Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kemah Suci

Indeks Kemah Suci

Model Kemah Suci di Timna Park, Israel Kemah Suci ("tempat tinggal atau menetap") atau juga disebut Kemah Pertemuan (’ōhel mō‘êḏ) adalah tempat ibadah sentral yang dapat dipindah-pindah untuk bangsa Ibrani sejak masa mereka meninggalkan Mesir setelah peristiwa Eksodus (keluar dari Mesir), hingga masa para hakim ketika mereka terlibat dalam upaya penaklukan negeri Kanaan, hingga unsur-unsurnya dijadikan bagian dari Bait Allah yang permanen di Yerusalem sekitar abad ke-10 SM.

80 hubungan: Abad ke-10 SM, Afek, Aholiab, Alkitab, Anak lembu emas, Anglikanisme, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Bahasa Latin, Bait Allah (Yerusalem), Bait Salomo, Bangsa Filistin, Bangsa Israel, Bet-Semes, Bezaleel, Bilangan 10, Bilangan 25, Daud, Eben-Haezer, Efod, Eksodus, Eleazar, Gereja Katolik Roma, Gereja Ortodoks Timur, Gibeon, Gilgal, Gulungan Kitab Taurat, Gunung Sinai, Hakim-Hakim 18, Harun (disambiguasi), Hasta, Imam Besar Israel, Kanaan, Kandil, Keluaran 25, Keluaran 26, Keluaran 27, Keluaran 28, Keluaran 29, Keluaran 30, Keluaran 31, Keluaran 35, Keluaran 36, Keluaran 37, Keluaran 38, Keluaran 39, Keluaran 40, Kitab Hakim-hakim, Kitab Keluaran, Kohen, ..., Komuni, Menorah, Mishnah, Moshe ben Maimon, Musa, Nachmanides, Nob, Israel, Peristiwa Keluaran, Sabat, Sakramen, Salomo, Samuel, Sanhedrin, Sepuluh Perintah Allah, Silo, Kanaan, Sinagoge, Sitim, Moab, Suku Dan, Suku Yehuda, Tabut Perjanjian, Talmud, Yahudi (agama), Yerusalem, Yesus, Yosua, Yosua 18, Yosua 2, Yosua 4, 1 Samuel 1, 1 Samuel 4. Memperluas indeks (30 lebih) »

Abad ke-10 SM

Abad kesepuluh Sebelum Masehi (Abad ke-10 SM) menurut Kalender Gregorian dimulai dari hari pertama bulan pertama tahun 1000 SM dan berakhir pada hari terakhir pada tahun 901 SM.

Baru!!: Kemah Suci dan Abad ke-10 SM · Lihat lebih »

Afek

(אֲפֵק; Aphek) atau.

Baru!!: Kemah Suci dan Afek · Lihat lebih »

Aholiab

Aholiab bin Ahisamakh, dari suku Dan, adalah seorang laki-laki Israel yang ditunjuk oleh Allah untuk bekerja di bawah Bezaleel sebagai wakil arsitek dalam pembangunan Kemah Suci dan peralatannya, sebagaimana dicatat dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen, terutama dalam Kitab Keluaran.

Baru!!: Kemah Suci dan Aholiab · Lihat lebih »

Alkitab

Alkitab Gutenberg, cetakan Alkitab Kristen yang. Alkitab teks bahasa Indonesia merupakan terjemahan dari Bible, merupakan kitab-kitab agama Yahudi dan Kristen yang ditulis pada waktu-waktu yang berlainan dan oleh para nabi dan rasul israel yang berbeda di lokasi-lokasi yang berbeda.

Baru!!: Kemah Suci dan Alkitab · Lihat lebih »

Anak lembu emas

''Penyembahan Anak Lembu Emas'' karya Nicolas Poussin Anak lembu emas adalah berhala yang dibuat oleh bangsa Israel ketika Musa naik ke Gunung Sinai.

Baru!!: Kemah Suci dan Anak lembu emas · Lihat lebih »

Anglikanisme

Anglikanisme (Anglicanism) adalah suatu tradisi di dalam Kekristenan yang terdiri dari Gereja Inggris dan gereja-gereja yang secara historis terkait dengannya ataupun memiliki keyakinan, praktik ibadah, dan struktur gereja yang serupa.

Baru!!: Kemah Suci dan Anglikanisme · Lihat lebih »

Bahasa Indonesia

Bahasa Indonesia adalah bahasa nasional dan resmi di seluruh wilayah Indonesia.

Baru!!: Kemah Suci dan Bahasa Indonesia · Lihat lebih »

Bahasa Inggris

Bahasa Inggris adalah bahasa Jermanik yang pertama kali dituturkan di Inggris pada Abad Pertengahan Awal dan saat ini merupakan bahasa yang paling umum digunakan di seluruh dunia.

Baru!!: Kemah Suci dan Bahasa Inggris · Lihat lebih »

Bahasa Latin

--> |catatan.

Baru!!: Kemah Suci dan Bahasa Latin · Lihat lebih »

Bait Allah (Yerusalem)

Gambar Bait Suci Kedua yang dibangun Herodes di Yerusalem Bait suci di Kota tua Yerusalem modern Bait Allah dalam sebagian kepercayaan umat Kristen di Indonesia dikaitkan dengan Bait Suci (בֵּית־הַמִּקְדָּשׁ, ''Modern'': Bēt HaMīqdaš, Tiberian: Bēṯ HamMīqdāš; بيت المقدس Bait al-Maqdis) atau disebut juga sebagai Bait Yerusalem atau Bait Salomo sebagai tempat peribadatan orang Yahudi yang terletak di Bukit Bait Suci.

Baru!!: Kemah Suci dan Bait Allah (Yerusalem) · Lihat lebih »

Bait Salomo

Gambaran artis mengenai Kuil Solomon. Sketsa Bait Suci Salomo berdasarkan Alkitab. Bait Salomo (בית המקדש, Beit HaMikdash), juga disebut Bait Pertama, Bait Suci Pertama, Bait Allah Pertama, atau Haikal Sulaiman, menurut Kitab Suci adalah Bait Suci pertama yang dimiliki oleh umat Yahudi kuno di Yerusalem.

Baru!!: Kemah Suci dan Bait Salomo · Lihat lebih »

Bangsa Filistin

Kelima kota bangsa Filistin yang disebutkan dalam Alkitab: Gaza, Asdod, Askelon, Ekron, dan Gat Bangsa Filistin (פְּלִשְׁתִּים, Plištim) adalah sebuah bangsa yang disebutkan dalam Alkitab Perjanjian Lama.

Baru!!: Kemah Suci dan Bangsa Filistin · Lihat lebih »

Bangsa Israel

Bangsa Israel (ישראלים Yiśraʾelim, الإسرائيليين al-ʾIsrāʾīliyyin) adalah warga negara atau penduduk permanen Negara Israel, sebuah masyarakat multi-etnis yang merupakan tempat tinggal dari orang-orang dari latar belakang nasional yang berbeda.

Baru!!: Kemah Suci dan Bangsa Israel · Lihat lebih »

Bet-Semes

Bet-Semes, sekarang Beit Shemesh (בֵּית שֶׁמֶשׁ; Βαιθσαμύς; Bethsames) adalah kota Israel kuno yang dicatat di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Bet-Semes · Lihat lebih »

Bezaleel

Portret Bezaleel lukisan James Tissot. Bezaleel bin Uri bin Hur (בְּצַלְאֵל, juga ditulis sebagai Betzalel atau Bəṣalʼēl; Bezalel) adalah seorang laki-laki Israel yang ditunjuk oleh Allah untuk bekerja sebagai arsitek utama pembangunan Kemah Suci dan peralatannya, sebagaimana dicatat dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen, terutama dalam Kitab Keluaran.

Baru!!: Kemah Suci dan Bezaleel · Lihat lebih »

Bilangan 10

Bilangan 10 (disingkat Bil 10) adalah pasal kesepuluh Kitab Bilangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Bilangan 10 · Lihat lebih »

Bilangan 25

Bilangan 25 (disingkat Bil 25) adalah bagian dari Kitab Bilangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Bilangan 25 · Lihat lebih »

Daud

Daud (bahasa Ibrani: דָּוִד bermakna yang dikasihi; bahasa Inggris Davíd; bahasa Tiberia; translit atau داود; bahasa Tigrinya: Dāwīt) merupakan merupakan raja kedua dan yang paling populer dalam kerajaan Israel selain Salomo menurut kitab suci Kristen dan Yahudi. Daud juga merupakan menantu raja pertama Israel Saul, melalui pernikahan dengan permaisuri Mikhal. Konon, Daud menuliskan banyak Mazmur yang dikumpulkan ke dalam kitab Mazmur. Daud adalah moyang dari Yesus menurut silsilah dalam Injil Matius dan Injil Lukas. Masa hidupnya secara umum diperkirakan antara tahun ~1040–970 SM, pemerintahannya atas Kerajaan Yehuda di Hebron ~ 1010–1002 SM, dan pemerintahannya atas seluruh Israel ~ 1002–970 SM.Carr, David M. & Conway, Colleen M.,, John Wiley & Sons (2010), p. 58.

Baru!!: Kemah Suci dan Daud · Lihat lebih »

Eben-Haezer

Tulisan Eben-Haëzer di Gereja Turfmarkt, Gouda, Belanda Emek Refaim Street di Yerusalem Eben-Haezer (אבן העזר, Even Ha'Ezer, artinya batu pertolongan; Eben-Ezer atau Ebenezer) adalah nama tempat kuno di Israel yang dicatat dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama dalam Alkitab Kristen, khususnya dalam Kitab 1 Samuel.

Baru!!: Kemah Suci dan Eben-Haezer · Lihat lebih »

Efod

Imam Besar Yahudi (''Kohen Gadol'') mengenakan pakaian kudus. Efod digambarkan di sini dengan warna kuning. Efod (אֵפוֹד; ephod) adalah bagian dari pakaian kudus seorang Imam Besar Yahudi atau pemimpin ibadah dalam budaya Israel kuno yang dicatat dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Efod · Lihat lebih »

Eksodus

Eksodus adalah sekelompok entitas yang meninggalkan tempat asalnya secara besar-besaran.

Baru!!: Kemah Suci dan Eksodus · Lihat lebih »

Eleazar

Eleazar karya Guillaume Rouillé dalam "Promptuarii Iconum Insigniorum " Eleazar (Eleazar atau Elazar) adalah seorang imam dari suku Lewi, Imam Besar Yahudi kedua, menggantikan ayahnya, Harun menurut catatan Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Eleazar · Lihat lebih »

Gereja Katolik Roma

Gereja Katolik, terkadang dikenal sebagai Gereja Katolik Roma, merupakan Gereja Kristen terbesar di dunia, dengan jumlah umat terbaptis dunia mencapai 1,4 miliar jiwa pada tahun 2021.

Baru!!: Kemah Suci dan Gereja Katolik Roma · Lihat lebih »

Gereja Ortodoks Timur

Liturgi Ilahi Ortodoks Katedral Santo Basil di Moskwa, sebuah contoh gereja berarsitektur Ortodoks. Katedral Alexander Nevski di Sofia Patriark Konstantinopel sebagai ''Primus Inter Pares'' Ortodoks Timur Gereja Ortodoks Timur, yang disebut juga Gereja Ortodoks serta bernama resmi Gereja Timur, adalah Gereja Kristen terbesar kedua di dunia, dengan perkiraan jumlah umat sekitar 225–300 juta orang.

Baru!!: Kemah Suci dan Gereja Ortodoks Timur · Lihat lebih »

Gibeon

Gibeon adalah kota kuno di Kanaan yang dicatat pada sejumlah peristiwa penting dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Gibeon · Lihat lebih »

Gilgal

Gilgal adalah nama tempat di tanah Kanaan atau Israel atau Palestina yang disebutkan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama dalam Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Gilgal · Lihat lebih »

Gulungan Kitab Taurat

Gulungan Taurat atau ''Sefer Torah'' pada Sinagoge tua Glockengasse, Cologne, Jerman. Gulungan Kitab Taurat (ספר תורה, Sefer Torah; bentuk jamak: ספרי תורה Sifrei Torah; Torah Scroll) adalah salinan tulisan tangan dari seluruh kumpulan kitab Taurat (Torah atau Pentateukh), kitab paling suci di dalam Alkitab Ibrani bagi orang Yahudi dan penganut Yudaisme.

Baru!!: Kemah Suci dan Gulungan Kitab Taurat · Lihat lebih »

Gunung Sinai

Lokasi Gunung Sinai di Semenanjung Sinai. Gunung Sinai (juga dikenal dengan nama Jabal Musa جبل موسَى dalam bahasa Arab) adalah sebuah gunung yang terletak di Semenanjung Sinai di Mesir.

Baru!!: Kemah Suci dan Gunung Sinai · Lihat lebih »

Hakim-Hakim 18

Hakim-hakim 18 (disingkat Hak 18) adalah pasal kedelapan belas Kitab Hakim-hakim dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Hakim-Hakim 18 · Lihat lebih »

Harun (disambiguasi)

Harun dapat mengacu pada Harun (tokoh Al-Qur'an) atau Harun (tokoh Alkitab), yaitu saudara (Nabi) Musa.

Baru!!: Kemah Suci dan Harun (disambiguasi) · Lihat lebih »

Hasta

Ukuran panjang satu ''hasta'', yang sama dengan ukuran dalam bahasa Inggris ''ell'' atau ''cubit''. Hasta (dari bahasa Sanskerta: हस्त hásta) merupakan unit ukuran tradisional India bagi panjang.

Baru!!: Kemah Suci dan Hasta · Lihat lebih »

Imam Besar Israel

Imam Besar Yahudi dan seorang Lewi pada masa Israel Kuno. Imam Besar atau Imam Agung (כהן גדול kohen gadol (kohen: "imam"; gadol: "besar, agung"); High Priest) adalah jabatan imam yang paling tinggi di dalam agama Yahudi yang berkaitan dengan ibadah orang Israel.

Baru!!: Kemah Suci dan Imam Besar Israel · Lihat lebih »

Kanaan

Peta Kanaan pada abad ke-12 SM. Kanaan (Fenisia: 𐤊𐤍𐤏𐤍, Kanaʻn; Ibrani: כְּנָעַן, Kənáʻan; Arab: كنعان, Kanʻān) adalah istilah kuno untuk wilayah yang meliputi Israel, Palestina, Lebanon, serta sebagian Yordania, Suriah, dan sebagian kecil Mesir timur laut.

Baru!!: Kemah Suci dan Kanaan · Lihat lebih »

Kandil

Kandil (dari kata candēla) merujuk kepada lima malam suci Islam, terkait dengan kehidupan Muhammad, saat menara-menara masjid diterangkan dan salat-salat khusus dilakukan, sebuah tradisi yang bermula sejak zaman Sultan Utsmaniyah Selim II pada abad ke-16, yang menerangi menara-menara masjid pada masa itu.

Baru!!: Kemah Suci dan Kandil · Lihat lebih »

Keluaran 25

Keluaran 25 (disingkat Kel 25) adalah pasal kedua puluh lima Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 25 · Lihat lebih »

Keluaran 26

Keluaran 26 (disingkat Kel 26) adalah bagian dari Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 26 · Lihat lebih »

Keluaran 27

Keluaran 27 (disingkat Kel 27) adalah bagian dari Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 27 · Lihat lebih »

Keluaran 28

Keluaran 28 (disingkat Kel 28) adalah bagian dari Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 28 · Lihat lebih »

Keluaran 29

Keluaran 29 (disingkat Kel 29) adalah bagian dari Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 29 · Lihat lebih »

Keluaran 30

Keluaran 30 (disingkat Kel 30) adalah bagian dari Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 30 · Lihat lebih »

Keluaran 31

Keluaran 31 (disingkat Kel 31) adalah pasal ketiga puluh satu Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 31 · Lihat lebih »

Keluaran 35

Keluaran 35 (disingkat Kel 35) adalah bagian dari Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 35 · Lihat lebih »

Keluaran 36

Keluaran 36 (disingkat Kel 36) adalah bagian dari Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 36 · Lihat lebih »

Keluaran 37

Keluaran 37 (disingkat Kel 37) adalah pasal ketiga puluh tujuh Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 37 · Lihat lebih »

Keluaran 38

Keluaran 38 (disingkat Kel 38) adalah bagian dari Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 38 · Lihat lebih »

Keluaran 39

Keluaran 39 (disingkat Kel 39) adalah bagian dari Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 39 · Lihat lebih »

Keluaran 40

Keluaran 40 (disingkat Kel 40) adalah bagian akhir dari Kitab Keluaran dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Keluaran 40 · Lihat lebih »

Kitab Hakim-hakim

Kitab Hakim-hakim (disingkat Hakim-hakim; akronim Hak.; Sefer Syofetim) merupakan kitab ketujuh pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Baru!!: Kemah Suci dan Kitab Hakim-hakim · Lihat lebih »

Kitab Keluaran

Kitab Keluaran (disingkat Keluaran; akronim Kel.) merupakan kitab kedua dan bagian dari kelompok kitab Taurat (atau Pentateukh) pada Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan Tanakh (atau Alkitab Ibrani).

Baru!!: Kemah Suci dan Kitab Keluaran · Lihat lebih »

Kohen

Batu nisan Meschullam Kohn (1739-1819), yang menggambarkan dirinya sebagai kohen. Kohen (atau Kohain, כֹּהֵן; jamak: Kohanim, כוהנים) atau imam Yahudi adalah istilah Ibrani untuk pemimpin peribadatan dan pengurbanan Yahudi.

Baru!!: Kemah Suci dan Kohen · Lihat lebih »

Komuni

Komuni adalah istilah yang berasal dari bahasa Latin communio kemudian di adaptasi ke dalam bahasa Inggris communion. Dalam bahasa Yunani sendiri komuni iala koinonia yang berarti persekutuan atau persaudaraan dan digunakan sedemikian rupa untuk hubungan umat Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Komuni · Lihat lebih »

Menorah

Menorah adalah kata bahasa Ibrani untuk Kandil atau Kaki Dian (disebut juga "Kaki Pelita" atau "Pelita" saja; bahasa Ibrani: מנורה - menôrâh. Dalam rangka pembangunan Kemah Suci Allah memerintahkan untuk membuat sebuah "Menorah", yaitu "Kandil" atau "Kaki Pelita", berhias terbuat dari emas (Keluaran 25:31). Dari batang tiang utama yang menyangga pegangan pelita, muncul 3 pasang cabang dengan arah berlawanan, yang pada ujung-ujungnya ada pegangan pelita berbentuk bunga. Gambar pada beberapa uang logam dan Gerbang Titus di Roma, menolong untuk memperoleh bentuknya yang jelas, karena saat ini barang aslinya tidak diketahui lokasinya, sejak kehancuran Bait Suci Pertama pada abad ke-6 SM. Menorah terbuat dari emas murni seberat satu talenta (± 150 kilogram), terdiri atas alas (kaki), batang, enam cabang – masing-masing tiga sebelah-menyebelah – dan tujuh buah pelita. Batang dan cabang dilengkapi dengan kelopak, tombol, dan kembang. Ukurannya tidak ditulis di dalam Alkitab.Sebuah rekonstruksi Menorah yang ada dalam Bait Allah, dibuat oleh "Temple Institute".

Baru!!: Kemah Suci dan Menorah · Lihat lebih »

Mishnah

Mishnah (Ibrani משנה, "pengulangan"), adalah catatan tulisan dari Hukum Lisan Taurat dari orang-orang Yahudi dari generasi ke generasi.

Baru!!: Kemah Suci dan Mishnah · Lihat lebih »

Moshe ben Maimon

Moses Maimonides (bahasa Yunani: Μωυσής Μαϊμονίδης) (30 Maret 1135 atau 1138–13 Desember 1204), yang juga dikenal sebagai Moshe ben Maimon (bahasa Ibrani: משה בן מימון), atau Abu Imran Musa bin Maimun bin Abdullah al-Qurtubi al-Israili (bahasa Arab: أبو عمران موسى بن ميمون بن عبد الله القرطبي الإسرائيلي), yang artinya dalam bahasa Yunani, Ibrani maupun Arab adalah: "Musa, anak Maimun".

Baru!!: Kemah Suci dan Moshe ben Maimon · Lihat lebih »

Musa

Musa adalah tokoh dalam Al-Qur'an yang merupakan seorang nabi yang ke-14Sesuai urutan 25 nabi dan rasul sekaligus rasul yang ke-9 serta merangkap dengan kedudukan sebagai ulul azmi yang ke-3 pada Islam.

Baru!!: Kemah Suci dan Musa · Lihat lebih »

Nachmanides

Moses ben Nachman (מֹשֶׁה בֶּן־נָחְמָן Mōšeh ben-Nāḥmān, "Moses putra Nachman"; 1194–1270), yang umum dikenal sebagai Nachmanides (Ναχμανίδης Nakhmanídēs), dan juga dikenal dengan akronim Ramban dan julukan kontemporer Bonastruc ça Porta (artinya "Mazel Tov dekat Gerbang", lihat astruc), adalah seorang cendekiawan, rabi Sefardi, filsuf, tabib, kabbalis, dan ahli tafsir kitab suci Yahudi abad pertengahan utama.

Baru!!: Kemah Suci dan Nachmanides · Lihat lebih »

Nob, Israel

PAGENAME Nob adalah nama tempat di Israel dekat kota Yerusalem, yang tercatat dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama dalam Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Nob, Israel · Lihat lebih »

Peristiwa Keluaran

David Roberts, 1829. Peristiwa Keluar dari Mesir (Keluar dari Mesir; Jalan ke Luar) adalah sebuah kisah pembentuk bangsa Israel.

Baru!!: Kemah Suci dan Peristiwa Keluaran · Lihat lebih »

Sabat

Sabat (שבת shabbāṯ, Shabbat, "istirahat" atau "berhenti bekerja" dalam bahasa Ibrani, atau Shabbos dalam ucapan Ashkenazi), adalah hari istirahat setiap Sabtu dalam Yudaisme.

Baru!!: Kemah Suci dan Sabat · Lihat lebih »

Sakramen

Sakramen (sacrament), kata sifatnya yaitu sakramental (sacramental), dalam konteks tertentu dianggap sebagai suatu ritus agama Kristen yang mana merupakan perantara (penyalur) rahmat dari Allah (ilahi).

Baru!!: Kemah Suci dan Sakramen · Lihat lebih »

Salomo

Salomo, atau Yedidiah, adalah seorang raja Israel kuno dan putra serta penerus Raja Daud, menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama.

Baru!!: Kemah Suci dan Salomo · Lihat lebih »

Samuel

Samuel dalam Kristen atau Yahudi (Alkitab. Dia merupakan hakim terakhir sebelum akhirnya Israel memasuki masa kerajaan. Samuel juga nabi yang mengurapi dua raja pertama Kerajaan Israel, yaitu Saul dan Daud.

Baru!!: Kemah Suci dan Samuel · Lihat lebih »

Sanhedrin

Ilustrasi Sanhedrin saat mengadili Yesus Sanhedrin (סנהדרין; συνέδριον) atau yang disebut juga Mahkamah Agama adalah dewan tertinggi agama Yahudi.

Baru!!: Kemah Suci dan Sanhedrin · Lihat lebih »

Sepuluh Perintah Allah

1768: The Ten Commandments, copied in Amsterdam Jekuthiel Sofer Sepuluh Perintah Tuhan, dikenal pula dengan istilah Sepuluh Firman Tuhan, Dasa Firman, Dasa Titah, atau Dekalog (δέκα λόγοι), adalah satu kumpulan prinsip biblika terkait etika dan ibadah, yang memegang suatu peranan penting dalam Yudaisme dan Kekristenan.

Baru!!: Kemah Suci dan Sepuluh Perintah Allah · Lihat lebih »

Silo, Kanaan

Silo (שלה, Syiloh; Shiloh) adalah sebuah kota kuno di selatan kota kuno Tirza yang disebut dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Silo, Kanaan · Lihat lebih »

Sinagoge

Sinagoge di Kota Surabaya, Jawa Timur. Sinagoge Yaakov Ohel Synagog di Manado, Sulawesi Utara. Sinagoge Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia atau Kanisah Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia (בית כנסת “Beit Knesset”, Synagogue) adalah nama tempat beribadah orang Yahudi.

Baru!!: Kemah Suci dan Sinagoge · Lihat lebih »

Sitim, Moab

Sitim (Abila (ابيلا; juga dalam Alkitab: Abel-Sitim (Abel-Shittim), Ha-Shittim) adalah nama tempat di Moab yang merupakan perkemahan terakhir bangsa Israel sebelum menyeberangi sungai Yordan untuk memasuki tanah Kanaan, sebagaimana dicatat dalam Alkitab Ibrani atau Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Sitim, Moab · Lihat lebih »

Suku Dan

Sketsa dari Portugis untuk '''Dan'''. Suku Dan (שבט דָּן Shevet Dan, Šḗḇeṭ Dān; Tribe of Dan or Dann) adalah salah satu dari suku-suku Israel menurut Alkitab Ibrani, keturunan dari Dan, anak Yakub.

Baru!!: Kemah Suci dan Suku Dan · Lihat lebih »

Suku Yehuda

Sketsa dari Portugis untuk suku '''Yehuda'''. Suku Yehuda (שבט יהודה Shevet Yəhuda, Šḗḇeṭ Yəhûḏāh; Tribe of Judah) adalah salah satu dari dua belas suku Israel, keturunan dari Yehuda, putra Yakub dan Lea, menurut catatan Alkitab Ibrani.

Baru!!: Kemah Suci dan Suku Yehuda · Lihat lebih »

Tabut Perjanjian

Lukisan dari tahun 1728 yang menggambarkan Tabut Perjanjian, beserta perkakas-perkakas lain, pada waktu pendirian Kemah Suci pertama kalinya, sebagaimana dicatat dalam Keluaran 40:17-19 Tabut Perjanjian (אָרוֹן הָבְרִית Ārōn Hāb’rīt; تابوت العهد Tābūt Al-ʿahd; Ark of the Covenant atau Ark of Testimony; juga disebut Tabut Hukum Allah atau Tabut Allah (Ark of God)) adalah wadah yang digambarkan dalam Alkitab berisi Loh-Loh Batu di mana tertulis Sepuluh perintah Allah, Tongkat Harun, dan roti manna.

Baru!!: Kemah Suci dan Tabut Perjanjian · Lihat lebih »

Talmud

Halaman pertama dari Talmud Babilonia, Traktat Berachot, folio 2a Talmud (bahasa Ibrani: תלמוד) adalah catatan tentang diskusi para rabi yang berkaitan dengan hukum Yahudi, etika, kebiasaan dan sejarah.

Baru!!: Kemah Suci dan Talmud · Lihat lebih »

Yahudi (agama)

Yudaisme atau agama Yahudi adalah sebuah agama Abrahamik, monoteistik, dan etnis yang terdiri dari tradisi dan peradaban agama, budaya, dan hukum kolektif orang-orang Yahudi.

Baru!!: Kemah Suci dan Yahudi (agama) · Lihat lebih »

Yerusalem

Yerusalem (Ūrusyalīm), juga dikenal dengan Al-Quds merupakan salah satu kota tertua di dunia, terletak di sebuah dataran tinggi di Pegunungan Yudea antara Laut Tengah dan Laut Mati.

Baru!!: Kemah Suci dan Yerusalem · Lihat lebih »

Yesus

Yesus (Ἰησοῦς,; 4 SM sampai 30–33 M), juga disebut sebagai Yesus dari Nazaret atau Yesus Kristus, adalah tokoh sentral Kekristenan.

Baru!!: Kemah Suci dan Yesus · Lihat lebih »

Yosua

Yosua (יְהוֹשֻׁעַ Yehoshuaʿ; Ἰησοῦς Iesous; یوشع Yūsyaʿ; Joshua), lengkapnya Yosua bin Nun, adalah tokoh dari suku Efraim yang menjadi pemimpin bangsa Israel yang menggantikan Musa dan yang membawa bangsa Israel masuk serta merebut tanah Kanaan, menurut catatan Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan Yosua · Lihat lebih »

Yosua 18

Yosua 18 (disingkat Yos 18) adalah pasal kedelapan belas Kitab Yosua dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen yang memuat riwayat Yosua dalam memimpin orang Israel menduduki tanah Kanaan.

Baru!!: Kemah Suci dan Yosua 18 · Lihat lebih »

Yosua 2

Yosua 2 (disingkat Yos 2) adalah pasal kedua Kitab Yosua dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen yang memuat riwayat Yosua dalam memimpin orang Israel menduduki tanah Kanaan.

Baru!!: Kemah Suci dan Yosua 2 · Lihat lebih »

Yosua 4

Yosua 4 (disingkat Yos 4) adalah pasal keempat Kitab Yosua dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen yang memuat riwayat Yosua dalam memimpin orang Israel menduduki tanah Kanaan.

Baru!!: Kemah Suci dan Yosua 4 · Lihat lebih »

1 Samuel 1

1 Samuel 1 (atau I Samuel 1, disingkat 1Sam 1) adalah pasal pertama dari Kitab 1 Samuel dalam Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan 1 Samuel 1 · Lihat lebih »

1 Samuel 4

1 Samuel 4 (atau I Samuel 4, disingkat 1Sam 4) adalah bagian dari Kitab 1 Samuel dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Kemah Suci dan 1 Samuel 4 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Kemah Pertemuan, Kemah suci, Mishkan.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »