Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kapasitansi

Indeks Kapasitansi

Pemisahan muatan dalam sebuah kondensator lempeng-sejajar menciptakan medan elektrik internal. Sebuah peruang dielektrik terpolarisasi (oranye) mengurangi medan elektrik serta meningkatkan kapasitansi. Kapasitansi atau kapasitans adalah ukuran jumlah muatan listrik yang disimpan (atau dipisahkan) untuk sebuah potensial listrik yang telah ditentukan.

26 hubungan: Bumi, Coulomb, Dipol, Elektromagnetisme, Elektronika, Energi, Farad, Hukum Ampere, Induktansi, Induktor, Integral, James Clerk Maxwell, Joule, Kapasitor, Konstanta dielektrik, Listrik, Meter, Meter persegi, Muatan listrik, Permitivitas vakum, Potensial listrik, Rangkaian listrik, Sistem satuan CGS, Sistem Satuan Internasional, Tegangan listrik, Volt.

Bumi

Bumi adalah planet terdekat ketiga dari Matahari yang merupakan planet terpadat dan terbesar kelima dari delapan planet dalam Tata Surya.

Baru!!: Kapasitansi dan Bumi · Lihat lebih »

Coulomb

Coulomb, dilambangkan dengan C, adalah satuan SI untuk muatan listrik, dan didefinisikan dalam ampere: 1 coulomb adalah banyaknya muatan listrik yang dibawa oleh arus sebesar 1 ampere mengalir selama 1 detik.

Baru!!: Kapasitansi dan Coulomb · Lihat lebih »

Dipol

Dipol atau dipole atau Momen Dipole adalah penggunaan ide momen pada dipol listrik untuk mengukur suatu "polaritas" dari ikatan kimia didalam suatu molekul.

Baru!!: Kapasitansi dan Dipol · Lihat lebih »

Elektromagnetisme

Medan elektromagnetik yang timbul dalam kumparan selenoid Elektromagnetisme (IPA) adalah cabang ilmu fisika yang mempelajari hubungan antara medan listrik dan medan magnet di dalam rangkaian listrik yang menghasilkan gaya gerak listrik dan medan elektromagnetik.

Baru!!: Kapasitansi dan Elektromagnetisme · Lihat lebih »

Elektronika

Rangkaian elektronika Elektronika merupakan ilmu yang mempelajari alat listrik arus lemah yang dioperasikan dengan cara mengontrol aliran elektron atau partikel bermuatan listrik dalam suatu alat seperti komputer, peralatan elektronik, termokopel, semikonduktor, dan lain sebagainya.

Baru!!: Kapasitansi dan Elektronika · Lihat lebih »

Energi

Dalam fisika, energi atau tenaga adalah properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan.

Baru!!: Kapasitansi dan Energi · Lihat lebih »

Farad

Farad (symbol: F) merupakan satuan turunan SI untuk kapasitansi listrik, yaitu kemampuan suatu benda untuk menyimpan muatan listrik.

Baru!!: Kapasitansi dan Farad · Lihat lebih »

Hukum Ampere

Dalam kajian elektromagnetik, adanya muatan listrik yang mengalir dalam suatu konduktor dapat menghasilkan sebuah medan magnet.

Baru!!: Kapasitansi dan Hukum Ampere · Lihat lebih »

Induktansi

Induktansi adalah sifat dari rangkaian elektronika yang menyebabkan timbulnya potensial listrik secara proporsional terhadap arus yang mengalir pada rangkaian tersebut, sifat ini disebut sebagai induktansi sendiri, sedangkan apabila potensial listrik dalam suatu rangkaian ditimbulkan oleh perubahan arus dari rangkaian lain disebut sebagai induktansi bersama.

Baru!!: Kapasitansi dan Induktansi · Lihat lebih »

Induktor

Sebuah induktor atau reaktor adalah sebuah komponen elektronika pasif (kebanyakan berbentuk torus) yang dapat menyimpan energi pada medan magnet yang ditimbulkan oleh arus listrik yang melintasinya.

Baru!!: Kapasitansi dan Induktor · Lihat lebih »

Integral

Integral tertentu suatu fungsi dapat digambarkan sebagai area yang dibatasi oleh kurva fungsinya. Integral adalah sebuah konsep penjumlahan secara berkesinambungan dalam matematika.

Baru!!: Kapasitansi dan Integral · Lihat lebih »

James Clerk Maxwell

James Clerk Maxwell adalah fisikawan Skotlandia yang pertama kali menulis hukum magnetisme dan kelistrikan dalam rumus matematis.

Baru!!: Kapasitansi dan James Clerk Maxwell · Lihat lebih »

Joule

Joule (simbol J) adalah satuan SI untuk energi dengan basis unit kg.

Baru!!: Kapasitansi dan Joule · Lihat lebih »

Kapasitor

Beragam jenis kapasitor Ukuran beragam jenis kapasitor Kapasitor adalah komponen listrik yang digunakan untuk menyimpan muatan listrik.

Baru!!: Kapasitansi dan Kapasitor · Lihat lebih »

Konstanta dielektrik

Konstanta dielektrik atau permitivitas listrik relatif, adalah sebuah konstanta dalam ilmu fisika.

Baru!!: Kapasitansi dan Konstanta dielektrik · Lihat lebih »

Listrik

Listrik adalah sumber yang terjadi energi ke satelit dunia. Listrik adalah rangkaian fenomena fisika yang berhubungan dengan kehadiran dan aliran muatan listrik.

Baru!!: Kapasitansi dan Listrik · Lihat lebih »

Meter

Definisi awal '''meter''' adalah sepersejuta jarak dari kutub ke khatulistiwa. Meter (simbol: m; metre, mètre) adalah satuan pokok untuk besaran panjang dalam Sistem Satuan Internasional (SI).

Baru!!: Kapasitansi dan Meter · Lihat lebih »

Meter persegi

Perbandingan 1 meter persegi dengan beberapa satuan Imperial dan satuan metrik untuk luas Meter persegi (disingkat m2) adalah satuan luas berukuran panjang 1 meter dan lebar 1 meter.

Baru!!: Kapasitansi dan Meter persegi · Lihat lebih »

Muatan listrik

Muatan listrik adalah muatan dasar yang dimiliki oleh partikel penyusun atom, kecuali neutron.

Baru!!: Kapasitansi dan Muatan listrik · Lihat lebih »

Permitivitas vakum

Konstanta fisika, umumnya disebut permitivitas vakum, permitivitas ruang hampa atau konstanta listrik, adalah konstanta fisika ideal yang merupakan nilai permitivitas dielektrik absolut vakum klasik.

Baru!!: Kapasitansi dan Permitivitas vakum · Lihat lebih »

Potensial listrik

Potensial listrik merupakan besarnya usaha yang diperlukan untuk memindahkan muatan listrik positif sebesar 1 satuan dari tempat tak terhingga ke suatu titik tertentu.

Baru!!: Kapasitansi dan Potensial listrik · Lihat lebih »

Rangkaian listrik

261x261px Rangkaian listrik (electrical circuit) merupakan hubungan antara komponen listrik yang dialiri oleh arus listrik dalam kondisi rangkaian tertutup.

Baru!!: Kapasitansi dan Rangkaian listrik · Lihat lebih »

Sistem satuan CGS

CGS (singkatan dari centimetre gram second atau sentimeter gram detik) adalah salah satu sistem pengukuran fisika yang kemudian digantikan oleh sistem MKS, dan selanjutnya digantikan lagi oleh SI (satuan internasional).

Baru!!: Kapasitansi dan Sistem satuan CGS · Lihat lebih »

Sistem Satuan Internasional

Tiga negara: Amerika Serikat, Myanmar dan Liberia yang belum mengikuti sistem SI. \Delta\nu_\text || style.

Baru!!: Kapasitansi dan Sistem Satuan Internasional · Lihat lebih »

Tegangan listrik

Voltase dapat diukur dengan menggunakan alat multimeter Tegangan listrik atau beda potensial adalah tegangan yang bekerja pada elemen atau komponen dari satu terminal/kutub ke terminal/kutub lainnya yang dapat menggerakkan muatan listrik.

Baru!!: Kapasitansi dan Tegangan listrik · Lihat lebih »

Volt

Volt (V) adalah satuan turunan di dalam Standar Internasional (SI) untuk mengukur perbedaan tegangan listrik.

Baru!!: Kapasitansi dan Volt · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Kapasitans, Kapasitansi listrik.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »