Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Laktosa

Indeks Laktosa

Laktosa adalah bentuk disakarida dari karbohidrat yang dapat dipecah menjadi bentuk lebih sederhana yaitu galaktosa dan glukosa.

31 hubungan: Beta-galaktosidase, Carl Wilhelm Scheele, Disakarida, Domba, Enzim, Eropa, Etanol, Fruktosa, Galaktosa, Gen, Glikosida, Glukosa, Gula, India, Intoleransi laktosa, Kambing, Karbohidrat, Kondensasi, Maltosa, Mamalia, Monosakarida, Nektar, Ribosa, Rumus kimia, Sapi, Sukrosa, Susu, Timur Tengah, Xilosa, 1619, 1780.

Beta-galaktosidase

Beta-galaktosidase atau β-galaktosidase (Beta-galactosidase, laktase, beta-gal, β-gal) merupakan salah satu enzim hidrolase yang termasuk dalam Operon ara yang berfungsi untuk mempercepat reaksi konversi dari galaktosida menjadi galaktosa, seperti laktosa menjadi monosakarida yaitu galaktosa dan glukosa.

Baru!!: Laktosa dan Beta-galaktosidase · Lihat lebih »

Carl Wilhelm Scheele

Carl Wilhelm Scheele Carl Wilhelm Scheele (9 Desember 1742 - 21 Mei 1786) adalah seorang ahli farmasi Swedia yang menjumpai oksigen pada tahun 1771, tetapi penemuan ini tidak banyak dikenal.

Baru!!: Laktosa dan Carl Wilhelm Scheele · Lihat lebih »

Disakarida

Disakarida atau biosa merupakan senyawa karbohidrat yang terbentuk ketika dua monosakarida mengalami reaksi kondensasi yang melibatkan terlepasnya suatu molekul kecil, seperti air, dari bagian gugus fungsi saja.

Baru!!: Laktosa dan Disakarida · Lihat lebih »

Domba

Domba atau biri-biri (Ovis) adalah salah satu ruminansia berkaki empat dengan rambut tebal yang dikenal oleh banyak orang.

Baru!!: Laktosa dan Domba · Lihat lebih »

Enzim

Model komputer enzim purin nukleosida fosforilase (PNPase) Diagram energi potensial reaksi kimia organik yang menunjukkan efek katalis pada suatu reaksi eksotermik hipotetis X + Y.

Baru!!: Laktosa dan Enzim · Lihat lebih »

Eropa

Peta dunia yang menunjukkan letak Eropa Eropa secara geologis dan geografis adalah sebuah semenanjung atau dataran (jazirah) yang masuk dalam benua yaitu Asia, namun penduduk dataran eropa enggan disebut orang asia dan memilih menyebut dataran mereka sebagai Benua Eropa.

Baru!!: Laktosa dan Eropa · Lihat lebih »

Etanol

Etanol, disebut juga etil alkohol, alkohol murni, alkohol absolut, atau alkohol saja, adalah cairan yang mudah menguap, mudah terbakar, tak berwarna, dan merupakan alkohol yang paling sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari.

Baru!!: Laktosa dan Etanol · Lihat lebih »

Fruktosa

Fruktosa (fructose, levulose), atau gula buah, adalah monosakarida yang ditemukan di banyak jenis tumbuhan dan merupakan salah satu dari tiga gula darah penting bersama dengan glukosa dan galaktosa, yang bisa langsung diserap ke aliran darah selama pencernaan.

Baru!!: Laktosa dan Fruktosa · Lihat lebih »

Galaktosa

Galaktosa merupakan senyawa karbohidrat yang tergolong dalam monosakarida, termasuk juga golongan heksosa karena mempunyai 6 atom C dalam molekulnya Thomas M. S. Wolever.

Baru!!: Laktosa dan Galaktosa · Lihat lebih »

Gen

270px Gen (serapan dari gen) adalah unit pewarisan sifat bagi organisme hidup.

Baru!!: Laktosa dan Gen · Lihat lebih »

Glikosida

Formasi Glikosida Glikosida merupakan zat kompleks yang mengandung gula yang ditemukan pada beberapa tumbuhan.

Baru!!: Laktosa dan Glikosida · Lihat lebih »

Glukosa

''Model pengisi ruang molekul glukosa'' Glukosa, suatu gula monosakarida, adalah salah satu karbohidrat terpenting yang digunakan sebagai sumber tenaga bagi hewan dan tumbuhan.

Baru!!: Laktosa dan Glukosa · Lihat lebih »

Gula

Kristal Gula yang sudah dimurnikan. Gula adalah suatu karbohidrat sederhana yang menjadi sumber energi dan komoditas perdagangan utama.

Baru!!: Laktosa dan Gula · Lihat lebih »

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: Laktosa dan India · Lihat lebih »

Intoleransi laktosa

Laktosa merupakan karbohidrat sederhana yang termasuk golongan disakarida. Laktosa banyak ditemukan dalam kandungan susu atau produk berbahan dasar susu. Intoleransi laktosa (Lactose intolerance) adalah kondisi di mana laktase, sebuah enzim yang diperlukan untuk mencerna laktosa, mengalami penurunan kemampuan.

Baru!!: Laktosa dan Intoleransi laktosa · Lihat lebih »

Kambing

Kambing ternak (Capra aegagrus hircus) merupakan salah satu subspesies yang dipelihara atau dijinakkan dari kambing liar Asia Barat Daya dan Eropa Timur.

Baru!!: Laktosa dan Kambing · Lihat lebih »

Karbohidrat

pati, salah satu jenis karbohidrat cadangan makanan pada tumbuhan, dilihat dengan mikroskop cahaya. Karbohidrat ('hidrat dari karbon'), hidrat arang, atau sakarida (dari bahasa Yunani σάκχαρον, sákcharon, berarti "gula") adalah biomolekul yang terdiri dari atom karbon (C), hidrogen (H), dan oksigen (O), biasanya dengan perbandingan atom hidrogen–oksigen 2:1 (seperti pada molekul air) dan rumus empiris (dengan m bisa saja sama atau berbeda dengan n).

Baru!!: Laktosa dan Karbohidrat · Lihat lebih »

Kondensasi

Uap air mengembun di atas cangkir teh panas Kondensasi atau pengembunan adalah perubahan wujud benda ke wujud yang lebih padat, seperti gas (atau uap) menjadi cairan.

Baru!!: Laktosa dan Kondensasi · Lihat lebih »

Maltosa

Maltosa, atau gula gandum, adalah disakarida yang terbentuk dari dua unit glukosa bergabung dengan ikatan α(1 → 4), terbentuk dari reaksi kondensasi.

Baru!!: Laktosa dan Maltosa · Lihat lebih »

Mamalia

Mamalia atau binatang menyusui atau (dari bahasa Latin mamma, 'payudara') adalah kelas hewan vertebrata yang dicirikan oleh adanya kelenjar susu (yang pada hewan betina menghasilkan susu sebagai sumber makanan anaknya), neokorteks, rambut, dan tiga tulang di telinga tengah.

Baru!!: Laktosa dan Mamalia · Lihat lebih »

Monosakarida

Fruktosa, salah satu jenis monosakarida. Monosakarida (dari Bahasa Yunani mono: satu, sacchar: gula) adalah senyawa karbohidrat dalam bentuk gula yang paling sederhana.

Baru!!: Laktosa dan Monosakarida · Lihat lebih »

Nektar

Nektar bunga Camelia Nektar atau sari bunga adalah cairan manis kaya dengan gula yang diproduksi bunga dari tumbuh-tumbuhan sewaktu mekar untuk menarik kedatangan hewan penyerbuk seperti serangga.

Baru!!: Laktosa dan Nektar · Lihat lebih »

Ribosa

Ribosa, atau D-ribosa, adalah sebuah aldopentosa — sebuah monosakarida yang terdiri dari lima atom karbon, dan termasuk sebuah gugus fungsional aldehida dalam bentuk linearnya.

Baru!!: Laktosa dan Ribosa · Lihat lebih »

Rumus kimia

Rumus Kimia (juga disebut rumus molekul) adalah cara ringkas memberikan informasi mengenai perbandingan atom-atom yang menyusun suatu senyawa kimia tertentu, menggunakan sebaris simbol zat kimia, nomor, dan kadang-kadang simbol yang lain juga, seperti tanda kurung, kurung siku, dan tanda plus (+) dan minus (-). Jenis paling sederhana dari rumus kimia adalah rumus empiris, yang hanya menggunakan huruf dan angka.

Baru!!: Laktosa dan Rumus kimia · Lihat lebih »

Sapi

Sapi atau lembu adalah hewan ternak anggota famili Bovidae dan subfamili Bovinae.

Baru!!: Laktosa dan Sapi · Lihat lebih »

Sukrosa

Sukrosa merupakan suatu disakarida yang dibentuk dari monomer-monomernya yang berupa unit glukosa dan fruktosa, dengan rumus molekul C12H22O11.

Baru!!: Laktosa dan Sukrosa · Lihat lebih »

Susu

Susu adalah cairan bergizi berwarna putih yang dihasilkan oleh kelenjar susu mamalia, salah satunya manusia.

Baru!!: Laktosa dan Susu · Lihat lebih »

Timur Tengah

Kawasan Timur Tengah menurut definisi umum (hijau tua) dan menurut definisi G8 (hijau muda). Timur Tengah adalah sebuah wilayah yang secara politis dan budaya merupakan bagian dari benua Asia, atau Afrika-Eurasia.

Baru!!: Laktosa dan Timur Tengah · Lihat lebih »

Xilosa

Xilosa atau gula kayu adalah suatu gula pentosa, monosakarida dengan lima atom karbon dan memiliki gugus aldehida.

Baru!!: Laktosa dan Xilosa · Lihat lebih »

1619

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Laktosa dan 1619 · Lihat lebih »

1780

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Laktosa dan 1780 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Gula susu, Lactose.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »