Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Album lagu tema

Indeks Album lagu tema

Album lagu tema (juga disebut sebagai album soundtrack) merupakan jenis album yang memuat musik tema yang menjadi pengiring sebuah film atau acara televisi.

14 hubungan: Acara televisi, Album, Dialog, Doctor Zhivago (film), Film, Judy Garland, Lagu tema, Metro-Goldwyn-Mayer, Musik tema, Piringan hitam, Revolusi per menit, Skor film, Snow White and the Seven Dwarfs, Suara stereofonik.

Acara televisi

Acara televisi, program televisi, secara sederhana disebut acara TV, adalah referensi umum untuk konten apa pun yang diproduksi untuk ditonton di televisi yang disiarkan melalui udara, satelit, atau kabel.

Baru!!: Album lagu tema dan Acara televisi · Lihat lebih »

Album

Album atau album rekaman adalah suatu koleksi audio atau musik yang didistribusikan untuk publik.

Baru!!: Album lagu tema dan Album · Lihat lebih »

Dialog

Cuplikan ''Dialog Terkait Dua Sistem Utama Dunia'', oleh Galileo Galilei. Dialog atau cakapan (serapan dari dialoog, dari percakapan) adalah sebuah literatur dan teatrikal yang terdiri dari percakapan secara lisan atau tertulis antara dua orang atau lebih.

Baru!!: Album lagu tema dan Dialog · Lihat lebih »

Doctor Zhivago (film)

Doctor Zhivago adalah sebuah film drama romansa epik Inggris-Italia tahun 1965 garapan David Lean.

Baru!!: Album lagu tema dan Doctor Zhivago (film) · Lihat lebih »

Film

Kamera film Fox movietone versi lama Film (movie, juga dikenal sebagai gambar hidup, film teater atau foto bergerak) adalah serangkaian gambar diam, yang ketika ditampilkan pada layar akan menciptakan ilusi gambar bergerak yang dikarenakan efek fenomena phi.

Baru!!: Album lagu tema dan Film · Lihat lebih »

Judy Garland

Judy Garland adalah seorang aktris, penyanyi, dan penari asal Amerika Serikat.

Baru!!: Album lagu tema dan Judy Garland · Lihat lebih »

Lagu tema

Film 16 mm menampilkan "area variabel" jalur suara di sebelah kanan. Jalur suara atau jalur lagu (soundtrack) merupakan rekaman musik yang mengiringi dan diselaraskan dengan gambar-gambar dari film, buku, acara televisi, maupun permainan video.

Baru!!: Album lagu tema dan Lagu tema · Lihat lebih »

Metro-Goldwyn-Mayer

Metro-Goldwyn-Mayer Inc., atau MGM merupakan sebuah perusahaan multinasional yang menghasilkan berbagai macam produk film.

Baru!!: Album lagu tema dan Metro-Goldwyn-Mayer · Lihat lebih »

Musik tema

Musik tema (theme music) adalah bagian yang sering ditulis khusus untuk acara radio, acara televisi, permainan video atau film, dan biasanya dimainkan selama intro, kredit pembuka dan/atau kredit penutup.

Baru!!: Album lagu tema dan Musik tema · Lihat lebih »

Piringan hitam

Piringan hitam adalah piringan yang digunakan untuk memutar lagu di gramofon.

Baru!!: Album lagu tema dan Piringan hitam · Lihat lebih »

Revolusi per menit

Revolusi per menit (rpm) adalah unit untuk frekuensi.

Baru!!: Album lagu tema dan Revolusi per menit · Lihat lebih »

Skor film

Skor film (film score) adalah musik orisinal yang ditulis khusus untuk mengiringi sebuah film.

Baru!!: Album lagu tema dan Skor film · Lihat lebih »

Snow White and the Seven Dwarfs

Snow White and the Seven Dwarfs ("Putri Salju dan Tujuh Kurcaci") adalah sebuah film animasi yang dihasilkan Walt Disney dan ditayangkan ke bioskop oleh RKO Radio Pictures pada tanggal 4 Februari 1937 di Bioskop Carthay Circle di Amerika Serikat.

Baru!!: Album lagu tema dan Snow White and the Seven Dwarfs · Lihat lebih »

Suara stereofonik

Label for 2.0 sound, Stereo. Suara stereoponik, lebih umum disebut stereo adalah reproduksi dari suara yang menggunakan lebih dari satu saluran suara dan melalui sebuah susunan konfigurasi pengeras suara yang simetris serta bertujuan untuk mendapatkan suara yang natural.

Baru!!: Album lagu tema dan Suara stereofonik · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Album jalur suara, Album lajur suara, Album musik tema, Album runut bunyi, Album soundtrack, Album tema.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »