Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Pakistan

Indeks Pakistan

Pakistan (atau; پاکِستان), secara resmi bernama Republik Islam Pakistan (اسلامی جمہوریۂ پاکِستان) adalah sebuah negara di Asia Selatan.

142 hubungan: Afganistan, Agama Hindu, Agama negara, Ahmadiyаh, Amerika Serikat, Angkatan Darat Pakistan, Angkatan Udara Pakistan, Arab Saudi, Asia Selatan, Asia Tengah, Asia Timur, Badan Intelijen Pusat, Bahasa Persia, Bahasa Urdu, Baháʼí, Balochistan, Balochistan, Pakistan, Bangladesh, Bank Dunia, Bendera Pakistan, Biro Sensus Amerika Serikat, BRIC, Choudhry Rahmat Ali, CIA World Factbook, Daftar negara berdaulat, Daftar negara menurut jumlah tentara, Daftar negara menurut PDB (KKB), Daftar negara menurut PDB (nominal), Daftar negara menurut tingkat pengangguran, Daftar presiden Pakistan, Daftar tokoh Pakistan, Dawn (surat kabar), Daya beli, Demokrasi, Demokrasi liberal, Dipawali, Eropa Barat, Federalisme, Gerakan Pakistan, Gilgit, Grasi, Gunung Everest, Gunung K2, Hak pilih universal, Holi, Iduladha, Idulfitri, Imran Khan, Indeks Demokrasi, India, ..., Indonesia, Inggris, Instrumen Penyerahan Diri Pakistan, Iran, Islam, Islam di Pakistan, Islam menurut negara, Islamabad, Jainisme, Kashmir, Kearney (perusahaan), Kekaisaran Maurya, Kekaisaran Mongol, Kekhalifahan Umayyah, Kekristenan, Kemaharajaan Britania, Kemaharajaan Sikh, Keseimbangan kemampuan berbelanja, Kesultanan Mughal, Konflik Kashmir, Konstitusi Pakistan, Koridor Wakhan, Lakuran (linguistik), Lambang Pakistan, Laut Arab, Liga Arab, Liga Muslim (Pakistan), Liga Muslim Pakistan (Q), Mahkamah Agung Pakistan, Majelis Nasional Pakistan, Mohenjo-daro, Muhammad Ali Jinnah, Muhammad Ayub Khan, Muhammad Zia-ul-Haq, Natal, Negara berkembang, Neolitikum, Oman, Orang Hazara, Organisasi Kerja Sama Islam, Organisasi Kerja Sama Shanghai, Pakistan Tehreek-e-Insaf, Pakistan Timur, Pandemi Covid-19 di Pakistan, Pantai, Parlemen Pakistan, Partai Rakyat Pakistan, Pashtun, Paskah, Pegunungan Karakoram, Pemenang undi terbanyak, Peradaban Islam, Peradaban Lembah Sungai Indus, Perang Arab-Israel 1948, Perang Bosnia, Perang Dingin, Perang Kemerdekaan Bangladesh, Perang Melawan Teror, Perang Saudara Somalia, Perang Teluk I, Perdana Menteri Pakistan, Perserikatan Bangsa-Bangsa, Pervez Musharraf, Prancis, Presiden, Produk domestik bruto, Punjab (disambiguasi), Ramadan, Rasio perdagangan-PDB, Republik Islam, Republik parlementer, Salwar kameez, Senat Pakistan, Senjata nuklir, Siddhartha Gautama, Sikh, Sistem dua kamar, Sistem multipartai, Stratifikasi sosial, Suku Baloch, Suku Punjab, Sunni, Syiah, Tajikistan, Teluk Oman, Timur Tengah, Tiongkok, Turki, Uni Eropa, Weda, Zoroastrianisme, 2030. Memperluas indeks (92 lebih) »

Afganistan

Afganistan, secara resmi bernama Keamiran Islam Afganistan, adalah sebuah negara yang terletak di Asia Selatan dan Asia Tengah.

Baru!!: Pakistan dan Afganistan · Lihat lebih »

Agama Hindu

Sungai Indus di Pakistan, yang merupakan asal dari kata ''Hindu''. Hinduisme merupakan kepercayaan dominan di Asia Selatan, terutama di India dan Nepal, yang mengandung beraneka ragam tradisi.

Baru!!: Pakistan dan Agama Hindu · Lihat lebih »

Agama negara

Agama negara (juga disebut agama resmi, negara konfesional atau negara agama) merupakan agama yang berstatus resmi sebagai identitas dan falsafah utama di suatu negara, meski tidak sekuler, negara yang memiliki agama resmi belum tentu teokrasi.

Baru!!: Pakistan dan Agama negara · Lihat lebih »

Ahmadiyаh

Ahmadiyah (IPA), secara resmi bernama Jemaat Muslim Ahmadiyah atau Jemaat Muslim Ahmadiyah (al-Jamāʿah al-Islāmīyah al-Aḥmadīyah) adalah sebuah organisasi kebangkitan Islam yang berasal dari Punjab, India Britania, pada akhir abad ke-19.

Baru!!: Pakistan dan Ahmadiyаh · Lihat lebih »

Amerika Serikat

Amerika Serikat, disingkat dengan AS atau A.S. (bahasa Inggris: United States of America, disingkat USA atau U.S.A. atau United States, disingkat US atau U.S., harfiah: "Perserikatan Negara-Negara Bagian Amerika"), atau secara umum dikenal dengan Amerika saja,Nama negara ini dalam bahasa Inggris adalah United States of America, USA/U.S.A atau secara umum disebut dengan United States, US, atau America.

Baru!!: Pakistan dan Amerika Serikat · Lihat lebih »

Angkatan Darat Pakistan

Angkatan Darat Pakistan (bahasa Urdu: پاکستان فوج, Pākistān Fãuj, bahasa Inggris: Pakistan Army) atau biasa disebut پاک فوج (PAK Fãuj) adalah cabang terbesar Angkatan Bersenjata Pakistan, dan terutama bertanggung jawab untuk perlindungan perbatasan negeri, keamanan daerah yang diperintah dan mempertahankan kepentingan nasional Pakistan dalam kerangka kerja kewajiban internasionalnya.

Baru!!: Pakistan dan Angkatan Darat Pakistan · Lihat lebih »

Angkatan Udara Pakistan

Angkatan Udara Pakistan (PAF) (-, atau alternatif, bahasa Inggris: Pakistan Air Force) adalah cabang pasukan perang udara dari Angkatan Bersenjata Pakistan, yang bertugas terutama dengan pertahanan udara Pakistan, dengan peran sekunder memberikan dukungan udara kepada Angkatan Darat Pakistan dan Angkatan Laut Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Angkatan Udara Pakistan · Lihat lebih »

Arab Saudi

Arab Saudi, secara resmi dikenal sebagai Kerajaan Arab Saudi (translit), adalah sebuah negara Arab di Asia Barat yang mencakup hampir keseluruhan wilayah Semenanjung Arab.

Baru!!: Pakistan dan Arab Saudi · Lihat lebih »

Asia Selatan

Asia Selatan. Asia Selatan adalah sebuah wilayah geopolitik di bagian selatan benua Asia yang terdiri dari daerah-daerah di anak benua India dan sekitarnya.

Baru!!: Pakistan dan Asia Selatan · Lihat lebih »

Asia Tengah

Asia Tengah adalah sebuah kawasan yang terkurung daratan di benua Asia.

Baru!!: Pakistan dan Asia Tengah · Lihat lebih »

Asia Timur

Asia Timur adalah salah sebuah sub-wilayah Asia.

Baru!!: Pakistan dan Asia Timur · Lihat lebih »

Badan Intelijen Pusat

Badan Intelijen Pusat (Central Intelligence Agency, CIA) adalah salah satu badan intelijen pemerintah federal Amerika Serikat.

Baru!!: Pakistan dan Badan Intelijen Pusat · Lihat lebih »

Bahasa Persia

Bahasa Persia (فارسی; форсӣ) adalah salah satu bahasa dari rumpun bahasa Iran. Dituturkan di Iran, Tajikistan, Afganistan dan Uzbekistan. Jumlah penutur totalnya sekitar 75 juta orang. Di Iran, penutur asli bahasa ini mencakup sekitar 60% penduduknya.

Baru!!: Pakistan dan Bahasa Persia · Lihat lebih »

Bahasa Urdu

Bahasa Urdu atau Urdu Zabaan (juga disebut Lashkari oleh penuturnya dieja secara lokal لشکری) merupakan salah satu bahasa termuda dari cabang Indo-Arya.

Baru!!: Pakistan dan Bahasa Urdu · Lihat lebih »

Baháʼí

Baháʼí adalah sebuah agama monoteistik yang menekankan pada kesatuan spiritual bagi seluruh umat manusia.

Baru!!: Pakistan dan Baháʼí · Lihat lebih »

Balochistan

* Balochistan (region) adalah nama sebuah wilayah luas yang meliputi Pakistan barat daya, Afganistan barat daya dan Iran tenggara.

Baru!!: Pakistan dan Balochistan · Lihat lebih »

Balochistan, Pakistan

Balochistan (Balochi, Pashto, بلوچِستان) adalah salah satu dari empat provinsi sekaligus sebagai provinsi terbesar di Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Balochistan, Pakistan · Lihat lebih »

Bangladesh

Bangladesh, resminya Republik Rakyat Bangladesh (bahasa Bengali: গণপ্রজাতন্ত্রী বাংলাদেশ) adalah sebuah negara di Asia Selatan yang berbatasan dengan India di barat, utara, dan timur, Myanmar di tenggara, serta Teluk Benggala di selatan.

Baru!!: Pakistan dan Bangladesh · Lihat lebih »

Bank Dunia

Bank Dunia (bahasa Inggris: World Bank) merupakan sebuah lembaga keuangan internasional yang menyediakan pinjaman kepada negara berkembang untuk program pemberian modal.

Baru!!: Pakistan dan Bank Dunia · Lihat lebih »

Bendera Pakistan

Rasio bendera: 2:3 Bendera Pakistan dirancang oleh Ameer-ud-Din Khidwai dan diresmikan saat Pakistan merdeka pada 14 Agustus 1947.

Baru!!: Pakistan dan Bendera Pakistan · Lihat lebih »

Biro Sensus Amerika Serikat

Logo Biro Sensus Amerika Serikat Biro Sensus Amerika Serikat (United States Census Bureau) adalah biro di bawah Departemen Perdagangan Amerika Serikat yang bertugas melakukan sensus di Amerika Serikat setiap sepuluh tahun sekali.

Baru!!: Pakistan dan Biro Sensus Amerika Serikat · Lihat lebih »

BRIC

Peta negara-negara BRIC BRIC adalah sebuah akronim pengelompokan yang merujuk kepada negara-negara Brasil, Rusia, India dan Tiongkok (Brazil, Russia, India and China), mendorong negara-negara berkembang berada pada tahap serupa dari pembangunan ekonomi maju yang baru, pada jalan mereka untuk menjadi negara-negara maju.

Baru!!: Pakistan dan BRIC · Lihat lebih »

Choudhry Rahmat Ali

Chaudhry Rehmat Ali (Dalam bahasa Punjabi dan) adalah seorang nasionalis Muslim Punjabi Pakistan yang menjadi salah satu proponen terawal dari pembentukan negara Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Choudhry Rahmat Ali · Lihat lebih »

CIA World Factbook

Sampul ''CIA World Factbook'' 2016-2017 (edisi pemerintah) Edisi daring dari ''CIA World Factbook'' pada bulan Februari 2007 CIA World Factbook (ISSN) adalah publikasi tahunan dari Central Intelligence Agency (CIA), badan intelijen Amerika Serikat.

Baru!!: Pakistan dan CIA World Factbook · Lihat lebih »

Daftar negara berdaulat

Berikut ini merupakan daftar yang menampilkan ikhtisar mengenai negara-negara berdaulat di seluruh dunia, beserta informasi mengenai status dan pengakuan atas kedaulatan negara-negara tersebut.

Baru!!: Pakistan dan Daftar negara berdaulat · Lihat lebih »

Daftar negara menurut jumlah tentara

Peta dunia menurut jumlah pasukan aktif (2009) Berikut adalah negara menurut jumlah tentara di mana angkatan militer suatu negara diukur menurut jumlah total prajurit yang dimiliki negara tersebut, baik prajurit yang digunakan untuk keperluan dalam negeri maupun luar negeri.

Baru!!: Pakistan dan Daftar negara menurut jumlah tentara · Lihat lebih »

Daftar negara menurut PDB (KKB)

Berikut adalah daftar negara-negara di dunia berdasarkan produk domestik bruto (PDB) KKB, nilai seluruh produk dan jasa yang dihasilkan di sebuah negara dalam suatu tahun.

Baru!!: Pakistan dan Daftar negara menurut PDB (KKB) · Lihat lebih »

Daftar negara menurut PDB (nominal)

Berikut adalah daftar ekonomi negara-negara di dunia yang disusun menurut produk domestik brutonya (PDB) di pasar atau nilai tukar resmi pemerintah.

Baru!!: Pakistan dan Daftar negara menurut PDB (nominal) · Lihat lebih »

Daftar negara menurut tingkat pengangguran

Peta tingkat pengangguran dunia Berikut adalah daftar negara menurut tingkat pengangguran.

Baru!!: Pakistan dan Daftar negara menurut tingkat pengangguran · Lihat lebih »

Daftar presiden Pakistan

Presiden Pakistan (Sadr-e-Mamlikat atau صدرِ مملکت dalam Bahasa Urdu) adalah Kepala Negara Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Daftar presiden Pakistan · Lihat lebih »

Daftar tokoh Pakistan

Daftar Tokoh Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Daftar tokoh Pakistan · Lihat lebih »

Dawn (surat kabar)

DAWN adalah sebuah surat kabar berbahasa Inggris tertua dan paling banyak dibaca di Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Dawn (surat kabar) · Lihat lebih »

Daya beli

Daya beli adalah jumlah barang dan jasa yang dapat dibeli dengan satuan mata uang.

Baru!!: Pakistan dan Daya beli · Lihat lebih »

Demokrasi

Seorang wanita memasukkan surat suara pada putaran kedua pemilu presiden Prancis tahun 2007. Demokrasi atau kerakyatan adalah bentuk pemerintahan yang keputusan-keputusan penting, baik secara langsung atau tidak langsung didasarkan pada kesepakatan mayoritas yang diberikan secara bebas dari masyarakat dewasa.

Baru!!: Pakistan dan Demokrasi · Lihat lebih »

Demokrasi liberal

Demokrasi liberal (atau demokrasi konstitusional) adalah sistem politik yang menganut kebebasan individu.

Baru!!: Pakistan dan Demokrasi liberal · Lihat lebih »

Dipawali

Dipawali, Diwali, (Kokani: धाकली दिवाळी, தீபாவளி, దీపావళి, دیوالی) adalah Salah satu perayaan Agama Hindu yang berarti "Festival Cahaya".

Baru!!: Pakistan dan Dipawali · Lihat lebih »

Eropa Barat

Pengertian umum Eropa Barat setelah Perang Dunia II dan pada Perang Dingin. Eropa Barat dalam pengertiannya yang paling umum adalah konsep politik yang muncul dan dipakai pada Perang Dingin.

Baru!!: Pakistan dan Eropa Barat · Lihat lebih »

Federalisme

Federasi Federalisme adalah sebuah konsep politik di mana sekelompok anggota terikat bersama-sama melalui perjanjian (Latin: foedus, perjanjian) dengan kepala perwakilan pemerintahan.

Baru!!: Pakistan dan Federalisme · Lihat lebih »

Gerakan Pakistan

Minar e Pakistan dimana undang-undang Resolusi Lahore disahkan. Gerakan Pakistan atau Tehrik-e-Pakistan (تحریک پاکستان –) adalah sebuah gerakan politik keagamaan pada 1940an yang bertujuan untuk mensuksesikan pembentukan Pakistan dari kawasan mayoritas Muslim di Kemaharajaan Britania.

Baru!!: Pakistan dan Gerakan Pakistan · Lihat lebih »

Gilgit

Buddha's Picture at Kargah Gilgit (Urdu: گلگت, Hindi: गिलगित) adalah ibu kota Gilgit-Baltistan, Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Gilgit · Lihat lebih »

Grasi

Grasi di Indonesia, menurut UU No.

Baru!!: Pakistan dan Grasi · Lihat lebih »

Gunung Everest

Gunung Everest (Mount Everest) adalah gunung tertinggi kedua di dunia setelah Mauna Kea (jika diukur dari permukaan laut).

Baru!!: Pakistan dan Gunung Everest · Lihat lebih »

Gunung K2

K2 (کے ٹو) adalah gunung tertinggi ke-2 di dunia.

Baru!!: Pakistan dan Gunung K2 · Lihat lebih »

Hak pilih universal

Pemilu sebagai proses penting demokratisasi. ka Hak pilih universal berarti semua penduduk boleh memilih dalam pemilihan umum.

Baru!!: Pakistan dan Hak pilih universal · Lihat lebih »

Holi

Holi atau Festival Warna adalah festival awal musim semi yang dirayakan di India, Nepal, Bangladesh, dan negara-negara berikut yang memiliki penduduk beragama Hindu: Suriname, Guyana, Afrika Selatan, Trinidad, Britania Raya, Indonesia, Mauritius, dan Fiji.

Baru!!: Pakistan dan Holi · Lihat lebih »

Iduladha

Persiapan penyembelihan hewan kurban menjelang Iduladha Pawai obor malam takbiran Iduladha 1434 H di Jakarta Iduladha (عيد الأضحى) adalah sebuah hari raya dalam agama Islam.

Baru!!: Pakistan dan Iduladha · Lihat lebih »

Idulfitri

Idulfitri (translit) atau Lebaran (istilah di Indonesia) adalah hari raya umat Islam yang jatuh pada tanggal 1 Syawal pada penanggalan kalender Hijriah.

Baru!!: Pakistan dan Idulfitri · Lihat lebih »

Imran Khan

Imran Khan Niazi adalah politikus dan pemain kriket Pakistan yang terkemuka.

Baru!!: Pakistan dan Imran Khan · Lihat lebih »

Indeks Demokrasi

Indeks Demokrasi adalah sebuah indeks yang disusun oleh Economist Intelligence Unit (EIU), dengan tujuan untuk mengukur keadaan demokrasi di 167 negara.

Baru!!: Pakistan dan Indeks Demokrasi · Lihat lebih »

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: Pakistan dan India · Lihat lebih »

Indonesia

Indonesia, dikenal dengan nama resmi Republik Indonesia atau lebih lengkapnya Negara Kesatuan Republik Indonesia, adalah negara kepulauan di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Oseania sehingga dikenal sebagai negara lintas benua, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Baru!!: Pakistan dan Indonesia · Lihat lebih »

Inggris

Inggris (England) adalah sebuah negara konstituen atau negara bagian yang merupakan bagian dari Britania Raya.

Baru!!: Pakistan dan Inggris · Lihat lebih »

Instrumen Penyerahan Diri Pakistan

Instrumen Penyerahan Diri Pakistan (পাকিস্তানের আত্মসমর্পণের দলিল, Pākistānēr Atmasamarpaṇēr Dalil) adalah suatu perjanjian tertulis yang memungkinkan penyerahan diri Angkatan Bersenjata Pakistan pada 16 Desember 1971 di Taman lapangan balap Ramna di Dhaka, dengan demikian mengakhiri Perang Kemerdekaan Bangladesh.

Baru!!: Pakistan dan Instrumen Penyerahan Diri Pakistan · Lihat lebih »

Iran

Iran (ایران), secara resmi Republik Islam Iran dan juga disebut Persia adalah sebuah negara yang terletak di Asia Barat.

Baru!!: Pakistan dan Iran · Lihat lebih »

Islam

Islam (al-’Islām) adalah sebuah agama (font) monoteisme Abrahamik yang berpusat terutama di sekitar Al-Qur'an, sebuah teks agama yang diimani oleh umat Muslim sebagai kitab suci dan firman langsung dari Tuhan (muslim menyebutnya sebagai Allāh) seperti yang diwahyukan kepada Muhammad, nabi Islam yang utama dan terakhir.

Baru!!: Pakistan dan Islam · Lihat lebih »

Islam di Pakistan

Islam adalah agama terbesar dan diakui sebagai agama resmi negara Republik Islam Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Islam di Pakistan · Lihat lebih »

Islam menurut negara

Pengikut agama Islam, disebut juga sebagai Muslim, merupakan kelompok keagamaan terbesar kedua di dunia.

Baru!!: Pakistan dan Islam menurut negara · Lihat lebih »

Islamabad

Islamabad (اسلامآباد.,, Pengucapan bahasa Urdu) adalah ibukota Pakistan yang terletak di dalam Wilayah Ibukota Islamabad.

Baru!!: Pakistan dan Islamabad · Lihat lebih »

Jainisme

Bendera kaum Jain Jainisme (जैनधर्म -, சமணம் - Samaṇam) adalah sebuah agama dharma.

Baru!!: Pakistan dan Jainisme · Lihat lebih »

Kashmir

Kashmir terbagi oleh tiga negara: Pakistan (berwarna hijau di peta), India (cokelat tua), dan Cina (Aksai Chin di bagian timur laut) Kashmir adalah sebuah wilayah di utara sub-benua India.

Baru!!: Pakistan dan Kashmir · Lihat lebih »

Kearney (perusahaan)

Kearney adalah sebuah firma konsultansi manajemen asal Amerika yang didirikan pada tahun 1926 sebagai cabang dari McKinsey & Company.

Baru!!: Pakistan dan Kearney (perusahaan) · Lihat lebih »

Kekaisaran Maurya

Kekaisaran Maurya diperintah oleh Dinasti Maurya yang didirikan oleh Candragupta di Pataliputra (sekarang disebut Patna) di Magadha, India Timur Laut.

Baru!!: Pakistan dan Kekaisaran Maurya · Lihat lebih »

Kekaisaran Mongol

Kekaisaran Mongolia (bahasa Mongol: Монголын эзэнт гүрэн; bahasa Rusia: Монгольская империя) adalah kekaisaran kedua terbesar dalam sejarah dunia setelah Imperium Britania, menguasai sekitar 33 juta km² pada puncak kejayaannya, dengan perkiraan penduduk sebanyak di atas 100 juta orang dan menjadi yang paling kuat di antara semua kekaisaran Abad Pertengahan.

Baru!!: Pakistan dan Kekaisaran Mongol · Lihat lebih »

Kekhalifahan Umayyah

Kekhalifahan Umayyah (al-Khilāfah al-ʾUmawīyah) atau Dinasti Umayyah adalah kekhalifahan Islam kedua setelah pembubaran Kekhalifahan Rasyidin di Jazirah Arab. Kekhalifahan kedua Umayyah beribu kota di Damaskus; serta dari 756 sampai 929 sebagai Emirat Kordoba (Imarah qurthubah) dan dilanjutkan menjadi Kekhalifahan Kordoba Cordoba, Spanyol. Nama dinasti ini dirujuk kepada Umayyah bin Abdu Syams, kakek buyut dari khalifah pertama Bani Umayyah, yaitu Muawiyah bin Abu Sufyan atau kadang kala disebut juga dengan Muawiyah I.

Baru!!: Pakistan dan Kekhalifahan Umayyah · Lihat lebih »

Kekristenan

KekristenanDari kata bahasa Yunani Kuno Χριστός, (dilatinkan menjadi Kristus), terjemahan dari kata Ibrani מָשִׁיחַ, Māšîăḥ, yang berarti "orang yang diurapi", diimbuhi akhiran Latin -ian dan -itas.

Baru!!: Pakistan dan Kekristenan · Lihat lebih »

Kemaharajaan Britania

Imperium Britania pada puncaknya pada tahun 1919. India dan negara-negara lain di anakbenua di bawah kekuasaan Britania ditandai dengan warna ungu. Kemaharajaan Britania/India Britania(British Raj;; dari rāj, secara harafiah, "kekuasaan" dalam Hindustani atau British India), juga disebut Kekuasaan Mahkota di India atau kekuasaan langsung di India, merujuk pada periode kekuasaan Britania di anakbenua India, yang mencakup India, Bangladesh, Pakistan, dan Myanmar, di mana wilayah-wilayah tersebut berada dalam kekuasaan kolonial Britania sebagai bagian dari Imperium Britania.

Baru!!: Pakistan dan Kemaharajaan Britania · Lihat lebih »

Kemaharajaan Sikh

Kemaharajaan Sikh adalah sebuah negara besar di anak benua India yang didirikan oleh Maharaja Ranjit Singh sebagai negara sekuler.

Baru!!: Pakistan dan Kemaharajaan Sikh · Lihat lebih »

Keseimbangan kemampuan berbelanja

Keseimbangan kemampuan berbelanja, kadang-kadang juga disebut paritas daya beli (bahasa Inggris: purchasing power parity - PPP) dalam ilmu ekonomi adalah sebuah metode yang digunakan untuk menghitung sebuah alternatif nilai tukar antar mata uang dari dua negara.

Baru!!: Pakistan dan Keseimbangan kemampuan berbelanja · Lihat lebih »

Kesultanan Mughal

Kesultanan Mughal atau Kekaisaran Mughal (شاهان مغول Shāhān-e Moġul; sebutan diri: گوركانى - Gūrkānī; juga disebut Mogul atau Moghul) adalah sebuah negara yang pada masa jayanya memerintah Afganistan, Balochistan, dan sebagian besar wilayah India, antara 1526 dan 1857.

Baru!!: Pakistan dan Kesultanan Mughal · Lihat lebih »

Konflik Kashmir

Konflik Kashmir (कश्मीर विवाद, مسئلۂ کشمیر —) adalah persengketaan wilayah antara Pemerintah India, gerilyawan Kashmir dan Pemerintah Pakistan dalam masalah kendali atas Kashmir.

Baru!!: Pakistan dan Konflik Kashmir · Lihat lebih »

Konstitusi Pakistan

Konstitusi Republik Islam Pakistan (Urdu), juga dikenal sebagai Konstitusi 1973 adalah hukum tertinggi Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Konstitusi Pakistan · Lihat lebih »

Koridor Wakhan

Peta Koridor Wakhan yang berbatasan langsung dengan Tajikistan,Republik Rakyat Tiongkok, dan Pakistan Koridor Wakhan (واخان دهلېز dan دالان واخان) adalah wilayah bagian timur laut Afganistan berbentuk jalur yang sempit dan memanjang hingga berbatasan langsung dengan Republik Rakyat Tiongkok sekaligus memisahkan Tajikistan dengan Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Koridor Wakhan · Lihat lebih »

Lakuran (linguistik)

Lakuran (serapan dari campuran, gabungan, perpaduan, kombinasi) adalah kata baru yang terbentuk dari hasil penggabungan dua atau lebih kata atau bagian kata sehingga dihasilkan arti gabungan dari dua kata pembentuknya, misalnya "sinetron" (dari sinema dan elektronik), atau "surel" (dari surat dan elektronik).

Baru!!: Pakistan dan Lakuran (linguistik) · Lihat lebih »

Lambang Pakistan

Lambang negara Pakistan. Lambang negara Pakistan resmi digunakan di Pakistan pada 1954.

Baru!!: Pakistan dan Lambang Pakistan · Lihat lebih »

Laut Arab

Laut Arab (بحر العرب) adalah sebuah bagian dari Samudra Hindia yang dibatasi oleh India di timur, Provinsi Baluchistan dan Sindh (Pakistan) di utara, dan Jazirah Arab di barat.

Baru!!: Pakistan dan Laut Arab · Lihat lebih »

Liga Arab

Liga Negara-Negara Arab (translit) atau Liga Arab (translit), adalah sebuah organisasi yang terdiri dari negara-negara Arab (bandingkan dengan dunia Arab).

Baru!!: Pakistan dan Liga Arab · Lihat lebih »

Liga Muslim (Pakistan)

Liga Muslim adalah penerus asli dari Liga Muslim Seluruh India yang memimpin Gerakan pakistan menuju sebuah negara merdeka.

Baru!!: Pakistan dan Liga Muslim (Pakistan) · Lihat lebih »

Liga Muslim Pakistan (Q)

Liga Muslim Pakistan (LMP-Q) (bahasa Inggris: Pakistan Muslim League (Q); bahasa Urdu: پاکستان مسلملیگ) adalah sebuah partai politik di Pakistan yang didirikan pada tahun 2001.

Baru!!: Pakistan dan Liga Muslim Pakistan (Q) · Lihat lebih »

Mahkamah Agung Pakistan

Supreme Court Building in 2004. Mahkamah Agung Pakistan (bahasa Urdu: عدالت عظمیٰ پاکستان; Adālat-e-Uzma Pākistān) adalah mahkamah agung dalam hierarki peradilan Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Mahkamah Agung Pakistan · Lihat lebih »

Majelis Nasional Pakistan

Majelis Nasional Pakistan (—); adalah majelis rendah dari Parlemen Pakistan, yang juga terdiri dari Presiden Pakistan dan Senat (majelis tinggi).

Baru!!: Pakistan dan Majelis Nasional Pakistan · Lihat lebih »

Mohenjo-daro

Mohenjo-daro (موئن جودڑو, bahasa Sindhi: موئن جو دڙو, Bahasa Hindi: मोहन जोदड़ो) adalah salah satu situs dari sisa-sisa permukiman terbesar dari Kebudayaan Lembah Sungai Indus, yang terletak di provinsi Sind, Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Mohenjo-daro · Lihat lebih »

Muhammad Ali Jinnah

Muhammad Ali Jinnah (محمد علی جناح) adalah seorang pengacara, politikus, dan pendiri negara Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Muhammad Ali Jinnah · Lihat lebih »

Muhammad Ayub Khan

Muhammad Ayub Khan (14 Mei 1907 –19 April 1974), lebih dikenal sebagai Ayub, adalah seorang pimpinan jenderal bintang lima dan negarawan, yang menjabat sebagai Presiden Pakistan kedua dari 1958 sampai penurunan paksanya pada 1969.

Baru!!: Pakistan dan Muhammad Ayub Khan · Lihat lebih »

Muhammad Zia-ul-Haq

Jenderal Muhammad Zia-ul-Haq (Bahasa Urdu: محمد ضیاءالحق) adalah presiden keenam Pakistan dari 16 September 1978 hingga 17 Agustus 1988.

Baru!!: Pakistan dan Muhammad Zia-ul-Haq · Lihat lebih »

Natal

Natal (serapan dari Natal, berarti "kelahiran") adalah hari raya umat Kristen yang diperingati setiap tahun oleh umat Kristiani pada tanggal 25 Desember untuk memperingati hari kelahiran Yesus Kristus.

Baru!!: Pakistan dan Natal · Lihat lebih »

Negara berkembang

PBB Negara industri baru pada tahun 2013 Negara berkembang adalah istilah yang umum digunakan untuk menjelaskan suatu negara dengan kesejahteraan material tingkat rendah.

Baru!!: Pakistan dan Negara berkembang · Lihat lebih »

Neolitikum

Zaman Batu Muda atau Neolitikum adalah fase atau tingkat kebudayaan pada zaman prasejarah yang mempunyai ciri-ciri berupa unsur kebudayaan, seperti peralatan dari batu yang diasah, pertanian menetap, peternakan, dan pembuatan tembikar.

Baru!!: Pakistan dan Neolitikum · Lihat lebih »

Oman

Oman (عمان), resminya Kesulṭanan Oman (سلطنة عُمان), adalah sebuah negara Arab di Asia Barat Daya di pesisir tenggara Jazirah Arab.

Baru!!: Pakistan dan Oman · Lihat lebih »

Orang Hazara

Hazāra (Persia Hazara: هزاره) atau Persia Hazara adalah sebuah suku/kelompok etnik (suku bangsa) dari etnis Persia yang berbahasa Persia di Afganistan.

Baru!!: Pakistan dan Orang Hazara · Lihat lebih »

Organisasi Kerja Sama Islam

Organisasi Kerja Sama Islam (OKI, dahulu Organisasi Konferensi Islam; منظمة التعاون الإسلامي; Organisation of Islamic Cooperation; Organisation de la coopération islamique) adalah sebuah organisasi antarpemerintah dengan 57 negara anggota yang memiliki seorang perwakilan tetap di Perserikatan Bangsa-Bangsa dan Uni Eropa.

Baru!!: Pakistan dan Organisasi Kerja Sama Islam · Lihat lebih »

Organisasi Kerja Sama Shanghai

Organisasi Kerja Sama Shanghai (Shanghai Cooperation Organisation; SCO) atau Pakta Shanghai merupakan sebuah organisasi antarbangsa di kawasan Asia yang beranggotakan Republik Rakyat Tiongkok, Rusia, Kazakhstan, Kyrgyzstan, Tajikistan dan Uzbekistan.

Baru!!: Pakistan dan Organisasi Kerja Sama Shanghai · Lihat lebih »

Pakistan Tehreek-e-Insaf

Pakistan Tehreek-e-Insaf (PTI) (پاکستان تحريک انصاف, "Gerakan Pakistan untuk Keadilan") adalah sebuah partai politik sentris di Pakistan yang didirikan tahun 1996 oleh mantan kapten kriket nasional Imran Khan.

Baru!!: Pakistan dan Pakistan Tehreek-e-Insaf · Lihat lebih »

Pakistan Timur

Pakistan Timur adalah bekas provinsi Pakistan dari 1955 sampai 1971.

Baru!!: Pakistan dan Pakistan Timur · Lihat lebih »

Pandemi Covid-19 di Pakistan

Pandemi koronavirus di Pakistan pertama kali dikonfirmasi pada tanggal 20 Maret 2020, ketika seorang siswa di Karachi dinyatakan positif setelah kembali dari Iran.

Baru!!: Pakistan dan Pandemi Covid-19 di Pakistan · Lihat lebih »

Pantai

Pantai Pomerania ''(Darss).'' Pantai di Australia. Pantai atau pesisir adalah sebuah bentuk geografis yang terdiri dari pasir, dan terdapat di daerah pesisir laut.

Baru!!: Pakistan dan Pantai · Lihat lebih »

Parlemen Pakistan

Parlemen Pakistan, atau nama resminya Majlis-e-Shoora (Urdu: مجلسِ شورىٰ — Majlis-e Šūrá); adalah badan legislatif federal tertinggi di Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Parlemen Pakistan · Lihat lebih »

Partai Rakyat Pakistan

Partai Rakyat Pakistan (Inggris: Pakistan Peoples Party, Urdu: پاکستان پیپلز پارٹی): ialah sebuah partai politik bersayap kiri tengah di Pakistan yang bergabung dengan badan Sosialis Internasional.

Baru!!: Pakistan dan Partai Rakyat Pakistan · Lihat lebih »

Pashtun

Orang orang Pashtun. Pashtun (bahasa Pashtun/Urdu/bahasa Persia: پشتون Paštūn atau پختون Paxtūn, dan juga disebut Pushtun, Pakhtun, dan Pukhtun), juga disebut Pathan (Urdu: پٹھان, Hindi: पठान Paṭhān) atau etnis Afganistan (Bahasa Persia: افغان Afğān)Banuazizi, Ali and Myron Weiner (eds.). 1994.

Baru!!: Pakistan dan Pashtun · Lihat lebih »

Paskah

Paskah (Páscha, Πάσχα, Paskha; פַּסחא Pasḥa; dari פֶּסַח Pesaḥ) adalah perayaan terpenting dalam tahun liturgi gerejawi Kristen.

Baru!!: Pakistan dan Paskah · Lihat lebih »

Pegunungan Karakoram

Gunung tertinggi kedua di dunia: K2 (8.611 m) berada di Pegunungan Karakoram Tengah Karakoram (atau Karakorum) adalah pegunungan besar yang terbentang di perbatasan antara Pakistan, India dan Tiongkok.

Baru!!: Pakistan dan Pegunungan Karakoram · Lihat lebih »

Pemenang undi terbanyak

Sistem pemilihan pemenang undi terbanyak (Bahasa Inggris: first-past-the-post, FPTP) adalah suatu sistem pemungutan suara kemajemukan dimana calon yang mendapat undi paling banyak dinyatakan sebagai pemenang.

Baru!!: Pakistan dan Pemenang undi terbanyak · Lihat lebih »

Peradaban Islam

* Masa Keemasan Islam.

Baru!!: Pakistan dan Peradaban Islam · Lihat lebih »

Peradaban Lembah Sungai Indus

Peradaban Lembah Sungai Indus berada sepanjang Sungai Indus di Pakistan sekarang ini. Puing Mohenjo-daro difoto di atas merupakan pusat dari masyarakat kuno ini. Lokasi kota-kota kuno di Lembah Sungai Indus Peradaban Indus, 2800 SM–1800 SM, merupakan sebuah peradaban kuno yang hidup sepanjang Sungai Indus yang sekarang merupakan wilayah Pakistan dan India barat.

Baru!!: Pakistan dan Peradaban Lembah Sungai Indus · Lihat lebih »

Perang Arab-Israel 1948

Serangan pada 15 Mei – 10 Juni 1948 Perang Arab-Israel 1948, atau disebut juga sebagai "Perang Kemerdekaan" (Bahasa Ibrani: מלחמת העצמאות) atau "Perang Pembebasan" (Bahasa Ibrani: מלחמת השחרור) oleh orang Israel, adalah konflik bersenjata pertama dari serangkaian konflik yang terjadi antara Israel dan tetangga-tetangga Arabnya dalam konflik Arab-Israel.

Baru!!: Pakistan dan Perang Arab-Israel 1948 · Lihat lebih »

Perang Bosnia

Perang Bosnia (Rat u Bosni i Hercegovini / Рат у Босни и Херцеговини) adalah sebuah konflik bersenjata internasional yang terjadi pada Maret 1992 dan November 1995.

Baru!!: Pakistan dan Perang Bosnia · Lihat lebih »

Perang Dingin

Presiden AS Ronald Reagan dan Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet Mikhail Gorbachev, pada KTT Pertama di Jenewa, Swiss, 19 November 1985Perang Dingin (Cold War; холо́дная война́, kholodnaya voyna, 1947–1991) adalah periode ketegangan geopolitik antara Amerika Serikat dan Uni Soviet serta sekutu masing-masing, Blok Barat dan Blok Timur.

Baru!!: Pakistan dan Perang Dingin · Lihat lebih »

Perang Kemerdekaan Bangladesh

Perang Kemerdekaan Bangladesh (Bengali: মুক্তিযুদ্ধ) atau Perang Pembebasan Bangladesh adalah konflik bersenjata antara Pakistan Barat (kini Pakistan) dan, Pakistan Timur (kini Bangladesh) dan India, yang menyebabkan didirikannya negara Bangladesh.

Baru!!: Pakistan dan Perang Kemerdekaan Bangladesh · Lihat lebih »

Perang Melawan Teror

Perang Melawan Teror (War on terror), secara resmi bernama Peperangan Global Melawan Terorisme (Global War on Terrorism), adalah istilah yang digunakan oleh para pengambil kebijakan strategis geopolitik dan luar negeri yang berada di pemerintahan AS untuk mendefisinikan berbagai tindakan militer dan politik yang dilakukan negaranya terhadap negara-negara di kawasan Timur Tengah, khususnya Afganistan pasca terjadinya Serangan 11 September di kota New York.

Baru!!: Pakistan dan Perang Melawan Teror · Lihat lebih »

Perang Saudara Somalia

Perang Saudara Somalia (Somali Civil War; Dagaalkii Sokeeye ee Soomaaliya; الحرب الأهلية الصومالية) adalah sebuah perang saudara yang sedang berlangsung di Somalia.

Baru!!: Pakistan dan Perang Saudara Somalia · Lihat lebih »

Perang Teluk I

Perang Teluk Persia atau Gulf War dengan kode nama Operasi Badai Gurun atau Operation Desert Storm disebabkan atas Invasi Irak atas Kuwait 2 Agustus 1990 dengan strategi gerak cepat yang langsung menguasai Kuwait.

Baru!!: Pakistan dan Perang Teluk I · Lihat lebih »

Perdana Menteri Pakistan

Perdana Menteri Pakistan (وزیر اعظمWazir-e-Azam literal "Grand Minister") adalah prinsip Kepala Pemerintahan Negara Pakistan yang ditunjuk untuk melaksanakan sebagai negara Chief Executive (CE).

Baru!!: Pakistan dan Perdana Menteri Pakistan · Lihat lebih »

Perserikatan Bangsa-Bangsa

Perserikatan Bangsa-Bangsa disingkat sebagai PBB (United Nations, disingkat UN) adalah organisasi internasional yang didirikan pada 24 Oktober 1945 untuk mendorong kerja sama internasional.

Baru!!: Pakistan dan Perserikatan Bangsa-Bangsa · Lihat lebih »

Pervez Musharraf

Pervez Musharraf (پرویز مشرف|Parvez Muśharraf; 11 Agustus 1943 – 5 Februari 2023) adalah mantan Presiden, Perdana Menteri, dan Kepala Staf Militer Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Pervez Musharraf · Lihat lebih »

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Baru!!: Pakistan dan Prancis · Lihat lebih »

Presiden

Presiden (Latin: prae-sebelum dan sedere-menduduki) adalah gelar umum untuk kepala negara di sebagian besar republik.

Baru!!: Pakistan dan Presiden · Lihat lebih »

Produk domestik bruto

Produk domestik bruto (PDB) atau dalam bahasa Inggris gross domestic product (GDP) adalah nilai pasar semua barang dan jasa yang diproduksi oleh suatu negara pada periode tertentu.

Baru!!: Pakistan dan Produk domestik bruto · Lihat lebih »

Punjab (disambiguasi)

* Punjab (daerah) di Asia Selatan yang dikuasai India dan Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Punjab (disambiguasi) · Lihat lebih »

Ramadan

Patung bulan sabit dihiasi dengan warna-warni dan indah diterangi pada bulan Ramadan di Yordania. Ramadan (رَمَضَانُ|Ramaḍān) adalah bulan kesembilan dalam kalender Hijriah.

Baru!!: Pakistan dan Ramadan · Lihat lebih »

Rasio perdagangan-PDB

Rasio perdagangan-PDB adalah indikator pengaruh relatif perdagangan internasional dalam ekonomi suatu negara.

Baru!!: Pakistan dan Rasio perdagangan-PDB · Lihat lebih »

Republik Islam

Istilah Republik Islam telah digunakan dengan cara yang berbeda.

Baru!!: Pakistan dan Republik Islam · Lihat lebih »

Republik parlementer

'''Republik parlementer''' dengan sistem presiden eksekutif dipilih oleh dan bertanggung jawab pada parlemen. Republik parlementer atau republik konstitusional parlementer adalah suatu jenis republik yang menjalankan pemerintahan dengan sistem parlementer, yang dalam sistem ini eksekutif (pemerintah) memperoleh legitimasi dari dan bertanggung jawab pada legislatif (parlemen).

Baru!!: Pakistan dan Republik parlementer · Lihat lebih »

Salwar kameez

Shalwar kameez (dieja dan dibaca shalwar khamis atau shalwar qomiz) atau yang juga dikenal sebagai Baju Pakistan adalah pakaian tradisional yang dipakai oleh pria dan wanita di daerah Asia Selatan bagian utara dan Asia Tengah, termasuk negara-negara seperti: Afghanistan, Pakistan, dan India Utara.

Baru!!: Pakistan dan Salwar kameez · Lihat lebih »

Senat Pakistan

Senat Pakistan (Seneṭ) (Aiwān-aku bala Pākistān), adalah majelis tinggi dari lembaga legislatif dua kamar Pakistan, dan bersama-sama dengan Majelis Nasional membentuk Parlemen Pakistan.

Baru!!: Pakistan dan Senat Pakistan · Lihat lebih »

Senjata nuklir

pengeboman Nagasaki, Jepang, 1945, menjulang sampai 18 km di atas hiposentrum. Bom nuklir atau bom atom adalah sebuah senjata pemusnah massal yang terjadi karena adanya reaksi nuklir dan mempunyai daya ledak yang sangat tinggi.

Baru!!: Pakistan dan Senjata nuklir · Lihat lebih »

Siddhartha Gautama

Siddhartha Gautama (bahasa Sanskerta) atau Siddhattha Gotama (bahasa Pāli), juga dikenal sebagai Sakyamuni, adalah seorang guru pertapa dan spiritual Asia Selatan yang hidup pada paruh kedua milenium pertama sebelum Masehi.

Baru!!: Pakistan dan Siddhartha Gautama · Lihat lebih »

Sikh

Sikh (ਸਿੱਖ) adalah pengikut Sikhisme yang merupakan agama panenteistik yang berasal dari abad ke-15 di kawasan Punjab di anak benua India barat laut.

Baru!!: Pakistan dan Sikh · Lihat lebih »

Sistem dua kamar

Sistem dua kamar (bikameral) adalah praktik pemerintahan yang menggunakan dua kamar legislatif atau parlemen.

Baru!!: Pakistan dan Sistem dua kamar · Lihat lebih »

Sistem multipartai

Pemerintah-pemerintah negara bagian India dipimpin oleh berbagai koalisi dan partai politik Sistem multipartai adalah sebuah sistem yang terdiri atas berbagai partai politik.

Baru!!: Pakistan dan Sistem multipartai · Lihat lebih »

Stratifikasi sosial

Stratifikasi sosial dalam struktur masyarakat kapitalis. Stratifikasi sosial atau penstrataan sosial adalah pembedaan atau pengelompokan para anggota masyarakat secara vertikal (bertingkat).

Baru!!: Pakistan dan Stratifikasi sosial · Lihat lebih »

Suku Baloch

Suku Baloch adalah orang-orang yang hidup terutama di wilayah Balochistan dari tepi tenggara -sebagian besar dataran tinggi Iran di Pakistan, Iran, dan Afghanistan, serta di Semenanjung Arab.

Baru!!: Pakistan dan Suku Baloch · Lihat lebih »

Suku Punjab

Suku Punjabi (Punjab: ਪੰਜਾਬੀ atau Urdu: پنجابی) adalah suatu suku bangsa atau kelompok etnis/etnik dari Rumpun Bangsa Indo-Aryan di Asia Selatan.

Baru!!: Pakistan dan Suku Punjab · Lihat lebih »

Sunni

Sunni (KBBI: Suni) adalah cabang (firkah) terbesar Islam, yang dianut 85–90% populasi penduduk Muslim.

Baru!!: Pakistan dan Sunni · Lihat lebih »

Syiah

Islam Syiah atau Syiah (translit, dari kata Syīʿatu ʿAlī, "pengikut Ali") adalah cabang Islam terbesar kedua.

Baru!!: Pakistan dan Syiah · Lihat lebih »

Tajikistan

Republik Tajikistan adalah sebuah negara Bekas Uni Soviet di Asia Tengah, berbatasan dengan Afganistan di selatan, Republik Rakyat Tiongkok di timur, Kirgizstan di utara dan Uzbekistan di barat.

Baru!!: Pakistan dan Tajikistan · Lihat lebih »

Teluk Oman

Teluk Oman atau Laut Oman (khalīj ʿumān; daryâ-ye omân), juga dikenal sebagai Teluk Makran atau Laut Makran (khalij makrān; daryâ-ye makrān), merupakan sebuah teluk yang menghubungkan Laut Arab dengan Selat Hormuz, yang kemudian bermuara ke Teluk Persia.Teluk ini membentangi Iran, Pakistan, Oman, dan Uni Emirat Arab.

Baru!!: Pakistan dan Teluk Oman · Lihat lebih »

Timur Tengah

Kawasan Timur Tengah menurut definisi umum (hijau tua) dan menurut definisi G8 (hijau muda). Timur Tengah adalah sebuah wilayah yang secara politis dan budaya merupakan bagian dari benua Asia, atau Afrika-Eurasia.

Baru!!: Pakistan dan Timur Tengah · Lihat lebih »

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia. Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin dengan sistem 1 partai oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Republik Rakyat Tiongkok (PKT). Sekalipun sering kali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai. Jadi kesimpulannya ideologi pemerintah Tiongkok adalah Komunisme tetapi ideologi ekonomi Tiongkok adalah Kapitalisme. Tiongkok Daratan adalah istilah yang digunakan untuk merujuk kepada kawasan di bawah pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok, tidak termasuk Hong Kong, Makau, dan sementara Republik Tiongkok/Taiwan mengacu pada entitas lain yang dulu pernah memimpin Tiongkok Daratan sejak tahun 1912 hingga terusirnya pada Perang Saudara Tiongkok ke Pulau Formosa dan pulau sekitarnya pada tahun 1949. Namun Republik Tiongkok/Taiwan berhasil bertahan dan mempertahankan sisa wilayahnya hingga saat ini. Saat ini Republik Tiongkok/Taiwan hanya memimpin pulau Formosa dan pulau sekitarnya. Republik Rakyat Tiongkok mengklaim wilayah milik Republik Tiongkok/Taiwan namun tidak memerintahnya, sedangkan Republik Tiongkok/Taiwan mengklaim kedaulatan terhadap seluruh Tiongkok daratan yang saat ini dikuasai Republik Rakyat Tiongkok. Pemerintahan Tiongkok sejak zaman dahulu sampai terbagi dua di zaman sekarang memiliki ekonomi paling besar dan paling kompleks di dunia selama lebih dari dua ribu tahun dan belasan dinasti Kekaisaran Tiongkok, beserta dengan beberapa masa kejayaan dan kejatuhan. Sejak diperkenalkannya reformasi ekonomi tahun 1978 oleh Presiden Deng Xiaoping, Republik Rakyat Tiongkok menjadi negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. Per 2013, negara ini menjadi ekonomi terbesar kedua di dunia berdasarkan total nominal GDP dan PPP, serta menjadi eksportir dan importir terbesar di dunia. Republik Rakyat Tiongkok adalah negara yang memiliki senjata nuklir dan memiliki tentara aktif terbesar dunia, dengan belanja militer terbesar kedua dunia. Republik Rakyat Tiongkok menjadi anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa tahun 1971, di mana ia menggantikan dan mengusir Republik Tiongkok/Taiwan sebagai anggota tetap Dewan Keamanan PBB. Republik Rakyat Tiongkok juga menjadi anggota berbagai macam organisasi lain seperti WTO, APEC, BRICS, Shanghai Cooperation Organization, BCIM dan G-20. Republik Rakyat Tiongkok adalah kekuatan besar di Asia, dan menjadi negara super yang potensial menurut beberapa pengamat.

Baru!!: Pakistan dan Tiongkok · Lihat lebih »

Turki

Turki (Türkiye), dengan nama resmi Republik Turki (Türkiye Cumhuriyeti), adalah sebuah negara kesatuan dengan sistem presidensial di kawasan Eurasia.

Baru!!: Pakistan dan Turki · Lihat lebih »

Uni Eropa

Uni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional yang beranggotakan negara-negara Eropa.

Baru!!: Pakistan dan Uni Eropa · Lihat lebih »

Weda

Weda (Sanskerta: वेद; veda, Bali: ᬯᬾᬤ "ilmu pengetahuan") adalah kitab suci agama Hindu.

Baru!!: Pakistan dan Weda · Lihat lebih »

Zoroastrianisme

Zoroastrianisme atau Mazdayasna adalah sebuah agama yang berasal dari Iran Raya dan merupakan salah satu agama tertua yang masih terus dianut hingga sekarang.

Baru!!: Pakistan dan Zoroastrianisme · Lihat lebih »

2030

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pakistan dan 2030 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

ISO 3166-1:PK, Islāmī Jumhūrī-ye Pākistān, Mardan, Republik Islam Pakistan, Sejarah Pakistan, Swabi, اسلامی جمہوریۂ پاکِستان, پاکستان, پاکِستان.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »