Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

L'Haÿ-les-Roses

Indeks L'Haÿ-les-Roses

L'Haÿ-les-Roses merupakan sebuah komune di pinggiran selatan Paris, Prancis. Terletak 8.5 km (5.3 mil) dari pusat kota Paris. L'Haÿ-les-Roses merupakan sebuah sous-préfecture di département Val-de-Marne, menjadi ibu kota Arondisemen L'Haÿ-les-Roses. L'Haÿ-les-Roses memperoleh namanya dari sebuah kebun mawar terkenal di sana.

Buka di Google Maps

Daftar Isi

  1. 15 hubungan: Arondisemen L'Haÿ-les-Roses, Île-de-France (region), Bourg-la-Reine, Irlandia Utara, Jerman, Karolus Agung, Kilometer Nol, Komune di Prancis, Paris, Piagam, Prancis, Prangko, RER B, Subprefektur di Prancis, Val-de-Marne.

  2. Komune di Val-de-Marne

Arondisemen L'Haÿ-les-Roses

Arondisemen L'Haÿ-les-Roses adalah sebuah arondisemen yang terletak di wilayah departemen Val-de-Marne, Île-de-France, Prancis.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Arondisemen L'Haÿ-les-Roses

Île-de-France (region)

Île-de-France adalah région terpadat di Prancis.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Île-de-France (region)

Bourg-la-Reine

Balai kota. Bourg-la-Reine merupakan sebuah komune di pinggiran selatan Paris, Prancis.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Bourg-la-Reine

Irlandia Utara

Irlandia Utara (Tuaisceart Éireann, Skots Ulster: Norlin Airlann atau Norlin Airlan; Northern Ireland) adalah salah satu negara konstituen atau bagian dari negara resmi Britania Raya.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Irlandia Utara

Jerman

Jerman (Deutschland), secara resmi disebut sebagai Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Jerman

Karolus Agung

Karolus Agung (Prancis: Charlemagne; bahasa Jerman: Karl der Große; bahasa Latin: Carolus Magnus, Karolus Magnus; bahasa Inggris: Charles the Great, bahasa Italia: Carlo Magno) (742 atau 747 – 28 Januari 814), adalah raja kaum Frank dari 768 sampai 814 dan bangsa Lombard dari 774 sampai 814.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Karolus Agung

Kilometer Nol

Notre Dame, dan dianggap sebagai pusat resmi kota Paris. Di beberapa negara, meskipun tidak masuk Anglosfir, Kilometer Nol (juga ditulis km 0) atau sebutan dalam bahasa lainnya, merupakan sebuah lokasi (umumnya di ibu kota negara), di mana jarak secara tradisional diukur.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Kilometer Nol

Komune di Prancis

Komune merupakan tingkat terendah dari pembagian administratif di Prancis yang setara dengan kota di Indonesia.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Komune di Prancis

Paris

Paris (atau) adalah ibu kota Prancis.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Paris

Piagam

Contoh piagam (Magna Carta). Sebuah piagam (Charter) adalah pemberian wewenang atau hak, yang menyatakan bahwa pemberi hibah secara resmi mengakui hak prerogatif penerima untuk menggunakan hak yang ditentukan.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Piagam

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Prancis

Prangko

Pekan Olahraga Nasional XVII, 2008 Salah satu perangko yang diterbitkan dalam acara Peringatan 50 tahun berdirinya PBB tahun 1995 Prangko (dari franco, "dengan ongkos kirim yang dibayar oleh pengirim") adalah label atau carik, atau teraan di atas kertas dengan bentuk dan ukuran tertentu, baik bergambar maupun tidak bergambar, yang memuat nama negara penerbit atau tanda gambar yang merupakan ciri khas negara penerbit, dan mempunyai nilai nominal tertentu berupa angka dan/atau huruf.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Prangko

RER B

RER B merupakan satu dari lima jalur pada sistem angkutan cepat RER yang melayani Paris, Prancis.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan RER B

Subprefektur di Prancis

Sebuah subprefektur di Verdun, Meuse Langon, Gironde Subprefektur (Prancis: sous-préfectures) merupakan kota administratif arondisemen di Prancis yang tidak memiliki prefektur untuk departemennya.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Subprefektur di Prancis

Val-de-Marne

Val-de-Marne ("Lembah Marne") adalah sebuah departemen yang terletak di wilayah Île-de-France.

Lihat L'Haÿ-les-Roses dan Val-de-Marne

Lihat juga

Komune di Val-de-Marne