Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Creative Commons

Indeks Creative Commons

Creative Commons (CC) adalah suatu organisasi nirlaba yang memfokuskan diri untuk memperluas cakupan karya kreatif yang tersedia untuk orang lain secara legal agar dapat digunakan kembali dan dibagi secara luas.

18 hubungan: Amerika Serikat, Bahasa Inggris, Berklee College of Music, Digital, Hak cipta, Institut Teknologi Massachusetts, Joi Ito, Kota New York, Lawrence Lessig, Lisensi Creative Commons, Mountain View, California, Organisasi nirlaba, Scientific American, Universitas Duke, Universitas Harvard, Universitas Stanford, Universitas Villanova, 2001.

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: Creative Commons dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Bahasa Inggris

Bahasa Inggris adalah bahasa Jermanik yang pertama kali dituturkan di Inggris pada Abad Pertengahan Awal dan saat ini merupakan bahasa yang paling umum digunakan di seluruh dunia.

Baru!!: Creative Commons dan Bahasa Inggris · Lihat lebih »

Berklee College of Music

Sekolah Tinggi Musik Berklee adalah sebuah sekolah musik swasta di Boston, Massachusetts.

Baru!!: Creative Commons dan Berklee College of Music · Lihat lebih »

Digital

Digital merupakan penggambaran dari suatu keadaan bilangan yang terdiri dari angka 0 dan 1 atau off dan on (bilangan biner).

Baru!!: Creative Commons dan Digital · Lihat lebih »

Hak cipta

Hak cipta, disimbolkan dengan "C" yang merupakan singkatan dari ''copyright'' Hak cipta (lambang internasional: ©, Unicode: U+00A9) adalah hak eksklusif Pencipta atau Pemegang Hak Cipta untuk mengatur, mengumumkan atau memperbanyak penggunaan hasil penuangan gagasan, hasil ciptaan atau informasi tertentu atau memberi izin untuk itu dengan tidak mengurangi pembatasan menurut peraturan Undang-undang yang berlaku.

Baru!!: Creative Commons dan Hak cipta · Lihat lebih »

Institut Teknologi Massachusetts

Institut Teknologi Massachusetts (atau MIT) adalah institusi riset swasta dan universitas yang terletak di kota Cambridge, Massachusetts tepat di seberang Sungai Charles dari distrik Back Bay di Boston, Amerika Serikat.

Baru!!: Creative Commons dan Institut Teknologi Massachusetts · Lihat lebih »

Joi Ito

adalah seorang wirausahawan asal Jepang.

Baru!!: Creative Commons dan Joi Ito · Lihat lebih »

Kota New York

Kota New York (New York City) adalah kota terpadat di Amerika Serikat, dan pusat wilayah metropolitan New York yang merupakan salah satu wilayah metropolitan terpadat di dunia.

Baru!!: Creative Commons dan Kota New York · Lihat lebih »

Lawrence Lessig

Wawancara Lawrence Lessig (2009). Lawrence "Larry" Lessig (lahir 3 Juni 1961) adalah seorang akademisi dan aktivis politik Amerika.

Baru!!: Creative Commons dan Lawrence Lessig · Lihat lebih »

Lisensi Creative Commons

Logo Creative Commons Lisensi Creative Commons adalah beberapa lisensi hak cipta yang diterbitkan pada 16 Desember 2002 oleh Creative Commons, suatu perusahaan nirlaba Amerika Serikat yang didirikan pada tahun 2001.

Baru!!: Creative Commons dan Lisensi Creative Commons · Lihat lebih »

Mountain View, California

Mountain View merupakan sebuah kota di Santa Clara County di negara bagian AS California.

Baru!!: Creative Commons dan Mountain View, California · Lihat lebih »

Organisasi nirlaba

Organisasi nirlaba (Nonprofit organization, disingkat NPO) adalah suatu organisasi yang bersasaran pokok untuk mendukung suatu isu atau perihal di dalam menarik perhatian publik untuk suatu tujuan yang tidak komersial, tanpa ada perhatian terhadap hal-hal yang bersifat mencari laba (moneter).

Baru!!: Creative Commons dan Organisasi nirlaba · Lihat lebih »

Scientific American

Scientific American (singkatan informal: SciAm) adalah sebuah majalah sains populer.

Baru!!: Creative Commons dan Scientific American · Lihat lebih »

Universitas Duke

Universitas Duke (bahasa Inggris: Duke University) adalah sebuah universitas swasta di Amerika Serikat.

Baru!!: Creative Commons dan Universitas Duke · Lihat lebih »

Universitas Harvard

239px Universitas Harvard (bahasa Inggris: Harvard University) adalah universitas swasta di, Amerika Serikat dan anggota Ivy League.

Baru!!: Creative Commons dan Universitas Harvard · Lihat lebih »

Universitas Stanford

Universitas Stanford, secara resmi bernama Leland Stanford Junior University, adalah sebuah universitas swasta yang terletak Stanford, California, Amerika Serikat.

Baru!!: Creative Commons dan Universitas Stanford · Lihat lebih »

Universitas Villanova

Villanova University adalah sebuah universitas riset swasta yang terletak di Kotapraja Radnor, sebuah subperkotaan dari barat laut Philadelphia, Pennsylvania, dalam Keuskupan Agung Philadelphia, Amerika Serikat.

Baru!!: Creative Commons dan Universitas Villanova · Lihat lebih »

2001

Serangan 11 September.

Baru!!: Creative Commons dan 2001 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Creative Comons, Creative commons, Sebagian hak cipta dilindungi undang-undang, Some rights reserved.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »