Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Abdul Hakim (politikus)

Indeks Abdul Hakim (politikus)

Ir. K.H. Abdul Hakim M.M. adalah seorang politikus Indonesia.

18 hubungan: Banten, Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Lampung, Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia, Haji (gelar), Indonesia, Kabupaten Pandeglang, Kiai, Lampung, Lampung II (daerah pemilihan), Magister Manajemen, Merdeka.com, Partai Keadilan Sejahtera, Pemilihan umum legislatif Indonesia 2019, Politikus, Rekayasawan, Universitas Lampung, Universitas Muhammadiyah Lampung.

Banten

Banten (aksara Sunda:, Pegon: بنتٓن) adalah sebuah provinsi di Pulau Jawa, Indonesia. Provinsi ini beribu kota di Kota Serang. Provinsi ini merupakan provinsi yang paling barat di Pulau Jawa. Provinsi ini sebelumnya pernah menjadi bagian dari Provinsi Jawa Barat, tetapi provinsi ini menjadi wilayah pemekaran sejak tahun 2000, dengan keputusan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2000. Suku aslinya adalah suku Sunda Banten yang berada di wilayah Kabupaten Serang bagian selatan, Kabupaten Pandeglang, Kabupaten Lebak, serta sebagian besar Kabupaten Tangerang, dan komunitas masyarakat adat yakni suku Badui yang mendiami wilayah Gunung Kendeng dan Leuwidamar di Kabupaten Lebak.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Banten · Lihat lebih »

Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia

Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (disingkat DPD RI atau DPD), sebelum 2004 disebut Fraksi Utusan Daerah, adalah lembaga tinggi negara dalam sistem ketatanegaraan Indonesia yang anggotanya merupakan perwakilan dari setiap provinsi yang dipilih melalui pemilihan umum serta merupakan majelis tinggi dalam lembaga legislatif.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia · Lihat lebih »

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Lampung

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Lampung (disingkat DPRD Lampung) adalah lembaga perwakilan rakyat daerah yang berkedudukan sebagai unsur penyelenggara Pemerintahan Daerah di Provinsi Lampung, Indonesia.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Lampung · Lihat lebih »

Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia

Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI), umumnya disebut Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) adalah salah satu lembaga tinggi negara dalam sistem ketatanegaraan Indonesia yang merupakan lembaga perwakilan rakyat.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia · Lihat lebih »

Haji (gelar)

Haji adalah gelar homonim yang memiliki dua etimologi yang berbeda.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Haji (gelar) · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Indonesia · Lihat lebih »

Kabupaten Pandeglang

Kediaman bupati Pandeglang R. A. A. Wiriaatmadja di sekitar tahun 1925 Kabupaten Pandeglang, adalah sebuah kabupaten yang terletak di Provinsi Banten, Indonesia.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Kabupaten Pandeglang · Lihat lebih »

Kiai

Kiai atau Kyai (kadang-kadang juga ejaan arkaisnya Kijahi/Kyahi), merupakan istilah atau gelar dalam kebudayaan suku bangsa Jawa, untuk tokoh agama atau orang yang memimpin pondok pesantren.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Kiai · Lihat lebih »

Lampung

Lampung (aksara Lampung: 50x50px), adalah sebuah provinsi di bagian ujung selatan Pulau Sumatra, Indonesia.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Lampung · Lihat lebih »

Lampung II (daerah pemilihan)

Lampung II adalah sebuah daerah pemilihan dalam pemilihan umum legislatif di Indonesia.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Lampung II (daerah pemilihan) · Lihat lebih »

Magister Manajemen

Magister Manajemen (M.M.) adalah gelar magister di bidang Manajemen.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Magister Manajemen · Lihat lebih »

Merdeka.com

merupakan sebuah situs berita dari KapanLagi.com yang menyajikan informasi berita Indonesia.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Merdeka.com · Lihat lebih »

Partai Keadilan Sejahtera

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) adalah sebuah partai politik berbasis Islam di Indonesia.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Partai Keadilan Sejahtera · Lihat lebih »

Pemilihan umum legislatif Indonesia 2019

Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah 2019 (biasa disingkat Pemilu Legislatif 2019) diselenggarakan pada 17 April 2019 untuk memilih 575 anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), 136 anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD), serta anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD Provinsi maupun DPRD Kabupaten/Kota) se-Indonesia periode 2019–2024.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Pemilihan umum legislatif Indonesia 2019 · Lihat lebih »

Politikus

G-20 ekonomi utama (serapan dari politicus; sinonim: politisi) adalah seseorang yang terlibat dalam politik.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Politikus · Lihat lebih »

Rekayasawan

Rekayasawan adalah orang yang berprofesi dalam bidang rekayasa, dengan kata lain, rekayasawan adalah orang-orang yang menggunakan pengetahuan ilmiah untuk menyelesaikan masalah praktis menggunakan teknologi.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Rekayasawan · Lihat lebih »

Universitas Lampung

Universitas Lampung (Aksara Lampung: 133x133px) adalah universitas negeri pertama dan tertua di Provinsi Lampung, Indonesia.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Universitas Lampung · Lihat lebih »

Universitas Muhammadiyah Lampung

Universitas Muhammadiyah Lampung (UML) adalah salah satu perguruan tinggi di Lampung dan berada dibawah naungan Muhammadiyah yang beralamat di beralamat di Jalan H. Zainal Abidin Pagar Alam No.14 Kel Labuhan Ratu, Kec Kedaton, Bandar Lampung, Lampung.

Baru!!: Abdul Hakim (politikus) dan Universitas Muhammadiyah Lampung · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Abdul Hakim (Politikus), Abdul hakim (politikus).

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »