Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kerajaan Ryukyu

Indeks Kerajaan Ryukyu

Kerajaan Ryūkyū (Ryukyu: 琉球國 rūchū-kuku, 琉球王国 ryūkyū-ō-koku), liúqiúguó) adalah kerajaan independen yang berkuasa di kepulauan Ryukyu dari abad ke-15 sampai abad ke-19. Raja Ryukyu menyatukan pulau Okinawa dan memperluas kerajaan ke Kepulauan Amami di Prefektur Kagoshima modern, dan kepulauan Yaeyama di dekat Taiwan. Kerajaan ini resmi menjadi bagian dari Jepang pada 11 Maret 1879.

30 hubungan: Agama Ryukyu, Amami Ōshima, Bahasa Jepang, Bahasa Tionghoa, Dinasti Ming, Dinasti Ming Selatan, Dinasti Qing, Domain Satsuma, Invasi Ryukyu, Istana Shuri, Jepang, Kekaisaran Jepang, Kepulauan Ryukyu, Kepulauan Yaeyama, Konfusianisme, Pertempuran Okinawa, Prefektur Kagoshima, Prefektur Okinawa, Raja (disambiguasi), Rumpun bahasa Ryukyu, Shinto, Siddhartha Gautama, Taiwan, 1 April, 11 Maret, 1609, 1879, 1945, 21 Juni, 5 April.

Agama Ryukyu

Miyakojima, Prefektur Okinawa. Agama Ryukyu, Ryukyu Shinto (琉球神道), Nirai Kanai Shinkou (ニライカナイ信仰), atau Utaki Shinkou (御嶽信仰) adalah sistem kepercayaan adat pribumi dari Kepulauan Ryukyu.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Agama Ryukyu · Lihat lebih »

Amami Ōshima

adalah sebuah pulau subtropis di Kepulauan Amami, bagian dari Kepulauan Ryukyu, Jepang.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Amami Ōshima · Lihat lebih »

Bahasa Jepang

Bahasa Jepang adalah bahasa resmi di Jepang dengan jumlah penutur 128 juta jiwa di seluruh dunia.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Bahasa Jepang · Lihat lebih »

Bahasa Tionghoa

Bahasa Tionghoa (汉语/漢語, 华语/華語, atau 中文; Pinyin: Hànyǔ, Huáyǔ, atau Zhōngwén) adalah bagian dari rumpun bahasa Sino-Tibet.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Bahasa Tionghoa · Lihat lebih »

Dinasti Ming

Dinasti Ming (Hanzi: 明朝, hanyu pinyin: ming chao) (1368 - 1644) adalah dinasti satu dari dua dinasti yang didirikan dari pemberontakan petani sepanjang sejarah Tiongkok.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Dinasti Ming · Lihat lebih »

Dinasti Ming Selatan

Dinasti Ming Selatan (Tionghoa: 南明; pinyin: Nán Míng) merujuk kepada rejim kelompok yang setia kepada Dinasti Ming yang berdomisili di wilayah Tiongkok selatan dari tahun 1644 sampai 1664 setelah jatuhnya Dinasti Ming dan dikuasainya kota Beijing oleh pemberontak Li Zicheng, dan kemudian oleh bangsa Manchu, Dinasti Qing.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Dinasti Ming Selatan · Lihat lebih »

Dinasti Qing

Dinasti Qing (Hanzi: 清朝; Hanyu Pinyin: Qīng Chao, 1636-1912/1917M) juga dikenal sebagai Dinasti Manchu Atau Kekaisaran Qing adalah salah satu dari dua dinasti asing yang memerintah di Tiongkok setelah Dinasti Yuan Mongol dan juga merupakan dinasti yang terakhir berkuasa di Tiongkok.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Dinasti Qing · Lihat lebih »

Domain Satsuma

Istana Kagoshima Meriam 150 pon milik Domain Satsuma, dibuat tahun 1849. Meriam ini dipasang di Benteng Tenpozan di Kagoshima. Kaliber: 290 mm, panjang laras: 4220 mm. adalah domain di Jepang pada zaman Edo yang wilayahnya mencakup Provinsi Satsuma dan Provinsi Osumi ditambah Distrik Morokata di barat daya Provinsi Hyuga, Kyushu, serta Kerajaan Ryukyu.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Domain Satsuma · Lihat lebih »

Invasi Ryukyu

oleh pasukan Satsuma dari Jepang berlangsung dari Maret hingga Mei 1609.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Invasi Ryukyu · Lihat lebih »

Istana Shuri

Shureimon Istana Shuri (bahasa Okinawa: /suigusiku/, bahasa Jepang: 首里城 Shurijō) adalah istana bekas milik Kerajaan Ryukyu di Shuri, Okinawa, Jepang.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Istana Shuri · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Jepang · Lihat lebih »

Kekaisaran Jepang

adalah negara kebangsaan yang bersejarah dan merupakan kekuatan besar yang pernah berdiri di Asia Timur sejak Restorasi Meiji pada tahun 1868 hingga pemberlakuan Konstitusi Jepang pasca-Perang Dunia II dan pembentukan negara Jepang modern.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Kekaisaran Jepang · Lihat lebih »

Kepulauan Ryukyu

Jajaran pula-pulau di Kepulauan Ryukyu. Kepulauan Ryukyu, dalam bahasa Jepang disebut, adalah kepulauan yang terletak di Samudra Pasifik di sebelah timur Laut Tiongkok Timur.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Kepulauan Ryukyu · Lihat lebih »

Kepulauan Yaeyama

Peta Kepulauan Yaeyama Lokasi Kepulauan Yaeyama di Prefektur Okinawa Lokasi Kepulauan Yaeyama di Kepulauan Ryukyu adalah gugusan pulau di sebelah barat Kepulauan Ryukyu, Jepang.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Kepulauan Yaeyama · Lihat lebih »

Konfusianisme

Konfusianisme adalah sebuah kepercayaan yang resmi dan diakui di Indonesia bersama dengan 5 kepercayaan lain.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Konfusianisme · Lihat lebih »

Pertempuran Okinawa

Pertempuran Okinawa, nama kode Operasi Iceberg, adalah pertempuran di Kepulauan Ryukyu, Okinawa yang dicatat sebagai serangan amfibi terbesar dalam Perang Pasifik, Perang Dunia II.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Pertempuran Okinawa · Lihat lebih »

Prefektur Kagoshima

adalah sebuah prefektur Jepang yang terletak di Pulau Kyushu.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Prefektur Kagoshima · Lihat lebih »

Prefektur Okinawa

Lokasi Kepulauan Ryukyu adalah prefektur yang terletak di bagian paling selatan Jepang.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Prefektur Okinawa · Lihat lebih »

Raja (disambiguasi)

Raja dapat mengacu pada hal-hal berikut.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Raja (disambiguasi) · Lihat lebih »

Rumpun bahasa Ryukyu

Rumpun bahasa Ryukyu adalah bahasa-bahasa yang dipertuturkan di Kepulauan Ryukyu, dan membentuk cabang dari rumpun bahasa Japonik.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Rumpun bahasa Ryukyu · Lihat lebih »

Shinto

pp.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Shinto · Lihat lebih »

Siddhartha Gautama

Siddhartha Gautama (bahasa Sanskerta) atau Siddhattha Gotama (bahasa Pāli), juga dikenal sebagai Sakyamuni, adalah seorang guru pertapa dan spiritual Asia Selatan yang hidup pada paruh kedua milenium pertama sebelum Masehi.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Siddhartha Gautama · Lihat lebih »

Taiwan

Republik Tiongkok (Taiwan) (中華民國) adalah sebuah negara dengan pengakuan terbatas di Asia Timur yang saat ini wilayahnya mencakup daerah Pulau Formosa, Kepulauan Penghu, Kabupaten Kinmen, Kepulauan Lienchiang, dan pulau-pulau kecil di sekitarnya.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan Taiwan · Lihat lebih »

1 April

1 April adalah hari ke-91 (hari ke-92 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan 1 April · Lihat lebih »

11 Maret

11 Maret adalah hari ke-70 (hari ke-71 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan 11 Maret · Lihat lebih »

1609

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan 1609 · Lihat lebih »

1879

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan 1879 · Lihat lebih »

1945

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan 1945 · Lihat lebih »

21 Juni

21 Juni adalah hari ke-172 (hari ke-173 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan 21 Juni · Lihat lebih »

5 April

5 April adalah hari ke-95 (hari ke-96 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Kerajaan Ryukyu dan 5 April · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Kerajaan Ryūkyū, Kerajaan ryukyu, Liuchiu, Liuqiu, Liúqiúguó, Ryukyu, Ryūkyū-ō-koku, Rūchū-kuku, , .

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »