Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Pahlawan Uni Soviet

Indeks Pahlawan Uni Soviet

Pahlawan Uni Soviet (Герой Советского Союза, Geroy Sovetskogo Soyuza) merupakan gelar kehormatan tertinggi yang pernah dianugerahkan oleh Uni Soviet kepada pribadi, kelompok, atau entitas atas jasa kepahlawanannya terhadap negara dan masyarakat Soviet.

131 hubungan: Aleksandr Ushakov, Aleksandr Vasilevsky, Aleksi Inauri, Angkatan Laut Uni Soviet, Angkatan Udara Uni Soviet, Anna Yegorova, Antariksawan, Arktik, Arnold Meri, Bencana Chernobyl, Benteng Brest, Berlin, Boris Yegorov, Daftar kepala negara Uni Soviet, Dniester, Endel Puusepp, Enemy at the Gates, Ensiklopedia Besar Soviet, Ernst Krenkel, Franklin Delano Roosevelt, Front Timur (Perang Dunia II), Fyodor Okhlopkov, Gedung Putih, Gelar kehormatan, Georgy Zhukov, Hamazasp Babadzhanian, Hazi Aslanov, Ilyushin Il-2 Shturmovik, Issa Pliyev, Ivan Golubets, Ivan Isakov, Ivan Konev, Ivan Kozhedub, Ivan Panfilov, Ivan Papanin, Ivan Sidorenko, Ivan Yakubovsky, Jepang, Jerman Nazi, Josef Stalin, Juli, Kapal selam, Kementerian Urusan Dalam Negeri (Rusia), Kerch, Komisariat Rakyat untuk Urusan Dalam Negeri, Komitet Gosudarstvennoy Bezopasnosti, Konstantin Krasavin, Konstantin Rokossovsky, Kyiv, Lavrenti Beria, ..., Leonid Brezhnev, Lydia Litvyak, Lyubov Shevtsova, Lyudmila Pavlichenko, Majelis Agung Uni Soviet, Marsekal (Uni Soviet), Matvey Kuzmin, Mikhail Feofanovich Potapov, Mikhail Katukov, Mikhail Tsiselsky, Moskwa, Natalya Meklin, Nelson Stepanyan, Nina Onilova, Oleksiy Fedorov, Operasi Bagration, Operasi Barbarossa, Orde Lenin, Otto Schmidt, Pahlawan Buruh Sosialis, Pahlawan Federasi Rusia, Pahlawan Republik Kuba, Pakta Warsawa, Partai Komunis Uni Soviet, Pavel Grachev, Pavel Popovich, Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Chornobyl, Perang Saudara Rusia, Perang Soviet–Afganistan, Perdana Menteri Uni Soviet, Perestroika, Pertempuran Stalingrad, Presiden Amerika Serikat, Presidium Majelis Agung, Pyotr Shirshov, Republik Sosialis Soviet Georgia, Republik Sosialis Soviet Ukraina, Richard Sorge, Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet, Sekutu, Semyon Budyonny, Semyon Konstantinovich Timoshenko, Sergey Gritsevets, Sevastopol, Soyuz 1, Sungai Dnieper, Sydir Kovpak, Tentara Merah, Tula, Uni Soviet, Valentina Tereshkova, Vasily Chuikov, Viktor Leonov, Vladimir Kokkinaki, Vladimir Konovalov, Volgograd, Yakov Pavlov, Yakutsk, Yuri Gagarin, Ziya Bunyadov, Zoya Kosmodemyanskaya, 1 Agustus, 14 Januari, 16 April, 1934, 1937, 1939, 1940, 1941, 1942, 1945, 1955, 1964, 1965, 1967, 1982, 1986, 1988, 1991, 20 April, 24 Desember. Memperluas indeks (81 lebih) »

Aleksandr Ushakov

Aleksandr Kirillovich Ushakov (Rusia: Александр Кириллович Ушаков) adalah seorang tamtama Tentara Merah dan Pahlawan Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Aleksandr Ushakov · Lihat lebih »

Aleksandr Vasilevsky

Aleksandr Mikhaylovich Vasilevsky adalah seorang perwira Rusia dalam Tentara Merah yang meraih pangkat Marsekal Uni Soviet pada 1943.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Aleksandr Vasilevsky · Lihat lebih »

Aleksi Inauri

Aleksi Inauri (ალექსი ინაური; Алексей Николаевич Инаури, Aleksey Nikolayevich Inauri) (29 April atau 12 Mei 1908 – 23 Juni 1993) adalah seorang kolonel jenderal Uni Soviet dan panglima Georgia yang mengepalai KGB Georgia (Komite Keamanan Negeri) selama lebih dari 30 tahun (1954–1986) dan menjadikannya salah satu tokoh paling menonjol dari cabang regional KGB Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Aleksi Inauri · Lihat lebih »

Angkatan Laut Uni Soviet

Angkatan Laut Soviet (Rusia: Военно-морской флот СССР, Voyenno-morskoy flot SSSR) adalah kekuatan laut di Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Angkatan Laut Uni Soviet · Lihat lebih »

Angkatan Udara Uni Soviet

Angkatan Udara Soviet (bahasa Rusia: Военно-воздушные силы, ВВС; Voyenno-vozdushnye sily, VVS) adalah satu dari kekuatan udara dari Angkatan Bersenjata Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Angkatan Udara Uni Soviet · Lihat lebih »

Anna Yegorova

Letnan Senior Anna Alexandrovna Timofeyeva-Yegorova (Анна Александровна Тимофеева-Егорова) adalah seorang pilot dalam Angkatan Udara Tentara Merah (VVS) pada Perang Dunia Kedua.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Anna Yegorova · Lihat lebih »

Antariksawan

MMU di luar angkasa (1984) Antariksawan atau angkasawan (astronaut, cosmonaut) adalah sebutan bagi orang yang telah menjalani latihan dalam program penerbangan antariksa manusia untuk memimpin, menerbangkan pesawat, atau menjadi awak pesawat antariksa.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Antariksawan · Lihat lebih »

Arktik

Arktik adalah sebuah wilayah di sekitar Kutub Utara Bumi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Arktik · Lihat lebih »

Arnold Meri

Arnold Meri adalah seorang veteran Tentara Merah Uni Soviet dari Perang Dunia II dan Pahlawan Uni Soviet yang didakwa melakukan genoside karena perannya dalam deportasi orang-orang Estonia ke wilayah-wilayah terpencil di USSR.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Arnold Meri · Lihat lebih »

Bencana Chernobyl

Bencana Chernobyl adalah kecelakaan reaktor nuklir terburuk dan terparah dalam sejarah.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Bencana Chernobyl · Lihat lebih »

Benteng Brest

Benteng Brest Benteng Brest (Брэсцкая крэпасць,; Брестская крепость,; Twierdza brzeska), sebelumnya dikenal dengan nama Benteng Brest-Litovsk, adalah sebuah benteng Rusia dari abad ke-19 yang terletak di Brest, Belarus.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Benteng Brest · Lihat lebih »

Berlin

Berlin adalah ibu kota Republik Federal Jerman sejak tahun 1994.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Berlin · Lihat lebih »

Boris Yegorov

Boris Borisovich Yegorov (Борис Борисович Егоров, Boris Borisovich Egorov) adalah seorang dokter-antariksawan Uni Soviet yang menjadi dokter pertama yang melakukan penerbangan antariksa.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Boris Yegorov · Lihat lebih »

Daftar kepala negara Uni Soviet

Konstitusi Soviet mengakui pemimpin lembaga negara tertinggi di Uni Soviet sebagai kepala negara.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Daftar kepala negara Uni Soviet · Lihat lebih »

Dniester

Sungai Dniester (Дністер transliterasi Dnister; Nistru) adalah sungai yang terletak di Eropa Timur.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Dniester · Lihat lebih »

Endel Puusepp

Mayor Endel Puusepp tahun 1942. Endel Puusepp atau Endel Pusep (Эндель Карлович Пусэп) adalah seorang pilot Perang Dunia II dari Estonia Soviet yang berhasil menyelesaikan 30 misi pengeboman jarak jauh pada malam hari melawan Nazi Jerman.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Endel Puusepp · Lihat lebih »

Enemy at the Gates

Enemy at the Gates adalah sebuah film yang disutradarai oleh Jean-Jacques Annaud pada tahun 2001, dan diadaptasi dari sebuah buku yang ditulis oleh William Craig yang menceritakan kejadian-kejadian dan peristiwa-peristiwa sekitar Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Enemy at the Gates · Lihat lebih »

Ensiklopedia Besar Soviet

Ensiklopedia Besar Soviet 1927. Ensiklopedia Besar Soviet, 30 jilid Ensiklopedia Besar Uni Soviet (Большая советская энциклопедия atau БСЭ) adalah ensiklopedia terbesar dan paling komprehensif dalam bahasa Rusia, diterbitkan oleh Badan Ensiklopedia Soviet (Sovyetskaya entsiklopediya).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ensiklopedia Besar Soviet · Lihat lebih »

Ernst Krenkel

Ernst Teodorovich Krenkel (Эрнст Теодо́рович Кре́нкель) (di Bialystok – 8 Desember 1971 di Moskwa) adalah seorang penjelajah Arktik, operator radio, doktor ilmu geografi (1938), dan Pahlawan Uni Soviet (1938).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ernst Krenkel · Lihat lebih »

Franklin Delano Roosevelt

Franklin Delano Roosevelt adalah Presiden Amerika Serikat ke-32 dan merupakan satu-satunya Presiden Amerika Serikat yang terpilih empat kali dalam masa jabatan dari tahun 1933 hingga 1945, melebihi aturan konstitusi Amerika Serikat yang hanya memperbolehkan presiden menjabat dua periode.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Franklin Delano Roosevelt · Lihat lebih »

Front Timur (Perang Dunia II)

Front Timur pada Perang Dunia II adalah medan perang yang mencakup konflik di Eropa Tengah dan Eropa Timur.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Front Timur (Perang Dunia II) · Lihat lebih »

Fyodor Okhlopkov

Fyodor Matveyevich Okhlopkov (Фёдор Матве́евич Охло́пков) adalah seorang penembak asal Uni Soviet pada Perang Dunia II, dan menewaskan sekitar 429 pasukan.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Fyodor Okhlopkov · Lihat lebih »

Gedung Putih

Gedung Putih Gedung Putih adalah kediaman resmi dan tempat kerja presiden Amerika Serikat.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Gedung Putih · Lihat lebih »

Gelar kehormatan

Sebuah gelar kehormatan adalah gelar yang diberikan pada seseorang atau suatu organisasi sebagai penghargaan atas kerjanya.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Gelar kehormatan · Lihat lebih »

Georgy Zhukov

Georgy Konstantinovich Zhukov (Kiril: Гео́ргий Константи́нович Жу́ков), adalah komandan militer Uni Soviet dan juga seorang politikus, dan merupakan salah seorang jenderal yang terkenal lewat jasanya yang besar di Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Georgy Zhukov · Lihat lebih »

Hamazasp Babadzhanian

Hamazasp Khachaturi Babadzhanian (Amazasp Khachaturovich Babadzhanyan) adalah seorang kepala marsekal pasukan bersenjata Armenia Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Hamazasp Babadzhanian · Lihat lebih »

Hazi Aslanov

Hazi Aslanov (Hazi Ahad oglu Aslanov, Həzi Aslanov, Ази Асланов; umum disebut sebagai Azi Aslanov dan A. A. Aslanov,;Aleksander A. Maslov, David M. Glantz, Fallen Soviet Generals: Soviet General Officers Killed in Battle, 1941-1945, Routledge, 1998) adalah seorang mayor-jenderal Azerbaijan dari angkatan bersenjata Uni Soviet pada Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Hazi Aslanov · Lihat lebih »

Ilyushin Il-2 Shturmovik

Il-2 Shturmovik adalah pesawat tempur Rusia pada masa Perang Dunia II, digunakan secara luas setelah Pertempuran Kursk tahun 1943, bersenjatakan dua buah meriam otomatis 23 mm, sebuah senapan mesin DShK di bagian belakang kokpit, dan cantelan untuk bom anti-tank atau roket 82 mm.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ilyushin Il-2 Shturmovik · Lihat lebih »

Issa Pliyev

Issa Alexandrovich Pliyev (juga disebut sebagai Pliev; Плиты Алыксандры фырт Иссæ; Исса Александрович Плиев; — 2 Februari 1979) adalah seorang panglima militer Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Issa Pliyev · Lihat lebih »

Ivan Golubets

Ivan Karpovich Golubets (Ива́н Ка́рпович Голубе́ц) adalah seorang pelaut Uni Soviet dalam Armada Laut Hitam.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ivan Golubets · Lihat lebih »

Ivan Isakov

Ivan Stepanovich Isakov (Հովհաննես Իսակով, Иван Степанович Исаков; (– 11 Oktober 1967), nama lahir Hovhannes Ter-Isahakyan, adalah seorang komandan militer Armenia Soviet, Kepala Staf Angkatan Laut Soviet, Wakil Menteri Angkatan Laut USSR, dan memegang pangkat Laksamana Armada Uni Soviet. Ia memainkan peran penting dalam membentuk Angkatan Laut Soviet, terutama Armada Baltik dan Armada Laut Hitam pada Perang Dunia Kedua. Disamping karier militer, Isakov menjadi anggota dan penulis komite oseanografi Akademi Sains Uni Soviet pada 1958 dan 1967, menjadi anggota kehormatan Akademi Sains Republik Sosialis Soviet Armenia. Baghdasaryan A. and Ashot H. Harutyunyan. «Իսակով, Հովհաննես Սթեփանի» (Isakov, Hovhanness Stepani). Armenian Soviet Encyclopedia. vol. iv. Yerevan: Armenian Academy of Sciences, 1978, pp. 389–390.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ivan Isakov · Lihat lebih »

Ivan Konev

Ivan Stepanovich Konev (Ива́н Степа́нович Ко́нев) adalah seorang jenderal Tentara Merah Rusia.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ivan Konev · Lihat lebih »

Ivan Kozhedub

Ivan Nikitovich Kozhedub (Rusia: Иван Hикитович Кожедуб; Ukraina: Іван Микитович Кожедуб) adalah seorang penerbang militer Uni Soviet dan penerbang ulung Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ivan Kozhedub · Lihat lebih »

Ivan Panfilov

Ivan Vasilyevich Panfilov (Иван Васильевич Панфилов; – 18 November 1941) adalah seorang jenderal dan Pahlawan Uni Soviet anumerta.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ivan Panfilov · Lihat lebih »

Ivan Papanin

Ivan Dmitrievich Papanin (Иван Дмитриевич Папанин, – 30 Januari 1986) adalah seorang penjelajah kutub dan ilmuwan Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ivan Papanin · Lihat lebih »

Ivan Sidorenko

Ivan Mikhaylovich Sidorenko (Ива́н Миха́йлович Сидоре́нко) adalah seorang perwira Tentara Merah dan Pahlawan Uni Soviet, yang bertugas pada Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ivan Sidorenko · Lihat lebih »

Ivan Yakubovsky

Ivan Ignatyevich Yakubovsky (Ива́н Игна́тьевич Якубо́вский) adalah seorang Marsekal Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ivan Yakubovsky · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Jepang · Lihat lebih »

Jerman Nazi

Jerman Nazi atau Jerman Fasis (NS-Staat) (secara resmi dikenal sebagai Reich Jerman dari tahun 1933 sampai 1943, dan Reich Jerman Raya dari tahun 1943 sampai 1945) adalah negara Jerman antara tahun 1933 dan 1945, ketika Adolf Hitler dan NSDAP mendominasi negara, mengubahnya menjadi keautokratan.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Jerman Nazi · Lihat lebih »

Josef Stalin

Josef Stalin (lahir dengan nama Ioseb Besarionis dze Jughashvili) adalah tokoh revolusi dan politikus Uni Soviet keturunan Georgia. Ia menjadi kepala negara Uni Soviet sejak pertengahan era 1920-an sampai akhir hayatnya pada tahun 1953, dengan gelar Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet sejak tahun 1922 sampai 1952, dan Kepala Pemerintahan Uni Soviet sejak tahun 1941 sampai 1953. Meskipun mula-mula menjalankan pemerintahan Uni Soviet selaku kepala dari suatu rezim partai tunggal oligarkis yang memerintah dengan suara terbanyak relatif (pluralitas), Stalin akhirnya menjadi diktator de facto Uni Soviet pada era 1930-an. Sebagai pengamal setia gagasan-gagasan hasil tafsir Marxisme menurut teori-teori Leninisme, ia turut berjasa membakukan gagasan-gagasan ini menjadi paham Marxisme–Leninisme, sementara kebijakan-kebijakannya sendiri akhirnya dikenal dengan sebutan Stalinisme. Putra keluarga miskin asal Gori, Kekaisaran Rusia, ini mengawali perjalanan karier revolusionernya dengan menjadi anggota Partai Buruh Demokrat Sosial Rusia yang berhaluan Marxis pada masa mudanya. Sebagai anggota partai, ia bekerja menyunting surat kabar partai, Pravda, dan menghimpun dana bagi faksi Bolshevik pimpinan Vladimir Lenin dengan cara merampok, melakukan penculikan, dan menjual jasa keamanan. Ia berulang kali ditahan, dan beberapa kali harus menjalani hukuman pengasingan di dalam negeri. Setelah kaum Bolshevik berhasil mengambil alih pemerintahan Rusia melalui Revolusi Oktober 1917, Stalin masuk menjadi anggota Politbiro, badan eksekutif partai komunis. Selaku anggota Politbiro, Stalin turut terlibat dalam proses pembentukan Uni Soviet pada tahun 1922. Setelah Lenin jatuh sakit lalu wafat pada tahun 1924, Stalin tampil menjadi pemimpin baru Uni Soviet. Di bawah rezim Stalin, "Sosialisme dalam Satu Negara" menjadi asas utama dari dogma partai, dan Kebijakan Ekonomi Baru yang dicanangkan oleh Lenin digantikan dengan ekonomi terpimpin yang tersentralisasi. Dengan menggunakan sistem Rencana Lima Tahun, Uni Soviet berusaha melakukan kolektivisasi dan industrialisasi yang berjalan dengan pesat, tetapi tidak mampu menghindari kemelut di bidang produksi pangan yang menimbulkan bencana kelaparan 1932–1933. Guna mengenyahkan pihak-pihak yang dianggap sebagai "musuh-musuh kelas pekerja", Stalin melancarkan gerakan "Pembersihan Besar-Besaran" yang mengakibatkan lebih dari sejuta orang dipenjarakan dan sekurang-kurangnya 700.000 orang dihukum mati antara 1934 sampai 1939. Rezim Stalin berusaha menyebarluaskan paham Marxisme-Leninisme ke luar Rusia melalui organisasi Komunis Internasional, dan mendukung gerakan-gerakan antifasis di seluruh Eropa pada era 1930-an, khususnya gerakan antifasis dalam perang saudara di Spanyol. Pada tahun 1939, rezim Stalin dan Jerman Nazi menandatangani sebuah kesepakatan untuk tidak saling menyerang. Atas dasar kesepakatan ini, Uni Soviet dan Jerman Nazi bersama-sama menginvasi Polandia, tetapi Jerman secara sepihak mengingkari kesepakatan ini dengan menginvasi Uni Soviet pada tahun 1941. Meskipun mula-mula terdesak, Tentara Merah Soviet mampu memukul mundur pasukan Jerman, bahkan berhasil merebut kota Berlin pada tahun 1945, dan mengakhiri Perang Dunia II di Eropa. Uni Soviet menganeksasi negara-negara Baltik dan menyokong pembentukan rezim-rezim pro-Uni Soviet di hampir seluruh kawasan tengah dan timur Eropa, di Tiongkok, dan di Korea Utara. Seusai Perang Dunia II, Uni Soviet dan Amerika Serikat tampil menjadi dua negara adidaya di tataran dunia. Ketegangan-ketegangan yang timbul di antara kedua negara adidaya ini memuncak menjadi Perang Dingin antara Blok Timur yang didukung Soviet dan Blok Barat yang didukung Amerika Serikat. Stalin memimpin negaranya melewati kurun waktu pembangunan kembali pascaperang, dan pada kurun waktu inilah, tepatnya pada tahun 1949, Uni Soviet berhasil mengembangkan senjata nuklir. Pada tahun-tahun ini pula Uni Soviet sekali lagi mengalami bencana kelaparan dahsyat, dan merebaknya kampanye antisemit yang berpuncak pada kasus persekongkolan para dokter. Stalin wafat pada tahun 1953, dan jabatannya selaku kepala negara Uni Soviet di kemudian hari diduduki oleh Nikita Khrushchev yang justru mengecam pendahulunya itu dan memelopori suatu proses de-Stalinisasi atas segenap lapisan masyarakat Soviet. Sebagai salah seorang tokoh terpenting pada abad ke-20 menurut anggapan banyak orang, Stalin menjadi subjek dari suatu kultus individu yang mewabah dalam gerakan Marxis-Leninis internasional. Bagi para pemujanya, Stalin adalah pahlawan sosialisme dan kelas pekerja. Meskipun Uni Soviet akhirnya bubar pada tahun 1991, masih banyak orang di Rusia dan Georgia yang mengaguminya sebagai seorang pemimpin yang jaya pada masa perang, dan berjasa membangun Uni Soviet menjadi sebuah kekuatan besar di mata dunia. Sebaliknya, banyak pula yang mengutuk rezim totaliternya sebagai pihak yang bertanggung jawab atas tindakan-tindakan penindasan massal, pembersihan etnik, ratusan ribu penghukuman mati, dan bencana kelaparan yang merenggut jutaan korban jiwa.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Josef Stalin · Lihat lebih »

Juli

Juli bulan ketujuh dalam sistem penanggalan masehi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Juli · Lihat lebih »

Kapal selam

Kapal selam kelas Kilo Perbandingan kebisingan kapal selam Ilustrasi yang menunjukan kontrol kapal selam Kapal selam adalah kapal yang bergerak di bawah permukaan air, umumnya digunakan untuk tujuan dan kepentingan militer.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Kapal selam · Lihat lebih »

Kementerian Urusan Dalam Negeri (Rusia)

Kementerian Urusan Dalam Negeri Federasi Rusia adalah kementerian dalam negeri negara Rusia.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Kementerian Urusan Dalam Negeri (Rusia) · Lihat lebih »

Kerch

Lukisan Kerch tahun 1839 oleh Ivan Aivazovsky. Kerch (Керчь) adalah sebuah kota yang terletak di Krimea tepatnya di Semenanjung Kerch yang secara de facto masuk wilayah Ukraina dan secara de jure masuk wilayah Rusia.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Kerch · Lihat lebih »

Komisariat Rakyat untuk Urusan Dalam Negeri

Komisariat Rakyat untuk Urusan Dalam Negeri (Народный комиссариат внутреннихдел, Narodnyy komissariat vnutrennikh del; disingkat НКВД, NKVD) adalah lembaga yang menaungi urusan dalam negeri Uni Soviet (saat itu istilah kementerian belum digunakan di Uni Soviet).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Komisariat Rakyat untuk Urusan Dalam Negeri · Lihat lebih »

Komitet Gosudarstvennoy Bezopasnosti

Komitet Gosudarstvennoy Bezopasnosti (Комите́т госуда́рственной безопа́сности, diromanisasikan sebagai Komitét gosudárstvennoy bezopásnosti, yang berarti Komite Keamanan Negara) disingkat KGB (КГБ), adalah nama badan intelijen Uni Soviet dari tanggal 13 Maret 1954 sampai tanggal 6 November 1991.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Komitet Gosudarstvennoy Bezopasnosti · Lihat lebih »

Konstantin Krasavin

Letnan Kolonel Konstantin Alekseyevich Krasavin (Константин Алексеевич Красавин) (20 Mei 1917 – Januari 1988) adalah seorang penerbang ulung dan pilot tempur Rusia pada Perang Patriotik Besar, dimana ia terbang untuk Angkatan Udara Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Konstantin Krasavin · Lihat lebih »

Konstantin Rokossovsky

'''Konstantin Rokossovsky''' nama penuh Konstantin Konstantinovich Rokossovsky (1896-1968), Ia adalah seorang komandan militer Soviet terkenal karena perannya dalam pertempuran Stalingrad (194201943) Konstantin Rokossovsky nama penuh Konstantin Konstantinovich Rokossovsky (lahir, 21 Desember 1896 di Velikiye Luki, Rusia - meninggal, 3 Agustus 1968 di Moscow) adalah seorang komandan militer Soviet yang terkenal karena perannya dalam Pertempuran Stalingrad (1942-1943).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Konstantin Rokossovsky · Lihat lebih »

Kyiv

Kyiv (Ки́їв) atau Kiev (bahasa Slavia Timur Kuno: Кꙑєвь; Киев) adalah ibu kota Ukraina, dan merupakan kota terpadat di Ukraina.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Kyiv · Lihat lebih »

Lavrenti Beria

Lavrentiy Pavlovich Beria (bahasa Georgia: ლავრენტი პავლეს ძე ბერია, Lavrenti Pavles dze Beria; bahasa Rusia: Лавре́нтий Па́влович Бе́рия) adalah seorang politikus Soviet, Marsekal Uni Soviet, dan menteri pertahanan negara bagian, kepala keamanan Soviet dan aparatus polisi rahasia (NKVD) di bawah pimpinan Joseph Stalin selama Perang Dunia II, dan Wakil Perdana Menteri pada era pasca perang dunia (1946–53).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Lavrenti Beria · Lihat lebih »

Leonid Brezhnev

Leonid Ilyich Brezhnev (–10 November 1982) adalah politisi Uni Soviet yang menjabat sebagai Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet Kedua (1964–1982) dan Ketua Presidium Majelis Agung (1960–1964, 1977–1982).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Leonid Brezhnev · Lihat lebih »

Lydia Litvyak

Lydia Vladimirovna Litvyak (Лидия Владимировна Литвяк,, juga dikenal sebagai Lilya, adalah seorang pilot penyerang dalam Angkatan Udara Soviet pada Perang Dunia II.Goodpaster 2009, p. 27. Dengan lima kemenangan tunggal, propaganda Soviet mengklaim dua belas kemenangan tunggal dan dua dari empat pembunuhan bersama dalam 66 tugas penyerangan.Jackson 2003, p. 57.Seidl 1998, p. 323.Bergström, 2007, p. 83.Spick 1999, p. 120. Dalam sekitar dua tahun operasi, ia menjadi pilot penyerang perempuan pertama yang menembak jatuh sebuah pesawat musuh, pertama dari dua pilot penyerang perempuan yang meraih gelar penerbang ulung dan pemenang rekor jumlah pembunuhan terbesar oleh seorang pilot penyerang perempuan. Ia ditembak jatuh di dekat Orel pada Pertempuran Kursk saat ia menyerang formasi pesawat Jerman.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Lydia Litvyak · Lihat lebih »

Lyubov Shevtsova

Lyubov Shevtsova (Любовь Шевцова) adalah seorang partisan Soviet dan anggota Garda Pemuda, sebuah organisasi anti-Nazi bawah tanah di Krasnodon pada Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Lyubov Shevtsova · Lihat lebih »

Lyudmila Pavlichenko

Lyudmila Mikhailovna Pavlichenko adalah seorang penembak Soviet dalam Tentara Merah pada Perang Dunia II, yang dikenal karena membunuh 309 orang dengan Senjata SVT-40 Dan Mosin Nagant M1891.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Lyudmila Pavlichenko · Lihat lebih »

Majelis Agung Uni Soviet

Majelis Agung Uni Soviet (Верховный Совет СССР, Verkhovnyi Sovet SSSR) merupakan badan legislatif tertinggi dan satu-satunya badan yang memiliki kewenangan untuk mengesahkan amendemen konstitusional di Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Majelis Agung Uni Soviet · Lihat lebih »

Marsekal (Uni Soviet)

Marsekal Uni Soviet (Маршал Советского Союза/Marshal Sovyetskogo Soyuza) adalah pangkat militer tertinggi de facto di Uni Soviet (pangkat tertinggi de jure, Generalissimus Uni Soviet dianugerahkan untuk Josef Stalin dan dipegang olehnya sendiri sebagai Panglima Tertinggi AB Uni Soviet).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Marsekal (Uni Soviet) · Lihat lebih »

Matvey Kuzmin

Matvey Kuzmich Kuzmin (p) adalah seorang petani Rusia yang tewas dalam Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Matvey Kuzmin · Lihat lebih »

Mikhail Feofanovich Potapov

Mikhail Feofanovich Potapov (Михаи́л Феофа́нович Пота́пов) adalah seorang kapten artieleri Tentara Merah Uni Soviet dan komandan baterai artileri anti-tank dari Resimen Artileri Anti-Tank ke-1188 dari Brigade Artileri Anti-Tank ke-13.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Mikhail Feofanovich Potapov · Lihat lebih »

Mikhail Katukov

Marsekal Pasukan Bersenjata Mikhail Efimovich Katukov (Михаи́л Ефи́мович Катуко́в) adalah seorang panglima pasukan bersejata dalam Tentara Merah saat dan setelah Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Mikhail Katukov · Lihat lebih »

Mikhail Tsiselsky

Michael Petrovich Tsiselsky (Михайло Петрович Цисельський Михаил Петрович Цисельский)) adalah seorang pilot angkatan laut Uni Soviet pada Perang Dunia II (Perang Jerman-Soviet). Ia berasal dari keluarga petani berdarah Ukraina.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Mikhail Tsiselsky · Lihat lebih »

Moskwa

Moskwa (a) adalah ibu kota Rusia sekaligus pusat politik, ekonomi, budaya, dan sains utama di negara tersebut.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Moskwa · Lihat lebih »

Natalya Meklin

Natalya Fyodorovna Kravtsova née Meklin (Наталья Фёдоровна Меклин, Наталія Фёдорiвна Меклин) adalah seorang pilot pengebom asal Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Natalya Meklin · Lihat lebih »

Nelson Stepanyan

Nelson Stepanyan (Նելսոն Գևորգի Ստեփանյան, Нельсон Георгиевич Степанян, Nelson Gevorkovich Stepanyan) adalah seorang pilot pengebom darat yang berdinas kepada Angkatan Udara Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Nelson Stepanyan · Lihat lebih »

Nina Onilova

Nina Andreyevna Onilova (Нина Андреевна Онилова, Ніна Андріївна Онілова) adalah seorang penembak mesin asal Uni Soviet yang berjuang melawan Jerman di dekat Odessa dan Sevastopol dari 1941 sampai 1942.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Nina Onilova · Lihat lebih »

Oleksiy Fedorov

Oleksiy Fedorovych Fedorov (Ukraina: Олексій Федорович Федоров, Алексей Фёдоров, Aleksey Fyodorovich Fyodorov) adalah salah satu pemimpin gerakan partisan Soviet pada Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Oleksiy Fedorov · Lihat lebih »

Operasi Bagration

Pada Perang Dunia II, Operasi Bagration adalah serangan umum oleh tentara Soviet untuk mengusir tentara Nazi dari Belarusia yang menyebabkan hancurnya Satuan Darat Grup Tengah Jerman dan mungkin merupakan kekalahan Wehrmacht yang terbesar selama Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Operasi Bagration · Lihat lebih »

Operasi Barbarossa

Operasi Barbarossa (Unternehmen Barbarossa, Операция Барбаросса, Operatsiya Barbarossa) atau Invasi Jerman atas Uni Soviet adalah sebutan invasi tentara Nazi Jerman di Uni Soviet pada Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Operasi Barbarossa · Lihat lebih »

Orde Lenin

Orde Lenin (bahasa Rusia: Орден Ленина, Orden Lenina), diambil dari nama pemimpin Revolusi Rusia, adalah orde yang dianugerahkan oleh Uni Soviet hingga pembubarannya.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Orde Lenin · Lihat lebih »

Otto Schmidt

Otto Yulyevich Schmidt (Отто Юльевич Шмидт; – 7 September 1956) adalah seorang ilmuwan, matematikawan, astronom, geofisikawan, negarawan, akademisi, Pahlawan Uni Soviet (27 Juni 1937) dan anggota Partai Komunis Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Otto Schmidt · Lihat lebih »

Pahlawan Buruh Sosialis

Pahlawan Buruh Sosialis (Герой Социалистического Труда, Geroy Sotsialisticheskogo Truda) merupakan gelar kehormatan yang pernah dianugerahkan oleh Uni Soviet dan negara-negara anggota Pakta Warsawa yang lain kepada warga negaranya atas prestasi yang luar biasa dalam bidang ekonomi dan budaya nasional.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Pahlawan Buruh Sosialis · Lihat lebih »

Pahlawan Federasi Rusia

Pahlawan Federasi Rusia (Geroy Rossiyskoy Federatsii), secara tak resmi disebut Pahlawan Rusia (Geroy Rossii) saja, adalah gelar tertinggi yang diberikan oleh negara Federasi Rusia kepada para warga negaranya yang melakukan suatu tindakan yang heroik.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Pahlawan Federasi Rusia · Lihat lebih »

Pahlawan Republik Kuba

Gelar Pahlawan Republik Kuba (Héroe de la República de Cuba) adalah sebuah penghargaan di Kuba, yang dianugerahi atas tindakan heroik yang berjasa terhadap negara dan masyarakat Kuba.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Pahlawan Republik Kuba · Lihat lebih »

Pakta Warsawa

Pakta Warsawa (translit), secara resmi dikenal sebagai Perjanjian Persahabatan, Kerja Sama, dan Bantuan Bersama (Договор о дружбе, сотрудничестве и взаимной помощи; Dogovor o druzhbe, sotrudnichestve i vzaimnoy pomoshchi) adalah aliansi militer negara-negara Blok Timur di Eropa Timur, yang bertujuan mengorganisasikan diri terhadap kemungkinan ancaman dari aliansi NATO (yang dibentuk pada 1949).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Pakta Warsawa · Lihat lebih »

Partai Komunis Uni Soviet

Partai Komunis Uni Soviet, biasa disingkat PKUS (Коммунистическая партия Советского Союза, Kommunisticheskaya partiya Sovetskogo Soyuza; disingkat КПСС, KPSS) adalah partai politik yang mendirikan dan pernah menguasai Uni Republik Sosialis Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Partai Komunis Uni Soviet · Lihat lebih »

Pavel Grachev

Pavel Sergeyevich Grachev (Bahasa Rusia: Павел Сергеевич Грачёв) adalah Jendral Tentara Rusia dan pahlawan Uni Soviet (1988).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Pavel Grachev · Lihat lebih »

Pavel Popovich

Pavel Romanovich Popovich (Па́вел Рома́нович Попо́вич, Павло Романович Попович, Pavlo Romanovych Popovych) adalah seorang antariksawan Uni Soviet. Ia adalah kosmonaut keempat di luar angkasa, orang keempat yang mengorbit dan orang kedelapan di luar angkasa.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Pavel Popovich · Lihat lebih »

Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Chornobyl

Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Chornobyl. Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Chornobyl (Чернобыльская АЭС им., Державне спецiалiзоване пiдприємство "Чорнобильська АЕС") adalah pembangkit listrik tenaga nuklir di kota Pripyat, Ukraina, 18 km barat laut dari kota Chornobyl, 16 km dari perbatasan Ukraina dan Belarus, dan sekitar 110 km sebelah utara Kiev.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Chornobyl · Lihat lebih »

Perang Saudara Rusia

Tentara merah. Perang Saudara Rusia adalah perang saudara yang terjadi dari tahun 1918 sampai tahun 1922 antara beberapa kelompok dan negara di Rusia.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Perang Saudara Rusia · Lihat lebih »

Perang Soviet–Afganistan

Perang Soviet–Afganistan merupakan masa sembilan tahun ketika Uni Soviet berusaha mempertahankan pemerintahan Marxis-Leninis di Afganistan dari gempuran mujahidin.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Perang Soviet–Afganistan · Lihat lebih »

Perdana Menteri Uni Soviet

Ada dua belas orang yang pernah menjabat sebagai kepala pemerintahan Uni Soviet (Глава Правительства СССР, Glava Pravitelstva SSSR); dua di antara mereka wafat secara alami saat bertugas (Vladimir Lenin dan Josef Stalin), tiga orang mengundurkan diri (Aleksey Kosygin, Nikolay Tikhonov, dan Ivan Silayev), dan tiga orang menjabat sebagai kepala pemerintahan sekaligus pemimpin partai secara bersamaan (Vladimir Lenin, Josef Stalin, dan Nikita Khrushchev).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Perdana Menteri Uni Soviet · Lihat lebih »

Perestroika

Prangko Perestroika, 1988 Perestroika (Ru-perestroika.ogg) adalah gerakan politik untuk reformasi di dalam Partai Komunis Uni Soviet (PKUS) pada akhir 1980-an dan secara luas dihubungkan dengan Sekretaris Jenderal PKUS Mikhail Gorbachev dan reformasi kebijakan glasnost (berarti "keterbukaan") yang dimulai olehnya.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Perestroika · Lihat lebih »

Pertempuran Stalingrad

Pertempuran Stalingrad (23 Agustus 1942 – 2 Februari 1943) adalah pertempuran besar Perang Dunia II di mana Nazi Jerman dan sekutunya melawan Uni Soviet untuk menguasai kota Stalingrad (sekarang Volgograd) di Rusia Selatan, di perbatasan timur Eropa.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Pertempuran Stalingrad · Lihat lebih »

Presiden Amerika Serikat

Presiden Amerika Serikat (President of the United States, disingkat POTUS) adalah kepala negara dan kepala pemerintahan dari negara Amerika Serikat.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Presiden Amerika Serikat · Lihat lebih »

Presidium Majelis Agung

Presidium Majelis Agung (Президиум Верховного Совета, Prezidium Verkhovnogo Soveta) adalah lembaga pemerintahan di Uni Soviet yang menjadi bagian tetap dari Majelis Agung.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Presidium Majelis Agung · Lihat lebih »

Pyotr Shirshov

Pyotr Petrovich Shirshov (Пётр Петрович Ширшов) (25 Desember (Kalender Julian: 12 Desember) 1905 di Ekaterinoslav (sekarang Dnipropetrovsk, Ukraina) - 17 Februari 1953 di Moskwa) adalah seorang oseanografer, hidrobiologis, penjelajah kutub, negarawan, akademisi (1939), menteri pertama Kementerian Armada Maritim USSR dan Pahlawan Uni Soviet (1938).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Pyotr Shirshov · Lihat lebih »

Republik Sosialis Soviet Georgia

RSS Georgia (Republik Sosialis Soviet Georgia) adalah nama bagi Georgia saat masih merupakan bagian dari Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Republik Sosialis Soviet Georgia · Lihat lebih »

Republik Sosialis Soviet Ukraina

Republik Sosialis Soviet Ukraina (sering disebut RSS Ukraina atau RSSUkr atau RSSUk;, disingkat УРСР;, disingkat УССР), juga dikenal sebagai Soviet Ukraina, adalah nama bagi Ukraina saat masih merupakan bagian dari Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Republik Sosialis Soviet Ukraina · Lihat lebih »

Richard Sorge

Richard Sorge adalah seorang opsir intelijen militer Soviet yang bertugas sebelum dan selama Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Richard Sorge · Lihat lebih »

Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet

Sekretaris Jenderal Komite Sentral Partai Komunis Uni Soviet (Генеральный секретарь ЦК КПСС) adalah pemimpin Partai Komunis Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet · Lihat lebih »

Sekutu

Sekutu berarti orang atau sekelompok orang yang bekerja bersama untuk mencapai beberapa tujuan umum.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Sekutu · Lihat lebih »

Semyon Budyonny

Semyon Mikhailovich Budyonny (a; – 26 Oktober 1973) adalah seorang tentara kavaleri asal Rusia, komandan militer pada Perang Saudara Rusia dan Perang Dunia II, dan sekutu politik dekat dari pemimpin Soviet Joseph Stalin.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Semyon Budyonny · Lihat lebih »

Semyon Konstantinovich Timoshenko

Semyon Konstantinovich Timoshénko (Семён Константинович Тимоше́нко) (lahir di Furmanka, Odessa pada tanggal 18 Februari 1895; meninggal di Moskow, 31 Maret 1970) adalah tokoh militer Uni Soviet yang berjasa pada perang melawan Jerman.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Semyon Konstantinovich Timoshenko · Lihat lebih »

Sergey Gritsevets

Sergey Ivanovich Gritsevets (Сяргей Іванавіч Грыцавец, Серге́й Иванович Грицевец) adalah seorang mayor dan pilot Uni Soviet yang dua kali meraih gelar Pahlawan Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Sergey Gritsevets · Lihat lebih »

Sevastopol

Sevastopol (bahasa Rusia: Севастополь, Sevastopol; bahasa Ukraina: Севастополь, Sevastopol; bahasa Tatar Krimea: Акъя́р, Aqyar), terkadang ditulis Sebastopol, adalah kota terbesar di Krimea dan pelabuhan utama di Laut Hitam.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Sevastopol · Lihat lebih »

Soyuz 1

Soyuz 1 (bahasa Rusia Союз 1, Persatuan 1) adalah bagian dari program luar angkasa Uni Soviet dan diluncurkan ke orbit pada 23 April 1967 sambil membawa seorang kosmonot, Kolonel Vladimir Mikhailovich Komarov, yang meninggal ketika wahana antariksa tersebut jatuh saat kembali ke Bumi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Soyuz 1 · Lihat lebih »

Sungai Dnieper

Sungai Dnieper tampak dari atas bukit di Kiev, Ukraina. Sungai Dnieper (Днепр, Dnepr; Дняпро, Dniapro,; Днiпро, Dnipro), adalah sungai yang mengalir dari Rusia, melintasi Belarusia dan Ukraina, hingga ke Laut Hitam.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Sungai Dnieper · Lihat lebih »

Sydir Kovpak

Sydir Artemovych Kovpak (Сидір Артемович Ковпак; Си́дор Арте́мьевич Ковпа́к, Sidor Artemyevich Kovpak), adalah seorang pemimpin partisan Soviet berpengaruh di Ukraina.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Sydir Kovpak · Lihat lebih »

Tentara Merah

Tentara Merah Buruh dan Petani (bahasa Rusia:"Рабоче-крестьянская Красная армия Raboche-krest'yanskaya Krasnaya armiya"), juga disebut Tentara Buruh dan Petani Merah atau Tentara Buruh dan Petani Soviet atau sering disingkat Tentara Merah saja adalah Angkatan bersenjata yang mayoritasnya adalah kaum buruh dan petani, pertama didirikan oleh kaum Bolshevik selama Perang Saudara Rusia pada 1918.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Tentara Merah · Lihat lebih »

Tula

Tula dapat mengacu kepada.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Tula · Lihat lebih »

Uni Soviet

Uni Soviet (Сове́тский Сою́з, Sovyétskiĭ Soyúz) atau USSR (Union of Soviet Socialist Republics) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Сою́з Сове́тскихСоциалисти́ческихРеспу́блик, Soyúz Sovyétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat СССР dalam alfabet Kiril, SSSR dalam alfabet Latin), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Uni Soviet · Lihat lebih »

Valentina Tereshkova

Valentina Vladimirovna Tereshkova (a) adalah seorang kosmonot wanita Uni Soviet yang merupakan wanita pertama di dunia yang terbang ke luar angkasa dengan menggunakan Vostok 6 pada tahun 1963.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Valentina Tereshkova · Lihat lebih »

Vasily Chuikov

Vasily Ivanovich Chuikov adalah seorang perwira militer Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Vasily Chuikov · Lihat lebih »

Viktor Leonov

Viktor Nikolayevich Leonov (Rusia: Виктор Николаевич Леонов) adalah seorang pelaut asal Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Viktor Leonov · Lihat lebih »

Vladimir Kokkinaki

Vladimir Konstantinovich Kokkinaki (Владимир Константинович Коккинаки, – 6 Januari 1985) adalah seorang pilot uji coba asal Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Vladimir Kokkinaki · Lihat lebih »

Vladimir Konovalov

Laksamana Muda Vladimir Konstantinovich Konovalov, Владимир Константинович Коновалов (– 29 November 1967) adalah seorang komandan kapal selam Angkatan Laut Uni Soviet pada Perang Dunia II.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Vladimir Konovalov · Lihat lebih »

Volgograd

Stasiun KA Volgograd Volgograd (dahulu bernama Stalingrad) adalah nama sebuah kota di Rusia.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Volgograd · Lihat lebih »

Yakov Pavlov

Yakov Fedotovich Pavlov (Я́ков Федо́тович Па́влов) adalah seorang prajurit Tentara Merah Uni Soviet.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Yakov Pavlov · Lihat lebih »

Yakutsk

Teater Yakutsk Yakutsk merupakan nama kota di Rusia.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Yakutsk · Lihat lebih »

Yuri Gagarin

Yuri Alekseyevich Gagarin (aksara Kiril: Юрий Алексеевич Гагарин; Yuri Alekseyevich Gagarin) adalah seorang kosmonot berkebangsaan Uni Soviet yang menjadi manusia pertama yang melakukan perjalanan ke luar angkasa, mencapai tonggak penting dalam Perlombaan Antariksa; kapsulnya, Vostok 1, menyelesaikan satu orbit Bumi pada 12 April 1960.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Yuri Gagarin · Lihat lebih »

Ziya Bunyadov

Ziya Musa oglu Bunyadov (Ziya Bünyadov. juga disebut Zia Buniatov atau Bunyatov) adalah seorang sejarawan, akademisi dan Wakil Presiden Akademi Sains Nasional Azerbaijan.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Ziya Bunyadov · Lihat lebih »

Zoya Kosmodemyanskaya

Zoya Anatolyevna Kosmodemyanskaya (p) adalah seorang partisan Soviet, dan penerima Pahlawan Uni Soviet (dianugerahi secara anumerta).

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan Zoya Kosmodemyanskaya · Lihat lebih »

1 Agustus

1 Agustus adalah hari ke-213 (hari ke-214 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1 Agustus · Lihat lebih »

14 Januari

14 Januari adalah hari ke-14 dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 14 Januari · Lihat lebih »

16 April

16 April adalah hari ke-106 (hari ke-107 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 16 April · Lihat lebih »

1934

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1934 · Lihat lebih »

1937

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1937 · Lihat lebih »

1939

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1939 · Lihat lebih »

1940

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1940 · Lihat lebih »

1941

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1941 · Lihat lebih »

1942

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1942 · Lihat lebih »

1945

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1945 · Lihat lebih »

1955

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1955 · Lihat lebih »

1964

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1964 · Lihat lebih »

1965

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1965 · Lihat lebih »

1967

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1967 · Lihat lebih »

1982

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1982 · Lihat lebih »

1986

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1986 · Lihat lebih »

1988

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1988 · Lihat lebih »

1991

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 1991 · Lihat lebih »

20 April

20 April adalah hari ke-110 (hari ke-111 dalam kalender kabisat) dalam kalender Gregorian.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 20 April · Lihat lebih »

24 Desember

24 Desember adalah hari ke-358 (hari ke-359 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian dengan 7 hari menjelang akhir tahun.

Baru!!: Pahlawan Uni Soviet dan 24 Desember · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Hero of Soviet Union, Hero of the Soviet Union, Pahlawan uni soviet.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »