Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Abjad Sogdi

Indeks Abjad Sogdi

Abjad Sogdi pada mulanya merupakan aksara berjenis abjad yang digunakan untuk menulis bahasa Sogdi, sebuah bahasa dari rumpun bahasa Iran yang digunakan oleh orang Sogdi.

32 hubungan: Abad Kuno Akhir, Abjad, Abjad Aram, Abjad Fenisiа, Abjad Mani, Abjad Suryani, Abjad Uighur Kuno, Agama Buddha, Akademi Ilmu Pengetahuan Rusia, Aksara Mongol, Alfabet, Alfabet Fonetik Internasional, Alif, Asia Tengah, Aurel Stein, Bahasa Sogdi, Bahasa Uighur Kuno, Bibliothèque nationale de France, British Museum, Dunhuang, Gansu, Iran, Konsonan desis, Lamed, Logogram, Maniisme, Panjakent, Rumpun bahasa Iran, Tajikistan, Tiongkok, Waw (huruf Semit), Yod (huruf Semit).

Abad Kuno Akhir

Abad Kuno Akhir (Late Antiquity) adalah suatu kurun waktu yang digunakan oleh para sejarawan untuk menjelaskan abad-abad peralihan dari Abad Klasik ke Abad Pertengahan, yang terjadi di daratan Eropa dan wilayah Mediterania dan Timur Dekat.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Abad Kuno Akhir · Lihat lebih »

Abjad

Bahasa Indonesia yang ditulis dalam abjad Arab (bawah) dan alfabet Latin (atas). Abjad adalah aksara yang hanya menuliskan huruf Konsonan, namun tidak menuliskan huruf vokal.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Abjad · Lihat lebih »

Abjad Aram

Abjad Aram atau Abjad Aramaik adalah aksara yang dipakai dalam Bahasa Aram, oleh masyarakat Aram, yang tinggal di daerah sekitar Siria sekarang dan Mesopotamia.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Abjad Aram · Lihat lebih »

Abjad Fenisiа

Potret dari bagian Batu Zayit pada abad kesepuluh sebelum masehi: (kanan ke kiri) alfabet ''waw'', ''he'', ''het'', ''zayin'', ''tet'' (𐤅𐤄𐤇𐤆𐤈) Kalender Gezer Abjad Fenisia berasal dari kira-kira tahun 1000 SM dan merupakan turunan langsung Abjad Proto-Sinai.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Abjad Fenisiа · Lihat lebih »

Abjad Mani

Abjad Mani (juga disebut sebagai abjad Manikhe) adalah aksara berjenis abjad yang dibuat berdasarkan sistem rumpun abjad Semit.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Abjad Mani · Lihat lebih »

Abjad Suryani

Sebuah buku dalam abjad Suryani dari abad ke-11. Abjad Suryani adalah abjad yang dipergunakan untuk menuliskan bahasa Aram dan terutama bahasa Aram Suriah pada abad 1 hingga abad 14.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Abjad Suryani · Lihat lebih »

Abjad Uighur Kuno

Abjad Uighur Kuno pernah digunakan untuk menulis bahasa Uighur Kuno, yang merupakan varietas bahasa Turkik Kuno yang dituturkan di Turfan (Juga dikenal sebagai Turpan) dan Gansu yang merupakan nenek moyang dari bahasa Yugur barat Moderen.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Abjad Uighur Kuno · Lihat lebih »

Agama Buddha

Buddhisme (बुद्ध, di Indonesia disebut agama Buddha) adalah sebuah pandangan filosofis berpaham nonteisme yang berasal dari bagian timur anak benua India, dengan berlandaskan kepada ajaran Siddhartha Gautama.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Agama Buddha · Lihat lebih »

Akademi Ilmu Pengetahuan Rusia

Akademi Ilmu Pengetahuan Rusia (AIPR) (Росси́йская акаде́мия нау́к (РАН) Rossíiskaya akadémiya naúk) terdiri dari akademi nasional Rusia; sebuah jaringan institusi-institusi ilmu pengetahuan dari seluruh Federasi Rusia; dan unit-unit sosial dan ilmu pengetahuan tambahan seperti perpustakaan, unit penerbitan, dan rumah sakit.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Akademi Ilmu Pengetahuan Rusia · Lihat lebih »

Aksara Mongol

Aksara Mongol klasik atau tradisional (Хγдγм Монгол бичиг.; Hüdüm Mongol bichig) adalah sistem penulisan pertama yang dibuat khusus untuk bahasa Mongol, dan banyak menyebar sampai pengenalan Kiril pada tahun 1946.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Aksara Mongol · Lihat lebih »

Alfabet

250px Alfabet adalah sebuah sistem tulisan yang berdasarkan lambang fonem vokal dan konsonan.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Alfabet · Lihat lebih »

Alfabet Fonetik Internasional

Alfabet Fonetik Internasional (International Phonetic Alphabet, (pengucapan Britania); ˌɪntɚˈnæʃ(ə)n(ə)l fəˈnɛɾɪk ˈælfəˌbɛt (pengucapan Amerika)) atau disingkat IPA adalah sistem alfabet yang diterima dan dipakai secara luas sebagai medium rekam fonetik suara bahasa oral.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Alfabet Fonetik Internasional · Lihat lebih »

Alif

Alif (dalam bahasa Arab ﺍ pada posisi lepas) adalah huruf pertama dalam abjad Arab.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Alif · Lihat lebih »

Asia Tengah

Asia Tengah adalah sebuah kawasan yang terkurung daratan di benua Asia.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Asia Tengah · Lihat lebih »

Aurel Stein

Sir Marc Aurel Stein, KCIE, FRAS, FBA (Stein Márk Aurél) adalah seorang arkeolog Hungaria-Britania Raya yang terkenal dari penjelajahan dan penemuan arkeologinya di Asia Tengah.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Aurel Stein · Lihat lebih »

Bahasa Sogdi

350px Khocho, Cekungan Tarim, lk. abad ke-8 atau 9 Masehi. lurus Orang Sogdi memberi persembahan kepada Buddha, Bezeklik, Cekungan Tarim Timur, China, abad ke-8. unta. Bahasa Sogdi (swγδyʼw) adalah sebuah bahasa dari rumpun bahasa Iran yang dahulu digunakan di wilayah Sogdi, Asia Tengah yang kini mencakup daerah negara Uzbekistan dan Tajikistan, serta di beberapa komunitas imigran di China dahulu.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Bahasa Sogdi · Lihat lebih »

Bahasa Uighur Kuno

Bahasa Uighur Kuno adalah sebuah bahasa Turk yang dipakai di Kerajaan Qocho pada abad ke-9 hingga abad k-14 dan juga di Gansu.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Bahasa Uighur Kuno · Lihat lebih »

Bibliothèque nationale de France

(BnF,; "Perpustakaan Nasional Prancis") adalah nama perpustakaan negara Prancis, yang terletak di kota Paris.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Bibliothèque nationale de France · Lihat lebih »

British Museum

Pusat museum yang dikembangkan pada tahun 2001 untuk menjadi ruang terbuka besar, yang mengelilingi ruang baca British Museum. British Museum di London adalah salah satu museum terbesar dan terpenting dalam sejarah dan budaya manusia di dunia.

Baru!!: Abjad Sogdi dan British Museum · Lihat lebih »

Dunhuang

Dunhuang adalah sebuah kota tingkat kabupaten di barat laut provinsi Gansu, Tiongkok Barat.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Dunhuang · Lihat lebih »

Gansu

Gansu (Hanzi:甘肃) adalah sebuah provinsi di Republik Rakyat Tiongkok, terletak di antara Qinghai dan Mongolia Dalam.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Gansu · Lihat lebih »

Iran

Iran (ایران), secara resmi Republik Islam Iran dan juga disebut Persia adalah sebuah negara yang terletak di Asia Barat.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Iran · Lihat lebih »

Konsonan desis

Konsonan desis atau frikatif adalah konsonan paru-paru dan juga salah satu kontinuan yang direalisasikan dengan mendorong udara dari paru-paru untuk keluar melewati celah kecil yang dibuat oleh dua organ artikulasi.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Konsonan desis · Lihat lebih »

Lamed

Lamed (Lamedh) adalah huruf ke-12 dalam banyak abjad rumpun bahasa Semit, termasuk abjad Fenisia, abjad Aram, abjad Ibrani Lamed dan abjad Arab.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Lamed · Lihat lebih »

Logogram

Dalam bahasa tertulis, logogram atau logografi adalah sebuah karakter tertulis yang mewakili sebuah kata atau peribahasa.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Logogram · Lihat lebih »

Maniisme

Mani: Pencetus ajaran Maniisme Pendeta Mani, menulis di mejanya, dengan inskripsi dalam bahasa Uyghur.ref Manuskrip dari Khocho (Gaochang), Cekungan Tarim, Tiongkok. Maniisme adalah salah satu aliran keagamaan yang bercirikan Gnostik.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Maniisme · Lihat lebih »

Panjakent

Reruntuhan kuno dekat Panjakent Panjakent (Панҷакент; پنجکنت; Пенджикент), juga dieja Panjikent, Panjekent atau Penjikent, adalah sebuah kota di provinsi Sughd, Tajikistan di Sungai Zeravshan, dengan jumlah penduduk 33.000 (sensus tahun 2000).

Baru!!: Abjad Sogdi dan Panjakent · Lihat lebih »

Rumpun bahasa Iran

Rumpun bahasa Iran atau Iranik adalah cabang dari rumpun bahasa Indo-Iran yang merupakan anggota dari rumpun bahasa Indo-Eropa.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Rumpun bahasa Iran · Lihat lebih »

Tajikistan

Republik Tajikistan adalah sebuah negara Bekas Uni Soviet di Asia Tengah, berbatasan dengan Afganistan di selatan, Republik Rakyat Tiongkok di timur, Kirgizstan di utara dan Uzbekistan di barat.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Tajikistan · Lihat lebih »

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia. Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin dengan sistem 1 partai oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Republik Rakyat Tiongkok (PKT). Sekalipun sering kali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai. Jadi kesimpulannya ideologi pemerintah Tiongkok adalah Komunisme tetapi ideologi ekonomi Tiongkok adalah Kapitalisme. Tiongkok Daratan adalah istilah yang digunakan untuk merujuk kepada kawasan di bawah pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok, tidak termasuk Hong Kong, Makau, dan sementara Republik Tiongkok/Taiwan mengacu pada entitas lain yang dulu pernah memimpin Tiongkok Daratan sejak tahun 1912 hingga terusirnya pada Perang Saudara Tiongkok ke Pulau Formosa dan pulau sekitarnya pada tahun 1949. Namun Republik Tiongkok/Taiwan berhasil bertahan dan mempertahankan sisa wilayahnya hingga saat ini. Saat ini Republik Tiongkok/Taiwan hanya memimpin pulau Formosa dan pulau sekitarnya. Republik Rakyat Tiongkok mengklaim wilayah milik Republik Tiongkok/Taiwan namun tidak memerintahnya, sedangkan Republik Tiongkok/Taiwan mengklaim kedaulatan terhadap seluruh Tiongkok daratan yang saat ini dikuasai Republik Rakyat Tiongkok. Pemerintahan Tiongkok sejak zaman dahulu sampai terbagi dua di zaman sekarang memiliki ekonomi paling besar dan paling kompleks di dunia selama lebih dari dua ribu tahun dan belasan dinasti Kekaisaran Tiongkok, beserta dengan beberapa masa kejayaan dan kejatuhan. Sejak diperkenalkannya reformasi ekonomi tahun 1978 oleh Presiden Deng Xiaoping, Republik Rakyat Tiongkok menjadi negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. Per 2013, negara ini menjadi ekonomi terbesar kedua di dunia berdasarkan total nominal GDP dan PPP, serta menjadi eksportir dan importir terbesar di dunia. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara yang memiliki senjata nuklir dan memiliki tentara aktif terbesar dunia, dengan belanja militer terbesar kedua dunia. Republik Rakyat Tiongkok menjadi anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa tahun 1971, di mana ia menggantikan dan mengusir Republik Tiongkok/Taiwan sebagai anggota tetap Dewan Keamanan PBB. Republik Rakyat Tiongkok juga menjadi anggota berbagai macam organisasi lain seperti WTO, APEC, BRICS, Shanghai Cooperation Organization, BCIM dan G-20. Republik Rakyat Tiongkok adalah kekuatan besar di Asia, dan menjadi negara super yang potensial menurut beberapa pengamat.

Baru!!: Abjad Sogdi dan Tiongkok · Lihat lebih »

Waw (huruf Semit)

Waw (dibaca wau, kadang dibaca vau, atau vav) adalah huruf ke-6 dari abjad Semitik termasuk abjad Fenisia, Aram, Ibrani, Suryani, dan Arab ("ke-6" dalam sistem bilangan abjad; ke-27 dalam abjad Arab modern).

Baru!!: Abjad Sogdi dan Waw (huruf Semit) · Lihat lebih »

Yod (huruf Semit)

Yod (Yodh, juga dieja Yud, Jod, atau Jodh) adalah huruf ke-10 dalam banyak aksara Semit, termasuk abjad Fenisia, abjad Aram, abjad Ibrani Yud י, abjad Suryani ܝ dan abjad Arab ي (dalam urutan abjadi; huruf ke-28 dalam urutan abjad modern).

Baru!!: Abjad Sogdi dan Yod (huruf Semit) · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Aksara Sogdi, Aksara Sogdiana, Aksara sogdiana.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »