Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Cakap silang

Indeks Cakap silang

Cakap Silang atau cross-talk (XT) merupakan suatu fenomena dalam bidang elektronika dan telekomunikasi, dimana sinyal yang dikirimkan pada satu sirkuit atau dalam sistem saluran transmisi menimbulkan efek yang tidak diinginkan pada sistem tersebut.

5 hubungan: Analog, Digital, Elektronika, Sinyal (elektrik), Telekomunikasi.

Analog

* Sinyal analog (analog signal), suatu sinyal yang sinambung dan berubah menurut waktu dan ruang.

Baru!!: Cakap silang dan Analog · Lihat lebih »

Digital

Digital merupakan penggambaran dari suatu keadaan bilangan yang terdiri dari angka 0 dan 1 atau off dan on (bilangan biner).

Baru!!: Cakap silang dan Digital · Lihat lebih »

Elektronika

Rangkaian elektronika Elektronika merupakan ilmu yang mempelajari alat listrik arus lemah yang dioperasikan dengan cara mengontrol aliran elektron atau partikel bermuatan listrik dalam suatu alat seperti komputer, peralatan elektronik, termokopel, semikonduktor, dan lain sebagainya.

Baru!!: Cakap silang dan Elektronika · Lihat lebih »

Sinyal (elektrik)

Sinyal atau isyarat, dalam bidang teknik listrik, adalah besaran elektrik terukur yang berubah dalam waktu dan atau dalam ruang, serta membawa informasi.

Baru!!: Cakap silang dan Sinyal (elektrik) · Lihat lebih »

Telekomunikasi

Alat telekomunikasi jenis French Gower di museum Musée des Arts et Métiers, '''Paris''' Telekomunikasi adalah teknik pengiriman atau penyampaian informasi jarak jauh dari suatu tempat ke tempat lain.

Baru!!: Cakap silang dan Telekomunikasi · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »