Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Bahasa di Uni Eropa

Indeks Bahasa di Uni Eropa

Bahasa-bahasa resmi Uni Eropa adalah bahasa yang digunakan oleh orang-orang di dalam negara anggota Uni Eropa (UE).

34 hubungan: Bahasa, Bahasa Belanda, Bahasa Bulgaria, Bahasa Ceko, Bahasa Denmark, Bahasa Estonia, Bahasa Finlandia, Bahasa Hungaria, Bahasa Inggris, Bahasa Irlandia, Bahasa Italia, Bahasa Jerman, Bahasa kerja, Bahasa Kroasia, Bahasa Latvia, Bahasa Lituania, Bahasa Malta, Bahasa Polandia, Bahasa Portugis, Bahasa Prancis, Bahasa resmi, Bahasa Rumania, Bahasa Slovenia, Bahasa Slowakia, Bahasa Spanyol, Bahasa Swedia, Bahasa Yunani, Komisi Eropa, Lembaga-lembaga Uni Eropa, Parlemen Eropa, Pedoman (Uni Eropa), Perjanjian Maastricht, Regulasi (Uni Eropa), Uni Eropa.

Bahasa

Bahasa (serapan dari bhāṣā) adalah kemampuan yang dimiliki manusia untuk berkomunikasi dengan manusia lainnya menggunakan tanda, misalnya kata dan gerakan.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa · Lihat lebih »

Bahasa Belanda

Bahasa Belanda (Nederlands) adalah bahasa yang dituturkan oleh 20 juta jiwa di seluruh dunia dan merupakan bagian dari bahasa Jermanik Barat yang besar, bersama dengan Bahasa Inggris dan Bahasa Jerman di dalamnya.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Belanda · Lihat lebih »

Bahasa Bulgaria

Bahasa Bulgaria (български) ialah salah satu rumpun bahasa Slavia yang menjadi bagian dalam rumpun bahasa yang lebih besar, yaitu rumpun bahasa Indo-Eropa.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Bulgaria · Lihat lebih »

Bahasa Ceko

Bahasa Ceko (Čeština) adalah salah satu bahasa dalam rumpun bahasa Slavia Barat.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Ceko · Lihat lebih »

Bahasa Denmark

Bahasa Denmark atau bahasa Dansk ialah bahasa Jermanik Utara dengan sekitar 5,5 juta penutur terutama di Denmark, tetapi juga di Greenland, Jerman, Norwegia, Swedia, Kanada, Uni Emirat Arab dan AS.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Denmark · Lihat lebih »

Bahasa Estonia

Bahasa Estonia (eesti keel) ialah bahasa yang secara erat berhubungan dengan bahasa Finlandia dan dituturkan oleh sekitar 1,1 juta jiwa di Estonia.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Estonia · Lihat lebih »

Bahasa Finlandia

Bahasa Finlandia adalah bahasa yang dituturkan oleh 87,3% warga Finlandia pada sensus 2019 dan oleh beberapa orang Finlandia di luar Finlandia.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Finlandia · Lihat lebih »

Bahasa Hungaria

Bahasa Hungaria atau dalam bahasa Hungaria disebut magyar (IPA) adalah anak cabang bahasa-bahasa Fino-Ugrik.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Hungaria · Lihat lebih »

Bahasa Inggris

Bahasa Inggris adalah bahasa Jermanik yang pertama kali dituturkan di Inggris pada Abad Pertengahan Awal dan saat ini merupakan bahasa yang paling umum digunakan di seluruh dunia.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Inggris · Lihat lebih »

Bahasa Irlandia

Bahasa Irlandia, juga disebut sebagai Gaelik Irlandia (Gaeilge) adalah bahasa Keltik yang dipertuturkan terutama di Republik Irlandia (Éire).

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Irlandia · Lihat lebih »

Bahasa Italia

Bahasa Italia (lingua italiana atau italiano) adalah sejenis bahasa Roman yang dituturkan oleh sekitar 70 juta orang, mayoritas di Italia.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Italia · Lihat lebih »

Bahasa Jerman

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Jerman · Lihat lebih »

Bahasa kerja

Bahasa kerja (atau bahasa profesi) adalah bahasa yang diberi status hukum dalam sebuah organisasi beranggotakan banyak bangsa sebagai alat komunikasi utama.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa kerja · Lihat lebih »

Bahasa Kroasia

Bahasa Kroasia (hrvatski jezik) merupakan salah satu bahasa dari rumpun bahasa Slavia Selatan.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Kroasia · Lihat lebih »

Bahasa Latvia

Bahasa Latvia (latviešu valoda) adalah bahasa resmi di Latvia dan dipertuturkan oleh kurang lebih 1,5 juta penduduk negara ini.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Latvia · Lihat lebih »

Bahasa Lituania

Bahasa Lituania (lietuvių kalba) dipertuturkan oleh kurang lebih 3,5 juta penduduk Lituania.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Lituania · Lihat lebih »

Bahasa Malta

Bahasa Malta atau bahasa Malti (Lingwa Maltija) adalah sebuah bahasa Semit yang dipertuturkan di Malta, sebuah negara kepulauan kecil yang berada di selatan Italia dan juga merupakan anggota Uni Eropa.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Malta · Lihat lebih »

Bahasa Polandia

Bahasa Polandia (język polski) adalah bahasa dari rumpun bahasa Slavia yang berstatus resmi di Polandia.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Polandia · Lihat lebih »

Bahasa Portugis

Bahasa Portugis (português) adalah sebuah bahasa Roman yang banyak dituturkan di Portugal, Brasil, Angola, Guinea Khatulistiwa, Guinea Bissau, Sao Tome dan Principe, Mozambik, Tanjung Verde, dan Timor Leste.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Portugis · Lihat lebih »

Bahasa Prancis

Bahasa Prancis (le français, la langue française) adalah salah satu bahasa paling penting dari kelompok bahasa Roman setelah bahasa Spanyol dan bahasa Portugis.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Prancis · Lihat lebih »

Bahasa resmi

Bahasa resmi adalah bahasa yang digunakan dalam komunikasi resmi, seperti dalam perundang-undangan dan surat-menyurat dinas, dan diakui sebagai sarana interaksi yang berhubungan dengan pelaksanaan fungsi suatu jabatan.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa resmi · Lihat lebih »

Bahasa Rumania

Bahasa Rumania atau limba română, merupakan anak cabang paling timur bahasa-bahasa Roman dan satu-satunya cabang bahasa Latin yang dikelilingi oleh bahasa-bahasa Slavia dan Hungaria (Uralik).

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Rumania · Lihat lebih »

Bahasa Slovenia

Bahasa Slovenia atau Slovenski (slovenski jezik atau slovenščina) adalah salah satu bahasa dari rumpun bahasa Slavia Selatan, yang juga menjadi bagian dari rumpun bahasa Indo-Eropa.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Slovenia · Lihat lebih »

Bahasa Slowakia

Bahasa Slowakia atau Bahasa Slowak adalah salah satu bahasa dalam rumpun bahasa Slavia, khususnya rumpun bahasa Slavia Barat.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Slowakia · Lihat lebih »

Bahasa Spanyol

Bahasa Spanyol (español, idioma español) atau Kastila (castellano) adalah suatu bahasa Iberia-Roman dari Spanyol, dan bahasa ketiga yang paling banyak digunakan di dunia.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Spanyol · Lihat lebih »

Bahasa Swedia

Bahasa Swensk atau Bahasa Swedia (svenska) ialah bahasa Jermanik Utara dengan sekitar 9 juta penutur di Swedia, Finlandia, Estonia, Norwegia, Kanada dan Amerika Serikat.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Swedia · Lihat lebih »

Bahasa Yunani

Bahasa Yunani (bahasa Yunani Modern: Ελληνικά Elliniká; Hellēnikḗ) adalah suatu bahasa Indo-Eropa yang dituturkan di Yunani, Siprus, Albania bagian selatan, dan sebagian daerah-daerah di pesisir Laut Hitam, Anatolia, dan Semenanjung Italia bagian selatan.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Bahasa Yunani · Lihat lebih »

Komisi Eropa

Komisi Eropa (European Commission) adalah badan eksekutif Uni Eropa.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Komisi Eropa · Lihat lebih »

Lembaga-lembaga Uni Eropa

Bagan organisasi dari lembaga Diagram yang menggambarkan fungsi dari lembaga-lembaga Eropa dan interaksi mereka satu sama lain dan dengan negara-Negara Anggota Dalam lembaga-lembaga Uni Eropa ada tujuh kepala badan pengambil keputusan dari Uni Eropa (EU).

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Lembaga-lembaga Uni Eropa · Lihat lebih »

Parlemen Eropa

Gedung Parlemen Eropa di Brussel "Parlemen Eropa" dalam bahasa resmi Uni Eropa (pada gedung Parlemen di Brussel) Parlemen Eropa (European Parliament, disingkat EP) adalah satu-satunya lembaga Uni Eropa (EU) parlementer yang dipilih secara langsung oleh warga negara Eropa.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Parlemen Eropa · Lihat lebih »

Pedoman (Uni Eropa)

Pedoman adalah undang-undang hukum Uni Eropa yang mewajibkan negara anggota mencapai tujuan tertentu tanpa menentukan cara mencapai tujuan tersebut.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Pedoman (Uni Eropa) · Lihat lebih »

Perjanjian Maastricht

Perjanjian Maastricht (formalnya Perjanjian Uni Eropa) ditandatangani pada tanggal 7 Februari 1992 oleh anggota-anggota Komunitas Eropa di Maastricht, Belanda.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Perjanjian Maastricht · Lihat lebih »

Regulasi (Uni Eropa)

Sebuah regulasi adalah tindakan hukum Uni Eropa yang diberlakukan sebagai hukum di semua negara anggota secara bersamaan.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Regulasi (Uni Eropa) · Lihat lebih »

Uni Eropa

Uni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional yang beranggotakan negara-negara Eropa.

Baru!!: Bahasa di Uni Eropa dan Uni Eropa · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Bahasa Resmi Uni Eropa, Bahasa resmi Uni Eropa, Bahasa resmi uni eropa, Bahasa-bahasa resmi Uni Eropa.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »