Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

50 Penyanyi Indonesia Terbaik

Indeks 50 Penyanyi Indonesia Terbaik

50 Penyanyi Indonesia Terbaik adalah sebuah daftar yang disusun oleh majalah Rolling Stone Indonesia yang memuat nama-nama penyanyi Indonesia terbaik sepanjang masa.

55 hubungan: Achmad Albar, Afgan, Akhadi Wira Satriaji, Andi Fadly Arifuddin, Anji, Ari Lasso, Ariel (penyanyi), Armand Maulana, Audy Item, Benyamin Sueb, Berlian Hutauruk, Bimbo, Bing Slamet, Broery Marantika, Chrisye, David Bayu, Dian Pramana Poetra, Ebiet G. Ade, Ellya Khadam, Elvy Sukaesih, Ernie Djohan, Farid Hardja, Fariz RM, Franky & Jane, Gito Rollies, Glenn Fredly, Gombloh, Harry Moekti, Harvey Malaihollo, Hetty Koes Endang, Indonesia, Ipang Lazuardi, Iwan Fals, Katon Bagaskara, Krisdayanti, Majalah, Margie Segers, Melly Goeslaw, Nicky Astria, Once Mekel, Oppie Andaresta, Oslan Husein, Restu Triandy, Reza Artamevia, Rhoma Irama, Rolling Stone Indonesia, Roy Jeconiah, Ruth Sahanaya, Titiek Puspa, Trie Utami, ..., Utha Likumahuwa, Vina Panduwinata, Yok Koeswoyo, Yon Koeswoyo, 2010. Memperluas indeks (5 lebih) »

Achmad Albar

Achmad Syech Albar (أحمد شيخ البار) adalah seorang penyanyi dan pemusik berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Achmad Albar · Lihat lebih »

Afgan

Afgansyah Reza, B.Ec., dikenal dengan mononim Afgan adalah seorang penyanyi-penulis lagu dan aktor berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Afgan · Lihat lebih »

Akhadi Wira Satriaji

Akhadi Wira Satriaji, lebih dikenal dengan nama Kaka adalah penyanyi berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Akhadi Wira Satriaji · Lihat lebih »

Andi Fadly Arifuddin

Andi Fadly Arifuddin Mattotorang (Lontara Bugis: ᨕᨉᨗ ᨄᨉᨛᨒᨗ ᨕᨑᨗᨄᨘᨉᨗ ᨆᨈᨚᨈᨚᨑ, transliterasi: Andi Padêli Aripudding Mattotorang; Lontara Makassar: ᨕᨉᨗ ᨄᨉᨙᨒᨗ ᨕᨑᨗᨄᨘᨉᨗ ᨆᨈᨚᨈᨚᨑ, transliterasi: Andi Padéli Aripudding Mattotorang), yang lebih dikenal sebagai Fadly Padi, adalah seorang musikus, penyanyi, penulis lagu dan aktor Indonesia keturunan Bugis, Sulawesi Selatan.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Andi Fadly Arifuddin · Lihat lebih »

Anji

Erdian Aji Prihartanto, atau yang dikenal dengan nama Anji dan Manji, adalah penyanyi dan aktivis media sosial asal Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Anji · Lihat lebih »

Ari Lasso

Ari Bernardus Lasso adalah penyanyi berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Ari Lasso · Lihat lebih »

Ariel (penyanyi)

Nazril Irham, lebih dikenal dengan nama Ariel adalah penyanyi, penulis lagu, model, dan pemeran bekebangsaan Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Ariel (penyanyi) · Lihat lebih »

Armand Maulana

H.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Armand Maulana · Lihat lebih »

Audy Item

Paula Allodya Item, yang lebih dikenal dengan Audy Item adalah seorang penyanyi Indonesia keturunan Minahasa, Sulawesi Utara dari pihak ayah dan Sunda, Jawa Barat dari pihak ibu.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Audy Item · Lihat lebih »

Benyamin Sueb

H. Benyamin Sueb adalah pemeran, pelawak, sutradara dan penyanyi Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Benyamin Sueb · Lihat lebih »

Berlian Hutauruk

Berlian Hutauruk adalah penyanyi Indonesia bersuara sopran, sangat populer dengan album garapan Eros Djarot: Badai Pasti Berlalu pada tahun 1977.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Berlian Hutauruk · Lihat lebih »

Bimbo

Bimbo Bimbo adalah sebuah grup musik asal Bandung Indonesia yang didirikan sekitar tahun 1966.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Bimbo · Lihat lebih »

Bing Slamet

Bing Slamet yang dilahirkan dengan nama Ahmad Syech Albar adalah salah satu maestro lawak Indonesia pada masanya bersama Kwartet Jaya, grup yang terdiri dari Bing Slamet, Ateng, Iskak dan Eddy Sud.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Bing Slamet · Lihat lebih »

Broery Marantika

Simon Dominggus Pesulima, yang dikenal dengan nama Broery Marantika adalah penyanyi legendaris dan komponis dari Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Broery Marantika · Lihat lebih »

Chrisye

H.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Chrisye · Lihat lebih »

David Bayu

David Bayu Danangjaya atau yang dikenal sebagai David Naif adalah mantan vokalis dari band Naif.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan David Bayu · Lihat lebih »

Dian Pramana Poetra

Dian Pramana Poetra adalah seorang pemusik jazz berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Dian Pramana Poetra · Lihat lebih »

Ebiet G. Ade

Haji Abid Ghoffar bin Aboe Dja'far atau lebih dikenal dengan nama Ebiet G. Ade adalah seorang penyanyi-penulis lagu berkewarganegaraan Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Ebiet G. Ade · Lihat lebih »

Ellya Khadam

Ellya Khadam (nama lahir Siti Alya Husnah, dikenal juga dengan nama Ellya Agus, lalu Ellya M. Haris; meninggal 2 November 2009) adalah penyanyi-penulis lagu dan pemeran Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Ellya Khadam · Lihat lebih »

Elvy Sukaesih

Hj. Elvy Sukaesih adalah salah satu penyanyi dangdut berkebangsaan Indonesia yang legendaris dan dijuluki sebagai “Ratu Dangdut”.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Elvy Sukaesih · Lihat lebih »

Ernie Djohan

Hj.Ernie Irawaty Djohan atau lebih dikenal dengan Ernie Djohan adalah seorang penyanyi & aktris Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Ernie Djohan · Lihat lebih »

Farid Hardja

Farid Hardja adalah seorang penyanyi dan pencipta lagu dalam industri musik pop Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Farid Hardja · Lihat lebih »

Fariz RM

Fariz Roestam Moenaf (ER, EYD: Fariz Rustam Munaf), lebih dikenal sebagai Fariz RM, adalah seorang penyanyi, pemusik, dan penulis lagu berkebangsaan Indonesia keturunan Belanda, Betawi, dan Minangkabau, Sumatera Barat.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Fariz RM · Lihat lebih »

Franky & Jane

Franky Hubert Sahilatua & Jean Mauren Sahilatua atau biasa di kenal dengan nama Franky & Jane.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Franky & Jane · Lihat lebih »

Gito Rollies

Bangun Sugito Tukiman, yang lebih dikenal dengan Gito Rollies adalah seorang ustadz, aktor, dan penyanyi Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Gito Rollies · Lihat lebih »

Glenn Fredly

Glenn Fredly Deviano Latuihamallo adalah seorang penyanyi, penulis lagu, produser, dan aktor berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Glenn Fredly · Lihat lebih »

Gombloh

Gombloh adalah seorang penyanyi-penulis lagu asal Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Gombloh · Lihat lebih »

Harry Moekti

Hariadi Wibowo, lebih dikenal dengan nama Harry Moekti adalah penyanyi dan dai Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Harry Moekti · Lihat lebih »

Harvey Malaihollo

Harvey Benjamin Malaihollo adalah seorang aktor, penyanyi dan politikus Indonesia keturunan Ambon, Maluku.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Harvey Malaihollo · Lihat lebih »

Hetty Koes Endang

Hj.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Hetty Koes Endang · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Indonesia · Lihat lebih »

Ipang Lazuardi

Irfan Fahri Lazuardy, dikenal secara profesional sebagai Ipang Lazuardi atau mononim Ipang, adalah seorang penyanyi-penulis lagu asal Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Ipang Lazuardi · Lihat lebih »

Iwan Fals

Virgiawan Liestanto, terkenal dengan nama panggungnya Iwan Fals adalah seorang penyanyi, musisi, pencipta lagu, dan kritikus yang menjadi salah satu legenda di Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Iwan Fals · Lihat lebih »

Katon Bagaskara

Ignatius Bagaskoro Katon, lebih dikenal sebagai Katon Bagaskara adalah seorang aktor, komponis, penulis lagu, penyanyi dan politikus Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Katon Bagaskara · Lihat lebih »

Krisdayanti

Kris Dayanti (sering ditulis Krisdayanti atau disingkat KD) adalah seorang penyanyi, pemeran, dan politikus Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Krisdayanti · Lihat lebih »

Majalah

Kumpulan majalah di toko buku Majalah (magazine, periodical, glossies atau serials) adalah penerbitan yang dicetak menggunakan tinta pada kertas, diterbitkan berkala, misalnya mingguan, dwimingguan, atau bulanan.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Majalah · Lihat lebih »

Margie Segers

Margie Segers bernama asli Margaretta Gerttruda Maria adalah penyanyi asal Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Margie Segers · Lihat lebih »

Melly Goeslaw

Melliana Cessy Goeslaw adalah penyanyi-penulis lagu dan pemeran Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Melly Goeslaw · Lihat lebih »

Nicky Astria

Hj.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Nicky Astria · Lihat lebih »

Once Mekel

Ellfonda Mekel, atau dikenal dengan Once Mekel atau Once saja,, adalah seorang penyanyi, peneliti, pengamat industri musik, pengusaha, dan politisi.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Once Mekel · Lihat lebih »

Oppie Andaresta

Ovie Ariesta, yang dikenal sebagai Oppie Andaresta adalah penyanyi dan aktris berkebangsaan Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Oppie Andaresta · Lihat lebih »

Oslan Husein

Oslan Husein, terkenal dengan mononim Oslan, adalah seorang penyanyi dan aktor Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Oslan Husein · Lihat lebih »

Restu Triandy

Restu Triandy, yang lebih dikenal sebagai Andy /rif adalah aktor dan penyanyi Indonesia keturunan Sunda.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Restu Triandy · Lihat lebih »

Reza Artamevia

Reza Artamevia Adriana Eka Suci, S.E. adalah seorang pemeran, penyanyi dan politikus Indonesia keturunan Jawa dan Sunda.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Reza Artamevia · Lihat lebih »

Rhoma Irama

Raden Haji Oma Irama yang populer dengan nama Rhoma Irama adalah seorang penyanyi, musikus, penulis lagu, produser dan aktor Indonesia keturunan Sunda.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Rhoma Irama · Lihat lebih »

Rolling Stone Indonesia

Rolling Stone Indonesia adalah majalah musik Indonesia yang diadopsi dari franchise terbitan Amerika Serikat.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Rolling Stone Indonesia · Lihat lebih »

Roy Jeconiah

Roy Jeconiah Isoka Wurangian pria ini adalah mantan vokalis grup musik Boomerang yang keluar pada tahun 2010.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Roy Jeconiah · Lihat lebih »

Ruth Sahanaya

Ruth Sahanaya atau dikenal juga sebagai Uthe (ejaan Soewandi: Ruth Sahanaja) adalah seorang penyanyi senior Indonesia dan dianggap sebagai salah satu diva Indonesia bersama Krisdayanti dan Titi DJ, terutama pada masa 2000-an.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Ruth Sahanaya · Lihat lebih »

Titiek Puspa

Hj. Sudarwati dikenal sebagai Titiek Puspa adalah pemeran, penyanyi dan musisi Indonesia.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Titiek Puspa · Lihat lebih »

Trie Utami

Trie Utami Sari adalah seorang penyanyi dan penulis lagu Indonesia keturunan Jawa dan Sunda.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Trie Utami · Lihat lebih »

Utha Likumahuwa

Doa Putra Ebal Johan Likumahuwa, lebih dikenal sebagai Utha Likumahuwa adalah seorang penyanyi Indonesia keturunan Ambon, Maluku.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Utha Likumahuwa · Lihat lebih »

Vina Panduwinata

Vina Dewi Sastaviyana, lebih dikenal dengan Vina Panduwinata adalah seorang penyanyi dan aktris Indonesia keturunan Sunda dan Minahasa, Sulawesi Utara.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Vina Panduwinata · Lihat lebih »

Yok Koeswoyo

Koesroyo bin Koeswoyo atau Yok Koeswoyo merupakan salah satu anggota grup band Koes Plus dan Koes Bersaudara.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Yok Koeswoyo · Lihat lebih »

Yon Koeswoyo

Koesyono bin Koeswoyo atau Yon Koeswoyo adalah anggota band legendaris Indonesia, Koes Plus yang sebelumnya bernama Koes Bersaudara.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan Yon Koeswoyo · Lihat lebih »

2010

Ada perdebatan di antara para ahli dan masyarakat umum untuk mengetahui cara mengucapkan tahun ini.

Baru!!: 50 Penyanyi Indonesia Terbaik dan 2010 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

50 Penyanyi Indonesia Terbaik Sepanjang Masa, 50 Penyanyi Indonesia Terbaik Versi Majalah Rolling Stone, 50 penyanyi indonesia terbaik.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »