Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

ISO 3166-2:IN

Indeks ISO 3166-2:IN

ISO 3166-2:IN adalah standar ISO yang digunakan menetapkan kode geografi: kode ISO 3166-2, diaplikasikan untuk negara India.

40 hubungan: Andhra Pradesh, Arunachal Pradesh, Assam, Benggala Barat, Bihar, Chandigarh, Chhattisgarh, Dadra dan Nagar Haveli, Daman dan Diu, Delhi, Gua, Gujarat, Haryana, Himachal Pradesh, India, Internet, ISO 3166-1, ISO 3166-2, Jammu dan Kashmir, Jharkhand, Karnataka, Kepulauan Andaman dan Nikobar, Kerala, Lakshadwip, Madhya Pradesh, Maharashtra, Manipur, Meghalaya, Mizoram, Nagaland, Odisha, Organisasi Standardisasi Internasional, Pondicherry, Punjab, India, Rajasthan, Sikkim, Tamil Nadu, Tripura (negara bagian), Uttar Pradesh, Uttarakhand.

Andhra Pradesh

Andhra Pradesh (ఆంధ్ర ప్రదేశం dalam bahasa Telugu) (Āndhra Prādesh)) adalah sebuah negara bagian India terbesar keempat menurut luas wilayah dan kelima terbesar menurut jumlah penduduk. Ibu kotanya sekaligus kota terbesar berdasarkan jumlah penduduknya adalah Hyderabad. Negara bagian ini memiliki panjang garis pantai 972 km (604 mil), berada di urutan kedua dalam hal garis pantai terpanjang di antara semua negara bagian di India. Bahasa resmi utama Andhra Pradesh adalah Telugu sedangkan Urdu adalah bahasa resmi kedua di beberapa tempat, sementara bahasa-bahasa lain yang digunakan di Andhra Pradesh adalah Kannada, Inggris, Tamil, dan Hindi. Andhra Pradesh terletak antara 12°41' dan 22° LS dan 77° dan 84°40' BT, dan berbatasan dengan Maharashtra, Chhattisgarh dan Orissa di utara, Teluk Benggala di timur, Tamil Nadu di selatan dan Karnataka di barat. Andhra Pradesh secara historis disebut "Rice Bowl India". Lebih dari 77% dari tanamannya adalah padi; Andhra Pradesh menghasilkan 17.796.000 ton beras pada tahun 2006. Dua sungai yang utama, Godavari, dan Krishna, melewati negara bagian ini. Daerah kantong kecil (30 kilometer persegi (12 sq mi)) dari Yanam, sebuah distrik Puducherry, terletak di Delta Godavari di timur laut negara bagian ini. Negara bagian Andhra Pradesh dibentuk pada tanggal 1 November 1956, berdasarkan Undang-Undang Reorganisasi Negara Bagian (the States Reorganization Act) dengan menggabungkan wilayah-wilayah negara bagian Hyderabad yang berbahasa Telugu dan wilayah-wilayah Kepresidenan Madras yang berbahasa Telugu. Ilustrasi Hitec city di Andhra Pradesh.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Andhra Pradesh · Lihat lebih »

Arunachal Pradesh

Arunachal Pradesh (अरुणाचल प्रदेश) adalah sebuah negara bagian di India bagian timur laut.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Arunachal Pradesh · Lihat lebih »

Assam

Assam (Assam: অসম Ôxôm) berada di bagian timur laut dari India dengan ibu kota-nya Dispur — yang kini masuk dalam region Guwahati.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Assam · Lihat lebih »

Benggala Barat

Benggala Barat (পশ্চিম বঙ্গ) adalah sebuah negara bagian di India bagian timur.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Benggala Barat · Lihat lebih »

Bihar

Bihar ialah sebuah negara bagian di India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Bihar · Lihat lebih »

Chandigarh

Chandigarh (Hindi: चंडीगढ़, Punjabi: ਚੰਡੀਗੜ੍ਹ), juga disebut "The City Beautiful", adalah sebuah kota di India yang menjadi ibu kota dari dua negara bagian: Punjab dan Haryana.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Chandigarh · Lihat lebih »

Chhattisgarh

Chhattisgarh (Chhattisgarhi/Hindi: छत्तीसगढ़) adalah negara bagian yang terletak di India bagian tengah, dibentuk pada 1 Nopember, 2000 dengan dukungan dari enam belas distrik dari bagian tenggara Madhya Pradesh, yang mayoritas masyarakatnya menggunakan bahasa Chhattisgarhi.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Chhattisgarh · Lihat lebih »

Dadra dan Nagar Haveli

Dadra, dan Nagar Haveli (Gujarati: દાદરા અને નગર હવેલી, Marathi: दादरा आणि नगर हवेली, Portugis: Dadrá e Nagar-Aveli), adalah wilayah persatuan di bagian barat India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Dadra dan Nagar Haveli · Lihat lebih »

Daman dan Diu

Daman and Diu (Gujarati: દમણ અને દિવ, Marathi: दमण आणि दीव) adalah wilayah persatuan di India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Daman dan Diu · Lihat lebih »

Delhi

Delhi (Dilli), dengan nama resmi National Capital Territory of Delhi (NCT), adalah wilayah Ibukota India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Delhi · Lihat lebih »

Gua

Penelusur gua sedang melakukan pemeetaan di Gua Gambrit, Kecamatan Donorojo, Kabupaten Pacitan. Pemetaan goa dilakukan mengetahui bagian-bagian goa Wales Selatan. Acsibi gua, Argentina. Gua adalah sebuah lubang alami di tanah yang cukup besar dan dalam.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Gua · Lihat lebih »

Gujarat

Gujarat (bahasa Gujarati: ગુજરાત, Burmese: ဂူဂျာရာတ်) adalah negara bagian India dan paling terindustrialisasi setelah Maharashtra dan terletak di barat India, berbatasan dengan Pakistan di barat laut dan Rajasthan di utara.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Gujarat · Lihat lebih »

Haryana

Haryana (Hindī: हरियाणा, Punjabī: ਹਰਿਆਣਾ) merupakan negara bagian di bagian utara India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Haryana · Lihat lebih »

Himachal Pradesh

Himachal Pradesh adalah sebuah negara bagian India yang terdiri dari daerah pegunungan di utara India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Himachal Pradesh · Lihat lebih »

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan India · Lihat lebih »

Internet

Pengguna internet per 100 anggota populasi dan PDB per kapita untuk negara-negara tertentu. Internet (lakuran bahasa Inggris dari interconnected network; arti harfiah: "jaringan yang saling berhubungan") adalah sistem jaringan komputer yang saling terhubung secara global dengan menggunakan paket protokol internet (TCP/IP) untuk menghubungkan perangkat di seluruh dunia.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Internet · Lihat lebih »

ISO 3166-1

ISO 3166-1 adalah bagian dari Kode negara ISO 3166, sebuah sistem pengkodean standar untuk nama negara.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan ISO 3166-1 · Lihat lebih »

ISO 3166-2

ISO 3166-2 adalah bagian kedua dari standar ISO 3166.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan ISO 3166-2 · Lihat lebih »

Jammu dan Kashmir

* Jammu dan Kashmir (wilayah persatuan), daerah yang dikelola oleh India sebagai wilayah persatuan sejak 2019.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Jammu dan Kashmir · Lihat lebih »

Jharkhand

Jharkhand (Santali: ᱡᱷᱟᱨᱠᱷᱚᱸᱰ) merupakan negara bagian di wilayah timur India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Jharkhand · Lihat lebih »

Karnataka

Karnataka adalah nama sebuah negara bagian India yang terletak di bagian barat daya.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Karnataka · Lihat lebih »

Kepulauan Andaman dan Nikobar

Kepulauan Andaman dan Nikobar (Inggris: Andaman and Nicobar Islands, disingkat A & N Islands atau ANI) adalah sebuah wilayah persatuan di India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Kepulauan Andaman dan Nikobar · Lihat lebih »

Kerala

Kerala (bahasa Malayalam: കേരളം Kēraḷaṁ) adalah sebuah negara bagian di India barat daya, tepatnya pada Pesisir Malabar.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Kerala · Lihat lebih »

Lakshadwip

Lakshadwip (ISO) adalah salah-satu wilayah persatuan dan distrik India yang terletak di Laut Arab.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Lakshadwip · Lihat lebih »

Madhya Pradesh

Madhya Pradesh (Hindī: मध्य प्रदेश) sering disebut sebagai "Jantungnya India", merupakan negara bagian di India bagian tengah, dengan ibu kota-nya Bhopal.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Madhya Pradesh · Lihat lebih »

Maharashtra

Maharashtra (महाराष्ट्र) Mahārāṣṭra adalah negara bagian India ke-3 terbesar dalam wilayah dan ke-2 terbesar dalam populasi setelah Uttar Pradesh.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Maharashtra · Lihat lebih »

Manipur

Manipur (Bengali: মণিপুর, Hindi: मणिपुर), adalah sebuah negara bagian di wilayah timur laut India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Manipur · Lihat lebih »

Meghalaya

Meghalaya (Devanagari: मेघालय), adalah sebuah negara bagian kecil di wilayah timur laut India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Meghalaya · Lihat lebih »

Mizoram

Mizoram ialah sebuah negara bagian di India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Mizoram · Lihat lebih »

Nagaland

Nagaland (Bahasa Hindi: नागालैंड) adalah negara bagian yang terletak di timur laut wilayah India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Nagaland · Lihat lebih »

Odisha

Odisha, sebelumnya bernama Orissa, adalah salah satu negara bagian di India, yang terletak di India bagian timur.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Odisha · Lihat lebih »

Organisasi Standardisasi Internasional

Organisasi Internasional untuk Standardisasi (International Organization for Standardization), (Organisation internationale de normalisation) atau disingkat ISO adalah badan penetap standar internasional yang terdiri dari wakil-wakil dari badan standardisasi nasional setiap negara.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Organisasi Standardisasi Internasional · Lihat lebih »

Pondicherry

Pondicherry (atau; bahasa Prancis: Pondichéry) adalah ibu kota dan kota terbesar di wilayah persatuan Puducherry.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Pondicherry · Lihat lebih »

Punjab, India

Punjab (bahasa Punjabi: ਪੰਜਾਬ) adalah sebuah negara bagian di India bagian barat laut.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Punjab, India · Lihat lebih »

Rajasthan

Nawalgarh Mandawa Deshnok Rajasthan ialah negara bagian di barat laut India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Rajasthan · Lihat lebih »

Sikkim

Sikkim (Lepcha:; Limbu:, salah satu tempat yang dibentengi; Tibet Standar:, bras ljongs; Denzong; Demojongs; Nepali:, i.e. the Goodly Region, atau Shikim, Shikimpati atau Sikkim) adalah sebuah negara bagian yang terkurung daratan di India dan terletak di pegunungan Himalaya.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Sikkim · Lihat lebih »

Tamil Nadu

Tamil Nadu ialah salah satu negara bagian di selatan India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Tamil Nadu · Lihat lebih »

Tripura (negara bagian)

Tripura ialah sebuah negara bagian di India.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Tripura (negara bagian) · Lihat lebih »

Uttar Pradesh

Uttar Pradesh (bahasa Hindi: उत्तर प्रदेश, bahasa Urdu: اتر پردیش) adalah negara bagian India terbesar dari segi populasi.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Uttar Pradesh · Lihat lebih »

Uttarakhand

Uttarakhand (bahasa Hindi: उत्तराखंड), adalah sebuah negara bagian dari Republik India yang ke-27 pada 9 November, 2000.

Baru!!: ISO 3166-2:IN dan Uttarakhand · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Iso 3166-2:in.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »