Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Hemiptera

Indeks Hemiptera

Hemiptera adalah ordo dari serangga yang juga dikenal sebagai kepik (walaupun beberapa anggota Hemiptera bukanlah kepik sejati).

32 hubungan: Anatomi, Anggang-anggang, Artropoda, Bahasa Yunani, Cairan, Carolus Linnaeus, Hewan, Ikan, Jaringan, Jarum (disambiguasi), Kepik, Kepompong, Kulit, Kumbang, Kutu busuk, Kutu daun, Kutub, Makanan, Metamorfosis, Nimfa, Ordo, Parasit, Partenogenesis, Perkawinan, Sayap, Serangga, Serangga sisik, Spesies, Tanaman, Terbang, Tonggeret, Walang sangit.

Anatomi

Ilustrasi anatomi manusia yang dibuat oleh Leonardo da Vinci Anatomi atau ilmu tasrih adalah ilmu yang mempelajari struktur dan fungsi bagian makhluk hidup.

Baru!!: Hemiptera dan Anatomi · Lihat lebih »

Anggang-anggang

Anggang-anggang (atau Anco-anco) adalah sekelompok serangga pemangsa yang semuanya termasuk dalam suku Gerridae.

Baru!!: Hemiptera dan Anggang-anggang · Lihat lebih »

Artropoda

Artropoda adalah filum yang paling besar dalam dunia hewan dan mencakup serangga, laba-laba, udang, lipan, dan hewan sejenis lainnya.

Baru!!: Hemiptera dan Artropoda · Lihat lebih »

Bahasa Yunani

Bahasa Yunani (bahasa Yunani Modern: Ελληνικά Elliniká; Hellēnikḗ) adalah suatu bahasa Indo-Eropa yang dituturkan di Yunani, Siprus, Albania bagian selatan, dan sebagian daerah-daerah di pesisir Laut Hitam, Anatolia, dan Semenanjung Italia bagian selatan.

Baru!!: Hemiptera dan Bahasa Yunani · Lihat lebih »

Cairan

Pembentukan tetesan air sferis meminimalkan luas permukaan, yang merupakan hasil alami dari tegangan permukaan pada cairan. Cairan adalah fluida tak termampatkan yang menyesuaikan dengan bentuk wadahnya tetapi mempertahankan volume yang (hampir) konstan tidak tergantung pada tekanan.

Baru!!: Hemiptera dan Cairan · Lihat lebih »

Carolus Linnaeus

Carolus Linnaeus atau Carl von Linné adalah seorang ilmuwan Swedia yang meletakkan dasar tatanama biologi.

Baru!!: Hemiptera dan Carolus Linnaeus · Lihat lebih »

Hewan

Hewan adalah organisme eukariotik multiseluler yang membentuk kerajaan biologi Animalia.

Baru!!: Hemiptera dan Hewan · Lihat lebih »

Ikan

Ikan adalah anggota vertebrata poikilotermik (berdarah dingin) yang hidup di air dan bernapas dengan insang.

Baru!!: Hemiptera dan Ikan · Lihat lebih »

Jaringan

Potongan sklerenkim, jaringan dasar pada tumbuhan Tampilan mikroskopik spesimen jaringan paru-paru manusia yang diwarnai dengan hematoksilin dan eosin Dalam biologi, jaringan adalah tingkat organisasi kehidupan di antara sel dan organ.

Baru!!: Hemiptera dan Jaringan · Lihat lebih »

Jarum (disambiguasi)

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Hemiptera dan Jarum (disambiguasi) · Lihat lebih »

Kepik

Hemiptera adalah ordo dari serangga yang juga dikenal sebagai kepik.

Baru!!: Hemiptera dan Kepik · Lihat lebih »

Kepompong

Kepompong lepidoptera disebut krisalis, menggambarkan asal katanya dalam bahasa Yunani, yaitu χρυσός (''chrysós'') yang artinya emas. Kepompong atau pupa (pupa, 'boneka') adalah salah satu stadium kehidupan serangga yang mengalami metamorfosis.

Baru!!: Hemiptera dan Kepompong · Lihat lebih »

Kulit

Kulit (serapan dari ꦏꦸꦭꦶꦠ꧀) adalah lapisan luar yang menutupi tubuh sebuah vertebrata.

Baru!!: Hemiptera dan Kulit · Lihat lebih »

Kumbang

Kumbang adalah sekelompok serangga yang membentuk ordo Coleoptera.

Baru!!: Hemiptera dan Kumbang · Lihat lebih »

Kutu busuk

Kutu busuk atau kepinding atau disebut juga tumbila adalah serangga parasit dari keluarga Cimicidae.

Baru!!: Hemiptera dan Kutu busuk · Lihat lebih »

Kutu daun

adalah spesies serangga kecil pemakan getah tanaman.

Baru!!: Hemiptera dan Kutu daun · Lihat lebih »

Kutub

Kutub dapat merujuk pada.

Baru!!: Hemiptera dan Kutub · Lihat lebih »

Makanan

Beragam makanan. Makanan atau panganan adalah zat yang dimakan oleh makhluk hidup untuk mendapatkan nutrisi yang kemudian diolah menjadi energi.

Baru!!: Hemiptera dan Makanan · Lihat lebih »

Metamorfosis

Seekor capung sedang melakukan ekdisis terakhirnya, bermetamorfosis dari bentuk nimfanya Metamorfosis adalah suatu proses perkembangan biologi pada hewan yang melibatkan perubahan penampilan fisik dan/atau struktur setelah kelahiran atau penetasan.

Baru!!: Hemiptera dan Metamorfosis · Lihat lebih »

Nimfa

Dalam mitologi Yunani, nimfa atau nimfe (Νύμφες) adalah salah satu jenis makhluk legendaris yang berwujud wanita dan diasosiasikan dengan lokasi atau tempat tertentu.

Baru!!: Hemiptera dan Nimfa · Lihat lebih »

Ordo

Ordo dapat mengacu pada beberapa hal berikut.

Baru!!: Hemiptera dan Ordo · Lihat lebih »

Parasit

Larva ''Acrodactyla quadrisculpta'' pada laba-laba Tetragnatha montana Parasit adalah organisme yang hidup pada atau di dalam makhluk hidup lain (disebut inang) dengan menyerap nutrisi, tanpa memberi bantuan atau manfaat lain padanya.

Baru!!: Hemiptera dan Parasit · Lihat lebih »

Partenogenesis

Partenogenesis (Yunani παρθένος parthenos, "virgin", + γένεσις genesis, "pembuatan") merupakan pertumbuhan dan perkembangan embrio atau biji tanpa fertilisasi oleh pejantan.

Baru!!: Hemiptera dan Partenogenesis · Lihat lebih »

Perkawinan

Perkawinan adalah hubungan permanen antara dua orang yang diakui sah oleh masyarakat yang bersangkutan yang berdasarkan atas peraturan perkawinan yang berlaku.

Baru!!: Hemiptera dan Perkawinan · Lihat lebih »

Sayap

Bentuk sayap dari sebuah KC-10 Extender. Sebuah angsa sedang mengembangkan sayapnya. Sayap adalah alat yang digunakan sebagai pembangkit gaya aerodinamika untuk mengontrol gerakan benda sewaktu berada pada medium fluida, baik gas (terutama udara) maupun zat cair.

Baru!!: Hemiptera dan Sayap · Lihat lebih »

Serangga

Serangga merupakan hewan yang membentuk kelas Insekta (berasal dari bahasa Latin: insectum, sebuah kata serapan dari bahasa Yunani ἔντομον, yang artinya "terpotong menjadi beberapa bagian") adalah invertebrata dalam filum Artropoda dan subfilum Heksapoda yang memiliki eksoskeleton berkitin.

Baru!!: Hemiptera dan Serangga · Lihat lebih »

Serangga sisik

Serangga sisik atau serangga teritip, (bahasa Inggris: scale insect) ialah serangga berukuran kecil dalam ordo Hemiptera, biasanya digolongkan sebagai superfamilia Coccoidea.

Baru!!: Hemiptera dan Serangga sisik · Lihat lebih »

Spesies

Spesies atau jenis adalah suatu peringkat taksonomi yang dipakai dalam klasifikasi biologis untuk merujuk pada satu atau beberapa kelompok individu makhluk hidup (populasi) yang serupa dan dapat saling membuahi satu sama lain di dalam kelompoknya (saling berbagi gen) sehingga menghasilkan keturunan yang fertil (subur).

Baru!!: Hemiptera dan Spesies · Lihat lebih »

Tanaman

Tanaman adalah suatu jenis organisme (terutama tumbuhan) yang umum ditanam oleh orang.

Baru!!: Hemiptera dan Tanaman · Lihat lebih »

Terbang

Penerbangan alami: seekor kolibri Penerbangan buatan manusia: Royal Jordanian Airlines Boeing 787 Penerbangan adalah proses di mana sebuah benda bergerak, melalui atmosfer (udara dalam hal Bumi) atau di luar itu (dalam hal penerbangan luar angkasa) tanpa dukungan langsung dari permukaan apapun.

Baru!!: Hemiptera dan Terbang · Lihat lebih »

Tonggeret

Tonggeret, garengpung atau kinjeng tangis adalah sebutan untuk segala jenis serangga anggota subordo Cicadomorpha, ordo Homoptera.

Baru!!: Hemiptera dan Tonggeret · Lihat lebih »

Walang sangit

Walang sangit (Leptocorisa oratorius Fabricius, (Hemiptera:Alydidae); syn. Leptocorisa acuta) adalah serangga yang menjadi hama penting pada tanaman budidaya, terutama padi.

Baru!!: Hemiptera dan Walang sangit · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Kepik sejati.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »