Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Han Bwee Kong

Indeks Han Bwee Kong

Han Bwee Kong, Kapitan Cina (1727 – 1778), atau juga dikenal sebagai Han Bwee Sing, Han Bwee Ko, dan dalam literatur sejarah Belanda dikenal sebagai Han Boeijko, dulu adalah seorang tokoh dan pejabat pemerintah berlatar belakang Tionghoa Indonesia yang merupakan sekutu dari VOC.

23 hubungan: Besuki, Cabang Atas, Daftar Kapitan Cina, Han Chan Piet, Han Kik Ko, Han Siong Kong, Jawa Tengah, Jawa Timur, Kapitan Cina, Keluarga Han dari Lasem, Kota Probolinggo, Kota Surabaya, Koyan, Lasem, Rembang, Orang Peranakan, Orang Tionghoa Indonesia, Panarukan, Situbondo, Penguasaan tanah, Perusahaan Hindia Timur Belanda, Pribumi-Nusantara, Soero Adinegoro, Soero Pernollo, Tumenggung.

Besuki

* eks Karesidenan Besuki, sebuah karesidenan yang meliputi Kabupaten Bondowoso, Kabupaten Situbondo, Kabupaten Jember, dan Kabupaten Banyuwangi.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Besuki · Lihat lebih »

Cabang Atas

Semarang. Cabang Atas (Ejaan Van Ophuijsen:Tjabang Atas) adalah golongan kasta ba-poco dalam bahasa Hokkien atau baba bangsawan dalan bahasa Melayu, yang merupakan '''gentry''', kemandarinan atau priyayi Tionghoa di Hindia Belanda.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Cabang Atas · Lihat lebih »

Daftar Kapitan Cina

Untuk informasi selengkapnya, lihat Kapitan Cina Berikut ini adalah daftar individual yang memegang jabatan Kapitan Cina, sebuah jabatan pemerintah yang ada pada zaman kolonial Indonesia, Malaysia dan Singapura.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Daftar Kapitan Cina · Lihat lebih »

Han Chan Piet

Han Chan Piet, Mayor Cina (1759 – 1827), juga ditulis sebagai Han Tjan Piet atau Han Tian Pit, dulu adalah seorang tokoh, pejabat pemerintah, dan tuan tanah berlatar belakang Tionghoa Peranakan di Jawa Timur.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Han Chan Piet · Lihat lebih »

Han Kik Ko

Han Kik Ko, Mayor Cina, Bupati Probolinggo (1766 – 1813), atau juga dikenal sebagai Han Tik Ko di literatur Eropa, dulu adalah seorang magnate, pejabat pemerintah, dan tuan tanah berlatar belakang Tionghoa Peranakan di Jawa Timur.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Han Kik Ko · Lihat lebih »

Han Siong Kong

Han Siong Kong (nama setelah meninggal: Chundu) (1673-1743) dikenal sebagai leluhur Keluarga Han dari Lasem, salah-satu dinasti Cabang Atas tertua di Indonesia, yang berperan penting sebagai birokrat pemerintahan dan tuan tanah di Hindia Belanda dalam sejarah Indonesia.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Han Siong Kong · Lihat lebih »

Jawa Tengah

Jawa Tengah (disingkat Jateng, ꦗꦮꦶ​ꦩꦢꦾ, Pegon: جاوي مـديا|Jawi Madya) adalah sebuah wilayah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Jawa.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Jawa Tengah · Lihat lebih »

Jawa Timur

Jawa Timur (disingkat Jatim, ꦙꦮꦶꦮꦺꦠꦤ꧀, Pegon: جاوي وَيتان|Jawi Wétan, Jhâbâ Tèmor) adalah sebuah wilayah provinsi yang terletak di bagian timur Pulau Jawa, Indonesia. Ibu kotanya adalah Kota Surabaya. Luas wilayahnya yakni 48.033 km², dengan jumlah penduduk sebanyak 41.149.974 jiwa (tahun 2022) dan kepadatan penduduk 857 jiwa/km2. Hampir seperempat dari jumlah penduduk Jawa Timur bermukim di wilayah metropolitan Surabaya. Jawa Timur memiliki wilayah terluas di antara enam provinsi di pulau Jawa, dan memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di Indonesia setelah Jawa Barat. Wilayah Provinsi Jawa Timur berbatasan dengan Laut Jawa di sebelah utara, Selat Bali (Provinsi Bali) di sebelah timur, Samudra Hindia di sebelah selatan, serta Provinsi Jawa Tengah di sebelah barat. Wilayah Jawa Timur juga meliputi Pulau Madura, Pulau Bawean, Pulau Kangean, Kepulauan Kangean serta sejumlah pulau-pulau kecil di Laut Jawa yakni: Kepulauan Masalembu, Pulau Sempu dan Nusa Barung. Jawa Timur dikenal sebagai pusat industri dan keuangan kawasan Tengah dan Timur Indonesia, yang memiliki signifikansi perekonomian cukup tinggi, yakni berkontribusi sekitar 15% terhadap Produk Domestik Bruto nasional.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Jawa Timur · Lihat lebih »

Kapitan Cina

Tjong A Fie, Kapitan China Medan pada tahun 1906 Kapitan China atau Kapitan Tionghoa merupakan gelar untuk para petinggi di kalangan masyarakat Tionghoa di Asia Tenggara yang ditunjuk oleh pemerintahan kerajaan pribumi, dan kemudian oleh pemerintahan kolonial.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Kapitan Cina · Lihat lebih »

Keluarga Han dari Lasem

Keluarga Han dari Lasem (juga disebut sebagai keluarga Han dari Jawa Timur atau Surabaya) dulu adalah sebuah keluarga 'Cabang Atas' yang eksis di Hindia Belanda (kini Indonesia).

Baru!!: Han Bwee Kong dan Keluarga Han dari Lasem · Lihat lebih »

Kota Probolinggo

Kota Probolinggo (Jawa: Prabâlingghâ, Pegon: ڤراباْليڠڮا, Hanacaraka: ꦥꦿꦧꦭꦶꦁꦒ) adalah sebuah kota di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Kota Probolinggo · Lihat lebih »

Kota Surabaya

Surabaya (Hanacaraka: ꦏꦹꦛꦯꦹꦫꦨꦪ; Pegon Jawa: كوڟا سورابايا, tr. Kutha Surabaya,. Hanzi: 泗水.) adalah ibu kota Provinsi Jawa Timur yang menjadi pusat pemerintahan dan perekonomian dari Provinsi Jawa Timur sekaligus kota terbesar di provinsi tersebut.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Kota Surabaya · Lihat lebih »

Koyan

Koyan adalah satuan ukuran berat beras dan sebagainya, kira-kira terdiri antara 27–40 pikul atau 27 - 30 pikul.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Koyan · Lihat lebih »

Lasem, Rembang

Lasem adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Rembang, Jawa Tengah, Indonesia.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Lasem, Rembang · Lihat lebih »

Orang Peranakan

Peranakan (/pəˈrɑːnəˌkɑːn, -kən/) adalah kelompok etnis yang digunakan untuk merujuk pada seseorang yang memiliki keturunan campuran antara penduduk asli Asia Tenggara dan orang asing.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Orang Peranakan · Lihat lebih »

Orang Tionghoa Indonesia

Orang Tionghoa-IndonesiaBiasanya juga disebut sebagai Tenglang (Hokkien: Tn̂g-lâng), Tengnang (Tiochiu), Thong ngin (Hakka), Tonning (Fuqing), Tòhng yàn (bahasa Kantonis).

Baru!!: Han Bwee Kong dan Orang Tionghoa Indonesia · Lihat lebih »

Panarukan, Situbondo

Kapal di pelabuhan Panarukan (1927-1929) Panarukan ("Panaroecan") di ujung timur ''Grote Postweg'' Panarukan adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Panarukan, Situbondo · Lihat lebih »

Penguasaan tanah

Dalam sistem hukum umum, penguasaan tanah adalah rezim sah dimana tanah dimilik oleh seorang individual, yang dikatakan "memegang" tanah tersebut.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Penguasaan tanah · Lihat lebih »

Perusahaan Hindia Timur Belanda

Perusahaan Hindia Timur Belanda, secara resmi bernama Persatuan Perusahaan Hindia Timur (Vereenigde Oostindische Compagnie; disingkat VOC) didirikan pada 20 Maret 1602.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Perusahaan Hindia Timur Belanda · Lihat lebih »

Pribumi-Nusantara

Pribumi Nusantara, Pribumi Indonesia Bumiputra Indonesia adalah istilah yang mengacu pada kelompok penduduk asli yang berasal dari wilayah kepulauan Indonesia.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Pribumi-Nusantara · Lihat lebih »

Soero Adinegoro

Adipati Soero Adinegoro (1752–1833), atau juga ditulis sebagai Adipati Suroadinegoro, lahir dengan nama Han Sam Kong, dan terkadang dikenal sebagai Baba Sam, dulu adalah seorang priyayi dan pejabat pemerintah berlatar belakang Tionghoa-Jawa yang terkenal karena memimpin wilayahnya dengan baik.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Soero Adinegoro · Lihat lebih »

Soero Pernollo

Kyai Ronggo Ngabehi Soero Pernollo (1720 – 1776), atau Surapernala, nama lahir Han Tjien Kong, adalah seorang bangsawan Tionghoa-Jawa, pejabat pemerintah dan sekutu Perusahaan Hindia Timur Belanda.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Soero Pernollo · Lihat lebih »

Tumenggung

Tumenggung adalah gelar bagi kepala daerah (distrik) di Jawa, Kalimantan dan semenanjung Malaya.

Baru!!: Han Bwee Kong dan Tumenggung · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Han bwee kong.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »