Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Paticcasamuppada

Indeks Paticcasamuppada

Paticca samuppada (bahasa Pali: paticcasamuppāda; bahasa Sanskerta: प्रतीत्यसमुत्पाद (pratītyasamutpāda); Hanyu: 緣起) berarti Hukum Sebab-Musabab yang saling bergantungan merupakan salah satu ajaran terpenting dalam agama Buddha.

11 hubungan: Agama Buddha, Bahasa Pali, Bahasa Sanskerta, Dukkha, Empat Kebenaran Mulia, Hanyu, Jalan Buddhis menuju pembebasan, Jalan Utama Berunsur Delapan, Majjhima Nikāya, Saṁyutta Nikāya, Siddhartha Gautama.

Agama Buddha

Buddhisme (बुद्ध, di Indonesia disebut agama Buddha) adalah sebuah pandangan filosofis berpaham nonteisme yang berasal dari bagian timur anak benua India, dengan berlandaskan kepada ajaran Siddhartha Gautama.

Baru!!: Paticcasamuppada dan Agama Buddha · Lihat lebih »

Bahasa Pali

Bahasa Pāli (पाळि) adalah sebuah ragam bahasa Prakerta Kuno yang merupakan bagian dari rumpun bahasa Indo-Arya.

Baru!!: Paticcasamuppada dan Bahasa Pali · Lihat lebih »

Bahasa Sanskerta

Bahasa Sanskerta (ejaan tidak baku: Sansekerta, Sangsekerta, Sanskrit, aksara Dewanagari: संस्कृतम्, saṃskṛtam) adalah bahasa kuno Asia Selatan yang merupakan cabang Indo-Arya dari rumpun bahasa Indo-Eropa.

Baru!!: Paticcasamuppada dan Bahasa Sanskerta · Lihat lebih »

Dukkha

Dukkha (bahasa Pali: दुक्ख; bahasa Sanskerta: दुःख duḥkha) merupakan istilah dalam bahasa Pali yang sering kali diartikan sebagai penderitaan, ketidakpuasan, kesedihan, kemalangan dan keputus-asaan.

Baru!!: Paticcasamuppada dan Dukkha · Lihat lebih »

Empat Kebenaran Mulia

Empat Kebenaran Mulia (Pali: cattāri ariyasaccāni) adalah kebenaran yang berlaku bagi siapa saja tanpa membeda-bedakan suku, ras, budaya, maupun agama.

Baru!!: Paticcasamuppada dan Empat Kebenaran Mulia · Lihat lebih »

Hanyu

* Nama Tiongkok untuk bahasa Tiongkok yang utama atau bahasa Tionghoa (漢語 (tradisional) / 汉语 (sederhana); pinyin hànyǔ).

Baru!!: Paticcasamuppada dan Hanyu · Lihat lebih »

Jalan Buddhis menuju pembebasan

Jalan Buddhis menuju pembebasan (magga), juga disebut sebagai pencerahan dalam agama Buddha, digambarkan dalam berbagai jalan.

Baru!!: Paticcasamuppada dan Jalan Buddhis menuju pembebasan · Lihat lebih »

Jalan Utama Berunsur Delapan

Roda Dhamma yang sering kali digunakan sebagai lambang Jalan Utama Berunsur Delapan Jalan Utama Berunsur Delapan (bahasa Pali: Ariya aṭṭhaṅgika magga; bahasa Sanskerta: Ārya 'ṣṭāṅga mārgaḥ) merupakan ajaran utama agama Buddha yang menjelaskan "Jalan" menuju lenyapnya Penderitaan (Dukkha) dan mencapai pencerahan.

Baru!!: Paticcasamuppada dan Jalan Utama Berunsur Delapan · Lihat lebih »

Majjhima Nikāya

Majjhima Nikāya merupakan salah satu bagian dari Sutta Piṭaka yang memuat khotbah-khotbah menengah atau yang memiliki panjang sedang.

Baru!!: Paticcasamuppada dan Majjhima Nikāya · Lihat lebih »

Saṁyutta Nikāya

Samyutta Nikaya merupakan buku ketiga dari Sutta Pitaka yang terdiri atas 7.762 sutta dan ada ada 2.889 sutta). Buku yang aslinya ditulis dalam bahasa Pali ini dibagi menjadi lima vagga utama dan 56 bagian yang disebut Samyutta.

Baru!!: Paticcasamuppada dan Saṁyutta Nikāya · Lihat lebih »

Siddhartha Gautama

Siddhartha Gautama (bahasa Sanskerta) atau Siddhattha Gotama (bahasa Pāli), juga dikenal sebagai Sakyamuni, adalah seorang guru pertapa dan spiritual Asia Selatan yang hidup pada paruh kedua milenium pertama sebelum Masehi.

Baru!!: Paticcasamuppada dan Siddhartha Gautama · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Paticca Samuppada.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »