Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kapal selam

Indeks Kapal selam

Kapal selam kelas Kilo Perbandingan kebisingan kapal selam Ilustrasi yang menunjukan kontrol kapal selam Kapal selam adalah kapal yang bergerak di bawah permukaan air, umumnya digunakan untuk tujuan dan kepentingan militer.

32 hubungan: Air, Air bersih, Amerika Serikat, Angkatan laut, Bunyi, Don Walsh, Guam, Jacques Piccard, Jerman, Kapal, Kapal selam, Kapal Selam Non Militer, Kapal selam nuklir, Kapal Selam Tanpa Mesin, Laut, Oksigen, Palung Mariana, Peluru kendali, Peluru kendali balistik, Perang, Perang Dunia I, Perang Dunia II, Periskop, Radar, Rusia, Samudra Pasifik, Sistem Pemosisi Global, Sonar, Swiss, Torpedo, U-Boot, Uni Soviet.

Air

220px Air adalah senyawa yang penting bagi semua bentuk kehidupan yang diketahui sampai saat ini di Bumi, tetapi tidak di planet lain.

Baru!!: Kapal selam dan Air · Lihat lebih »

Air bersih

Air bersih Air minum Air bersih adalah salah satu jenis sumber daya berbasis air yang bermutu baik dan biasa dimanfaatkan oleh manusia untuk dikonsumsi atau dalam melakukan aktivitas mereka sehari-hari termasuk diantaranya adalah sanitasi.

Baru!!: Kapal selam dan Air bersih · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: Kapal selam dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Angkatan laut

Kapal perang gabungan angkatan laut dari lima negara. Angkatan laut adalah bagian dari angkatan bersenjata sebuah negara yang digunakan untuk berperang di atas perairan, misalnya perang amfibi marinir.

Baru!!: Kapal selam dan Angkatan laut · Lihat lebih »

Bunyi

membran bergetar. Bunyi memiliki pengertian yang bervariasi menurut bidang ilmunya.

Baru!!: Kapal selam dan Bunyi · Lihat lebih »

Don Walsh

Don Walsh adalah seorang oseanografer, penjelajah dan spesialis kebijakan kelautan asal Amerika Serikat.

Baru!!: Kapal selam dan Don Walsh · Lihat lebih »

Guam

Wilayah Guam (Guahan dalam Bahasa Chamorro) adalah sebuah pulau di bagian barat Samudera Pasifik dan juga sebuah organized unincorporated territory Amerika Serikat.

Baru!!: Kapal selam dan Guam · Lihat lebih »

Jacques Piccard

Jacques Piccard (lahir di Brussels, Belgia, 28 Juli 1922 dan meninggal di La Tour-de-Peilz, Swiss, 1 November 2008) adalah seorang teknisi, ekonom, dan fisikawan berkebangsaan Swiss.

Baru!!: Kapal selam dan Jacques Piccard · Lihat lebih »

Jerman

Jerman (Deutschland), secara resmi disebut sebagai Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa.

Baru!!: Kapal selam dan Jerman · Lihat lebih »

Kapal

KRI Dewaruci, sebuah jenis kapal layar milik TNI Angkatan Laut Kapal adalah kendaraan pengangkut penumpang dan barang di laut (sungai dsb) seperti halnya sampan atau perahu yang lebih kecil.

Baru!!: Kapal selam dan Kapal · Lihat lebih »

Kapal selam

Kapal selam kelas Kilo Perbandingan kebisingan kapal selam Ilustrasi yang menunjukan kontrol kapal selam Kapal selam adalah kapal yang bergerak di bawah permukaan air, umumnya digunakan untuk tujuan dan kepentingan militer.

Baru!!: Kapal selam dan Kapal selam · Lihat lebih »

Kapal Selam Non Militer

Kapal selam non militer umumnya digunakan untuk penelitian atau riset bawah air, umumnya berukuran lebih kecil daripada kapal selam militer.

Baru!!: Kapal selam dan Kapal Selam Non Militer · Lihat lebih »

Kapal selam nuklir

Kapal selam bertenaga nuklir adalah kapal selam yang menggunakan reaktor air bertekanan atau PWR (pressurizer water reactor) sebagai sumber tenaga memutar turbin utama yang menggerakkan baling-baling serta motor elektrik pengisi baterai yang menghasilkan listrik untuk berbagai keperluan.

Baru!!: Kapal selam dan Kapal selam nuklir · Lihat lebih »

Kapal Selam Tanpa Mesin

Kapal Selam Tanpa Mesin adalah jenis kapal selam yang sering disebut sebagai bathysphere.

Baru!!: Kapal selam dan Kapal Selam Tanpa Mesin · Lihat lebih »

Laut

Ombak laut menabrak pemecah gelombang di Teluk Santa Catalina. kota pelabuhan tersibuk di dunia. Laut adalah sebuah perairan asin besar yang dikelilingi secara menyeluruh atau sebagian oleh daratan.

Baru!!: Kapal selam dan Laut · Lihat lebih »

Oksigen

Oksigen (Oxygenium), atau zat asam, terkadang disebut juga sebagai zat pembakar, adalah unsur kimia yang mempunyai lambang O dan nomor atom 8.

Baru!!: Kapal selam dan Oksigen · Lihat lebih »

Palung Mariana

Palung Mariana di Samudra Pasifik. Palung Mariana (Mariana Trench) adalah palung terdalam yang diketahui, terletak di dasar laut sebelah timur kepulauan Mariana barat Samudra Pasifik dekat dengan Jepang dan pulau Guam, dan lokasi terdalamnya berada di kerak Bumi.

Baru!!: Kapal selam dan Palung Mariana · Lihat lebih »

Peluru kendali

Sebuah rudal Exocet ditembakkan. Bom berpandu laser. Pengendali giroskopik. Depan: Pengendali giro ''three axis SH-300''. Digunakan orbiter Buran. Tengah: Pengendali giro menegak ''flight rocket'' R-7. jmpl Rudal hipersonik Shaurya dengan kecepatan Mach 7,5 walau di ketinggian rendah, Panduan ''guidance'' adalah sistem pandu arah lembam giro laser cincin dan akselerometer dengan ketepatan CEP 20 m sampai 30 m. VLS MK41 DDG-62 Fitzgerald VLS pada kapal selam Oklahoma City Perbandingan pemasangan rudal pada VLS. Peluru kendali atau yang disingkat rudal (missile) adalah senjata roket militer yang bisa dikendalikan atau memiliki sistem pengendali otomatis untuk mencari target atau menyesuaikan arah.

Baru!!: Kapal selam dan Peluru kendali · Lihat lebih »

Peluru kendali balistik

Sebuah peluru kendali balistik antar benua ICBM LGM-118A Peacekeeper ditembakkan dari ''1st Strategic Aerospace Division (1 STRAD)'' di Vandenberg AFB, CA, Amerika Serikat Perbandingan beberapa peluru kendali balistik antar benua. DF-21A dan kendaraan peluncur di Museum Militer Beijing. Peluru kendali DF-21A ini merupakan Peluru kendali balistik jarak menengah. R-36, (Rusia: Р-36) adalah peluru kendali balistik antar benua dan kendaraan peluncur angkasa Uni Sovyet. Beberapa versi dari R-36M ini dapat meluncurkan 10 hulu ledak. RT-2UTTKh «Topol-M» (Rusia: РТ-2УТТХ «Тополь-М», Nama NATO: SS-27 Sickle B, nama lain: RS-12M1, RS-12M2, RT-2PM2) adalah peluru kendali balistik antar benua yang dikembangkan Rusia. Peluru kendali ini dapat mengangkut empat sampai enam hulu ledak. Peluru kendali balistik adalah peluru kendali yang terbang dalam ketinggian sub-orbit melalui jalur balistik.

Baru!!: Kapal selam dan Peluru kendali balistik · Lihat lebih »

Perang

Perang adalah sebuah aksi fisik bersenjata dan non fisik yang intens antara negara, pemerintah atau dalam arti sempit, adalah kondisi permusuhan dengan menggunakan kekerasan) antara dua atau lebih kelompok manusia untuk melakukan dominasi di wilayah yang dipertentangkan, pemberontak dan milisi. Perang secara purba di maknai sebagai pertikaian bersenjata. Di era modern, perang lebih mengarah pada superioritas teknologi dan industri. Hal ini tercermin dari doktrin angkatan perangnya seperti "Barang siapa menguasai ketinggian maka menguasai dunia". Hal ini menunjukkan bahwa penguasaan atas ketinggian harus dicapai oleh teknologi. Namun kata perang tidak lagi berperan sebagai kata kerja, tetapi sudah bergeser pada kata sifat. Yang memopulerkan hal ini adalah para jurnalis, sehingga lambat laun pergeseran ini mendapatkan posisinya, tetapi secara umum perang berarti "pertentangan". Sepanjang sejarahnya, manusia telah membuktikan diri sebagai produsen penderitaan yang ulung. Makin maju peradaban, makin mangkus dan besar-besaran penderitaan yang ditimbulkan. Saluran yang dipakai untuk menimpakan penderitaan bermacam-macam, mulai dari politik, militer, hukum, kejahatan, sosial, ekonomi, dan agama. Jean Pictet sebagaimana yang dikutip oleh Mochtar Kusumaatmadja mengatakan bahwa suatu kenyataan yang menyedihkan selama 3400 tahun sejarah tertulis, umat manusia hanya mengenal 250 tahun perdamaian. Perang menjadi salah satu bentuk perwujudan dari naluri untuk mempertahankan diri yang dianggap baik dalam pergaulan antarmanusia maupun antarbangsa. Selama 5600 tahun terakhir manusia telah menggelar 14.600 perang. Hal ini menandakan bahwa konflik bersenjata atau perang telah ada dan terjadi ribuan tahun yang lalu meskipun berbeda situasi dan derajatnya dengan konflik bersenjata pada masa kini.

Baru!!: Kapal selam dan Perang · Lihat lebih »

Perang Dunia I

Perang Dunia I (PD1) adalah sebuah perang global terpusat di Eropa yang dimulai pada tanggal 28 Juli 1914 sampai 11 November 1918.

Baru!!: Kapal selam dan Perang Dunia I · Lihat lebih »

Perang Dunia II

Perang Dunia II atau Perang Dunia Kedua (biasa disingkat menjadi PDII atau PD2) adalah sebuah perang global yang berlangsung mulai tahun 1939 sampai 1945.

Baru!!: Kapal selam dan Perang Dunia II · Lihat lebih »

Periskop

Periskop merupakan alat optik untuk mengamati suatu objek dari posisi tersembunyi.

Baru!!: Kapal selam dan Periskop · Lihat lebih »

Radar

ALTAIR Radar. Salah satu jenis radar jarak jauh yang digunakan untuk mendeteksi objek di luar angkasa Radar 36D6 (Tin Shield) Radar ini adalah jenis radar pertahanan udara untuk mendeteksi objek terbang seperti pesawat atau peluru kendali. Radar (yang dalam bahasa Inggris merupakan singkatan dari radio detection and ranging, yang berarti deteksi dan penjarakan radio) adalah suatu sistem gelombang elektromagnetik yang berguna untuk mendeteksi, mengukur jarak dan membuat map benda-benda seperti pesawat terbang, berbagai kendaraan bermotor dan informasi cuaca (hujan).

Baru!!: Kapal selam dan Radar · Lihat lebih »

Rusia

Rusia, dengan nama resmi disebut sebagai Federasi Rusia, adalah sebuah negara federasi yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional di Eropa Timur dan Asia Utara atau Eurasia bagian utara yang dari barat laut sampai ke tenggara.

Baru!!: Kapal selam dan Rusia · Lihat lebih »

Samudra Pasifik

Samudra Pasifik (Pacific Ocean) adalah samudra terbesar di dunia, yang mencakup sekitar sepertiga luas permukaan Bumi, dengan luas permukaan 165.250.000 km².

Baru!!: Kapal selam dan Samudra Pasifik · Lihat lebih »

Sistem Pemosisi Global

Gambaran satelit GPS di orbit Sistem Pemosisi Global (bahasa Inggris: Global Positioning System (GPS)) adalah sistem untuk menentukan letak di permukaan bumi dengan bantuan penyelarasan (synchronization) sinyal satelit.

Baru!!: Kapal selam dan Sistem Pemosisi Global · Lihat lebih »

Sonar

Sonar (Singkatan dari bahasa Inggris: sound navigation and ranging), merupakan istilah Amerika yang pertama kali digunakan semasa Perang Dunia, yang berarti penjarakan dan navigasi suara, adalah sebuah teknik yang menggunakan penjalaran suara dalam air untuk navigasi atau mendeteksi kendaraan air lainnya.

Baru!!: Kapal selam dan Sonar · Lihat lebih »

Swiss

Swiss, secara resmi bernama Konfederasi Swiss (Schweiz, Suisse, Svizzera, Svizra, Confoederatio Helvetica), adalah negara federal berisi 26 kanton di Eropa Tengah yang berbatasan dengan Jerman di utara, Perancis di barat, Italia di selatan, Liechtenstein dan Austria di timur.

Baru!!: Kapal selam dan Swiss · Lihat lebih »

Torpedo

Sebuah tabung torpedo kapal permukaan Mark-32 Mod 15 menembakkan sebuah torpedo Mark-46. Torpedo adalah proyektil berpenggerak sendiri yang ditembakkan di atas atau di bawah permukaan laut dan kemudian meluncur di bawah permukaan laut dan dirancang untuk meledak pada kontak atau pada jarak tertentu dengan target.

Baru!!: Kapal selam dan Torpedo · Lihat lebih »

U-Boot

U-505 yang dipajang di ''Museum of Science and Industry'', Chicago Amerika Serikat U-Boot (dalam bahasa Inggris disebut sebagai U-boat) singkatan dari Unterseeboot adalah sebutan dari kapal selam Jerman yang menjadi lawan mematikan bagi kapal-kapal sekutu selama Perang Dunia I dan II.

Baru!!: Kapal selam dan U-Boot · Lihat lebih »

Uni Soviet

Uni Soviet (Сове́тский Сою́з, Sovyétskiĭ Soyúz) atau USSR (Union of Soviet Socialist Republics) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Сою́з Сове́тскихСоциалисти́ческихРеспу́блик, Soyúz Sovyétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat СССР dalam alfabet Kiril, SSSR dalam alfabet Latin), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.

Baru!!: Kapal selam dan Uni Soviet · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Kapal Selam Militer, Kapal selam Diesel, Kapal selam diesel.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »