Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Cempaka

Indeks Cempaka

Cempaka wangi (''Magnolia champaca''). Cempaka merupakan sebutan bagi beberapa jenis tumbuhan anggota suku Magnoliaceae, marga (genus) Magnolia arti luas (sensu lato, s.l.). Sebagian besar cempaka dimasukkan ke dalam sectio Michelia dan masih sering diperlakukan sebagai marga tersendiri.

14 hubungan: Aceh, Augustin Pyrame de Candolle, Bahasa Sanskerta, Cempaka mulia, Cempaka putih, Cempaka telur, Cempaka wangi, Famili (biologi), Genus, India, Magnolia, Magnoliaceae, Michelia, Tumbuhan.

Aceh

Aceh (Jawi: اچيه دارالسلام) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang ibu kotanya berada di Banda Aceh.

Baru!!: Cempaka dan Aceh · Lihat lebih »

Augustin Pyrame de Candolle

Augustin Pyramus (atau Pyrame) de Candolle; 4 Februari 17789 September 1841) adalah seorang ahli botani asal Swiss. Tulisan-tulisan botani atas namanya mendapat singkatan "D.C." atau "DC.". Ia memulai karier sebagai ahli botani berkat René Louiche Desfontaines yang merekomendasikannya bekerja di sebuah herbarium. Hanya dalam beberapa tahun de Candolle sudah menemukan genus baru, selain itu dia juga telah mendokumentasikan ratusan famili tanaman dan membuat sendiri sistem klasifikasi ilmiah baru untuk tanaman. Selain botani sebagai fokus utamanya, de Candolle juga berkontribusi dalam beberapa bidang yang berkaitan, seperti fitogeografi, agronomi, botani medis dan botani ekonomi. Ia mengembangkan pemikiran mengenai "perang di alam", yang kelak memengaruhi pemikiran Charles Darwin dalam mengembangkan teori mengenai seleksi alam. Selain itu, de Candolle juga menemukan bahwa beberapa spesies bisa saja mempunyai karakteristik morfologi yang mirip walaupun berasal dari garis keturunan yang berbeda secara evolusi; sebuah fenomena yang sekarang disebut evolusi konvergen. Saat dia melakukan penelitian dengan tanaman, de Candolle memperhatikan bahwa daun tanaman bergerak mengikuti siklus hampir 24 jam penuh dalam cahaya konstan, yang menunjukkan adanya jam biologis pada tanaman. Walaupun banyak ilmuwan yang meragukan temuannya, eksperimen-eksperimen yang dilakukan satu abad kemudian membuktikan bahwa "jam biologi internal" itu memang ada. Putranya Alphonse dan cucunya Casimir de Candolle, melanjutkan penelitiannya mengenai klasifikasi tanaman dengan berkontribusi dalam Prodromus Systematis Naturalis Regni Vegetabilis, sebuah katalog tanaman yang awal mulanya dibuat oleh Augustin Pyramus de Candolle sendiri.

Baru!!: Cempaka dan Augustin Pyrame de Candolle · Lihat lebih »

Bahasa Sanskerta

Bahasa Sanskerta (ejaan tidak baku: Sansekerta, Sangsekerta, Sanskrit, aksara Dewanagari: संस्कृतम्, saṃskṛtam) adalah bahasa kuno Asia Selatan yang merupakan cabang Indo-Arya dari rumpun bahasa Indo-Eropa.

Baru!!: Cempaka dan Bahasa Sanskerta · Lihat lebih »

Cempaka mulia

Magnolia figo atau Cempaka Mulia adalah tumbuhan hijau abadi dari genus Magnolia.

Baru!!: Cempaka dan Cempaka mulia · Lihat lebih »

Cempaka putih

Cempaka putih atau kantil (Magnolia × alba (D.C.) Figlar & Noot.) adalah salah satu anggota suku Magnoliaceae.

Baru!!: Cempaka dan Cempaka putih · Lihat lebih »

Cempaka telur

Cempaka telur atau cempaka gondok (Magnolia liliifera) adalah salah satu jenis cempaka yang berasal dari Asia Tenggara.

Baru!!: Cempaka dan Cempaka telur · Lihat lebih »

Cempaka wangi

Cempaka wangi atau cempaka kuning (Magnolia champaca) adalah pohon hijau abadi besar yang bunga putih atau kuningnya dikenal luas sebagai sumber wewangian.

Baru!!: Cempaka dan Cempaka wangi · Lihat lebih »

Famili (biologi)

Famili atau keluarga (serapan dari familie) dalam klasifikasi ilmiah adalah suatu takson yang berada antara ordo dan genus, merupakan taksonomi yang di dalamnya terdiri atas beberapa genus yang secara filogenetis terpisah dari famili lainnya.

Baru!!: Cempaka dan Famili (biologi) · Lihat lebih »

Genus

Dalam biologi, genus atau marga adalah salah satu bentuk pengelompokan dalam klasifikasi makhluk hidup yang secara hierarki tingkatnya di atas spesies, tetapi lebih rendah daripada famili.

Baru!!: Cempaka dan Genus · Lihat lebih »

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: Cempaka dan India · Lihat lebih »

Magnolia

Magnolia adalah salah satu marga tumbuhan berbunga yang dikenal luas karena bunganya yang indah atau menyebarkan aroma yang harum.

Baru!!: Cempaka dan Magnolia · Lihat lebih »

Magnoliaceae

Magnoliaceae atau Suku Cempaka-cempakaan adalah salah satu suku anggota tumbuhan berbunga.

Baru!!: Cempaka dan Magnoliaceae · Lihat lebih »

Michelia

Michelia adalah salah satu kelompok tumbuhan berbunga anggota suku Magnoliaceae.

Baru!!: Cempaka dan Michelia · Lihat lebih »

Tumbuhan

Dalam biologi, Tumbuhan adalah organisme eukariota multiseluler yang tergolong ke dalam kerajaan Plantae.

Baru!!: Cempaka dan Tumbuhan · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »