Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Androidâ„¢ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kalatea batik

Indeks Kalatea batik

Kalatea batik (Calathea lietzei) adalah tumbuhan yang berkhasiat obat dan juga sering dipergunakan sebagai tanaman hias di Indonesia.

9 hubungan: Commelinids, Indonesia, Maranta, Marantaceae, Tanaman hias, Tumbuhan, Tumbuhan berbunga, Tumbuhan berkeping biji tunggal, Zingiberales.

Commelinids

KomelinidaIstilah bahasa Indonesia belum disepakati atau commelinids adalah sekumpulan empat bangsa dan satu suku yang monofiletik dan memiliki keterkaitan taksonomi yang kuat, baik dari segi fenotipe maupun dari sisi molekular.

Baru!!: Kalatea batik dan Commelinids · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Kalatea batik dan Indonesia · Lihat lebih »

Maranta

Maranta adalah genus tumbuhan berbunga dalam famili Marantaceae yang berisi 40-50 spesies tumbuhan yang diakui.

Baru!!: Kalatea batik dan Maranta · Lihat lebih »

Marantaceae

Suku Ararut-ararutan atau Marantaceae adalah salah satu suku anggota tumbuhan berbunga.

Baru!!: Kalatea batik dan Marantaceae · Lihat lebih »

Tanaman hias

Petunia ditanam di pot untuk memperindah ruangan. Tanaman hias untuk mempercantik rumah. Tanaman hias mencakup semua tumbuhan, baik berbentuk terna, merambat, semak/perdu, ataupun pohon, yang sengaja ditanam orang sebagai komponen taman, kebun rumah, penghias ruangan, upacara, komponen riasan/busana, atau sebagai komponen karangan bunga.

Baru!!: Kalatea batik dan Tanaman hias · Lihat lebih »

Tumbuhan

Dalam biologi, Tumbuhan adalah organisme eukariota multiseluler yang tergolong ke dalam kerajaan Plantae.

Baru!!: Kalatea batik dan Tumbuhan · Lihat lebih »

Tumbuhan berbunga

Tumbuhan berbunga, Angiosperma, atau Anthophyta ("tumbuhan bunga") atau Magnoliophyta ("tumbuhan sekerabat dengan magnolia") adalah kelompok terbesar tumbuhan yang hidup di daratan.

Baru!!: Kalatea batik dan Tumbuhan berbunga · Lihat lebih »

Tumbuhan berkeping biji tunggal

Tumbuhan berkeping biji tunggal (atau monokotil) adalah salah satu dari dua kelompok besar tumbuhan berbunga yang secara klasik diajarkan; kelompok yang lain adalah tumbuhan bijinya berkeping dua atau dikotil.

Baru!!: Kalatea batik dan Tumbuhan berkeping biji tunggal · Lihat lebih »

Zingiberales

Zingiberales adalah salah satu ordo tumbuhan berbunga yang termasuk dalam klad commelinids (”core Monokotil”), Monokotil menurut Sistem klasifikasi APG II). Bangsa ini juga diakui sebagai takson dalam sistem klasifikasi Cronquist dan tercakup dalam anak kelas Zingiberidae, kelas Liliopsida. Dalam beberapa sistem sebelumnya, bangsa ini diberi nama Scitaminae. Anggota-anggotanya yang paling dikenal adalah berbagai pisang, kana, garut, serta berbagai jahe-jahean.

Baru!!: Kalatea batik dan Zingiberales · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Kalatea Batik.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »