Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Buruh tani

Indeks Buruh tani

Buruh tani adalah seseorang yang bekerja di bidang pertanian dengan cara melakukan pengelolaan tanah yang bertujuan untuk menumbuhkan dan memelihara tanaman dengan harapan untuk memperoleh hasil dari tanaman tersebut untuk digunakan sendiri atau menjualnya kepada orang lain.

5 hubungan: Lahan pertanian, Pertanian, Tanah, Tanaman, Upah.

Lahan pertanian

Lahan pertanian adalah lahan yang ditujukan atau cocok untuk dijadikan lahan usaha tani untuk memproduksi tanaman pertanian maupun hewan ternak.

Baru!!: Buruh tani dan Lahan pertanian · Lihat lebih »

Pertanian

Gambaran klasik pertanian di Indonesia Pertanian adalah kegiatan pemanfaatan sumber daya hayati yang dilakukan manusia untuk menghasilkan bahan pangan, bahan baku industri, atau sumber energi, serta untuk mengelola lingkungan hidupnya.

Baru!!: Buruh tani dan Pertanian · Lihat lebih »

Tanah

Profil tanah, memperlihatkan beberapa horizon tanah. Tanah (bahasa Yunani: pedon; bahasa Latin: solum; bahasa Inggris: soil) adalah bagian kerak bumi yang tersusun dari mineral dan bahan organik.

Baru!!: Buruh tani dan Tanah · Lihat lebih »

Tanaman

Tanaman adalah suatu jenis organisme (terutama tumbuhan) yang umum ditanam oleh orang.

Baru!!: Buruh tani dan Tanaman · Lihat lebih »

Upah

Upah adalah pembalas berupa uang dan sebagainya yang dibayarkan untuk membalas jasa atau sebagai pembayar tenaga yang sudah dikeluarkan untuk mengerjakan sesuatu.

Baru!!: Buruh tani dan Upah · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »