Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Hong Kong

Indeks Hong Kong

Hong Kong; resminya Provinsi Otonomi Khusus Hong Kong) adalah sebuah provinsi swatantra yang terletak di bagian tenggara Tiongkok di estuari Sungai Mutiara. Hong Kong terkenal dengan perkembangannya yang pesat, pelabuhan laut dalam alami, dan kepadatan penduduk yang sangat tinggi (sekitar 7 juta jiwa pada lahan seluas.

183 hubungan: A Symphony of Lights, Abad ke-11 hingga 20, Agama Buddha, Agama Hindu, Air Hong Kong, April, Avenue of Stars, Hong Kong, Bahasa Kanton, Bahasa Taishan, Baháʼí, Bandar udara, Bandar Udara Internasional Hong Kong, Bandar Udara Kai Tak, Bank for International Settlements, BBC News, Britania Raya, Bruce Lee, Buddha Tian Tan, Bursa Efek Hong Kong, Bus, Bus tingkat, BusinessWeek, Cagar alam, Cathay Dragon, Cathay Pacific, Central Plaza, Hong Kong, Central, Hong Kong, Chek Lap Kok, Chinese University of Hong Kong, Chow Yun-fat, Chungking Express, City of London, Daerah administratif khusus Tiongkok, Daftar negara berdaulat, Deklarasi Bersama Tiongkok-Britania, Delta Sungai Mutiara, Deng Xiaoping, Dewan Olimpiade Asia, Dimsum, Dolar Hong Kong, Dunia Barat, Dunia Timur, East and West (buku), Echoes of the Rainbow, Ekonomi Hong Kong, Emerald Group Publishing, Emporis, Encyclopædia Britannica, Eropa, Estuari, ..., Fengsui, Filipina, Gedung kantor pusat HSBC Hong Kong, Gereja Yesus Kristus dari Orang-orang Suci Zaman Akhir, Guangdong, Harapan hidup, Hong Kong Disneyland, Hong Kong Disneyland Resort, Hong Kong Express Airways, Hutan hujan, Hutan sekunder, Imperium Britania, In the Mood for Love, Indeks Kebebasan Ekonomi, Indeks Pembangunan Manusia, Indonesia, Infernal Affairs, International Commerce Centre, International New York Times, Jackie Chan, Januari, Jet Li, John Woo, Jorge Álvares, Kapal feri, Kapal jung, Kapitalisme, Kartu Octopus, Kekristenan, Kepadatan penduduk, Kerajaan Inggris, Kereta api, Komunisme, Konfusianisme, Konvensi Peking, Kota global, Kota New York, Kota Tembok Kowloon, Kowloon, Laut Tiongkok Selatan, London, Lonely Planet, Macan Asia Timur, Madame Tussauds Hong Kong, Maggie Cheung, Makanan siap saji, Makau, Menara Bank of China, Meter di atas permukaan laut, Michelle Yeoh, Mormonisme, MTR, Museum Pencakar Langit, Museum Sejarah Hong Kong, Museum Seni Hong Kong, Musik Tionghoa, Nasionalisme, Neolitikum, Ocean Park Hong Kong, Orang Hakka, Orang Kanton, Orang Tiochiu, Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi, Organisasi Ketenagakerjaan Internasional, Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa, Otoritas Moneter Hong Kong, Pa Kua, Paris, Pariwisata, Pelabuhan Victoria, Pelaut, Penawaran umum perdana, Pendudukan Jepang di Hong Kong, Peperangan Candu, Perang Candu Kedua, Perang Candu Pertama, Perang Dunia II, Perdagangan bebas, Perguruan tinggi, Philippine Daily Inquirer, Pidana, Pop Hong Kong, Portugal, Pulau Hong Kong, Pulau Lantau, Puncak Victoria, Pusat keuangan, Pusat Keuangan Internasional (Hong Kong), Pusat Pameran dan Konvensi Hong Kong, Putonghua, Routledge, Rumble in the Bronx, S&P Global, Satu negara dua sistem, Semenanjung Kowloon, Seni adiboga, Seni bela diri, September, Shaolin Soccer, Shenzhen, Sikh, Skytrax, South China Morning Post, Star Ferry, Stephen Chow, Sungai Mutiara, Syiah, Tai Mo Shan, Taiwan, Taksi, Taoisme, The Center, The New York Times, Tiongkok, Tokyo, Transportasi di Hong Kong, Trem, Tsim Sha Tsui, Universitas Hong Kong, Universitas Kolese London, Wilayah Baru, Wong Kar-wai, World Federation of Exchanges, Yahudi, 1 Juli, 1513, 1860, 1898, 1997, 1998, 2004, 2005, 30 Juni. Memperluas indeks (133 lebih) »

A Symphony of Lights

A Symphony of Lights adalah pertunjukan cahaya dan suara yang digelar setiap malam di Hong Kong, dan merupakan pertunjukan cahaya dan suara permanen terbesar di dunia menurut Guinness World Records.

Baru!!: Hong Kong dan A Symphony of Lights · Lihat lebih »

Abad ke-11 hingga 20

Berikut ini adalah daftar tahun dari abad ke-11 hingga 20, yaitu dari tahun 1001 hingga 2000.

Baru!!: Hong Kong dan Abad ke-11 hingga 20 · Lihat lebih »

Agama Buddha

Buddhisme (बुद्ध, di Indonesia disebut agama Buddha) adalah sebuah pandangan filosofis berpaham nonteisme yang berasal dari bagian timur anak benua India, dengan berlandaskan kepada ajaran Siddhartha Gautama.

Baru!!: Hong Kong dan Agama Buddha · Lihat lebih »

Agama Hindu

Sungai Indus di Pakistan, yang merupakan asal dari kata ''Hindu''. Hinduisme merupakan kepercayaan dominan di Asia Selatan, terutama di India dan Nepal, yang mengandung beraneka ragam tradisi.

Baru!!: Hong Kong dan Agama Hindu · Lihat lebih »

Air Hong Kong

AHK Air Hong Kong Limited (AHK) adalah nama maskapai penerbangan kargo Hong Kong dengan kode IATA LD dan kode ICAO AHK.

Baru!!: Hong Kong dan Air Hong Kong · Lihat lebih »

April

April adalah bulan keempat dalam kalender masehi.

Baru!!: Hong Kong dan April · Lihat lebih »

Avenue of Stars, Hong Kong

jmpl Avenue of Stars, mengambil contoh dari Hollywood Walk of Fame, terletak di sepanjang jalan Victoria Harbour di Tsim Sha Tsui, Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Avenue of Stars, Hong Kong · Lihat lebih »

Bahasa Kanton

Peta penyebaran dialek sinitik di dataran China Bahasa Kanton (广东话/廣東話, secara harafiah: bahasa Guangdong; di Indonesia sering disebut bahasa Konghu) adalah salah satu dari dialek bahasa Tionghoa Yue yang dituturkan di Guangdong dan sekitarnya di Tiongkok selatan, Hong Kong, Makau, masyarakat keturunan Tionghoa di Asia Tenggara dan juga masyarakat Tionghoa di belahan dunia lain.

Baru!!: Hong Kong dan Bahasa Kanton · Lihat lebih »

Bahasa Taishan

Bahasa Taishan, Toishan or Hoisan (台山話), atau Siyi adalah dialek bahasa Tionghoa yang dituturkan di wilayah Taishan, sebuah kabupaten di provinsi Guangdong.

Baru!!: Hong Kong dan Bahasa Taishan · Lihat lebih »

Baháʼí

Baháʼí adalah sebuah agama monoteistik yang menekankan pada kesatuan spiritual bagi seluruh umat manusia.

Baru!!: Hong Kong dan Baháʼí · Lihat lebih »

Bandar udara

Bandar Udara Internasional San Francisco, Amerika Serikat, pada malam hari Bandar udara, populer disingkat sebagai bandara (airport), merupakan sebuah fasilitas di mana pesawat terbang seperti pesawat udara dan helikopter dapat lepas landas dan mendarat.

Baru!!: Hong Kong dan Bandar udara · Lihat lebih »

Bandar Udara Internasional Hong Kong

Airbus A330-200 (Air Seychelles) dan menara kontrol bandara Bandar Udara Internasional Hong Kong (b. Inggris: Hong Kong International Airport atau HKIA) adalah bandara internasional yang melayani daerah Hong Kong, Republik Rakyat Tiongkok dengan kode IATA HKG dan kode ICAO VHHH.

Baru!!: Hong Kong dan Bandar Udara Internasional Hong Kong · Lihat lebih »

Bandar Udara Kai Tak

Peta Kai Tak Bandar Udara Kai Tak (Mandarin: 啟德機場; pinyin: qide jichang) adalah nama populer dari bekas bandara internasional Hong Kong, predikat yang sekarang disandang oleh Bandara Chek Lap Kok sejak 6 Juli 1998.

Baru!!: Hong Kong dan Bandar Udara Kai Tak · Lihat lebih »

Bank for International Settlements

Bank for International Settlements (BIS) adalah lembaga keuangan internasional yang dimiliki oleh bank-bank sentral yang "menumbuhkan kerjasama moneter dan keuangan internasional dan berfungsi sebagai bank bagi bank sentral".

Baru!!: Hong Kong dan Bank for International Settlements · Lihat lebih »

BBC News

BBC News and Current Affairs adalah divisi berita di BBC.

Baru!!: Hong Kong dan BBC News · Lihat lebih »

Britania Raya

Kerajaan Bersatu Britania Raya dan Irlandia Utara (United Kingdom of Great Britain and Northern Ireland atau United Kingdom, UK),Di Britania Raya dan Dependensinya, terdapat bahasa lain yang secara resmi diakui sebagai bahasa daerah yang sah di bawah Piagam Bahasa Daerah dan Minoritas Eropa.

Baru!!: Hong Kong dan Britania Raya · Lihat lebih »

Bruce Lee

Bruce Lee adalah aktor bela diri Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Bruce Lee · Lihat lebih »

Buddha Tian Tan

Buddha Tian Tan, juga dikenal sebagai "Buddha Besar", adalah sebuah patung perunggu besar Buddha Sakyamuni, yang selesai dibangun pada tahun 1993, dan terletak di Ngong Ping, Pulau Lantau, Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Buddha Tian Tan · Lihat lebih »

Bursa Efek Hong Kong

'''The Exchange Exhibitation Hall''' Bursa Efek Hong Kong (HKEX) adalah bursa efek di Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Bursa Efek Hong Kong · Lihat lebih »

Bus

Bus tingkat New Routemaster, beroperasi untuk Arriva London pada rute London Bus 73 Bus atau omnibus, (disebut juga multibus, otobus atau motorbus; sering juga dilafalkan sebagai atau; ejaan tidak baku bis) adalah kendaraan darat yang dirancang untuk mengangkut banyak penumpang.

Baru!!: Hong Kong dan Bus · Lihat lebih »

Bus tingkat

Bus tingkat Berliner Verkehrsbetriebe (tipe MAN A 39 sejak 2005) Bus Tingkat merupakan bus yang memiliki dua lantai sehingga jumlah penumpang yang dapat diangkut bisa lebih banyak dari bus solo/bus lantai tunggal.

Baru!!: Hong Kong dan Bus tingkat · Lihat lebih »

BusinessWeek

Bloomberg BusinessWeek (umumnya dikenal dengan nama BusinessWeek) adalah sebuah majalah bisnis yang diterbitkan oleh Bloomberg L.P..

Baru!!: Hong Kong dan BusinessWeek · Lihat lebih »

Cagar alam

Cagar alam adalah suatu kawasan suaka alam yang karena keadaan alamnya mempunyai kekhasan tumbuhan, satwa, dan ekosistemnya atau ekosistem tertentu yang perlu dilindungi dan perkembangannya berlangsung secara alami.

Baru!!: Hong Kong dan Cagar alam · Lihat lebih »

Cathay Dragon

Hong Kong Dragon Airlines Limited merupakan nama maskapai penerbangan yang berbasis di Hong Kong, Republik Rakyat Tiongkok, dengan kode IATA KA dan kode ICAO HDA.

Baru!!: Hong Kong dan Cathay Dragon · Lihat lebih »

Cathay Pacific

Cathay Pacific adalah sebuah maskapai penerbangan nasional Hong Kong yang berpusat di Bandar Udara Internasional Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Cathay Pacific · Lihat lebih »

Central Plaza, Hong Kong

Central Plaza adalah gedung pencakar langit tertinggi kedua di Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Central Plaza, Hong Kong · Lihat lebih »

Central, Hong Kong

Central (juga Distrik Central; Cina: 中環, Yale: Jūng Wàahn) adalah kawasan pusat bisnis Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Central, Hong Kong · Lihat lebih »

Chek Lap Kok

Pulau Chek Lap Kok diwarnai merah pada peta ini Chek Lap Kok (Hanzi: 赤鱲角) adalah sebuah pulau di wilayah perairan di barat Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Chek Lap Kok · Lihat lebih »

Chinese University of Hong Kong

Chinese University of Hong Kong (CUHK) adalah universitas riset negeri di Shatin, Hong Kong yang secara resmi didirikan pada tahun 1963 oleh piagam yang dicetuskan oleh Dewan Legislatif Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Chinese University of Hong Kong · Lihat lebih »

Chow Yun-fat

Chow Yun-fat adalah seorang aktor Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Chow Yun-fat · Lihat lebih »

Chungking Express

Chungking Express adalah film drama Hong Kong tahun 1994 yang ditulis dan disutradarai oleh Wong Kar-wai.

Baru!!: Hong Kong dan Chungking Express · Lihat lebih »

City of London

City of London adalah sebuah wilayah kecil di London Raya, Inggris.

Baru!!: Hong Kong dan City of London · Lihat lebih »

Daerah administratif khusus Tiongkok

Daerah Administratif Khusus (Hanzi: 特別行政區, hanyu pinyin: tebie xingzheng qu) adalah sebuah status administrasi yang muncul sebagai konsekuensi kebijakan Satu Negara Dua Sistem di Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Hong Kong dan Daerah administratif khusus Tiongkok · Lihat lebih »

Daftar negara berdaulat

Berikut ini merupakan daftar yang menampilkan ikhtisar mengenai negara-negara berdaulat di seluruh dunia, beserta informasi mengenai status dan pengakuan atas kedaulatan negara-negara tersebut.

Baru!!: Hong Kong dan Daftar negara berdaulat · Lihat lebih »

Deklarasi Bersama Tiongkok-Britania

Deklarasi Bersama Tiongkok-Britania adalah suatu deklarasi bersama yang ditandatangani oleh Perdana Menteri Republik Rakyat Tiongkok (RRT) dan pemerintah Britania Raya pada tanggal 19 Desember 1984 di Beijing.

Baru!!: Hong Kong dan Deklarasi Bersama Tiongkok-Britania · Lihat lebih »

Delta Sungai Mutiara

Delta Sungai Mutiara (p), Delta Zhujiang atau Zhusanjiao di Provinsi Guangdong, Republik Rakyat Tiongkok, adalah wilayah yang mengelilingi muara Sungai Mutiara ke Laut Tiongkok Selatan.

Baru!!: Hong Kong dan Delta Sungai Mutiara · Lihat lebih »

Deng Xiaoping

Deng Xiaoping (Hanzi sederhana: 邓小平; Hanzi tradisional: 鄧小平; pinyin: Dèng Xiǎopíng; Wade-Giles: Teng Hsiao-p'ing) adalah seorang pemimpin revolusi dalam Partai Komunis Tiongkok yang menjadi pemimpin tertinggi Republik Rakyat Tiongkok sejak kurun dasawarsa 1970-an sampai dengan awal dasawarsa 1990-an.

Baru!!: Hong Kong dan Deng Xiaoping · Lihat lebih »

Dewan Olimpiade Asia

Dewan Olimpiade Asia (Bahasa Inggris: Olympic Council of Asia, disingkat OCA) adalah badan olahraga di Asia, saat ini beranggotakan 45 negara.

Baru!!: Hong Kong dan Dewan Olimpiade Asia · Lihat lebih »

Dimsum

Dimsun yang disajikan di dalam wadah Dimsum (Hanzi tradisional: 點心, Hanzi sederhana: 点心 Hanyu Pinyin: Diǎnxīn) adalah istilah dari bahasa Kanton yang berarti "makanan kecil".

Baru!!: Hong Kong dan Dimsum · Lihat lebih »

Dolar Hong Kong

Dolar Hong Kong adalah mata uang resmi di Hong Kong yang menduduki tempat kesembilan dalam posisi mata uang paling banyak diperdagangkan di dunia.

Baru!!: Hong Kong dan Dolar Hong Kong · Lihat lebih »

Dunia Barat

dead-url.

Baru!!: Hong Kong dan Dunia Barat · Lihat lebih »

Dunia Timur

Dunia Timur berwarna merah (Israel dianggap sebagai bagian dari dunia barat). Dunia Timur adalah dunia yang meliputi benua Asia, Eropa Timur, dan Rusia; terkadang dilihat dari jauhnya jarak ke Eropa.

Baru!!: Hong Kong dan Dunia Timur · Lihat lebih »

East and West (buku)

East and West adalah sebuah buku berbahasa Inggris yang ditulis oleh Christopher Patten pada 1998.

Baru!!: Hong Kong dan East and West (buku) · Lihat lebih »

Echoes of the Rainbow

Echoes of the Rainbow (romanisasi: Shui Yuet Sun Tau; artinya "Waktu, si Pencuri") adalah sebuah film drama Hong Kong 2010 yang disutradarai oleh Alex Law dan dibintangi oleh Simon Yam dan Sandra Ng.

Baru!!: Hong Kong dan Echoes of the Rainbow · Lihat lebih »

Ekonomi Hong Kong

Sebagai salah satu pusat keuangan internasional terkemuka di dunia, layanan berbasis-jasa Hong Kong ditandai dengan pajak yang rendah, pelabuhan hampir bebas dan pasar keuangan internasional yang baik.

Baru!!: Hong Kong dan Ekonomi Hong Kong · Lihat lebih »

Emerald Group Publishing

Emerald Publishing Limited adalah sebuah penerbit ilmiah buku dan jurnal akademik dalam bidang manajemen, bisnis, pendidikan, kajian perpustakaan, pelayanan kesehatan, dan keinsinyuran.

Baru!!: Hong Kong dan Emerald Group Publishing · Lihat lebih »

Emporis

Emporis GmbH adalah perusahaan sumber data real estate berkantor pusat di Frankfurt, Jerman.

Baru!!: Hong Kong dan Emporis · Lihat lebih »

Encyclopædia Britannica

Encyclopædia Britannica adalah ensiklopedia umum berbahasa Inggris yang diterbitkan oleh Encyclopædia Britannica, Inc. dan merupakan ensiklopedia tertua di dunia yang masih terbit.

Baru!!: Hong Kong dan Encyclopædia Britannica · Lihat lebih »

Eropa

Peta dunia yang menunjukkan letak Eropa Eropa secara geologis dan geografis adalah sebuah semenanjung atau dataran (jazirah) yang masuk dalam benua yaitu Asia, namun penduduk dataran eropa enggan disebut orang asia dan memilih menyebut dataran mereka sebagai Benua Eropa.

Baru!!: Hong Kong dan Eropa · Lihat lebih »

Estuari

Estuari Sungai Nith, Skotlandia Estuari Río de la Plata di perbatasan Uruguay dan Argentina Estuari Sungai Amazon, Brazilia Estuari atau estuaria adalah badan air setengah tertutup di wilayah pesisir, dengan satu sungai atau lebih yang mengalir masuk ke dalamnya, serta terhubung bebas dengan laut terbuka.

Baru!!: Hong Kong dan Estuari · Lihat lebih »

Fengsui

Kompas Luopan Feng Shui. Fengsui, fengshui, atau hongsui (p, dilafalkan) berasal dari bahasa Mandarin 風 (fēng) yang berarti angin dan 水 (shuǐ) yang berarti air adalah sistem Cina kuno yang memuat pengaturan spasial, struktur atau tempat, dan orientasi yang berhubungan dengan aliran energi (qi) agar selaras dengan kekuatan rohani yang menghuni tempat itu sehingga dapat hidup dalam harmoni.

Baru!!: Hong Kong dan Fengsui · Lihat lebih »

Filipina

Filipina, dengan nama resmi disebut sebagai Republik Filipina (Republika ng Pilipinas) adalah sebuah negara kepulauan dan negara kesatuan yang bersistem presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Tenggara, sebelah utara Indonesia, dan timur laut Sabah.

Baru!!: Hong Kong dan Filipina · Lihat lebih »

Gedung kantor pusat HSBC Hong Kong

Gedung Kantor Pusat HSBC adalah markas bangunan dari Hongkong and Shanghai Banking Corporation, yang saat ini sepenuhnya dimiliki oleh HSBC Holdings yang berpusat di London.

Baru!!: Hong Kong dan Gedung kantor pusat HSBC Hong Kong · Lihat lebih »

Gereja Yesus Kristus dari Orang-orang Suci Zaman Akhir

Gereja Yesus Kristus dari Orang-orang Suci Zaman Akhir adalah atraksi terbesar di Persegi Kuil di kota itu. Gereja Yesus Kristus dari Orang-orang Suci Zaman Akhir adalah Gereja restorasionis Kristen nontrinitarian yang didirikan oleh Joseph Smith pada 6 April 1830.

Baru!!: Hong Kong dan Gereja Yesus Kristus dari Orang-orang Suci Zaman Akhir · Lihat lebih »

Guangdong

Guangdong adalah sebuah provinsi di pesisir tenggara Republik Rakyat Tiongkok, juga merupakan provinsi pertama yang menjadi zona ekonomi khusus yang kemudian membawa provinsi ini menjadi provinsi yang menyumbang produk domestik bruto terbesar bagi ekonomi RRT.

Baru!!: Hong Kong dan Guangdong · Lihat lebih »

Harapan hidup

Peta tingkat harapan hidup dunia Harapan hidup adalah perkiraan jumlah tahun hidup dari individu yang berdiam di suatu wilayah dari sekelompok makhluk hidup tertentu.

Baru!!: Hong Kong dan Harapan hidup · Lihat lebih »

Hong Kong Disneyland

Tiket masuk Disneyland Hongkong Hong Kong Disneyland adalah sebuah taman hiburan di Hong Kong Disneyland Resort.

Baru!!: Hong Kong dan Hong Kong Disneyland · Lihat lebih »

Hong Kong Disneyland Resort

Hong Kong Disneyland Resort adalah sebuah kompleks hiburan yang dibangun oleh The Walt Disney Company dan Pemerintah Hong Kong di Pulau Lantau, Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Hong Kong Disneyland Resort · Lihat lebih »

Hong Kong Express Airways

Hong Kong Express Airways Limited, umumnya dikenal sebagai Hong Kong Express atau HK Express (bergaya sebagai HKexpress), adalah maskapai penerbangan berbiaya rendah yang berbasis di Hong Kong dan memberikan layanan berjadwal ke 8 tujuan di Asia, termasuk China, Jepang, Malaysia, Taiwan dan Thailand.

Baru!!: Hong Kong dan Hong Kong Express Airways · Lihat lebih »

Hutan hujan

Hutan di Kalimantan Hutan hujan tropis ialah hutan tropis yang banyak menerima hujan.

Baru!!: Hong Kong dan Hutan hujan · Lihat lebih »

Hutan sekunder

Hutan sekunder yang didominasi mahang (''Macaranga'' spp.) di Musi Rawas Hutan sekunder adalah hutan yang tumbuh dan berkembang secara alami sesudah terjadi kerusakan/perubahan pada hutan yang pertama.

Baru!!: Hong Kong dan Hutan sekunder · Lihat lebih »

Imperium Britania

Imperium Britania (British Empire) adalah suatu imperium kekuasaan yang terdiri dari wilayah-wilayah koloni, protektorat, mandat, dominion dan wilayah lain yang pernah diperintah atau dikuasai oleh Britania Raya.

Baru!!: Hong Kong dan Imperium Britania · Lihat lebih »

In the Mood for Love

In the Mood for Love adalah sebuah film Hong Kong 2000 yang disutradarai oleh Wong Kar-wai, yang dibintangi oleh Maggie Cheung dan Tony Leung.

Baru!!: Hong Kong dan In the Mood for Love · Lihat lebih »

Indeks Kebebasan Ekonomi

Indeks Kebebasan Ekonomi adalah ukuran kebebasan ekonomi yang didesain oleh Heritage Foundation dan Wall Street Journal.

Baru!!: Hong Kong dan Indeks Kebebasan Ekonomi · Lihat lebih »

Indeks Pembangunan Manusia

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) adalah ukuran perbandingan dari harapan hidup melek huruf, pendidikan dan standar hidup.

Baru!!: Hong Kong dan Indeks Pembangunan Manusia · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Hong Kong dan Indonesia · Lihat lebih »

Infernal Affairs

Infernal Affairs (無間道; pinyin: Wu Jian Dao) adalah sebuah film kriminal Hong Kong buatan tahun 2002 dan disutradarai oleh Andrew Lau dan Mak Siu Fai dengan naskah tulisan Alan Mak.

Baru!!: Hong Kong dan Infernal Affairs · Lihat lebih »

International Commerce Centre

International Commerce Centre (ICC Tower) adalah gedung pencakar langit di Kowloon Barat, Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan International Commerce Centre · Lihat lebih »

International New York Times

International New York Times (ex-International Herald Tribune) adalah sebuah koran berbahasa Inggris yang beredar secara internasional.

Baru!!: Hong Kong dan International New York Times · Lihat lebih »

Jackie Chan

Ia memulai kariernya di dunia industri perfilman sebagai peran pengganti dalam film-film Bruce Lee. Jackie Chan (Tionghoa: 成龍, Romanisasi Yale: Sìhng Lùhng, Jyutping: Sing4 Lung4; "menjadi naga") adalah seorang aktor, sutradara, pemeran pengganti, produser film, aktor bela diri, aktor komedi, penulis naskah layar lebar dan penyanyi dari Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Jackie Chan · Lihat lebih »

Januari

Januari adalah hari lahir Bilal bulan pertama dalam setahun pada tarikh Kalender Gregorius dan Julius.

Baru!!: Hong Kong dan Januari · Lihat lebih »

Jet Li

Li Lianjie (nama kesopanan Yangzhong), lebih dikenal dengan nama panggungnya Jet Li, merupakan seorang aktor, produser film, seniman beladiri Tionghoa, dan juara wushu.

Baru!!: Hong Kong dan Jet Li · Lihat lebih »

John Woo

John Woo Yu-Sen SBS adalah seorang sutradara, penulis, dan produser film Tiongkok.

Baru!!: Hong Kong dan John Woo · Lihat lebih »

Jorge Álvares

Jorge Álvares (meninggal 8 Juli 1521) adalah seorang penjelajah Portugis.

Baru!!: Hong Kong dan Jorge Álvares · Lihat lebih »

Kapal feri

Kapal feri atau kapal penyeberangan adalah sebuah kapal transportasi jarak dekat.

Baru!!: Hong Kong dan Kapal feri · Lihat lebih »

Kapal jung

Kapal JungKapal Jung adalah sejenis kapal layar, yang banyak terdapat di perairan Asia Tenggara sampai ke pantai timur Afrika.

Baru!!: Hong Kong dan Kapal jung · Lihat lebih »

Kapitalisme

Kapitalisme adalah sistem ekonomi di mana perdagangan, industri dan alat-alat produksi dikendalikan oleh pemilik swasta dengan tujuan memperoleh keuntungan dalam ekonomi pasar.

Baru!!: Hong Kong dan Kapitalisme · Lihat lebih »

Kartu Octopus

Sisi depan kartu standar untuk penumpang dewasa. Kartu Octopus adalah sebuah kartu pintar tanpa-sentuh isi ulang yang digunakan untuk melakukan pembayaran elektronik dalam sistem online atau offline di Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Kartu Octopus · Lihat lebih »

Kekristenan

KekristenanDari kata bahasa Yunani Kuno Χριστός, (dilatinkan menjadi Kristus), terjemahan dari kata Ibrani מָשִׁיחַ, Māšîăḥ, yang berarti "orang yang diurapi", diimbuhi akhiran Latin -ian dan -itas.

Baru!!: Hong Kong dan Kekristenan · Lihat lebih »

Kepadatan penduduk

Kepadatan adalah hasil bagi jumlah objek terhadap luas daerah.

Baru!!: Hong Kong dan Kepadatan penduduk · Lihat lebih »

Kerajaan Inggris

Kerajaan Inggris adalah sebuah negara berdaulat di pulau Britania Raya sejak 12 Juli 927, ketika kerajaan itu muncul dari berbagai kerajaan Anglo-Saxon, sampai 1 Mei 1707, ketika bersatu dengan Skotlandia untuk membentuk Kerajaan Inggris Raya.

Baru!!: Hong Kong dan Kerajaan Inggris · Lihat lebih »

Kereta api

Kereta api penumpang kelas eksekutif. Kereta api barang angkutan kontainer. Kereta rel listrik komuter. Kereta api (train) adalah bentuk pengangkutan rel yang terdiri dari serangkaian kendaraan yang ditarik sepanjang jalur kereta api untuk mengangkut kargo atau penumpang.

Baru!!: Hong Kong dan Kereta api · Lihat lebih »

Komunisme

Komunisme (communis) adalah ideologi yang berkenaan dengan filsafat, politik, sosial, dan ekonomi yang tujuan utamanya menciptakan masyarakat dengan aturan sosial ekonomi berdasarkan kepemilikan bersama alat produksi dan tidak adanya kelas sosial, uang, dan negara.

Baru!!: Hong Kong dan Komunisme · Lihat lebih »

Konfusianisme

Konfusianisme adalah sebuah kepercayaan yang resmi dan diakui di Indonesia bersama dengan 5 kepercayaan lain.

Baru!!: Hong Kong dan Konfusianisme · Lihat lebih »

Konvensi Peking

Konvensi Peking atau Konvensi Pertama Peking adalah nama yang digunakan untuk tiga perjanjian yang berbeda, yang dilakukan antara Qing Tiongkok dan Britania Raya, Prancis, dan Rusia.

Baru!!: Hong Kong dan Konvensi Peking · Lihat lebih »

Kota global

Kota dunia merupakan sebuah kota yang dianggap menjadi titik penting dalam sistem perekonomian dunia.

Baru!!: Hong Kong dan Kota global · Lihat lebih »

Kota New York

Kota New York (New York City) adalah kota terpadat di Amerika Serikat, dan pusat wilayah metropolitan New York yang merupakan salah satu wilayah metropolitan terpadat di dunia.

Baru!!: Hong Kong dan Kota New York · Lihat lebih »

Kota Tembok Kowloon

Kota Tembok Kowloon (awalnya disebut 九龍寨城) adalah enklaf kecil Tiongkok yang terletak di tengah Hong Kong Britania selama beberapa dekade.

Baru!!: Hong Kong dan Kota Tembok Kowloon · Lihat lebih »

Kowloon

Kowloon, Hongkong Island Kowloon (hanzi tradisional:; jyutping: gau2lung4) adalah kawasan perkotaan di Hong Kong yang terdiri dari Semenanjung Kowloon and New Kowloon.

Baru!!: Hong Kong dan Kowloon · Lihat lebih »

Laut Tiongkok Selatan

Laut Tiongkok Selatan adalah laut bagian tepi dari Samudra Pasifik, yang membentang dari Selat Karimata dan Selat Malaka, hingga Selat Taiwan dengan luas kurang lebih 3.500.000 km².

Baru!!: Hong Kong dan Laut Tiongkok Selatan · Lihat lebih »

London

London adalah ibu kota Inggris dan Britania Raya yang merupakan wilayah metropolitan terbesar di Britania Raya.

Baru!!: Hong Kong dan London · Lihat lebih »

Lonely Planet

Victoria, Australia Lonely Planet merupakan buku panduan perjalanan dan penerbit media digital terbesar di dunia.

Baru!!: Hong Kong dan Lonely Planet · Lihat lebih »

Macan Asia Timur

Macan Asia Timur, juga dikenal dengan Empat Naga Kecil Asia (Hanzi sederhana: 亚洲四小龙, Hanzi tradisional: 亞洲四小龍) menunjuk ke ekonomi Hong Kong, Singapura, Korea Selatan, dan Republik Tiongkok.

Baru!!: Hong Kong dan Macan Asia Timur · Lihat lebih »

Madame Tussauds Hong Kong

Madame Tussauds Hong Kong, yang merupakan bagian dari jaringan museum lilin terkenal yang dibentuk oleh Marie Tussaud dari Prancis, terletak di Peak Tower, Pulau Hong Kong, Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Madame Tussauds Hong Kong · Lihat lebih »

Maggie Cheung

Maggie Cheung Man-yuk (lahir pada 20 September 1964) adalah seorang aktris Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Maggie Cheung · Lihat lebih »

Makanan siap saji

access-date.

Baru!!: Hong Kong dan Makanan siap saji · Lihat lebih »

Makau

Makau (澳門), atau secara resmi disebut Daerah Administratif Khusus Makau Republik Rakyat Tiongkok adalah sebuah kota dan daerah administratif khusus di Republik Rakyat Tiongkok yang berada di bagian barat Delta Sungai Mutiara yang bermuara di Laut Tiongkok Selatan.

Baru!!: Hong Kong dan Makau · Lihat lebih »

Menara Bank of China

Bank of China Tower (disingkat BoC Tower) adalah salah satu gedung pencakar langit yang terkenal di Central, Hong Kong, Tiongkok.

Baru!!: Hong Kong dan Menara Bank of China · Lihat lebih »

Meter di atas permukaan laut

Peta morfologi Alpen dengan keterangan ketinggian dalam meter yang dinyatakan dengan warna. Peta Pulau Amutka di Alaska beserta ketinggiannya yang diberikan dengan garis kontur. Meter di atas permukaan laut (disingkat mdpl) adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan ketinggian suatu tempat dari permukaan laut, dinyatakan dalam meter.

Baru!!: Hong Kong dan Meter di atas permukaan laut · Lihat lebih »

Michelle Yeoh

Tan Sri Dato' Seri Michelle Yeoh Choo-Kheng (Hanzi tradisional: 楊紫瓊; Hanzi Sederhana: 杨紫琼; Pinyin: Yáng Zǐqióng; Kanton: yèuhng jí kìhng) merupakan seorang aktris dan penari berkebangsaan Malaysia yang dikenal karena perannya dalam film aksi Hong Kong yang membawanya dalam popularitas di awal tahun 1990-an.

Baru!!: Hong Kong dan Michelle Yeoh · Lihat lebih »

Mormonisme

Kristen Mormon atau Mormonisme adalah istilah yang digunakan untuk menyebut aspek-aspek agama, ideologi, dan budaya dari berbagai denominasi gerakan Gereja Yesus Kristus dari Orang-Orang Suci Zaman Akhir.

Baru!!: Hong Kong dan Mormonisme · Lihat lebih »

MTR

Peta sistem MTR (Dari Desember 2007). MTR atau Mass Transit Railway (港鐵) adalah sistem angkutan cepat di Hong Kong, Tiongkok. Sistem ini merupakan salah satu angkutan cepat paling untung di dunia, dengan rasio tiket-terhadap-operasional mencapai 186%. Sejak dimulainya pelayanan MTR yang dibuka pada 1979, jaringan ini telah berkembang mencakup tujuh jalur dan 154 stasiun sepanjang, termasuk 86 stasiun kereta dan 68 pemberhentian kereta ringan. Dioperasikan oleh MTR Corporation Limited, sistem MTR merupakan transportasi publik yang sangat populer di Hong Kong, dengan rata-rata penumpang 2,45 juta perjalanan tercatat setiap harinya. Dengan kebijakan pemerintah yang berpihak pada transportasi berbasis rel, sistem MTR merupakan transportasi publik yang sangat populer di Hong Kong, dengan rata-rata lebih dari 5 juta perjalanan tiap harinya. Sistem ini dengan konsisten mempertahankan ketepatan waktu 99.9%. Pada tahun 2012, MTR mempunyai pangsa pasar 46.4% untuk transportasi publik, menjadikannya paling populer di Hong Kong. Integrasi teknologi pembayaran dengan kartu pintar Octopus ke MTR bulan September 1997 semakin menarik minat para komuter untuk menggunakan MTR. Pembangunan MTR dimulai dari studi yang dimulai tahun 1967 oleh Pemerintah Hong Kong untuk menemukan solusi bagaimana mengatasi kemacetan jalan raya yang disebabkan meningkatnya ekonomi negara ini. Konstruksi dimulai tidak lama setelah studi, dengan jalur pertama dibuka tahun 1979. MTR dengan cepat populer bagi penduduk Hong Kong, maka jalur-jalur berikutnya segera dibangun sehingga capaian daerahnya makin luas. Karena pengoperasiannya yang sukses, MTR kemudian menjadi model bagi sistem angkutan cepat lain di dunia, terutama Tiongkok daratan.

Baru!!: Hong Kong dan MTR · Lihat lebih »

Museum Pencakar Langit

Interior dari Museum Pencakar Langit Model arsitektural asli dari World Trade Center pada pameran di Museum Pencakar Langit Museum Pencakar Langit (The Skyscraper Museum) merupakan museum arsitektur yang terletak di Battery Park City, Manhattan, New York City dan didirikan pada tahun 1996.

Baru!!: Hong Kong dan Museum Pencakar Langit · Lihat lebih »

Museum Sejarah Hong Kong

Museum Sejarah Hong Kong adalah sebuah museum yang menyimpan sejarah dan warisan budaya Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Museum Sejarah Hong Kong · Lihat lebih »

Museum Seni Hong Kong

Museum Seni Hong Kong adalah museum seni utama Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Museum Seni Hong Kong · Lihat lebih »

Musik Tionghoa

Musik Tiongkok merujuk pada musik dari orang Tiongkok, baik musik dari suku Han meupun etnis minoritas lainnya yang berada di daratan Tiongkok.

Baru!!: Hong Kong dan Musik Tionghoa · Lihat lebih »

Nasionalisme

Secara asal kata, kata nasionalisme berasal dari kata nationalism dan nation dalam bahasa Inggris.

Baru!!: Hong Kong dan Nasionalisme · Lihat lebih »

Neolitikum

Zaman Batu Muda atau Neolitikum adalah fase atau tingkat kebudayaan pada zaman prasejarah yang mempunyai ciri-ciri berupa unsur kebudayaan, seperti peralatan dari batu yang diasah, pertanian menetap, peternakan, dan pembuatan tembikar.

Baru!!: Hong Kong dan Neolitikum · Lihat lebih »

Ocean Park Hong Kong

354x354px Ocean Park Hong Kong merupakan taman mamalia laut, osenarium, taman hiburan hewan, dan taman hiburan.

Baru!!: Hong Kong dan Ocean Park Hong Kong · Lihat lebih »

Orang Hakka

Hakka (Kèjiā 客家) adalah salah satu kelompok Tionghoa Han yang terbesar di Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Hong Kong dan Orang Hakka · Lihat lebih »

Orang Kanton

Orang Guǎngfǔ 广府/廣府 adalah sub-grup Tionghoa yang berasal dari Guangdong, Tiongkok Selatan.

Baru!!: Hong Kong dan Orang Kanton · Lihat lebih »

Orang Tiochiu

Orang Tiochiu atau Teochew (Romanisasi Tiochiu:Diô-jiǔ-nâng) adalah sebuah subgrup Min Selatan yang dominan disamping Orang Hokkian.

Baru!!: Hong Kong dan Orang Tiochiu · Lihat lebih »

Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi

Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi (Organisation for Economic Co-operation and Development, OECD; Organisation de coopération et de développement économiques, OCDE) merupakan sebuah organisasi internasional dengan tiga puluh negara yang menerima prinsip demokrasi perwakilan dan ekonomi pasar bebas.

Baru!!: Hong Kong dan Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi · Lihat lebih »

Organisasi Ketenagakerjaan Internasional

Organisasi Buruh Internasional (bahasa Inggris: International Labour Organization, disingkat ILO) adalah sebuah wadah yang menampung isu buruh internasional di bawah naungan PBB.

Baru!!: Hong Kong dan Organisasi Ketenagakerjaan Internasional · Lihat lebih »

Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization, disingkat UNESCO, Organisation des Nations unies pour l'éducation, la science et la culture) merupakan badan khusus PBB yang didirikan pada 1945.

Baru!!: Hong Kong dan Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Otoritas Moneter Hong Kong

Otoritas Moneter Hong Kong (Hong Kong Monetary Authority) atau HKMA (金管局), adalah lembaga perbankan sentral dari Hong Kong (lebih tepatnya, dewan mata uang) yang bermarkas di International Finance Centre.

Baru!!: Hong Kong dan Otoritas Moneter Hong Kong · Lihat lebih »

Pa Kua

Papan Pa Kua. Pa Kua (Ba Gua) adalah delapan diagram atau simbol yang merupakan dasar sistem kosmogoni dan falsafat Tiongkok kuno.

Baru!!: Hong Kong dan Pa Kua · Lihat lebih »

Paris

Paris (atau) adalah ibu kota Prancis.

Baru!!: Hong Kong dan Paris · Lihat lebih »

Pariwisata

Sebuah perahu turis di Sungai Seine di Paris, Perancis. Pariwisata (tourism) adalah suatu perjalanan yang dilakukan untuk rekreasi atau liburan dan juga persiapan yang dilakukan untuk kegiatan ini.

Baru!!: Hong Kong dan Pariwisata · Lihat lebih »

Pelabuhan Victoria

Puncak Victoria Pelabuhan Victoria (Victoria Harbour) adalah sebuah pelabuhan bentang alam alami yang terletak antara Pulau Hong Kong dan Kowloon di Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Pelabuhan Victoria · Lihat lebih »

Pelaut

Tiga jenis pelaut terlihat di Anjungan: seorang nakhoda, juru mudi, dan pandu pelabuhan. Pelaut adalah orang yang bekerja di atas kapal sebagai bagian dari awaknya, dan dapat bekerja di salah satu dari sejumlah bidang yang berbeda yang terkait dengan operasi dan pemeliharaan kapal.

Baru!!: Hong Kong dan Pelaut · Lihat lebih »

Penawaran umum perdana

Penawaran umum perdana merupakan penawaran saham perdana suatu perusahaan yang ditawarkan kepada publik lewat bursa efek. Penawaran umum perdana atau penawaran saham perdana adalah penjualan saham pertama dari suatu perusahaan kepada investor dan masyarakat umum (individu).

Baru!!: Hong Kong dan Penawaran umum perdana · Lihat lebih »

Pendudukan Jepang di Hong Kong

Pendudukan Jepang di Hong Kong dimulai setelah Gubernur Hong Kong, Sir Mark Young menyerahkan wilayah jajahan mahkota Britania, Hong Kong kepada Kekaisaran Jepang pada tanggal 25 Desember 1941.

Baru!!: Hong Kong dan Pendudukan Jepang di Hong Kong · Lihat lebih »

Peperangan Candu

Pertempuran di Guangzhou selama Perang Candu Kedua Peperangan Candu, Peperangan Opium, juga disebut Perang Inggris-Tiongkok, berlangsung dari tahun 1839 - 1842 dan 1856 - 1860 sebagai klimaks dari sengketa perdagangan antara Tiongkok di bawah Dinasti Qing dengan Britania Raya dan Prancis (Perang Candu ke 2).

Baru!!: Hong Kong dan Peperangan Candu · Lihat lebih »

Perang Candu Kedua

Perang Candu Kedua, juga dikenal sebagai Perang Anglo-Tiongkok Kedua, Perang Tiongkok Kedua, Perang Panah, atau Ekspedisi Anglo-Prancis ke Tiongkok adalah perang antara Inggris,Prancis, dan Amerika Serikat melawan Dinasti Qing Tiongkok, yang berlangsung dari 1856 sampai 1860.

Baru!!: Hong Kong dan Perang Candu Kedua · Lihat lebih »

Perang Candu Pertama

Perang Candu Pertama, Perang Opium Pertama atau Perang Inggris-Tiongkok Pertama adalah perang antara Perusahaan Hindia Timur Britania melawan Dinasti Qing di Tiongkok dari tahun 1839 hingga 1842 dengan tujuan memaksa Tiongkok mengimpor opium dari Britania Raya.

Baru!!: Hong Kong dan Perang Candu Pertama · Lihat lebih »

Perang Dunia II

Perang Dunia II atau Perang Dunia Kedua (biasa disingkat menjadi PDII atau PD2) adalah sebuah perang global yang berlangsung mulai tahun 1939 sampai 1945.

Baru!!: Hong Kong dan Perang Dunia II · Lihat lebih »

Perdagangan bebas

Perdagangan bebas adalah kebijakan di mana pemerintah tidak melakukan diskriminasi terhadap impor atau ekspor.

Baru!!: Hong Kong dan Perdagangan bebas · Lihat lebih »

Perguruan tinggi

Perguruan Tinggi(PERTI) adalah satuan pendidikan yang menyelenggarakan pendidikan tinggi dan dapat berbentuk akademi, politeknik, sekolah tinggi, institut, atau universitas.

Baru!!: Hong Kong dan Perguruan tinggi · Lihat lebih »

Philippine Daily Inquirer

Philippine Daily Inquirer, lebih dikenal sebagai Inquirer, adalah surat kabar yang diterbitkan di Filipina, dengan sirkulasi harian mencapai 260,000 eksemplar.

Baru!!: Hong Kong dan Philippine Daily Inquirer · Lihat lebih »

Pidana

Pidana merupakan pinjam terjemah dari bahasa Belanda straf, selain kata Pindana, Istilah Jenayah bermaksud yang sama, sering disebut dengan istilah hukuman.

Baru!!: Hong Kong dan Pidana · Lihat lebih »

Pop Hong Kong

Pop Hong Kong atau Pop Kanton (粵語流行曲; jyutping: jyut6 jyu5 lau4 haang4 kuk1; bahasa Inggris: Cantopop) adalah istilah untuk lagu pop berbahasa Kantonis.

Baru!!: Hong Kong dan Pop Hong Kong · Lihat lebih »

Portugal

Portugal, secara resmi bernama Republik Portugis (República Portuguesa), adalah sebuah negara kesatuan yang bertata pemerintahan semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Eropa Selatan.

Baru!!: Hong Kong dan Portugal · Lihat lebih »

Pulau Hong Kong

Pulau Hong Kong adalah sebuah pulau di sebelah selatan Daerah Administratif Khusus Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Pulau Hong Kong · Lihat lebih »

Pulau Lantau

Pulau Lantau (juga Pulau Lantao; Tionghoa: 大嶼山) adalah pulau terbesar di Hong Kong, yang terletak di mulut Sungai Mutiara.

Baru!!: Hong Kong dan Pulau Lantau · Lihat lebih »

Puncak Victoria

Puncak Victoria Puncak Victoria atau dikenal juga sebagai The Peak (Victoria Peak) adalah sebuah gunung di Hong Kong, Tiongkok.

Baru!!: Hong Kong dan Puncak Victoria · Lihat lebih »

Pusat keuangan

Hampir seluruh City of London, London, Britania Raya terdiri dari perusahaan penyedia layanan keuangan. Pusat keuangan atau pusat finansial adalah sebuah kota global yang menjadi hub perusahaan dan bisnis serta tempat bagi sejumlah bank dan/atau bursa saham terkenal di dunia.

Baru!!: Hong Kong dan Pusat keuangan · Lihat lebih »

Pusat Keuangan Internasional (Hong Kong)

International Finance Centre (IFC, dicap sebagai "ifc") merupakan perkembangan komersial terpadu di tepi pantai di Distrik Tengah, Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Pusat Keuangan Internasional (Hong Kong) · Lihat lebih »

Pusat Pameran dan Konvensi Hong Kong

Hong Kong Convention and Exhibition Centre atau Pusat Pertemuan dan Pameran Hong Kong (sering kali disingkat sebagai HKCEC atau 會展) adalah salah satu dari dua pusat pameran dan pertemuan di Hong Kong, bersama dengan AsiaWorld-Expo.

Baru!!: Hong Kong dan Pusat Pameran dan Konvensi Hong Kong · Lihat lebih »

Putonghua

Bahasa Mandarin Republik Rakyat Tiongkok/Cina atau Bahasa Mandarin Sederhana atau Putonghua (Hanzi: 普通話) adalah sebutan lain dari dialek Utara bahasa Han yang kita kenal sebagai bahasa Mandarin sekarang ini.

Baru!!: Hong Kong dan Putonghua · Lihat lebih »

Routledge

Stan konferensi 2008 Routledge adalah penerbit multinasional Britania Raya.

Baru!!: Hong Kong dan Routledge · Lihat lebih »

Rumble in the Bronx

Rumble in the Bronx (紅番區; Hong faan kui dalam Kanton) adalah film Hong Kong tahun 1995 yang dibintangi oleh Jackie Chan dan Anita Mui.

Baru!!: Hong Kong dan Rumble in the Bronx · Lihat lebih »

S&P Global

S&P Global Inc. (sebelummya bernama McGraw Hill Financial, Inc. dan kemudian The McGraw–Hill Companies, Inc.) adalah sebuah perusahaan publik yang berkantor pusat di Manhattan, New York City.

Baru!!: Hong Kong dan S&P Global · Lihat lebih »

Satu negara dua sistem

Satu Negara Dua Sistem (Hanzi: 一国两制, hanyu pinyin: yiguo liangzhi) adalah sebuah kebijakan politik yang diluncurkan oleh Deng Xiaoping demi tercapainya persatuan dan reunifikasi Tiongkok di bawah naungan Republik Rakyat Tiongkok.

Baru!!: Hong Kong dan Satu negara dua sistem · Lihat lebih »

Semenanjung Kowloon

Perkemahan militer di Semenanjung Kowloon pada tahun 1860, menghadap ke arah selatan menuju Pulau Hong Kong. Semenanjung Kowloon merupakan semenanjung yang membentuk bagian selatan daratan utama di wilayah Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Semenanjung Kowloon · Lihat lebih »

Seni adiboga

truffle) - contoh seni adiboga Seni adiboga (grande cuisine) dikenal dalam masakan Prancis karena persiapan matang dan penyajian berbagai macam masakan yang dibuat oleh koki-koki yang memiliki tingkatan tertentu di beberapa restoran dan hotel besar Eropa.

Baru!!: Hong Kong dan Seni adiboga · Lihat lebih »

Seni bela diri

Seni bela diri adalah seni yang timbul sebagai salah satu cara seseorang untuk mempertahankan atau membela diri, yang mengutamakan ketahanan dan kekuatan fisik.

Baru!!: Hong Kong dan Seni bela diri · Lihat lebih »

September

September adalah bulan kesembilan tahun dalam Kalender Gregorian.

Baru!!: Hong Kong dan September · Lihat lebih »

Shaolin Soccer

Shaolin Soccer adalah film Hongkong yang dirilis pada tahun 2001.

Baru!!: Hong Kong dan Shaolin Soccer · Lihat lebih »

Shenzhen

Shenzhen, juga secara historis dikenal sebagai Sham Chun merupakan sebuah kota di Guangdong, Tiongkok.

Baru!!: Hong Kong dan Shenzhen · Lihat lebih »

Sikh

Sikh (ਸਿੱਖ) adalah pengikut Sikhisme yang merupakan agama panenteistik yang berasal dari abad ke-15 di kawasan Punjab di anak benua India barat laut.

Baru!!: Hong Kong dan Sikh · Lihat lebih »

Skytrax

Skytrax adalah perusahaan konsultan Britania Raya yang melakukan riset mengenai maskapai penerbangan.

Baru!!: Hong Kong dan Skytrax · Lihat lebih »

South China Morning Post

South China Morning Post (alias 'SCMP' atau 'the Post'), bersama dengan edisi Minggu-nya, Sunday Morning Post, adalah surat kabar Hong Kong berbahasa Inggris pertama, yang diterbitkan oleh SCMP Group dengan sirkulasi 104,000.

Baru!!: Hong Kong dan South China Morning Post · Lihat lebih »

Star Ferry

Rute Star Ferry pada 2010. '''Star Ferry''' pada tahun 1920-an. Kota Dunia Asia. Star Ferry atau The Star Ferry Company adalah operator layanan feri penumpang dan daya tarik wisata di Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Star Ferry · Lihat lebih »

Stephen Chow

Stephen Chow (sederhana: 周星驰; tradisional: 周星馳; Pinyin: Zhōu Xīngchí; Kanton: 广东话/廣東話 Chow Sing-chi) adalah Hong Kong pembuat film, aktor, produser, penasihat politik Konferensi Permusyawaratan Politik Rakyat Tiongkok, dan seniman bela diri.

Baru!!: Hong Kong dan Stephen Chow · Lihat lebih »

Sungai Mutiara

Sungai Mutiara atau Zhu Jiang (artinya "Sungai Mutiara") atau secara kurang umum, Sungai Guangdong atau Sungai Kanton,, adalah sebuah sistem sungai ekstensif di selatan Tiongkok.

Baru!!: Hong Kong dan Sungai Mutiara · Lihat lebih »

Syiah

Islam Syiah atau Syiah (translit, dari kata Syīʿatu ʿAlī, "pengikut Ali") adalah cabang Islam terbesar kedua.

Baru!!: Hong Kong dan Syiah · Lihat lebih »

Tai Mo Shan

Jalan Tai Mo Shan, dan Tai Mo Shan dari kejauhan. Tai Mo Shan tertutup kabut. Tai Po, dilihat dari titik puncak Tai Mo Shan. MacLehose Trail Stage 8 terlihat di punggung gunung di sebelah kanan. Tai Mo Shan adalah puncak tertinggi di Hong Kong, dengan ketinggian 957 m. Puncak ini merupakan gunung tertinggi di pesisir Tiongkok selatan dan puncak tertinggi kedua di pesisir Tiongkok setelah Gunung Lao, dan terletak di tengah Wilayah Baru.

Baru!!: Hong Kong dan Tai Mo Shan · Lihat lebih »

Taiwan

Republik Tiongkok (Taiwan) (中華民國) adalah sebuah negara dengan pengakuan terbatas di Asia Timur yang saat ini wilayahnya mencakup daerah Pulau Formosa, Kepulauan Penghu, Kabupaten Kinmen, Kepulauan Lienchiang, dan pulau-pulau kecil di sekitarnya.

Baru!!: Hong Kong dan Taiwan · Lihat lebih »

Taksi

Taksi (bahasa Inggris: taxi) adalah sebuah pengangkutan bukan pribadi yang umumnya adalah sedan serta dapat merujuk kepada angkutan umum lain selain mobil yang mengangkut penumpang dalam daya tampung kecil, misalnya "taksi air"; yang sebenarnya mungkin hanya berupa sampan bermesin.

Baru!!: Hong Kong dan Taksi · Lihat lebih »

Taoisme

Laozi yang dilukiskan sebagai Manifestasi pimpinan Ajaran TAO Taoisme (Tionghoa: 道教 atau 道家) juga dikenal dengan Daoisme, diprakarsai oleh Laozi (老子;pinyin:Lǎozǐ).

Baru!!: Hong Kong dan Taoisme · Lihat lebih »

The Center

The Center merupakan sebuah menara terbesar keempat di Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan The Center · Lihat lebih »

The New York Times

The New York Times adalah koran harian yang diterbitkan di New York oleh Arthur Ochs Sulzberger Jr. dan didistribusikan secara internasional.

Baru!!: Hong Kong dan The New York Times · Lihat lebih »

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia. Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin dengan sistem 1 partai oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Republik Rakyat Tiongkok (PKT). Sekalipun sering kali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai. Jadi kesimpulannya ideologi pemerintah Tiongkok adalah Komunisme tetapi ideologi ekonomi Tiongkok adalah Kapitalisme. Tiongkok Daratan adalah istilah yang digunakan untuk merujuk kepada kawasan di bawah pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok, tidak termasuk Hong Kong, Makau, dan sementara Republik Tiongkok/Taiwan mengacu pada entitas lain yang dulu pernah memimpin Tiongkok Daratan sejak tahun 1912 hingga terusirnya pada Perang Saudara Tiongkok ke Pulau Formosa dan pulau sekitarnya pada tahun 1949. Namun Republik Tiongkok/Taiwan berhasil bertahan dan mempertahankan sisa wilayahnya hingga saat ini. Saat ini Republik Tiongkok/Taiwan hanya memimpin pulau Formosa dan pulau sekitarnya. Republik Rakyat Tiongkok mengklaim wilayah milik Republik Tiongkok/Taiwan namun tidak memerintahnya, sedangkan Republik Tiongkok/Taiwan mengklaim kedaulatan terhadap seluruh Tiongkok daratan yang saat ini dikuasai Republik Rakyat Tiongkok. Pemerintahan Tiongkok sejak zaman dahulu sampai terbagi dua di zaman sekarang memiliki ekonomi paling besar dan paling kompleks di dunia selama lebih dari dua ribu tahun dan belasan dinasti Kekaisaran Tiongkok, beserta dengan beberapa masa kejayaan dan kejatuhan. Sejak diperkenalkannya reformasi ekonomi tahun 1978 oleh Presiden Deng Xiaoping, Republik Rakyat Tiongkok menjadi negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. Per 2013, negara ini menjadi ekonomi terbesar kedua di dunia berdasarkan total nominal GDP dan PPP, serta menjadi eksportir dan importir terbesar di dunia. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara yang memiliki senjata nuklir dan memiliki tentara aktif terbesar dunia, dengan belanja militer terbesar kedua dunia. Republik Rakyat Tiongkok menjadi anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa tahun 1971, di mana ia menggantikan dan mengusir Republik Tiongkok/Taiwan sebagai anggota tetap Dewan Keamanan PBB. Republik Rakyat Tiongkok juga menjadi anggota berbagai macam organisasi lain seperti WTO, APEC, BRICS, Shanghai Cooperation Organization, BCIM dan G-20. Republik Rakyat Tiongkok adalah kekuatan besar di Asia, dan menjadi negara super yang potensial menurut beberapa pengamat.

Baru!!: Hong Kong dan Tiongkok · Lihat lebih »

Tokyo

, nama resminya, adalah salah satu dari 47 prefektur Jepang yang menjadi ibu kota Jepang sejak 1869.

Baru!!: Hong Kong dan Tokyo · Lihat lebih »

Transportasi di Hong Kong

Transportasi Umum Hong Kong Hong Kong memiliki jaringan transportasi yang sangat maju dan canggih, meliputi kendaraan umum dan pribadi.

Baru!!: Hong Kong dan Transportasi di Hong Kong · Lihat lebih »

Trem

Trem di Hannover, Jerman. Trem atau tram merupakan kereta yang memiliki rel khusus di dalam kota.

Baru!!: Hong Kong dan Trem · Lihat lebih »

Tsim Sha Tsui

Tsim Sha Tsui, dilihat dari Hong Kong Island. Tsim Sha Tsui sering kali disingkat sebagai TST adalah area urban di bagian selatan Kowloon, Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Tsim Sha Tsui · Lihat lebih »

Universitas Hong Kong

Universitas Hong Kong (sering disingkat sebagai HKU) adalah universitas negeri penelitian yang terletak di Pokfulam, Hong Kong.

Baru!!: Hong Kong dan Universitas Hong Kong · Lihat lebih »

Universitas Kolese London

University College London (UCL) adalah universitas riset publik di London, Inggris dan perguruan tinggi konstituen dari federasi Universitas London.

Baru!!: Hong Kong dan Universitas Kolese London · Lihat lebih »

Wilayah Baru

Wilayah Baru adalah salah satu dari tiga daerah utama dari Hong Kong, bersama dengan Pulau Hong Kong dan Semenanjung Kowloon.

Baru!!: Hong Kong dan Wilayah Baru · Lihat lebih »

Wong Kar-wai

Wong Kar-wai (Mandarin: Wáng Jiāwèi) adalah seorang sutradara film Hong Kong pemenang berbagai penghargaan, yang dikenal di dunia internasional sebagai sutradara yang sangat orisinil lewat film-filmnya yang unik secara visual dan sangat bergaya.

Baru!!: Hong Kong dan Wong Kar-wai · Lihat lebih »

World Federation of Exchanges

World Federation of Exchanges (disingkat WFE), dulu bernama Federation Internationale des Bourses de Valeurs (FIBV), atau International Federation of Stock Exchanges, merupakan asosiasi perdagangan dari sejumlah bursa saham yang diregulasi secara publik dalam bidang saham, futures, dan opsi.

Baru!!: Hong Kong dan World Federation of Exchanges · Lihat lebih »

Yahudi

Yahudi dapat mengacu pada beberapa hal berikut.

Baru!!: Hong Kong dan Yahudi · Lihat lebih »

1 Juli

1 Juli adalah hari ke-182 (hari ke-183 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Hong Kong dan 1 Juli · Lihat lebih »

1513

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Hong Kong dan 1513 · Lihat lebih »

1860

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Hong Kong dan 1860 · Lihat lebih »

1898

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Hong Kong dan 1898 · Lihat lebih »

1997

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Hong Kong dan 1997 · Lihat lebih »

1998

Pada tanggal 21 Mei 1998, Soeharto mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Presiden Indonesia.

Baru!!: Hong Kong dan 1998 · Lihat lebih »

2004

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Hong Kong dan 2004 · Lihat lebih »

2005

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Hong Kong dan 2005 · Lihat lebih »

30 Juni

30 Juni adalah hari ke-181 (hari ke-182 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Hong Kong dan 30 Juni · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Daerah Administratif Khusus Hong Kong, Hong Kong SAR, Hong Kong, China, Hong Kong, Cina, Hong Kong, Tiongkok, Hong kong, Hongkong, ISO 3166-1:HK, Xiānggǎng, .

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »