden Amerika Serikat, Presiden Indonesia, Presiden Jerman, Prusia, Puteri Indonesia 2014, Putri Tidur, Rahman Tolleng, Ratu, Romeo dan Julia, Rusia, Sakurajima, Salib Victoria, SCTV, Senat Amerika Serikat, Senjata nuklir, Sho Hirano, Si Doel Anak Sekolahan, Singapura, Soedirman, Spanyol, Tahun Baru Imlek, Tahun kabisat, Temasek, Tentara Merah, Teror, The Junas, The Raven, Thomas Stamford Raffles, Tim nasional sepak bola Australia, Tim nasional sepak bola Jepang, Tsar, Uni Soviet, Victoria dari Britania Raya, Walt Disney, Wanna One, William Shakespeare, Zeppelin, 0 (angka), 1 (angka), 1258, 1595, 1676, 1814, 1819, 1834, 1845, 1856, 1860, 1861, 1863, 1874, 1886, 1891, 1903, 1904, 1907, 1916, 1918, 1933, 1937, 1938, 1940, 1941, 1943, 1944, 1948, 1949, 1950, 1959, 1960, 1961, 1962, 1964, 1976, 1982, 1985, 1987, 1988, 1989, 1991, 1993, 1996, 1997, 1998, 2001, 2002, 2005, 2006, 2011, 2014, 2015, 2019, 2021, 2022, 2023, 2025, 2063, 2080-an, 28 Januari, 30 Januari, 661, 757. Memperluas indeks (150 lebih) »

Abdullah Gymnastiar

Yan Gymnastiar atau lebih dikenal sebagai Abdullah Gymnastiar atau Aa Gym adalah seorang pendakwah, penyanyi, penulis buku, pengusaha dan pendiri Pondok Pesantren Daarut Tauhiid di Jalan Gegerkalong Girang, Bandung.

Baru!!: 29 Januari dan Abdullah Gymnastiar · Lihat lebih »

Abdurrahman Wahid

Dr. (H.C.) K.H. Abdurrahman Wahid (lahir dengan nama Abdurrahman ad-Dakhil), atau yang akrab disapa Gus Dur, adalah tokoh Muslim dan politisi Indonesia yang menjadi Presiden keempat Indonesia dari tahun 1999 hingga 2001.

Baru!!: 29 Januari dan Abdurrahman Wahid · Lihat lebih »

Aditya Suryo

Aditya Suryo Saputro dikenal sebagai Aditya Suryo adalah pemeran, penyanyi, dan model Indonesia.

Baru!!: 29 Januari dan Aditya Suryo · Lihat lebih »

Adolf Hitler

Adolf Hitler adalah seorang politisi Jerman dan ketua Partai Nazi (Nationalsozialistische Deutsche Arbeiterpartei (NSDAP); Partai Pekerja Jerman Sosialis Nasional) kelahiran Austria.

Baru!!: 29 Januari dan Adolf Hitler · Lihat lebih »

Alexandros Koryzis

Alexandros Koryzis (Αλέξανδρος Κορυζής, Poros, 1885 – Athena, 18 April 1941) adalah Perdana Menteri Yunani yang menjabat hanya 3 bulan pada tahun 1941.

Baru!!: 29 Januari dan Alexandros Koryzis · Lihat lebih »

Ali bin Abi Thalib

‘Alī bin Abī Thālib (علي بن أﺑﻲ طالب, علی پسر ابو طالب) (lahir sekitar 13 Rajab 23 SH/599 M – meninggal 21 Ramadan 40 H/661 M) adalah khalifah keempat yang berkuasa.

Baru!!: 29 Januari dan Ali bin Abi Thalib · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: 29 Januari dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Aminah Tjendrakasih

Hj. Siti Aminah Tjendrakasih (EYD: Aminah Cendrakasih) adalah pemeran dan model Indonesia.

Baru!!: 29 Januari dan Aminah Tjendrakasih · Lihat lebih »

An Lushan

An Lushan (703– 29 Januari 757) adalah seorang jenderal yang meluncurkan sebuah pemberontakan melawan dinasti Tang di Tiongkok.

Baru!!: 29 Januari dan An Lushan · Lihat lebih »

Andrew Jackson

Andrew Jackson adalah Presiden Amerika Serikat yang ke-7.

Baru!!: 29 Januari dan Andrew Jackson · Lihat lebih »

Angkatan Darat Amerika Serikat

Angkatan Darat Amerika Serikat (United States Army atau disingkat US Army) adalah cabang terbesar dari Angkatan Bersenjata Amerika Serikat dan tanggung jawab utama untuk operasi militer darat.

Baru!!: 29 Januari dan Angkatan Darat Amerika Serikat · Lihat lebih »

Animasi

Animasi adalah film yang merupakan karya tangan (gambar) yang bergerak.

Baru!!: 29 Januari dan Animasi · Lihat lebih »

Anton Chekhov

Anton Pavlovich Chekhov (Анто́н Па́влович Че́хов) (29 Januari 1860 – 15 Juli 1904) (Kalender Julian: 17 Januari 1860 – 2 Juli 1904) adalah seorang penulis asal Rusia yang terkenal karena cerpen-cerpen dan dramanya.

Baru!!: 29 Januari dan Anton Chekhov · Lihat lebih »

Austria

Austria, secara resmi bernama Republik Austria (Republik Österreich; bahasa Austria-Bayern: Republik Östareich), adalah sebuah negara yang tidak memiliki laut (landlocked) di Eropa Tengah yang terdiri dari 9 (sembilan) negara bagian (Bundesländer), salah satunya adalah Wina, pusat pemerintahan Austria sekaligus kota terbesarnya.

Baru!!: 29 Januari dan Austria · Lihat lebih »

Bangsa Mongol

Bangsa Mongol hidup dalam kabilah-kabilah kecil.

Baru!!: 29 Januari dan Bangsa Mongol · Lihat lebih »

Bensin

Sebuah toples berisi bensin Bensin (dari benzine; benzin), adalah salah satu jenis bahan bakar minyak yang dimaksudkan untuk kendaraan bermotor roda dua, tiga, dan empat.

Baru!!: 29 Januari dan Bensin · Lihat lebih »

Blok Sekutu dalam Perang Dunia II

Republik Tiongkok) Franklin D. Roosevelt (Amerika Serikat) dan Winston Churchill (Britania Raya) bertemu di Konferensi Kairo tahun 1943 semasa Perang Dunia II. Blok Sekutu pada Perang Dunia II adalah negara-negara yang berperang bersama melawan Blok Poros (Jerman Nazi, Kerajaan Italia, dan Kekaisaran Jepang, dan lain-lain) dari 1939 sampai 1945.

Baru!!: 29 Januari dan Blok Sekutu dalam Perang Dunia II · Lihat lebih »

Blok Timur

Peta negara-negara Blok Timur. Dalam Perang Dingin, istilah Blok Timur (atau Blok Soviet) digunakan untuk menyebut Uni Soviet dan sekutu-sekutunya di Eropa Tengah dan Timur (Bulgaria, Cekoslovakia, Jerman Timur, Hungaria, Polandia, Rumania, dan - sampai awal 1960-an - Albania).

Baru!!: 29 Januari dan Blok Timur · Lihat lebih »

Bologna

Piazza Neptunus (Piazza di Nettuno). Bologna adalah ibu kota Regione Emilia-Romagna yang terletak di bagian tengah Italia.

Baru!!: 29 Januari dan Bologna · Lihat lebih »

Bolshevik

Pertemuan Partai Bolshevik. Lenin terlihat di samping kanan gambar. Bolshevik (Большевики; Bol'sheviki) adalah semacam fraksi pecahan dari Partai Sosial Demokrat Rusia yang muncul dalam konferensi di Brussel pada tahun 1903.

Baru!!: 29 Januari dan Bolshevik · Lihat lebih »

Charles Curtis

Charles Curtis adalah wakil rakyat dan Senator dari Kansas serta Wakil Presiden Amerika Serikat yang ke-31.

Baru!!: 29 Januari dan Charles Curtis · Lihat lebih »

Chico Aura Dwi Wardoyo

Chico Aura Dwi Wardoyo adalah seorang atlet bulu tangkis Indonesia kelahiran Jayapura.

Baru!!: 29 Januari dan Chico Aura Dwi Wardoyo · Lihat lebih »

Cisterna d'Asti

Cisterna d'Asti adalah komune yang terletak di distrik Provinsi Asti, Italia.

Baru!!: 29 Januari dan Cisterna d'Asti · Lihat lebih »

Daftar pahlawan nasional Indonesia

Daftar Pahlawan Nasional Indonesia (per 2014) Pahlawan Nasional adalah gelar penghargaan tingkat tertinggi di Indonesia.

Baru!!: 29 Januari dan Daftar pahlawan nasional Indonesia · Lihat lebih »

Daftar presiden Amerika Serikat

Lambang Negara Amerika Serikat Bendera Amerika Serikat Di bawah Konstitusi Amerika Serikat, Presiden Amerika Serikat adalah kepala negara dan kepala pemerintahan dari negara Amerika Serikat.

Baru!!: 29 Januari dan Daftar presiden Amerika Serikat · Lihat lebih »

Daftar presiden Prancis

Halaman ini memuat daftar Presiden Prancis.

Baru!!: 29 Januari dan Daftar presiden Prancis · Lihat lebih »

Dai Viet

Đại Việt (大越, secara harfiah berarti "Viet Raya") adalah nama dari Vietnam selama dua periode dari tahun 1054 sampai 1400, dan dimulai lagi dari tahun 1428 sampai 1804.

Baru!!: 29 Januari dan Dai Viet · Lihat lebih »

Daniel Marthin

Daniel Marthin (lahir 31 Juli 2001) adalah seorang atlet bulu tangkis Indonesia yang bergabung dengan PB Djarum sejak 2015.

Baru!!: 29 Januari dan Daniel Marthin · Lihat lebih »

Dinasti Tang

Dinasti Tang (pertama 618–690 & kedua 705–907), dalam romanisasi Wade-Giles ditulis Dinasti T‘ang (dibaca sebagai thang), adalah salah satu dinasti Tiongkok yang menggantikan Dinasti Sui dan mendahului periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan.

Baru!!: 29 Januari dan Dinasti Tang · Lihat lebih »

Dongeng

Dongeng adalah salah satu cerita rakyat (folktale) yang cukup beragam cakupannya serta berasal dari berbagai kelompok etnis, masyarakat, atau daerah tertentu di berbagai belahan dunia.

Baru!!: 29 Januari dan Dongeng · Lihat lebih »

Edgar Allan Poe

Edgar Allan Poe (lh. Edgar Poe) adalah penyair, penulis, cerpenis, penyunting, dan kritikus sastra yang dikenal karena puisi dan cerita pendek karangannya, terutama kisah-kisah misteri dan macabre-nya.

Baru!!: 29 Januari dan Edgar Allan Poe · Lihat lebih »

Elvira Devinamira

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan Elvira Devinamira · Lihat lebih »

Ernest Prakasa

Ernest Prakasa, S.Hub.Int.

Baru!!: 29 Januari dan Ernest Prakasa · Lihat lebih »

Fanny Fabriana

Fanny Fabriana adalah seorang model, pemeran dan pembawa acara Indonesia keturunan Sunda.

Baru!!: 29 Januari dan Fanny Fabriana · Lihat lebih »

Firmansyah Pitra

Firmansyah Pitra, yang lebih dikenal sebagai Ica Naga atau Pipit Firmansyahpitra adalah aktor berkebangsaan Indonesia keturunan Sunda.

Baru!!: 29 Januari dan Firmansyah Pitra · Lihat lebih »

Fyodor III dari Rusia

Fyodor III Alekseyeviç dari Rusia (Фёдор III Алексеевич) adalah Tsar seluruh Rusia antara 1676 dan 1682.

Baru!!: 29 Januari dan Fyodor III dari Rusia · Lihat lebih »

George W. Bush

George Walker Bush adalah Presiden Amerika Serikat ke-43.

Baru!!: 29 Januari dan George W. Bush · Lihat lebih »

Hawaii

Hawaii (Hawaii, atau) adalah negara bagian Amerika Serikat yang ke-50 dan diklaim sebagai bagian AS pada tanggal 21 Agustus 1959 setelah perang bertahun-tahun dengan penduduk asli.

Baru!!: 29 Januari dan Hawaii · Lihat lebih »

Hungaria

Hungaria atau Hongaria (Magyarország) adalah sebuah negara terkurung daratan di Eropa tengah.

Baru!!: 29 Januari dan Hungaria · Lihat lebih »

Idaho

Idaho merupakan sebuah negara bagian Amerika Serikat.

Baru!!: 29 Januari dan Idaho · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: 29 Januari dan Indonesia · Lihat lebih »

Indonesia Masters 2023

Indonesia Masters 2023 (secara resmi dikenal dengan nama Daihatsu Indonesia Masters 2023 untuk alasan sponsor) merupakan sebuah turnamen bulu tangkis yang telah diselenggarakan di Istora Gelora Bung Karno, Jakarta, Indonesia, dari tanggal 24 hingga 29 Januari 2023 dengan total hadiah sebesar US$420.000.

Baru!!: 29 Januari dan Indonesia Masters 2023 · Lihat lebih »

Innsbruck

Sudut kota Innsbruck Innsbruck adalah kota di Austria yang menjadi pusat pemerintahan negara bagian Tirol.

Baru!!: 29 Januari dan Innsbruck · Lihat lebih »

Irak

Republik Irak (nama lokal: جمهورية العراق Jumhūriyyatul ‘Irāq atau Jumhūriyyah al-‘Irāq – nama lokal singkat: العراق al-‘Irāq, Turki: Irak, Kurdi: عيَراق) adalah sebuah negara di Timur Tengah atau Asia Barat Daya, yang meliputi sebagian terbesar daerah Mesopotamia serta ujung barat laut dari Pegunungan Zagros dan bagian timur dari Gurun Suriah.

Baru!!: 29 Januari dan Irak · Lihat lebih »

Iran

Iran (ایران), secara resmi Republik Islam Iran dan juga disebut Persia adalah sebuah negara yang terletak di Asia Barat.

Baru!!: 29 Januari dan Iran · Lihat lebih »

Italia

Italia, resminya Republik Italia (Repubblica Italiana), adalah sebuah negara kesatuan republik parlementer di EropaSemenanjung Italia secara geografis terletak di Eropa Selatan, sedangkan Italia Utara dapat ditempatkan sebagian atau seluruhnya di Eropa Tengah.

Baru!!: 29 Januari dan Italia · Lihat lebih »

Jacques Chirac

Jacques René Chirac adalah politikus dan mantan Presiden Republik Prancis.

Baru!!: 29 Januari dan Jacques Chirac · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: 29 Januari dan Jepang · Lihat lebih »

Jerman

Jerman (Deutschland), secara resmi disebut sebagai Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa.

Baru!!: 29 Januari dan Jerman · Lihat lebih »

Jessica Iskandar

Jessica Iskandar adalah pemeran, model, penyanyi dan presenter Indonesia.

Baru!!: 29 Januari dan Jessica Iskandar · Lihat lebih »

John D. Rockefeller Jr.

Rockefeller dan ayahnya John D. Rockefeller pada 1915. John Davison Rockefeller, Jr (29 Januari 1874 - 11 Mei 1960) adalah seorang pemodal Amerika dan dermawan yang adalah seorang anggota terkemuka dari keluarga Rockefeller.

Baru!!: 29 Januari dan John D. Rockefeller Jr. · Lihat lebih »

Jonatan Christie

Leonardus Jonatan Christie adalah pemain bulu tangkis tunggal putra asal Indonesia.

Baru!!: 29 Januari dan Jonatan Christie · Lihat lebih »

Jorge Martín

Jorge Martín Almoguera adalah pembalap motor asal Spanyol.

Baru!!: 29 Januari dan Jorge Martín · Lihat lebih »

Kaisar Yan

Kaisar Yan adalah seorang penguasa Tiongkok legendaris pada masa pra-dinasti.

Baru!!: 29 Januari dan Kaisar Yan · Lihat lebih »

Kalender Gregorius

Detail di makam Paus Gregorius XIII menggambarkan perayaan pengenalan kalender Gregorian. Kalender Gregorius atau Kalender Gregorian adalah kalender yang sekarang paling banyak dipakai di Dunia Barat.

Baru!!: 29 Januari dan Kalender Gregorius · Lihat lebih »

Kansas

Kansas adalah negara bagian di Amerika Serikat Barat Tengah.

Baru!!: 29 Januari dan Kansas · Lihat lebih »

Kanselir Jerman

Kanselir Jerman atau secara resmi bernama Kanselir Federal Republik Federal Jerman (in) der Bundesrepublik Deutschland atau disingkat BK) adalah kepala pemerintahan Jerman.

Baru!!: 29 Januari dan Kanselir Jerman · Lihat lebih »

Karachi

Karachi (كراچي, کراچی) adalah kota terbesar di Pakistan dan juga ibu kota Provinsi Sindh.

Baru!!: 29 Januari dan Karachi · Lihat lebih »

Karl Benz

Carl Friedrich Benz (25 November 1844 – 4 April 1929), atau terkadang juga disebut sebagai Karl Friedrich Benz, dulu adalah seorang perancang mesin dan insinyur otomotif.

Baru!!: 29 Januari dan Karl Benz · Lihat lebih »

Khafji

Ras Al Khafji (رأس الخفجي) atau Khafji (الخفجي) merupakan sebuah kota yang terletak di timur laut Arab Saudi dan merupakan perbatasan dengan negara Kuwait.

Baru!!: 29 Januari dan Khafji · Lihat lebih »

Khalifah

Khalifah (خَليفة; khalīfah) merupakan suatu istilah yang memiliki dua pengertian, yaitu pengertian pertama berarti gelar makhluk yang akan diciptakan Allah di bumi, yaitu Manusia, untuk menggantikan makhluk yang ada sebelumnya.

Baru!!: 29 Januari dan Khalifah · Lihat lebih »

Khulafaur Rasyidin

Para Khalifah Rasyidin (translit), sering disebut Khulafaur Rasyidin atau Rasyidin, adalah istilah yang digunakan oleh Muslim Sunni untuk menyebut empat orang khalifah yang memimpin negara Islam pertama Kekhalifahan Rasyidin setelah kematian nabi Islam Muhammad.

Baru!!: 29 Januari dan Khulafaur Rasyidin · Lihat lebih »

King & Prince

King & Prince adalah sebuah grup idola Jepang dua anggota di bawah naungan Johnny & Associates yang debut pada 2018.

Baru!!: 29 Januari dan King & Prince · Lihat lebih »

Kompleks Parlemen Republik Indonesia

Kompleks Parlemen Republik Indonesia (disebut juga sebagai Gedung MPR/DPR/DPD RI) adalah tempat bersidang Kursi Legislatif Indonesia, yakni Majelis Permusyawaratan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, dan Dewan Perwakilan Rakyat.

Baru!!: 29 Januari dan Kompleks Parlemen Republik Indonesia · Lihat lebih »

Korea Selatan

Republik Korea (대한민국) atau lebih dikenal sebagai Korea Selatan, adalah sebuah negara di Asia Timur yang meliputi wilayah selatan Semenanjung Korea.

Baru!!: 29 Januari dan Korea Selatan · Lihat lebih »

Korea Utara

Republik Rakyat Demokratik Korea atau Korea Utara (Hangul: 조선민주주의인민공화국; Hanja: 朝鮮民主義人民共和國; MR: Chosŏn Minjujuŭi Inmin Konghwaguk) adalah sebuah negara di Asia Timur, yang meliputi bagian utara Semenanjung Korea.

Baru!!: 29 Januari dan Korea Utara · Lihat lebih »

Kota Cimahi

Kota Cimahi adalah sebuah kota yang berada di Jawa Barat, Indonesia.

Baru!!: 29 Januari dan Kota Cimahi · Lihat lebih »

Kyary Pamyu Pamyu

, terlahir dengan nama, adalah penyanyi Jepang sekaligus peragawati dan pengeblog.

Baru!!: 29 Januari dan Kyary Pamyu Pamyu · Lihat lebih »

Kyiv

Kyiv (Ки́їв) atau Kiev (bahasa Slavia Timur Kuno: Кꙑєвь; Киев) adalah ibu kota Ukraina, dan merupakan kota terpadat di Ukraina.

Baru!!: 29 Januari dan Kyiv · Lihat lebih »

Lee Dae-hwi

Lee Dae-hwi (Hangul: 이대휘, lahir 29 Januari 2001), lebih dikenal secara mononim sebagai Daehwi, adalah penyanyi, penulis lagu, dan presenter Korea Selatan.

Baru!!: 29 Januari dan Lee Dae-hwi · Lihat lebih »

Leo Rolly Carnando

Leo Rolly Carnando (lahir 29 Juli 2001) adalah pemain bulu tangkis Indonesia yang berasal dari klub PB Djarum.

Baru!!: 29 Januari dan Leo Rolly Carnando · Lihat lebih »

Liliuokalani dari Hawaii

Liliuokalani, Ratu Hawaii adalah pemimpin terakhir Kerajaan Hawaii.

Baru!!: 29 Januari dan Liliuokalani dari Hawaii · Lihat lebih »

Lituania

Lituania, resminya bernama Republik Lituania (bahasa Lituania: Lietuvos Respublika, Lietuva) adalah sebuah negara di Eropa Utara.

Baru!!: 29 Januari dan Lituania · Lihat lebih »

Mahasiswa

260x260px Mahasiswa adalah sebutan bagi orang yang sedang menempuh pendidikan tinggi di sebuah perguruan tinggi yang terdiri dari Universitas, Institut, Sekolah Tinggi, Politeknik, Akademi, dan Akademi Komunitas.

Baru!!: 29 Januari dan Mahasiswa · Lihat lebih »

Malaysia

Malaysia (Jawi: مليسيا) adalah sebuah negara federal yang terdiri dari tiga belas negeri (negara bagian) dan tiga wilayah federal di Asia Tenggara dengan luas 330.803km persegi.

Baru!!: 29 Januari dan Malaysia · Lihat lebih »

Malaysia Airlines Penerbangan 370

Malaysia Airlines Penerbangan 370 (MH370/MAS370) adalah penerbangan penumpang internasional terjadwal yang menghilang pada tanggal 8 Maret 2014 dalam perjalanan dari Bandar Udara Internasional Kuala Lumpur ke Bandar Udara Internasional Ibu Kota Beijing.

Baru!!: 29 Januari dan Malaysia Airlines Penerbangan 370 · Lihat lebih »

Mobil

Beberapa jenis mobil yang dipasarkan di Indonesia. mobil adalah beroda dua Dari kiri ke kanan: Nissan X-Trail (''crossover''), Toyota Avanza (MPV mini), Toyota Yaris (hatchback), Honda City (sedan kecil), Honda Civic (sedan kompak), dan Toyota Rush (SUV mini). Mobil (bahasa Belanda: Mobiel) adalah kendaraan yang menggunakan bahan bakar untuk menghidupkan mesinnya.

Baru!!: 29 Januari dan Mobil · Lihat lebih »

Negara bagian di Amerika Serikat

Negara bagian Amerika Serikat adalah 50 entitas politik konstituen yang membentuk pemerintahan federal Amerika Serikat.

Baru!!: 29 Januari dan Negara bagian di Amerika Serikat · Lihat lebih »

New York

New York umumnya mengacu pada.

Baru!!: 29 Januari dan New York · Lihat lebih »

Olimpiade Musim Dingin 1964

Olimpiade Musim Dingin ke-9 diadakan di Innsbruck, Austria.

Baru!!: 29 Januari dan Olimpiade Musim Dingin 1964 · Lihat lebih »

Osaka

Osaka (大阪市 adalah sebuah kota di wilayah Kansai, Jepang. Selain sebagai ibu kota Prefektur Osaka, kota ini ditetapkan sebagai salah satu Kota Terpilih berdasarkan Undang-Undang Otonomi Lokal. Osaka adalah kota berpenduduk terbesar nomor tiga di Jepang setelah Tokyo dan Yokohama. Kota ini terletak di pulau Honshu, di mulut Sungai Yodo di Teluk Osaka. Osaka adalah kota terbesar di kawasan Keihanshin sebagai pusat industri dan pelabuhan untuk daerah metropolitan Osaka-Kobe-Kyoto. Di sebelah timur, Osaka bertetangga dengan Kyoto dan Nara, dan di sebelah barat dengan kota Kobe. Keihanshin adalah wilayah metropolitan berpenduduk terbesar nomor dua di Jepang, dan salah satu wilayah metropolitan terbesar di dunia dengan jumlah penduduk sekitar 18 juta orang, sekaligus wilayah metropolitan terbesar nomor dua di Jepang berdasarkan PDB dan wilayah metropolitan terbesar nomor tujuh di dunia. Osaka merupakan sebuah metropolis air yang dikenal dengan sungai-sungainya dan jumlah jembatan terbanyak di Jepang. Ada dua pusat kota di Osaka, yakni Umeda di sebelah utara, dan Namba di sebelah selatan. Kedua pusat kota ini dihubungkan oleh jalan utama yang bernama Midosuji. Kantor-kantor perdagangan, bank, dan konglomerat Jepang umumnya terpusat di sekitar Jalan Midosuji. Jalan Midosuji dikenal dengan pemandangan daun-daun pohon ginkgo yang menguning di musim gugur.

Baru!!: 29 Januari dan Osaka · Lihat lebih »

Pakistan

Pakistan (atau; پاکِستان), secara resmi bernama Republik Islam Pakistan (اسلامی جمہوریۂ پاکِستان) adalah sebuah negara di Asia Selatan.

Baru!!: 29 Januari dan Pakistan · Lihat lebih »

Paris

Paris (atau) adalah ibu kota Prancis.

Baru!!: 29 Januari dan Paris · Lihat lebih »

Paul von Hindenburg

Dari Kiri Ke Kanan: '''Paul von Hindenburg''', Kaisar Wilhelm II Dan Erich Ludendorff bertemu. Paul Ludwig Hans Anton von Beneckendorff und von Hindenburg adalah Presiden Jerman pada masa Republik Weimar.

Baru!!: 29 Januari dan Paul von Hindenburg · Lihat lebih »

Pemeran

Richard III'' Pemeran adalah seseorang yang memerankan suatu tokoh dalam cerita fiksi, baik dalam media tradisional seperti teater, maupun di media modern seperti film, radio, dan televisi.

Baru!!: 29 Januari dan Pemeran · Lihat lebih »

Penduduk asli Amerika Serikat

Penduduk Asli Amerika atau Suku Red Indian (juga disebut Native Americans, American Indians, atau Amerindian) adalah pemukim pertama Amerika Utara yang datang dari Asia lebih dari 20.000 tahun lalu.

Baru!!: 29 Januari dan Penduduk asli Amerika Serikat · Lihat lebih »

Perang Dunia I

Perang Dunia I (PD1) adalah sebuah perang global terpusat di Eropa yang dimulai pada tanggal 28 Juli 1914 sampai 11 November 1918.

Baru!!: 29 Januari dan Perang Dunia I · Lihat lebih »

Perang Dunia II

Perang Dunia II atau Perang Dunia Kedua (biasa disingkat menjadi PDII atau PD2) adalah sebuah perang global yang berlangsung mulai tahun 1939 sampai 1945.

Baru!!: 29 Januari dan Perang Dunia II · Lihat lebih »

Perang Krimea

Perang Krimea (1853–1856) adalah pertempuran yang terjadi antara kekaisaran Rusia melawan sekutu yang terdiri dari Prancis, Britania Raya, Kerajaan Sardinia, dan Kesultanan Utsmaniyah.

Baru!!: 29 Januari dan Perang Krimea · Lihat lebih »

Perang Teluk I

Perang Teluk Persia atau Gulf War dengan kode nama Operasi Badai Gurun atau Operation Desert Storm disebabkan atas Invasi Irak atas Kuwait 2 Agustus 1990 dengan strategi gerak cepat yang langsung menguasai Kuwait.

Baru!!: 29 Januari dan Perang Teluk I · Lihat lebih »

Perdana Menteri Yunani

Perdana Menteri Yunani (Prothypourgós tis Elládas), secara resmi disebut Perdana Menteri Republik Hellenik (Prothypourgós tis Ellinikís Dimokratías) adalah kepala pemerintahan Yunani dan pemimpin Kabinet Yunani.

Baru!!: 29 Januari dan Perdana Menteri Yunani · Lihat lebih »

Pertempuran Brienne

jmpl Pertempuran Brienne telah berlangsung pada tanggal 29 Januari 1814, dan mengakibatkan kemenangan pasukan Kaisar Napoleon I Prancis atas kekuatan Rusia dan Prusia diperintahkan oleh Generalfeldmarschall Prusia Pangeran von Blücher.

Baru!!: 29 Januari dan Pertempuran Brienne · Lihat lebih »

Pertempuran Pulau Rennell

adalah pertempuran laut yang terjadi pada 29-30 Januari 1943 di Pasifik Selatan antara Pulau Rennell dan Guadalkanal di selatan Kepulauan Solomon. Pertempuran ini merupakan pertempuran laut besar yang terakhir antara Angkatan Laut Amerika Serikat dan Angkatan Laut Kekaisaran Jepang selama berlangsungnya kampanye Guadalkanal yang berkepanjangan dalam kampanye Kepulauan Solomon Perang Dunia II. Dalam pertempuran ini, pesawat pengebom torpedo angkatan laut Jepang yang berpangkalan di darat, berupaya memberikan perlindungan untuk evakuasi tentara Jepang dari Guadalkanal yang segera akan dilaksanakan. Selama dua hari, Jepang beberapa kali melakukan serangan ke kapal-kapal perang Amerika Serikat yang beroperasi dalam satuan tugas yang ditempatkan di selatan Guadalkanal. Selain mendekati Guadalkanal dengan maksud memerangi setiap kapal-kapal Jepang yang masuk ke wilayah jangkauan, satuan tugas tersebut ditugaskan melindungi konvoi kapal-kapal angkut Sekutu yang membawa pasukan pengganti ke Guadalkanal. Akibat serangan udara Jepang, korban di pihak armada Amerika Serikat terdiri dari satu kapal penjelajah tenggelam, satu kapal perusak mengalami kerusakan berat. Kapal-kapal lainnya dalam satuan tugas terpaksa mundur dari kawasan selatan Kepulauan Solomon. Keberhasilan Jepang mengusir satuan tugas kapal induk Amerika Serikat dalam pertempuran ini ikut menyumbang kesuksesan Jepang dalam mengevakuasi sisa tentaranya dari Guadalkanal pada 7 Februari 1943. Jepang menyerahkan Guadalkanal ke tangan Sekutu, dan sekaligus mengakhiri pertempuran memperebutkan Pulau Guadalkanal.

Baru!!: 29 Januari dan Pertempuran Pulau Rennell · Lihat lebih »

Pesawat pengebom torpedo

Sebuah pesawat pembom torpedo adalah pesawat militer yang dirancang untuk menyerang kapal laut dengan torpedo udara.

Baru!!: 29 Januari dan Pesawat pengebom torpedo · Lihat lebih »

Piala Asia AFC 2011

Piala Asia AFC 2011 adalah edisi ke-15 turnamen sepak bola Piala Asia AFC.

Baru!!: 29 Januari dan Piala Asia AFC 2011 · Lihat lebih »

Polandia

Polandia (Polska) (secara resmi: Republik Polandia, (Rzeczpospolita Polska adalah sebuah negara republik di Eropa Tengah. Negara ini dibagi menjadi 16 provinsi administratif yang disebut voivodat, dengan luas wilayah sekitar. Polandia memiliki populasi 38 juta jiwa dan merupakan negara anggota Uni Eropa dengan jumlah penduduk terpadat kelima. Warsawa adalah ibu kota negara sekaligus kota metropolitan terbesar. Kota-kota besar lainnya termasuk Kraków, Gdańsk, Wrocław, Katowice, Łódź, Poznań, Szczecin, dan Lublin. Polandia memiliki iklim peralihan sedang dan wilayahnya melintasi Dataran Eropa Tengah, membentang dari Laut Baltik di utara hingga Sudeten dan Pegunungan Karpatia di selatan. Sungai terpanjang di Polandia adalah Vistula, dan titik tertinggi Polandia adalah Gunung Rysy, yang terletak di pegunungan Tatra di Carpathians. Negara ini berbatasan dengan Lituania dan Rusia di timur laut, Belarus dan Ukraina di timur, Slowakia dan Republik Ceko di selatan, dan Jerman di barat. Negara ini juga berbagi batas maritim dengan Denmark dan Swedia. Sejarah aktivitas manusia di tanah Polandia dimulai sejak tahun. Beragam budaya sepanjang akhir zaman kuno, wilayah ini dihuni oleh suku bangsa Polandia yang memberi nama Polandia pada awal abad pertengahan. Pendirian negara pada tahun 966 bertepatan dengan seorang penguasa pagan dari suku Polandia yang memeluk agama Kristen di bawah naungan Gereja Katolik Roma. Kerajaan Polandia muncul pada tahun 1025 dan pada tahun 1569 mengukuhkan hubungannya yang telah berlangsung lama dengan Lituania, sehingga membentuk Persemakmuran Polandia-Lituania. Negara ini merupakan salah satu kekuatan besar di Eropa pada saat itu, dengan sistem politik liberal yang unik yang mengadopsi konstitusi modern pertama di Eropa pada tahun 1791. Dengan berlalunya Masa Keemasan Polandia yang makmur, negara ini dipecah belah oleh negara-negara tetangga pada akhir abad ke-18 dan memperoleh kembali kemerdekaannya pada tahun 1918 sebagai Republik Kedua Polandia. Pada bulan September 1939, Penyerbuan Polandia oleh Jerman dan Uni Soviet menandai dimulainya Perang Dunia II, yang mengakibatkan Holocaust dan jutaan orang Polandia menjadi korban. Sebagai anggota Blok Timur dalam Perang Dingin global, Republik Rakyat Polandia adalah penandatangan pendiri Pakta Warsawa. Melalui kemunculan dan kontribusi gerakan Solidaritas, pemerintah komunis dibubarkan dan Polandia kembali menjadi negara Demokrasi pada tahun 1989. Polandia adalah republik parlementer, dengan badan legislatif bikameral yang terdiri dari Sejm dan Senat. Polandia adalah pasar yang maju dan ekonomi berpenghasilan tinggi. Dianggap sebagai kekuatan menengah, Polandia memiliki ekonomi terbesar keenam di Uni Eropa berdasarkan PDB (nominal) dan terbesar kelima berdasarkan PDB (KKB). Negara ini memberikan standar hidup yang sangat tinggi, keamanan dan kebebasan ekonomi, serta pendidikan universitas gratis dan sistem perawatan kesehatan universal. Negara ini memiliki 17 Situs Warisan Dunia UNESCO, 15 di antaranya adalah situs budaya. Polandia adalah negara anggota pendiri Perserikatan Bangsa-Bangsa, serta anggota Organisasi Perdagangan Dunia, NATO, dan Uni Eropa (termasuk Kawasan Schengen).

Baru!!: 29 Januari dan Polandia · Lihat lebih »

Poros setan

"Poros setan" Bush termasuk Iran, Irak, dan Korea Utara (merah gelap). "Di luar poros setan" termasuk Kuba, Libya, dan Suriah (oranye). Amerika Serikat adalah biru tua. "Poros setan" adalah istilah yang awalnya digunakan oleh mantan Presiden Amerika Serikat George W. Bush di State of the Union pada tanggal 29 Januari 2002 dan sering diulang sepanjang kepresidenannya, menggambarkan pemerintah yang ia dituduh membantu terorisme dan mencari senjata pemusnah massal.

Baru!!: 29 Januari dan Poros setan · Lihat lebih »

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Baru!!: 29 Januari dan Prancis · Lihat lebih »

Presiden Amerika Serikat

Presiden Amerika Serikat (President of the United States, disingkat POTUS) adalah kepala negara dan kepala pemerintahan dari negara Amerika Serikat.

Baru!!: 29 Januari dan Presiden Amerika Serikat · Lihat lebih »

Presiden Indonesia

Presiden Republik Indonesia, umumnya disingkat sebagai Presiden Indonesia adalah kepala negara sekaligus kepala pemerintahan Indonesia.

Baru!!: 29 Januari dan Presiden Indonesia · Lihat lebih »

Presiden Jerman

Logo Presiden Republik Federal Jerman Presiden Jerman, secara resmi Presiden Republik Federal Jerman (Bundespräsident der Bundesrepublik Deutschland),The official title within Germany is Bundespräsident, with der Bundesrepublik Deutschland being added in international correspondence; the official English title is President of the Federal Republic of Germany adalah kepala negara Jerman.

Baru!!: 29 Januari dan Presiden Jerman · Lihat lebih »

Prusia

Prusia 1905 Prusia (bahasa Jerman: Preußen, bahasa latin: Borussia, Prussia atau Prutenia; bahasa Polandia Prusy; bahasa Russia: Пруссия) adalah kerajaan bangsa Jerman dan negara bersejarah yang berasal dari penggabungan Kadipaten Prusia dan Margraviasi Brandenburg.

Baru!!: 29 Januari dan Prusia · Lihat lebih »

Puteri Indonesia 2014

Puteri Indonesia 2014 adalah kontes pemilihan Puteri Indonesia yang ke-18.

Baru!!: 29 Januari dan Puteri Indonesia 2014 · Lihat lebih »

Putri Tidur

Edward Burne-Jones melukis Putri Tidur. Putri Tidur (La Belle au Bois dormant, Putri Tidur di Hutan) adalah cerita rakyat yang pertama kali dipublikasikan tahun 1697 oleh Charles Perrault, Contes de ma Mère l'Oye ("Mother Goose Tales").

Baru!!: 29 Januari dan Putri Tidur · Lihat lebih »

Rahman Tolleng

Abdul Rahman Tolleng adalah seorang aktivis dan politisi asal Indonesia.

Baru!!: 29 Januari dan Rahman Tolleng · Lihat lebih »

Ratu

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan Ratu · Lihat lebih »

Romeo dan Julia

Lukisan karya Frank Bernard Dicksee yang menggambarkan ''Romeo dan Julia''. Romeo dan Julia adalah tragedi karya William Shakespeare yang ditulis pada awal kariernya.

Baru!!: 29 Januari dan Romeo dan Julia · Lihat lebih »

Rusia

Rusia, dengan nama resmi disebut sebagai Federasi Rusia, adalah sebuah negara federasi yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Eropa Timur dan Asia Utara atau Eurasia bagian utara yang dari barat laut sampai ke tenggara.

Baru!!: 29 Januari dan Rusia · Lihat lebih »

Sakurajima

Citra satelit Landsat gunung berapi Sakurajima. adalah sebutan untuk gunung api stratovolcano dan nama bekas pulau (sekarang sudah terhubung dengan daratan) di Prefektur Kagoshima, Kyushu, Jepang.

Baru!!: 29 Januari dan Sakurajima · Lihat lebih »

Salib Victoria

Salib Victoria atau Victoria Cross (VC) adalah penghargaan militer yang diberikan atas dasar pengalaman "menghadapi musuh" kepada anggota tentara di berbagai negara-negara Persemakmuran dan bekas wilayah Imperium Britania.

Baru!!: 29 Januari dan Salib Victoria · Lihat lebih »

SCTV

SCTV (singkatan dari Surya Citra Televisi) adalah sebuah jaringan televisi swasta nasional di Indonesia.

Baru!!: 29 Januari dan SCTV · Lihat lebih »

Senat Amerika Serikat

Senat Amerika Serikat (United States Senate) adalah majelis tinggi pada Kongres Amerika Serikat yang bersama-sama dengan Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat (majelis rendah) membentuk lembaga legislatif Amerika Serikat. Kantor Senat berlokasi di sayap utara Gedung Capitol, di Washington, DC. Lembaga ini pertama kali bersidang pada tahun 1789. Susunan dan kekuasaan Senat diatur oleh. Senat terdiri dari para senator, yang masing-masingnya mewakili negara bagian secara keseluruhan. Tiap-tiap negara bagian, tanpa memedulikan jumlah penduduknya, sama-sama diwakili oleh dua orang senator yang menjabat selama enam tahun, yang dibagi ke dalam tiga kelas sebagai hasil dari pemilihan umum Senat dua tahunan. Sekarang ini Amerika Serikat memiliki 50 negara bagian, sehingga Senat memiliki 100 orang senator. Sejak tahun 1789 sampai 1913, para senator ditunjuk oleh dewan legislatif negara bagian yang diwakilinya; kini mereka dipilih berdasarkan suara rakyat, setelah diberlakukannya Amandemen ke-17 Konstitusi Amerika Serikat pada tahun 1913. Sebagai majelis tinggi Kongres, Senat memiliki beberapa kekuasaan nasihat dan persetujuan yang unik dan eksklusif yang tidak diberikan kepada Dewan Perwakilan Rakyat. Ini meliputi persetujuan perjanjian internasional, dan konfirmasi pengangkatan para menteri Kabinet, Ketua Mahkamah Agung, para hakim agung, para hakim federal, para perwira tinggi berbendera, para pejabat pengatur, para duta besar, para pejabat eksekutif federal lainnya, dan para pejabat federal berseragam lainnya. Selain itu, dalam kasus di mana tidak ada kandidat yang menerima mayoritas pemilih untuk Wakil Presiden, tugas dibebankan kepada Senat untuk memilih salah satu dari dua penerima pemilih teratas untuk menjabat posisi itu. Selanjutnya, Senat bertanggung jawab untuk melakukan persidangan terhadap mereka yang dimakzulkan oleh Dewan Perwakilan Rakyat. Senat secara luas dipandang sebagai badan yang lebih konsultatif (deliberatif) dan lebih bergengsi daripada Dewan Perwakilan Rakyat, disebabkan oleh masa bakti yang lebih panjang, jumlah anggota yang lebih sedikit, dan daerah pemilihan yang meliputi seluruh negara bagian, yang berdasar perjalanannya membentuk suasana yang cenderung lebih kolegial (mengutamakan kebersamaan/musyawarah) dan tidak begitu partisan (condong ke pihak tertentu). Pejabat ketua Senat adalah Wakil Presiden Amerika Serikat, yang merupakan Presiden Senat. Ketika jabatan Wakil Presiden lowong, Presiden Pro Tempore, yang biasanya anggota senior dari partai penguasa mayoritas kursi, akan memimpin Senat. Pada permulaan abad ke-20, dimulailah praktik partai mayoritas dan minoritas memilih para ketua fraksi mereka, meskipun mereka bukanlah pejabat konstitusional.

Baru!!: 29 Januari dan Senat Amerika Serikat · Lihat lebih »

Senjata nuklir

pengeboman Nagasaki, Jepang, 1945, menjulang sampai 18 km di atas hiposentrum. Bom nuklir atau bom atom adalah sebuah senjata pemusnah massal yang terjadi karena adanya reaksi nuklir dan mempunyai daya ledak yang sangat tinggi.

Baru!!: 29 Januari dan Senjata nuklir · Lihat lebih »

Sho Hirano

adalah seorang aktor, penyanyi, tarento, seiyu dan idola pop berkebangsaan Jepang.

Baru!!: 29 Januari dan Sho Hirano · Lihat lebih »

Si Doel Anak Sekolahan

Si Doel Anak Sekolahan adalah sebuah sinetron Indonesia yang diproduseri, ditulis dan disutradarai oleh Rano Karno yang juga menjadi pemeran utamanya sebagai Doel/Kasdullah.

Baru!!: 29 Januari dan Si Doel Anak Sekolahan · Lihat lebih »

Singapura

Singapura (nama resmi: Republik Singapura) adalah sebuah negara pulau dan negara kota di lepas ujung selatan Semenanjung Malaya, di utara khatulistiwa di Asia Tenggara.

Baru!!: 29 Januari dan Singapura · Lihat lebih »

Soedirman

Jenderal Besar TNI (Anumerta) Raden Soedirman (EYD: Sudirman) adalah seorang perwira tinggi Indonesia pada masa Revolusi Nasional Indonesia.

Baru!!: 29 Januari dan Soedirman · Lihat lebih »

Spanyol

Spanyol (España), secara resmi dikenal dengan sebutan Kerajaan Spanyol (Reino de España) adalah sebuah negara di Eropa barat daya yang bersama Portugal, terdapat di Semenanjung Iberia.

Baru!!: 29 Januari dan Spanyol · Lihat lebih »

Tahun Baru Imlek

Tahun Baru Imlek merupakan perayaan terpenting orang Tionghoa. Perayaan tahun baru imlek dimulai pada hari pertama bulan pertama (正月; pinyin: zhēng yuè) di penanggalan Tionghoa dan berakhir dengan Cap Go Meh (十五暝 元宵節) pada tanggal ke-15 (pada saat bulan purnama). Malam tahun baru imlek dikenal sebagai Chúxī (除夕) yang berarti "malam pergantian tahun". Di Tiongkok, adat dan tradisi wilayah yang berkaitan dengan perayaan tahun baru Imlek sangat beragam. Namun, kesemuanya banyak berbagi tema umum seperti perjamuan makan malam pada malam tahun baru, serta penyulutan kembang api. Meskipun penanggalan Imlek secara tradisional tidak menggunakan nomor tahun malar, penanggalan Tionghoa di luar Tiongkok sering kali dinomori dari pemerintahan Huangdi. Setidaknya sekarang ada tiga tahun berangka 1 yang digunakan oleh berbagai ahli, sehingga pada tahun 2017 Masehi, "Tahun Tionghoa" dapat jadi tahun 4715, 4714, atau 4654. Dirayakan di daerah dengan populasi suku Tionghoa, Tahun Baru Imlek dianggap sebagai hari libur besar untuk orang Tionghoa dan memiliki pengaruh pada perayaan tahun baru di tetangga geografis Tiongkok, serta budaya yang dengannya orang Tionghoa berinteraksi meluas. Ini termasuk Korea, Mongolia, Nepal, Bhutan, Vietnam, dan Jepang (sebelum 1873). Di Daratan Tiongkok, Hong Kong, Makau, Taiwan, Singapura, Indonesia, Malaysia, Filipina, Thailand, dan negara-negara lain atau daerah dengan populasi suku Han yang signifikan, Tahun Baru Imlek juga dirayakan, dan telah menjadi bagian dari budaya tradisional dari negara-negara tersebut.

Baru!!: 29 Januari dan Tahun Baru Imlek · Lihat lebih »

Tahun kabisat

Tahun kabisat (Leap year) merupakan tahun yang mengalami penambahan satu hari dengan tujuan untuk menyesuaikan penanggalan dengan tahun astronomi.

Baru!!: 29 Januari dan Tahun kabisat · Lihat lebih »

Temasek

Bagian dari Peta Mao Kun dari Wubei Zhi yang didasarkan pada peta navigasi Cheng Ho awal abad ke-15 yang menampilkan Temasek (淡馬錫) di kiri atas. Temasek (juga dieja Temasik atau Tumasik) adalah nama pertama yang tercatat dari sebuah permukiman di tempat yang sekarang menjadi Singapura modern.

Baru!!: 29 Januari dan Temasek · Lihat lebih »

Tentara Merah

Tentara Merah Buruh dan Petani (bahasa Rusia:"Рабоче-крестьянская Красная армия Raboche-krest'yanskaya Krasnaya armiya"), juga disebut Tentara Buruh dan Petani Merah atau Tentara Buruh dan Petani Soviet atau sering disingkat Tentara Merah saja adalah Angkatan bersenjata yang mayoritasnya adalah kaum buruh dan petani, pertama didirikan oleh kaum Bolshevik selama Perang Saudara Rusia pada 1918.

Baru!!: 29 Januari dan Tentara Merah · Lihat lebih »

Teror

Teror adalah suatu kondisi takut yang nyata, perasaan luar biasa akan bahaya yang mungkin terjadi.

Baru!!: 29 Januari dan Teror · Lihat lebih »

The Junas

The Junas (sebelumnya The Junas Monkey) adalah grup musik asal Indonesia yang dibentuk pada tahun 2011.

Baru!!: 29 Januari dan The Junas · Lihat lebih »

The Raven

"The Raven" menggambarkan kunjungan misterius gagak di tengah malam ke narator, seperti yang diilustrasikan oleh John Tenniel (1858). "The Raven" adalah puisi naratif oleh penulis Amerika Serikat, Edgar Allan Poe, pertama kali dipublikasikan pada Januari 1845.

Baru!!: 29 Januari dan The Raven · Lihat lebih »

Thomas Stamford Raffles

Thomas Stamford Raffles Sir Thomas Stamford Bingley Raffles FRS adalah seorang negarawan Britania, Gubernur Jenderal Hindia Belanda (1811–1816), dan Letnan Gubernur Jenderal Bengkulu (1818–1824); yang sangat terkenal dikarenakan mampu membawa pendirian Malaysia dan Singapura yang lebih maju dan modern.

Baru!!: 29 Januari dan Thomas Stamford Raffles · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Australia

Tim nasional sepak bola Australia (Australia national soccer team) mewakili Australia dalam kejuaraan-kejuaraan sepak bola internasional.

Baru!!: 29 Januari dan Tim nasional sepak bola Australia · Lihat lebih »

Tim nasional sepak bola Jepang

Tim nasional sepak bola Jepang adalah timnas sepak bola yang berada di bawah Asosiasi Sepak Bola Jepang.

Baru!!: 29 Januari dan Tim nasional sepak bola Jepang · Lihat lebih »

Tsar

Lambang Ketsaran Rusia (1547–1721). Di Indonesia, tsar identik dengan penguasa monarki Rusia. Tsar (bahasa Bulgaria цар, bahasa Rusia царь,; kadang juga dieja Czar atau Tzar), adalah gelar penguasa monarki dalam rumpun bahasa Slavia yang dapat merujuk pada raja atau kaisar, tergantung konteks yang digunakan.

Baru!!: 29 Januari dan Tsar · Lihat lebih »

Uni Soviet

Uni Soviet (Сове́тский Сою́з, Sovyétskiĭ Soyúz) atau USSR (Union of Soviet Socialist Republics) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Сою́з Сове́тскихСоциалисти́ческихРеспу́блик, Soyúz Sovyétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat СССР dalam alfabet Kiril, SSSR dalam alfabet Latin), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.

Baru!!: 29 Januari dan Uni Soviet · Lihat lebih »

Victoria dari Britania Raya

Victoria (Alexandrina Victoria) adalah Ratu dari Britania Raya dan Irlandia dari 20 Juni 1837, dan Maharani India dari 1 Januari 1877, hingga wafatnya pada 1901.

Baru!!: 29 Januari dan Victoria dari Britania Raya · Lihat lebih »

Walt Disney

Walter Elias Disney adalah seorang produser film, sutradara, animator, dan pengisi suara berkebangsaan Amerika Serikat.

Baru!!: 29 Januari dan Walt Disney · Lihat lebih »

Wanna One

Wanna One adalah grup vokal pria Korea Selatan yang dibentuk oleh CJ E&M melalui acara kompetisi survival Produce 101 Season 2 pada tahun 2017.

Baru!!: 29 Januari dan Wanna One · Lihat lebih »

William Shakespeare

William Shakespeare (dibaptis 26 April 1564 – 23 April 1616) adalah seorang pujangga, dramawan, dan pemain sandiwara berkebangsaan Inggris, secara luas dianggap sebagai penulis drama berbahasa Inggris terhebat dan dramawan termasyhur di dunia. Ia sering disebut sebagai penyair nasional Inggris dan dijuluki "Pujangga dari Avon". Karya-karyanya yang masih ada, termasuk karya kolaborasi, terdiri dari sekitar 39 drama, 154 soneta, dua sajak naratif, dan sejumlah syair lainnya, beberapa di antaranya dengan kepenulisan yang diperdebatkan. Dramanya telah diterjemahkan ke dalam setiap bahasa hidup dan dipentaskan di panggung lebih sering daripada penulis drama lainnya. Shakespeare lahir dan besar di Stratford-upon-Avon, Warwickshire. Pada usia 18 tahun, ia menikah dengan Anne Hathaway, dan memiliki tiga anak: Susanna dan si kembar Hamnet dan Judith. Antara tahun 1585 dan 1592, ia memulai karier yang sukses sebagai pemain, penulis, dan pemilik perkumpulan pemain drama bernama Lord Chamberlain's Men, yang kelak berganti nama menjadi King's Men. Pada usia 49 tahun (kira-kira tahun 1613), ia pensiun dan pindah ke Stratford, tempat ia meninggal dunia tiga tahun kemudian. Beberapa catatan mengenai kehidupan pribadi Shakespeare tetap bertahan, menimbulkan spekulasi yang cukup besar terkait hal-hal seperti penampilan fisik, seksualitas, kepercayaan agama, dan permasalahan karya-karyanya yang diduga ditulis oleh orang lain. Teori-teori tersebut sering kali dikritik karena gagal membuktikan secara jelas, berhubung hanya sedikit catatan mengenai kehidupan rakyat biasa yang bertahan pada masa itu. Shakespeare menulis sebagian besar karya terkenalnya antara tahun 1589 dan 1613. Drama-drama awal yang ditulisnya bergenre komedi dan sejarah dan dianggap sebagai beberapa karya terbaik yang ditulis dalam genre tersebut. Sampai tahun 1608, ia umumnya menulis drama tragedi, di antaranya Hamlet, Othello, King Lear, dan Macbeth, semuanya dianggap sebagai karya terbaik yang ditulis dalam bahasa Inggris. Pada masa terakhir hidupnya, ia menulis tragikomedi (juga dikenal sebagai romansa) dan berkolaborasi dengan penulis drama lain. Pada masa hidupnya, kebanyakan drama Shakespeare diterbitkan dalam edisi dengan kualitas dan akurasi yang beragam. Namun, pada 1623, dua rekan pemain sandiwara dan kolega Shakespeare, John Heminges dan Henry Condell, menerbitkan teks drama definitif yang dikenal dengan Folio Pertama, edisi kumpulan drama yang merangkum hampir semua drama Shakespeare. Edisi ini diawali dengan puisi karya Ben Jonson, yang sebelumnya memuji Shakespeare dalam kutipan terkenal "bukan hanya sepanjang zaman, tetapi sepanjang masa." Sepanjang abad ke-20 dan ke-21, karya-karya Shakespeare terus diadaptasi dan diteliti kembali oleh gerakan-gerakan baru dalam bidang teater dan akademis. Dramanya tetap populer dan dipelajari, dipentaskan, dan ditafsirkan kembali melalui berbagai konteks budaya dan politik di seluruh dunia.

Baru!!: 29 Januari dan William Shakespeare · Lihat lebih »

Zeppelin

USS ''Los Angeles'', zeppelin milik Angkatan Laut Amerika Serikat buatan Luftschiffbau Zeppelin. Zeppelin atau Zepelin adalah balon udara berbentuk cerutu raksasa yang dapat terbang terarah karena mempunyai mesin dan kemudi.

Baru!!: 29 Januari dan Zeppelin · Lihat lebih »

0 (angka)

0 (sifar, nol atau kosong) adalah suatu angka dan digit angka yang digunakan untuk mewakili angka dalam angka.

Baru!!: 29 Januari dan 0 (angka) · Lihat lebih »

1 (angka)

1 (satu) adalah sebuah angka, sistem bilangan, dan nama dari glyph yang mewakili angka tersebut.

Baru!!: 29 Januari dan 1 (angka) · Lihat lebih »

1258

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1258 · Lihat lebih »

1595

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1595 · Lihat lebih »

1676

Benteng Duurstede dibangun pertama kali oleh Portugis pada tahun 1676, kemudian direbut oleh Negara Indonesia dan dimanfaatkan.

Baru!!: 29 Januari dan 1676 · Lihat lebih »

1814

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1814 · Lihat lebih »

1819

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1819 · Lihat lebih »

1834

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1834 · Lihat lebih »

1845

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1845 · Lihat lebih »

1856

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1856 · Lihat lebih »

1860

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1860 · Lihat lebih »

1861

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1861 · Lihat lebih »

1863

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1863 · Lihat lebih »

1874

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1874 · Lihat lebih »

1886

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1886 · Lihat lebih »

1891

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1891 · Lihat lebih »

1903

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1903 · Lihat lebih »

1904

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1904 · Lihat lebih »

1907

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1907 · Lihat lebih »

1916

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1916 · Lihat lebih »

1918

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1918 · Lihat lebih »

1933

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1933 · Lihat lebih »

1937

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1937 · Lihat lebih »

1938

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1938 · Lihat lebih »

1940

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1940 · Lihat lebih »

1941

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1941 · Lihat lebih »

1943

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1943 · Lihat lebih »

1944

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1944 · Lihat lebih »

1948

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1948 · Lihat lebih »

1949

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1949 · Lihat lebih »

1950

25 Juni: Perang Korea dimulai.

Baru!!: 29 Januari dan 1950 · Lihat lebih »

1959

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1959 · Lihat lebih »

1960

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1960 · Lihat lebih »

1961

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1961 · Lihat lebih »

1962

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1962 · Lihat lebih »

1964

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1964 · Lihat lebih »

1976

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1976 · Lihat lebih »

1982

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1982 · Lihat lebih »

1985

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1985 · Lihat lebih »

1987

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1987 · Lihat lebih »

1988

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1988 · Lihat lebih »

1989

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1989 · Lihat lebih »

1991

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1991 · Lihat lebih »

1993

Tahun 1993 di Atol Kwajalein di Kepulauan Marshall hanya memiliki 364 hari, karena kalendernya maju ke sisi Belahan Bumi timur dan batas penanggalan internasional, yang melewati tanggal 21 Agustus 1993.

Baru!!: 29 Januari dan 1993 · Lihat lebih »

1996

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1996 · Lihat lebih »

1997

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 1997 · Lihat lebih »

1998

Pada tanggal 21 Mei 1998, Soeharto mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Presiden Indonesia.

Baru!!: 29 Januari dan 1998 · Lihat lebih »

2001

Serangan 11 September.

Baru!!: 29 Januari dan 2001 · Lihat lebih »

2002

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 2002 · Lihat lebih »

2005

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 2005 · Lihat lebih »

2006

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 2006 · Lihat lebih »

2011

Pada tahun 2011, negara Samoa hanya memiliki 364 hari karena Garis Tanggal Internasional yang melewati 30 Desember 2011; sekarang 24 jam lebih cepat dari Samoa Amerika.

Baru!!: 29 Januari dan 2011 · Lihat lebih »

2014

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 2014 · Lihat lebih »

2015

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 2015 · Lihat lebih »

2019

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 2019 · Lihat lebih »

2021

Perserikatan Bangsa-Bangsa mendeklarasikan 2021 sebagai Tahun Internasional Perdamaian dan Kepercayaan, Tahun Internasional Ekonomi Kreatif untuk Pembangunan Berkelanjutan, Tahun Internasional Buah-Buahan dan Sayur-Sayuran, dan Tahun Internasional Penghapusan Pekerja Anak.

Baru!!: 29 Januari dan 2021 · Lihat lebih »

2022

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 2022 · Lihat lebih »

2023

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 2023 · Lihat lebih »

2025

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 2025 · Lihat lebih »

2063

Berikut ini adalah beberapa peristiwa yang diperkirakan akan terjadi pada tahun 2063.

Baru!!: 29 Januari dan 2063 · Lihat lebih »

2080-an

Berikut ini adalah beberapa peristiwa yang diperkirakan akan terjadi pada dekade 2080-an.

Baru!!: 29 Januari dan 2080-an · Lihat lebih »

28 Januari

28 Januari adalah hari ke-28 dalam kalender Gregorian.

Baru!!: 29 Januari dan 28 Januari · Lihat lebih »

30 Januari

30 Januari adalah hari ke-30 dalam kalender Gregorian.

Baru!!: 29 Januari dan 30 Januari · Lihat lebih »

661

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 661 · Lihat lebih »

757

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: 29 Januari dan 757 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

29 januari.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »