Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Kue kering

Indeks Kue kering

Aneke ragam kue kering yang disimpan di dalam stoples. Kue kering adalah jenis kue di Indonesia yang tidak mengandung air.

94 hubungan: Adonan, Air, Alat pengaduk, Alat suntik, Alat ukur, Aluminium, Asin, Badam, Bahan pengembang, Baja nirkarat, Baling-baling, Beta-karoten, Bintang, Buah, Buah kering, Bubuk pengembang, Bulan (penanggalan), Bulan sabit, Bunga matahari biasa, Cairan, Cetakan, Cita rasa, Cokelat, Daya listrik, Enau, Gandum, Garam dapur, Garam laut, Gelas ukur, Gluten, Gula, Gula aren, Hati (simbol), Indonesia, Jagung, Jawawut, Kacang, Kacang hijau, Kacang tanah, Kacang-kacangan, Kadar air, Kaleng, Kecap, Keju, Kelapa, Kelembapan, Kenari, Kontaminasi, Krim, Kue, ..., Kue busa, Kue lidah kucing, Kuning telur, Lada, Lemak, Madu, Makaron, Margarin, Mentega, Minyak, Minyak nabati, Molase, Natrium bikarbonat, Oven, Pai, Panas, Pendingin, Pengemulsi, Peralatan listrik, Plastik, Protein, Putih telur, Rempah-rempah, Rumah tangga, Sari buah, Sawo mentega, Sendok, Sirop jagung, Staphylococcus, Stoples, Suhu, Susu, Sutil (Alat Masak), Tabung (geometri), Telur, Tempe, Tenggelam, Tepung, Tepung gula, Termometer, Timbangan, Tinja, Tumbuhan, Warna. Memperluas indeks (44 lebih) »

Adonan

Adonan pizza Fermentasi ragi dalam adonan sedang berlangsung. Adonan pasca fermentasi dengan ragi. Adonan dasar bubur bergelembung seperti ini dapat dimasak, kukus, goreng, bakar panggang bake oven sebagai pancake, serabi, pukis, martabak terang bulan, flatbread, apam kukus, bolu, roti, donat, pizza, dengan topping dan campuran yang sesuai. Adonan awal sebelumnya dapat berupa kocokan putih telur krim mengembang ditambahkan susu manis (santan), ragi aktif, fermentasikan baru tambahkan tepung dan sebagainya. Adonan atau adonan padat adalah hasil percampuran bahan-bahan pembuat kue seperti tepung terigu dengan air, gula, telur, dan lemak (mentega, margarin, shortening) sebelum dimatangkan dengan cara dipanggang, dikukus atau digoreng.

Baru!!: Kue kering dan Adonan · Lihat lebih »

Air

220px Air adalah senyawa yang penting bagi semua bentuk kehidupan yang diketahui sampai saat ini di Bumi, tetapi tidak di planet lain.

Baru!!: Kue kering dan Air · Lihat lebih »

Alat pengaduk

Mikser yang sedang digunakan. Mikser atau alat pengaduk adalah alat mekanis yang digunakan untuk mencampur bahan adonan yang biasanya digunakan untuk pembuatan kue.

Baru!!: Kue kering dan Alat pengaduk · Lihat lebih »

Alat suntik

Alat suntik 10 ml di sebelah kiri, jarum hipodermik beserta penghubungnya (konektor) yang berwarna ungu di kanan. Alat suntik atau spuit (Inggris: syringe) adalah pompa piston sederhana untuk menyuntikkan atau menghisap cairan atau gas.

Baru!!: Kue kering dan Alat suntik · Lihat lebih »

Alat ukur

Kapten Nemo dan Professor Aronnax sedang mengecek alat pengukur dalam instrumentasi pada ''Twenty Thousand Leagues Under the Sea'' Dalam fisika dan teknik, pengukuran merupakan aktivitas yang membandingkan kuantitas fisik dari objek dan kejadian dunia-nyata.

Baru!!: Kue kering dan Alat ukur · Lihat lebih »

Aluminium

Aluminium ialah unsur kimia. Lambang aluminium ialah Al (Bahasa Latin: Aluminium), dan nomor atomnya 13.

Baru!!: Kue kering dan Aluminium · Lihat lebih »

Asin

* Garam dapur, digunakan sebagai bumbu dan pengawet makanan.

Baru!!: Kue kering dan Asin · Lihat lebih »

Badam

adalah bagian dari subkeluarga Prunoidae dari keluarga Rosaceae.

Baru!!: Kue kering dan Badam · Lihat lebih »

Bahan pengembang

Bahan pengembang atau bahan pemuai adalah segala jenis zat yang digunakan dalam adonan padat maupun adonan encer kue dalam melembutkan dan mengembangkan adonan dengan mencampurkan udara ke dalam adonan.

Baru!!: Kue kering dan Bahan pengembang · Lihat lebih »

Baja nirkarat

Baja nirkarat atau baja tahan karat (stainless steel) adalah material yang mengandung senyawa besi dan setidaknya 12% Kromium untuk mencegah proses korosi (pengaratan logam).

Baru!!: Kue kering dan Baja nirkarat · Lihat lebih »

Baling-baling

EP-3E Orion's number four engine as part of pre-flight checks Dua baling-baling di bagian belakang kapal selam kuno Baling-baling atau propeler (propeller) adalah unsur mesin berputar untuk menjalankan kapal atau pesawat terbang.

Baru!!: Kue kering dan Baling-baling · Lihat lebih »

Beta-karoten

β-Karoten adalah pigmen berwarna dominan merah-jingga yang ditemukan secara alami pada tumbuhan dan buah-buahan.

Baru!!: Kue kering dan Beta-karoten · Lihat lebih »

Bintang

Daerah pembentuk-bintang di Awan Magellan Besar. Gambar warna semu dari Matahari, bintang deret utama tipe-G yang terdekat ke Bumi Bintang merupakan benda langit yang memancarkan cahaya yang disebabkan oleh reaksi fusi nuklir yang menghasilkan energi yang terjadi di intinya.

Baru!!: Kue kering dan Bintang · Lihat lebih »

Buah

Kios buah di Barcelona, Spanyol. Buah adalah hasil reproduksi antara putik dan serbuk sari pada tumbuhan.

Baru!!: Kue kering dan Buah · Lihat lebih »

Buah kering

Kismis adalah '''buah kering''' yang paling banyak dikonsumsi Buah kering adalah buah yang diproses dengan cara dikeringkan di bawah sinar matahari langsung atau dengan alat pengering buatan (oven atau dehydrator) tetapi tetap mempertahankan rasa dan aromanya.

Baru!!: Kue kering dan Buah kering · Lihat lebih »

Bubuk pengembang

Bubuk pengembang Bubuk pengembang atau bubuk pemuai (bakpoeder, baking powder) adalah bahan pengembang yang dipakai untuk meningkatkan volume dan memperingan tekstur makanan yang dipanggang seperti muffin, bolu, scone, dan biskuit.

Baru!!: Kue kering dan Bubuk pengembang · Lihat lebih »

Bulan (penanggalan)

Bulan merupakan satuan waktu, digunakan dalam kalender, yang diperkirakan sama lamanya dengan periode alam yang berhubungan dengan pergerakan bulan.

Baru!!: Kue kering dan Bulan (penanggalan) · Lihat lebih »

Bulan sabit

(bahasa Arab:هلال) adalah bentuk bulan yang melengkung seperti sabit.

Baru!!: Kue kering dan Bulan sabit · Lihat lebih »

Bunga matahari biasa

Bunga matahari (Helianthus annuus L.) adalah tumbuhan semusim dari suku kenikir-kenikiran (Asteraceae) yang populer, baik sebagai tanaman hias maupun tanaman penghasil minyak.

Baru!!: Kue kering dan Bunga matahari biasa · Lihat lebih »

Cairan

Pembentukan tetesan air sferis meminimalkan luas permukaan, yang merupakan hasil alami dari tegangan permukaan pada cairan. Cairan adalah fluida tak termampatkan yang menyesuaikan dengan bentuk wadahnya tetapi mempertahankan volume yang (hampir) konstan tidak tergantung pada tekanan.

Baru!!: Kue kering dan Cairan · Lihat lebih »

Cetakan

Cetakan atau mal adalah rongga tempat material leleh (plastik atau logam) dituangkan untuk memperoleh bentuk.

Baru!!: Kue kering dan Cetakan · Lihat lebih »

Cita rasa

Cita rasa makanan Cita rasa adalah suatu cara pemilihan makanan yang harus dibedakan dari rasa (taste) makanan tersebut.

Baru!!: Kue kering dan Cita rasa · Lihat lebih »

Cokelat

Cokelat atau Coklat adalah sebutan untuk hasil olahan makanan atau minuman dari biji kakao (Theobroma cacao).

Baru!!: Kue kering dan Cokelat · Lihat lebih »

Daya listrik

Lampu listrik dengan daya 8 watt arus listrik bolak-balik Daya listrik adalah kemampuan suatu peralatan listrik untuk melakukan usaha akibat adanya perubahan kerja dan perubahan muatan listrik tiap satuan waktu.

Baru!!: Kue kering dan Daya listrik · Lihat lebih »

Enau

Enau atau aren (Arenga pinnata, suku Arecaceae) adalah palma yang terpenting setelah kelapa (nyiur) karena merupakan tanaman serbaguna.

Baru!!: Kue kering dan Enau · Lihat lebih »

Gandum

Gandum (Triticum spp.) adalah sekelompok tanaman serealia dari suku padi-padian yang kaya akan karbohidrat.

Baru!!: Kue kering dan Gandum · Lihat lebih »

Garam dapur

Garam dapur Garam dapur adalah sejenis mineral yang dapat membuat rasa asin.

Baru!!: Kue kering dan Garam dapur · Lihat lebih »

Garam laut

Garam laut yang telah dikumpulkan di keranjang Pengumpulan garam secara manual di Danau Retba, Senegal Deposit garam di pinggir Laut Mati, Yordania Garam laut adalah garam yang dihasilkan dari penguapan air laut.

Baru!!: Kue kering dan Garam laut · Lihat lebih »

Gelas ukur

Berbagai jenis gelas ukur: gelas ukur 10mL, 25mL, 50mL dan 100mL Gelas ukur adalah peralatan laboratorium umum yang digunakan untuk mengukur volume cairan.

Baru!!: Kue kering dan Gelas ukur · Lihat lebih »

Gluten

Gandum - sumber utama gluten Gluten adalah campuran amorf (bentuk tak beraturan) dari protein yang terkandung bersama pati dalam endosperma (dan juga tepung yang dibuat darinya) beberapa serealia, terutama gandum, gandum hitam, dan jelai.

Baru!!: Kue kering dan Gluten · Lihat lebih »

Gula

Kristal Gula yang sudah dimurnikan. Gula adalah suatu karbohidrat sederhana yang menjadi sumber energi dan komoditas perdagangan utama.

Baru!!: Kue kering dan Gula · Lihat lebih »

Gula aren

Gula aren dijual dalam bentuk endapan padat, dengan cetakan batok kelapa. Gulo saka, sebutan untuk gula merah tebu bagi masyarakat Minangkabau Gula aren, atau gula merah, atau gula kawung adalah pemanis yang dibuat dari nira yang berasal dari tandan bunga jantan pohon enau.

Baru!!: Kue kering dan Gula aren · Lihat lebih »

Hati (simbol)

Simbol hati tradisional Eropa. Simbol hati adalah simbol yang sejak lama digunakan untuk menunjukkan spiritualitas, emosi, moral, dan pada masa lalu, juga sebagai pusat kecerdasan manusia.

Baru!!: Kue kering dan Hati (simbol) · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Kue kering dan Indonesia · Lihat lebih »

Jagung

Jagung (Zea mays ssp. mays) adalah salah satu tanaman pangan penghasil karbohidrat yang terpenting di dunia, selain gandum dan padi.

Baru!!: Kue kering dan Jagung · Lihat lebih »

Jawawut

Jawawut atau sekoi (jawawut; arkais råndåjåwå; Setaria italica) adalah sejenis serealia berbiji kecil (milet) yang pernah menjadi makanan pokok masyarakat Asia Timur dan Asia Tenggara dan asia pada umumnya, termasuk wilayah di sekitar Asia sebelum budidaya padi dikenal orang.

Baru!!: Kue kering dan Jawawut · Lihat lebih »

Kacang

Kacang adalah istilah non-botani yang biasa dipakai untuk menyebut biji sejumlah tumbuhan polong-polongan (namun tidak semua).

Baru!!: Kue kering dan Kacang · Lihat lebih »

Kacang hijau

jmpl ''Vigna radiata'' Kacang hijau (Vigna radiata) adalah sejenis palawija yang dikenal luas di daerah tropika.

Baru!!: Kue kering dan Kacang hijau · Lihat lebih »

Kacang tanah

Kaacng tanah rebus besar dan normal di Jepang. Kacang tanah rebus dan buah (jeruk) dapat meringankan mual dalam kendaraan di perjalanan. Bunga kacang tanah. Kacang tanah (Arachis hypogaea L.) adalah tanaman anggota suku Fabaceae yang dibudidayakan, serta menjadi kacang-kacangan kedua terpenting setelah kedelai di Indonesia.

Baru!!: Kue kering dan Kacang tanah · Lihat lebih »

Kacang-kacangan

Kacang merah ''Vicia faba'' Lentil Kacang komak Kecipir Grafik yang menunjukan besarnya kandungan protein, serat, dan zat besi pada beberapa jenis kacang-kacangan per 100 gram sajian. Kacang-kacangan adalah sebutan untuk biji yang berukuran relatif lebih besar dibandingkan serealia dan digunakan untuk bahan pangan bagi manusia dan hewan ternak.

Baru!!: Kue kering dan Kacang-kacangan · Lihat lebih »

Kadar air

Komposisi tanah berdasarkan fase: s.

Baru!!: Kue kering dan Kadar air · Lihat lebih »

Kaleng

Kaleng adalah lembaran baja yang disalut timah.

Baru!!: Kue kering dan Kaleng · Lihat lebih »

Kecap

Kecap adalah bumbu dapur atau penyedap makanan yang berupa cairan berwarna hitam yang rasanya manis atau asin.

Baru!!: Kue kering dan Kecap · Lihat lebih »

Keju

Berbagai macam keju di Italia. Berbagai macam keju di pasar swalayan. Keju adalah sebuah makanan yang dihasilkan dengan memisahkan zat-zat padat dalam susu melalui proses pengentalan atau koagulasi.

Baru!!: Kue kering dan Keju · Lihat lebih »

Kelapa

Kelapa atau nyiur (Cocos nucifera) adalah anggota tunggal dalam genus Cocos dari suku aren-arenan atau Arecaceae.

Baru!!: Kue kering dan Kelapa · Lihat lebih »

Kelembapan

ka Kelembapan atau kelengasan adalah konsentrasi kandungan dari uap air yang ada di udara.

Baru!!: Kue kering dan Kelembapan · Lihat lebih »

Kenari

Kenari adalah tumbuhan berpotensi ekonomi yang merupakan anggota suku Burseraceae.

Baru!!: Kue kering dan Kenari · Lihat lebih »

Kontaminasi

Kontaminasi adalah keberadaan suatu konstituen, ketidakmurnian, atau elemen lain yang dapat merusak, mengganggu, menginfeksi, atau membuat tidak layaknya suatu material, objek fisis, lingkungan hidup, tempat kerja, dll.

Baru!!: Kue kering dan Kontaminasi · Lihat lebih »

Krim

Sesendok krim Krim atau kepala susu atau rum adalah produk berbahan susu yang dibuat dari lapisan lemak susu sebelum susu dihomogenisasi.

Baru!!: Kue kering dan Krim · Lihat lebih »

Kue

Kue atau kuih adalah kudapan atau makanan ringan yang bukan makanan utama.

Baru!!: Kue kering dan Kue · Lihat lebih »

Kue busa

Kue busa (schuimpjes) Kue busa (bahasa Belanda: schuimpje, bahasa Inggris: meringue) adalah kue kering yang manis dan ringan.

Baru!!: Kue kering dan Kue busa · Lihat lebih »

Kue lidah kucing

Kue lidah kucing. Kue lidah kucing adalah sejenis kue kering yang memiliki bentuk yang mirip seperti lidah kucing (panjang dan tipis) yang berasal dari Belanda.

Baru!!: Kue kering dan Kue lidah kucing · Lihat lebih »

Kuning telur

Kuning telur ayam yang dikelilingi oleh putih telur. Kuning telur adalah satu bagian dari telur yang merupakan makanan dari embrio.

Baru!!: Kue kering dan Kuning telur · Lihat lebih »

Lada

Lada, disebut juga merica atau sahang, yang mempunyai nama Latin Piper nigrum adalah sebuah tanaman yang kaya akan kandungan kimia, seperti minyak lada, minyak lemak, juga pati.

Baru!!: Kue kering dan Lada · Lihat lebih »

Lemak

Struktur kimia untuk trimiristin, sejenis trigliserida. Jaringan lemak yang terdapat dalam tubuh. Lemak (fat) merujuk pada sekelompok besar molekul-molekul alam yang terdiri atas unsur-unsur karbon, hidrogen, dan oksigen meliputi asam lemak, malam, sterol, vitamin-vitamin yang larut di dalam lemak (contohnya A, D, E, dan K), monogliserida, digliserida, fosfolipid, glikolipid, terpenoid (termasuk di dalamnya getah dan steroid) dan lain-lain.

Baru!!: Kue kering dan Lemak · Lihat lebih »

Madu

Madu adalah subtansi makanan manis dan kental yang dibuat oleh lebah madu dan beberapa serangga lain.

Baru!!: Kue kering dan Madu · Lihat lebih »

Makaron

''Macaron de Nancy'' tradisional. Macaron (macaron; bahasa Inggris) adalah biskuit yang dibuat dengan putih telur, tepung gula, gula rafinasi, tepung almon, dan pewarna makanan.

Baru!!: Kue kering dan Makaron · Lihat lebih »

Margarin

Margarin Margarin ialah zat aditif pengemulsi pengganti mentega buatan yang dibuat dari minyak nabati dan tambahan unsur hidrogen.

Baru!!: Kue kering dan Margarin · Lihat lebih »

Mentega

Mentega Mentega adalah makanan produk susu, dibuat dengan mengaduk krim yang didapat dari susu.

Baru!!: Kue kering dan Mentega · Lihat lebih »

Minyak

Struktur trigliserilda dengan gliserol sebagai rantai utama Minyak adalah istilah umum untuk semua cairan organik yang tidak larut/bercampur dalam air (hidrofobik) tetapi larut dalam pelarut organik.

Baru!!: Kue kering dan Minyak · Lihat lebih »

Minyak nabati

Berbagai jenis minyak nabati Minyak kacang Minyak nabati atau minyak sayur adalah minyak yang disari/diekstrak dari berbagai bagian tumbuhan.

Baru!!: Kue kering dan Minyak nabati · Lihat lebih »

Molase

Cairan molase Molase merupakan produk sampingan dari industri pengolahan gula yang masih mengandung gula dan asam-asam organik.

Baru!!: Kue kering dan Molase · Lihat lebih »

Natrium bikarbonat

Penampakan fisik natrium bikarbonat. Struktur kimia natrium bikarbonat. Natrium bikarbonat (disebut juga sebagai baking powder, sodium bikarbonat, natrium hidrogen karbonat) adalah senyawa kimia dengan rumus NaHCO3.

Baru!!: Kue kering dan Natrium bikarbonat · Lihat lebih »

Oven

Oven Oven, pemanggang, atau ketuhar adalah sebuah peralatan berupa ruang termal terisolasi yang digunakan untuk pemanasan, pemanggangan atau pengeringan suatu bahan, dan umumnya digunakan untuk memasak.

Baru!!: Kue kering dan Oven · Lihat lebih »

Pai

Sepotong pastei apel Pai atau pastei (pastei; pie) adalah makanan yang terdiri dari kulit kue kering dan isi yang beraneka ragam.

Baru!!: Kue kering dan Pai · Lihat lebih »

Panas

atom-atom tersebut menghasilkan gelombang elektromagnetik (cahaya) Proses pemanasan berkelanjutan dapat ditemukan pada matahari dan bumi. Beberapa radiasi termal matahari menyerang dan memanaskan bumi. Dibandingkan dengan matahari, bumi memiliki suhu yang jauh lebih rendah sehingga mengirimkan radiasi termal yang jauh lebih sedikit ke matahari. Panas dari proses ini dapat diukur dengan jumlah bersih, dan arah energi yang dikirimkan dari matahari ke bumi dalam periode waktu tertentu dapat diketahui. Panas atau bahang, atau kalor dalam istilah fisika, adalah energi yang berpindah akibat perbedaan suhu.

Baru!!: Kue kering dan Panas · Lihat lebih »

Pendingin

Pendingin umumnya merujuk ke kotak pendingin; sebuah alat atau ruangan yang mendinginkan sesuatu benda.

Baru!!: Kue kering dan Pendingin · Lihat lebih »

Pengemulsi

Kuning telur kaya lesitin yang merupakan pengemulsi. Pengemulsi atau zat pengemulsi (bahasa Inggris: Emulsifier) adalah zat untuk membantu menjaga kestabilan emulsi minyak dan air.

Baru!!: Kue kering dan Pengemulsi · Lihat lebih »

Peralatan listrik

Peralatan listrik mencakup semua jenis mesin yang dapat digunakan dengan bantuan energi listrik.

Baru!!: Kue kering dan Peralatan listrik · Lihat lebih »

Plastik

Istilah plastik mencakup produk polimerisasi sintetik atau semi-sintetik.

Baru!!: Kue kering dan Plastik · Lihat lebih »

Protein

α-heliks (diberi warna toska). Mioglobin adalah protein pertama yang strukturnya berhasil diketahui melalui kristalografi sinar-X. Di bagian kanan-tengah, di antara berbagai lilitan, terdapat sebuah gugus prostetik yang disebut heme (diberi warna abu-abu) dan sebuah molekul oksigen (merah) yang diikatnya. Protein adalah kelompok biomolekul berukuran besar yang terbentuk dari satu rantai panjang asam amino atau lebih.

Baru!!: Kue kering dan Protein · Lihat lebih »

Putih telur

Kuning dikelilingi oleh putih telur. Putih telur adalah cairan putih (disebut juga albumen atau glair atau glaire) yang terkandung di dalam sebuah telur.

Baru!!: Kue kering dan Putih telur · Lihat lebih »

Rempah-rempah

Beberapa rempah-rempah asal Indonesia sebagai obat atau bumbu masakan. Rempah-rempah adalah bagian tumbuhan yang beraroma atau berasa kuat yang digunakan dalam jumlah kecil di makanan sebagai pengawet atau perisa dalam masakan.

Baru!!: Kue kering dan Rempah-rempah · Lihat lebih »

Rumah tangga

''The household Rumah tangga terdiri dari satu atau lebih orang yang tinggal bersama-sama di sebuah tempat tinggal dan juga berbagi makanan atau akomodasi hidup, dan bisa terdiri dari satu keluarga atau sekelompok orang.

Baru!!: Kue kering dan Rumah tangga · Lihat lebih »

Sari buah

Jus atau sari buah adalah minuman yang terbuat dari ekstraksi atau pemerasan cairan alami yang terkandung dalam buah dan sayuran.

Baru!!: Kue kering dan Sari buah · Lihat lebih »

Sawo mentega

Sawo mentega, sawo ubi, sawo belanda, alkesah, kanistel, Campoleh, atau Campolay (Pouteria campechiana) adalah sejenis buah dari suku sawo-sawoan (Sapotaceae) yang asalnya dari wilayah Amerika Tengah dan Meksiko bagian selatan.

Baru!!: Kue kering dan Sawo mentega · Lihat lebih »

Sendok

Sendok adalah alat makan yang memiliki cekungan berbentuk lonjong atau bulat lonjong di satu ujung dan gagang di ujung lainnya.

Baru!!: Kue kering dan Sendok · Lihat lebih »

Sirop jagung

jmpl Sirop jagung adalah sebuah sirop makanan yang terbuat dari tepung jagung (disebut maizena di beberapa negara) dan mengandung sejumlah besar maltosa dan oligosakarida yang tinggi, tergantung pada kadarnya.

Baru!!: Kue kering dan Sirop jagung · Lihat lebih »

Staphylococcus

Staphylococcus (dalam bahasa Yunani staphyle berarti sekelompok anggur dan coccos yang berarti granula) adalah genus dari bakteri gram positif.

Baru!!: Kue kering dan Staphylococcus · Lihat lebih »

Stoples

Stoples permen, oleh Christian Dorflinger, 1869-1880, kaca, diameter: 12,1 cm, Museum Seni Cleveland (AS) Stoples bersegi enam dihiasi dengan bunga dan burung, akhir abad ke-17, porselen dengan lapisan enamel, tinggi: 31,1 cm, diameter: 19,1 cm, Museum Seni Metropolitan (Kota New York) Stoples adalah wadah kaku, berbentuk silinder atau sedikit kerucut, biasanya dibuat dari kaca, keramik, atau plastik, dengan mulut atau bukaan lebar yang dapat ditutup dengan penutup seperti tutup ulir, sumbat gabus, dan lain-lain.

Baru!!: Kue kering dan Stoples · Lihat lebih »

Suhu

Air akan mulai membeku pada suhu 0° Celsius (di gambar ini suhu udara -17° C). Suhu atau temperatur adalah alat yang menunjukkan derajat atau ukuran panas suatu benda.

Baru!!: Kue kering dan Suhu · Lihat lebih »

Susu

Susu adalah cairan bergizi berwarna putih yang dihasilkan oleh kelenjar susu mamalia, salah satunya manusia.

Baru!!: Kue kering dan Susu · Lihat lebih »

Sutil (Alat Masak)

Spatula stainlessteel. Spatula atau sudip atau sutil adalah alat untuk mengambil objek.

Baru!!: Kue kering dan Sutil (Alat Masak) · Lihat lebih »

Tabung (geometri)

Sebuah tabung Tabung atau silinder adalah bangun ruang tiga dimensi yang dibentuk oleh dua buah lingkaran identik yang sejajar dan sebuah persegi panjang yang mengelilingi kedua lingkaran tersebut.

Baru!!: Kue kering dan Tabung (geometri) · Lihat lebih »

Telur

perbandingan telur ayam dan telur puyuh Telur adalah wadah organik yang berisi zigot di mana embrio berkembang sampai dapat bertahan hidup sendiri, di mana hewan menetas.

Baru!!: Kue kering dan Telur · Lihat lebih »

Tempe

Tempe (baca: tèmpé) adalah makanan khas Indonesia yang terbuat dari fermentasi kedelai atau beberapa bahan lain yang menggunakan beberapa jenis kapang Rhizopus, seperti Rhizopus oligosporus, Rh. oryzae, Rh. stolonifer (kapang roti), atau Rh. arrhizus.

Baru!!: Kue kering dan Tempe · Lihat lebih »

Tenggelam

Tenggelam adalah kematian yang disebabkan mati lemas (kekurangan napas) ketika cairan menghalangi kemampuan tubuh untuk menyerap oksigen dari udara hingga menyebabkan asfiksia.

Baru!!: Kue kering dan Tenggelam · Lihat lebih »

Tepung

Proses membuat tepung dari jagung dalam festival rakyat di Slovakia. Tepung adalah partikel padat yang berbentuk butiran halus atau sangat halus tergantung proses penggilingannya.

Baru!!: Kue kering dan Tepung · Lihat lebih »

Tepung gula

Tepung gula. Tepung gula, gula tepung, gula halus atau gula serbuk adalah gula pasir yang telah digiling/diblender/dihaluskan menjadi halus sehingga tebentuk menjadi bubuk gula.

Baru!!: Kue kering dan Tepung gula · Lihat lebih »

Termometer

Sebuah termometer. Termometer atau disebut juga pengukur suhu adalah alat yang digunakan untuk mengukur suhu (temperature).

Baru!!: Kue kering dan Termometer · Lihat lebih »

Timbangan

Timbangan yang digunakan untuk menimbang berat buat di pasar swalayan Johannes Vermeer Timbangan atau neraca adalah alat yang dipakai dalam melakukan pengukuran massa suatu benda.

Baru!!: Kue kering dan Timbangan · Lihat lebih »

Tinja

Tinja, juga disebut sebagai feses, tai, cepirit atau kotoran, adalah produk buangan saluran pencernaan yang dikeluarkan melalui anus atau kloaka.

Baru!!: Kue kering dan Tinja · Lihat lebih »

Tumbuhan

Dalam biologi, Tumbuhan adalah organisme eukariota multiseluler yang tergolong ke dalam kerajaan Plantae.

Baru!!: Kue kering dan Tumbuhan · Lihat lebih »

Warna

Lingkaran warna Warna adalah spektrum tertentu yang terdapat di dalam suatu cahaya sempurna (berwarna putih).

Baru!!: Kue kering dan Warna · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »