Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Silsilah

Indeks Silsilah

Contoh silsilah keturunan. Silsilah adalah suatu bagan yang menampilkan hubungan keluarga (silsilah) dalam suatu struktur pohon.

36 hubungan: Abad Kuno Akhir, Abad Pertengahan, Agama, Asam deoksiribonukleat, Bagan, Bagan pohon, Bahasa lisan, Baptis, Budaya, Digital, Dokumentasi, Folklor, Genealogi, Gereja, Hubungan kekerabatan, Internet, Jenis gelar, Kehutanan, Kelompok etnik, Keluarga, Kematian, Kerajaan, Leluhur, Lokasi, Mesir Kuno, Pangkalan data, Peradaban, Perairan, Perangkat lunak, Percetakan, Pertanian, Properti, Situs web, Suku, Tradisi lisan, Upacara pernikahan.

Abad Kuno Akhir

Abad Kuno Akhir (Late Antiquity) adalah suatu kurun waktu yang digunakan oleh para sejarawan untuk menjelaskan abad-abad peralihan dari Abad Klasik ke Abad Pertengahan, yang terjadi di daratan Eropa dan wilayah Mediterania dan Timur Dekat.

Baru!!: Silsilah dan Abad Kuno Akhir · Lihat lebih »

Abad Pertengahan

kameo dan ukiran permata klasik. Abad Pertengahan dalam sejarah Eropa berlangsung dari abad ke-5 sampai abad ke-15 Masehi.

Baru!!: Silsilah dan Abad Pertengahan · Lihat lebih »

Agama

Berbagai macam simbol agama. Agama adalah sistem yang mengatur kepercayaan serta peribadatan kepada Tuhan (atau sejenisnya) serta tata kaidah yang berhubungan dengan adat istiadat, dan pandangan dunia yang menghubungkan manusia dengan tatanan kehidupan, pelaksanaan agama bisa dipengaruhi oleh adat istiadat daerah setempat.

Baru!!: Silsilah dan Agama · Lihat lebih »

Asam deoksiribonukleat

Struktur heliks ganda DNA. Atom-atom pada struktur tersebut diwarnai sesuai dengan unsur kimianya dan struktur detail dua pasangan basa ditunjukkan oleh gambar kanan bawah Gambaran tiga dimensi DNA Asam deoksiribonukleat, lebih dikenal dengan singkatan DNA (bahasa Inggris: deoxyribonucleic acid), adalah salah satu jenis asam nukleat yang memiliki kemampuan pewarisan sifat.

Baru!!: Silsilah dan Asam deoksiribonukleat · Lihat lebih »

Bagan

access-date.

Baru!!: Silsilah dan Bagan · Lihat lebih »

Bagan pohon

Ensiklopedia orisinil sebenarnya menggunakan diagram pohon untuk menunjukan kemana subjeknya dikategorikan. Bagan pohon atau diagram pohon adalah sebuah cara untuk menggambarkan sifat dari sebuah struktur secara hierarki dalam bentuk grafik.

Baru!!: Silsilah dan Bagan pohon · Lihat lebih »

Bahasa lisan

Bahasa lisan adalah bahasa yang langsung dilafalkan oleh penutur bahasa kepada pendengar bahasa.

Baru!!: Silsilah dan Bahasa lisan · Lihat lebih »

Baptis

Baptis atau permandian adalah salah satu bentuk ritual untuk memurnikan atau menyucikan diri, yang dijalankan terutama oleh agama Kristen, dan juga dikenal dalam agama-agama lain, seperti Mandaeisme, Sikhisme, dan beberapa sekte kuno agama Yahudi.

Baru!!: Silsilah dan Baptis · Lihat lebih »

Budaya

Budaya adalah cara hidup yang berkembang dan dimiliki oleh seseorang atau sekelompok orang dan diwariskan dari generasi ke generasi namun tidak turun temurun.

Baru!!: Silsilah dan Budaya · Lihat lebih »

Digital

Digital merupakan penggambaran dari suatu keadaan bilangan yang terdiri dari angka 0 dan 1 atau off dan on (bilangan biner).

Baru!!: Silsilah dan Digital · Lihat lebih »

Dokumentasi

Dokumentasi atau penyahifahan adalah sebuah cara yang dilakukan untuk menyediakan dokumen-dokumen dengan menggunakan bukti yang akurat dari pencatatan sumber-sumber informasi khusus dari karangan/ tulisan, wasiat, buku, undang-undang, dan sebagainya.

Baru!!: Silsilah dan Dokumentasi · Lihat lebih »

Folklor

Supay dalam tarian diablada. Supay merupakan dewa atau iblis kematian dalam cerita rakyat Inka. Folklor atau budaya rakyat (serapan dari folklore) dapat meliputi cerita rakyat, legenda, musik, sejarah lisan, pepatah, lelucon, takhayul, dongeng, dan kebiasaan yang menjadi tradisi dalam suatu budaya, subbudaya, atau kelompok.

Baru!!: Silsilah dan Folklor · Lihat lebih »

Genealogi

Genealogi (bahasa Yunani: γενεά, genea – "keturunan" dan λόγος, logos – "pengetahuan") adalah kajian tentang keluarga dan penelusuran jalur keturunan serta sejarahnya.

Baru!!: Silsilah dan Genealogi · Lihat lebih »

Gereja

Gereja adalah istilah eklesiologis yang digunakan berbagai denominasi Kristen untuk menyifatkan badan persekutuan umat Kristen yang sejati atau lembaga asali yang diasaskan Yesus.

Baru!!: Silsilah dan Gereja · Lihat lebih »

Hubungan kekerabatan

Perbandingan hubungan kekerabatan pada beberapa budaya Hubungan kekerabatan atau kekeluargaan merupakan hubungan antara tiap entitas yang memiliki asal usul silsilah yang sama, baik melalui keturunan biologis, sosial, maupun budaya.

Baru!!: Silsilah dan Hubungan kekerabatan · Lihat lebih »

Internet

Pengguna internet per 100 anggota populasi dan PDB per kapita untuk negara-negara tertentu. Internet (lakuran bahasa Inggris dari interconnected network; arti harfiah: "jaringan yang saling berhubungan") adalah sistem jaringan komputer yang saling terhubung secara global dengan menggunakan paket protokol internet (TCP/IP) untuk menghubungkan perangkat di seluruh dunia.

Baru!!: Silsilah dan Internet · Lihat lebih »

Jenis gelar

Gelar adalah awalan (prefiks) atau akhiran (sufiks) yang ditambahkan pada nama seseorang untuk menandakan penghormatan, jabatan resmi, atau kualifikasi akademis atau profesional.

Baru!!: Silsilah dan Jenis gelar · Lihat lebih »

Kehutanan

Hutan pantai di Slovenia. Kehutanan adalah suatu praktik untuk membuat, mengelola, menggunakan dan melestarikan hutan untuk kepentingan manusia.

Baru!!: Silsilah dan Kehutanan · Lihat lebih »

Kelompok etnik

Kelompok etnik atau suku bangsa adalah suatu golongan atau kelompok manusia yang anggota-anggotanya menggolongkan dirinya dengan sesamanya, biasanya berdasarkan garis keturunan yang dianggap sama.

Baru!!: Silsilah dan Kelompok etnik · Lihat lebih »

Keluarga

250x250px Potret sebuah keluarga yang terdiri dari ayah, ibu, anak, menantu, dan cucu. Keluarga adalah sekelompok orang yang terikat dengan hubungan darah, ikatan kelahiran, hubungan khusus, pernikahan, atau yang lainnya.

Baru!!: Silsilah dan Keluarga · Lihat lebih »

Kematian

Tengkorak manusia digunakan secara umum sebagai simbol kematian Kematian adalah penghentian permanen dan tidak dapat dikembalikan dari semua fungsi biologis yang menopang makhluk hidup.

Baru!!: Silsilah dan Kematian · Lihat lebih »

Kerajaan

* Kerajaan, wilayah di mana seorang raja memerintah.

Baru!!: Silsilah dan Kerajaan · Lihat lebih »

Leluhur

Seorang bayi digendong ibunya, bersama dengan nenek dan nenek buyutnya. Dengan demikian, para wanita itu merupakan nenek moyang bayi. Leluhur atau nenek moyang merupakan nama yang normalnya dikaitkan pada orang tua maupun orang tua leluhur (seperti kakek nenek, cucu, dan seterusnya).

Baru!!: Silsilah dan Leluhur · Lihat lebih »

Lokasi

Dalam geografi, lokasi atau tempat digunakan untuk menyebutkan wilayah (diantaranya titik, jalur, atau area) di permukaan Bumi atau tempat lainnya (misalnya di Mars).

Baru!!: Silsilah dan Lokasi · Lihat lebih »

Mesir Kuno

Piramida Khafre (Dinasti Keempat Mesir) dan Sfinks Agung Giza (± 2500 SM). Peta Mesir Kuno, menunjukkan kota dan situs utama pada periode dinasti (3150 SM hingga 30 SM) Mesir Kuno adalah peradaban kuno di sebelah timur laut benua Afrika, yang berpusat di daerah hilir Sungai Nil, yakni kawasan yang kini menjadi wilayah negara Mesir.

Baru!!: Silsilah dan Mesir Kuno · Lihat lebih »

Pangkalan data

Pernyataan ''select'' di SQL dan hasilnya Pangkalan data atau basis data (database) adalah kumpulan data yang terorganisir, yang umumnya disimpan dan diakses secara elektronik dari suatu sistem komputer.

Baru!!: Silsilah dan Pangkalan data · Lihat lebih »

Peradaban

Reruntuhan Machu Picchu dari Peradaban Inca. Peradaban memiliki berbagai arti dalam kaitannya dengan perkembangan manusia.

Baru!!: Silsilah dan Peradaban · Lihat lebih »

Perairan

Perairan Perairan adalah suatu kumpulan masa air pada suatu wilayah tertentu, baik yang bersifat dinamis (bergerak atau mengalir) seperti laut dan sungai maupun statis (tergenang) seperti danau.

Baru!!: Silsilah dan Perairan · Lihat lebih »

Perangkat lunak

Perangkat lunak atau peranti lunak (bahasa Inggris: software) adalah istilah khusus untuk data yang diformat dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer.

Baru!!: Silsilah dan Perangkat lunak · Lihat lebih »

Percetakan

Koran dalam proses pencetakan Percetakan adalah sebuah proses industri untuk memproduksi secara massal tulisan dan gambar, terutama dengan tinta di atas kertas menggunakan sebuah mesin cetak.

Baru!!: Silsilah dan Percetakan · Lihat lebih »

Pertanian

Gambaran klasik pertanian di Indonesia Pertanian adalah kegiatan pemanfaatan sumber daya hayati yang dilakukan manusia untuk menghasilkan bahan pangan, bahan baku industri, atau sumber energi, serta untuk mengelola lingkungan hidupnya.

Baru!!: Silsilah dan Pertanian · Lihat lebih »

Properti

Properti menunjukkan kepada sesuatu yang biasanya dikenal sebagai entitas dalam kaitannya dengan kepemilikan seseorang atau sekelompok orang atas suatu hak eksklusif.

Baru!!: Silsilah dan Properti · Lihat lebih »

Situs web

Wikipedia yang termasuk salah satu situs web berupa ensiklopedia daring bebas. Situs web (access-date) adalah sekumpulan halaman web yang saling berhubungan yang umumnya berada pada peladen yang sama berisikan kumpulan informasi yang disediakan secara perorangan, kelompok, atau organisasi.

Baru!!: Silsilah dan Situs web · Lihat lebih »

Suku

Peta suku terpencil, permulaan Abad ke-21 Dalam antropologi, suku adalah sebuah kelompok sosial manusia.

Baru!!: Silsilah dan Suku · Lihat lebih »

Tradisi lisan

Seorang Kirgizstan tengah menuturkan ''Epos Manas'' Tradisi lisan, budaya lisan dan adat lisan adalah pesan atau kesaksian yang disampaikan secara turun-temurun dari satu generasi ke generasi berikutnya.

Baru!!: Silsilah dan Tradisi lisan · Lihat lebih »

Upacara pernikahan

Litografi tentang iring-iringan upacara pernikahan pada tahun 1872 di daerah Bogor. Pernikahan adalah proses pengikatan janji suci antara seorang laki-laki dan seorang perempuan.

Baru!!: Silsilah dan Upacara pernikahan · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Bagan silsilah, Pohon keluarga, Silsilah keluarga.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »