Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Keresidenan Besuki

Indeks Keresidenan Besuki

Keresidenan Besuki atau bekas (eks) Karesidenan Besuki atau wilayah tapal kuda yaitu wilayah administratif pemerintahan zaman Hindia Belanda yang meliputi wilayah Jawa Timur bagian timur dengan pembagian.

12 hubungan: Cultuurstelsel, Hindia Belanda, Jawa Timur, Kabupaten Banyuwangi, Kabupaten Bondowoso, Kabupaten Jember, Kabupaten Situbondo, Keresidenan, Konflik, Migrasi, Tapal Kuda (kawasan), Vegetasi.

Cultuurstelsel

Graaf Johannes van den Bosch, pelopor kebijakan ''Cultuurstelsel''. Cultuurstelsel (harfiah: Sistem Kultivasi atau Sistem Budi Daya), yang oleh sejarawan Indonesia disebut sebagai Sistem Tanam Paksa, adalah peraturan yang dikeluarkan oleh Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch pada tahun 1830 yang mewajibkan setiap desa menyisihkan sebagian tanahnya (20%) untuk ditanami komoditas ekspor, khususnya teh, kopi, dan kakao.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Cultuurstelsel · Lihat lebih »

Hindia Belanda

Hindia Belanda atau Hindia Timur Belanda (Nederlands(ch)-Indië) adalah sebuah daerah pendudukan Belanda yang wilayahnya saat ini dikenal dengan nama Republik Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Hindia Belanda · Lihat lebih »

Jawa Timur

Jawa Timur (disingkat Jatim, ꦙꦮꦶꦮꦺꦠꦤ꧀, Pegon: جاوي وَيتان|Jawi Wétan, Jhâbâ Tèmor) adalah sebuah wilayah provinsi yang terletak di bagian timur Pulau Jawa, Indonesia. Ibu kotanya adalah Kota Surabaya. Luas wilayahnya yakni 48.033 km², dengan jumlah penduduk sebanyak 41.149.974 jiwa (tahun 2022) dan kepadatan penduduk 857 jiwa/km2. Hampir seperempat dari jumlah penduduk Jawa Timur bermukim di wilayah metropolitan Surabaya. Jawa Timur memiliki wilayah terluas di antara enam provinsi di pulau Jawa, dan memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di Indonesia setelah Jawa Barat. Wilayah Provinsi Jawa Timur berbatasan dengan Laut Jawa di sebelah utara, Selat Bali (Provinsi Bali) di sebelah timur, Samudra Hindia di sebelah selatan, serta Provinsi Jawa Tengah di sebelah barat. Wilayah Jawa Timur juga meliputi Pulau Madura, Pulau Bawean, Pulau Kangean, Kepulauan Kangean serta sejumlah pulau-pulau kecil di Laut Jawa yakni: Kepulauan Masalembu, Pulau Sempu dan Nusa Barung. Jawa Timur dikenal sebagai pusat industri dan keuangan kawasan Tengah dan Timur Indonesia, yang memiliki signifikansi perekonomian cukup tinggi, yakni berkontribusi sekitar 15% terhadap Produk Domestik Bruto nasional.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Jawa Timur · Lihat lebih »

Kabupaten Banyuwangi

Banyuwangi atau Byanyuwangai adalah sebuah wilayah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Kabupaten Banyuwangi · Lihat lebih »

Kabupaten Bondowoso

Alun-alun kota Bondowoso pada tahun 1920-an Bondowoso adalah sebuah wilayah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Kabupaten Bondowoso · Lihat lebih »

Kabupaten Jember

Jember (Hanacaraka: ꦗꦼꦩ꧀ꦧꦼꦂ, Pegon: جۤمبۤر, Hanzi: 任抹, Pinyin: Rèn mǒ, Ejaan Lama: Djember) adalah sebuah kabupaten di provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Kabupaten Jember · Lihat lebih »

Kabupaten Situbondo

Situbondo adalah sebuah wilayah kabupaten di provinsi Jawa Timur, Indonesia.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Kabupaten Situbondo · Lihat lebih »

Keresidenan

Keresidenan (bentuk tidak baku: karesidenan) adalah sebuah daerah administratif yang dikepalai oleh residen.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Keresidenan · Lihat lebih »

Konflik

Konflik atau pertikaian secara estimologi berasal dari kata kerja Latin yaitu "con" yang artinya bersama dan "fligere" yang artinya benturan atau bertabrakan.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Konflik · Lihat lebih »

Migrasi

Migrasi atau ruaya adalah peristiwa berpindahnya suatu organisme dari suatu bioma ke bioma lainnya.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Migrasi · Lihat lebih »

Tapal Kuda (kawasan)

Tapal Kuda (Pendâlungan; Bang Wetan) atau Ujung Timur Pulau Jawa (The Eastern Salient of Java; bahasa Belanda: De Oosthoek) adalah salah satu daerah yang terletak di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Wilayahnya meliputi sebagian timur Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Probolinggo, Kota Probolinggo, Kabupaten Lumajang, Kabupaten Jember, Kabupaten Situbondo, Kabupaten Bondowoso, dan Kabupaten Banyuwangi. Kawasan ini merupakan kawasan yang kental dengan budaya Madura di Pulau Jawa sehingga orang Jawa menyebut sebagai Budaya Madura Pendalungan dan daerah ini merupakan ujung paling timur dari Pulau Jawa dan langsung berbatasan dengan Selat Bali di sebelah timur.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Tapal Kuda (kawasan) · Lihat lebih »

Vegetasi

Hutan di Kalimantan Sabana di Tanzania Stepa, dengan unta baktria di Rusia Vegetasi (dari bahasa Inggris: vegetation) dalam ekologi adalah istilah untuk keseluruhan komunitas tetumbuhan di suatu tempat tertentu, mencakup baik perpaduan komunal dari jenis-jenis flora penyusunnya maupun tutupan lahan (ground cover) yang dibentuknya.

Baru!!: Keresidenan Besuki dan Vegetasi · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Karesidenan Besuki, Karesidenan besuki.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »