Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Paus tombak

Indeks Paus tombak

Paus tombak atau paus minke (Balaenoptera acutorostrata) adalah mamalia laut yang digolongkan dalam subordo paus balin (Mysticeti).

9 hubungan: Balaenopteridae, CITES, Daftar tumbuhan dan satwa dilindungi di Indonesia, Greenland, Kategori konservasi IUCN, Paus balin, Pemerintah Indonesia, Spesies risiko rendah, Uni Internasional untuk Konservasi Alam.

Balaenopteridae

Balaenopteridae adalah famili terbesar paus balin dengan dua spesies pada dua genera.

Baru!!: Paus tombak dan Balaenopteridae · Lihat lebih »

CITES

CITES (singkatan dari Convention on International Trade in Endangered Species of Wild Fauna and Flora, dalam Konvensi Perdagangan Internasional Spesies Satwa dan Tumbuhan Liar Terancam Punah) adalah perjanjian internasional yang disusun berdasarkan resolusi sidang anggota Uni Internasional untuk Konservasi Alam (IUCN) tahun 1963.

Baru!!: Paus tombak dan CITES · Lihat lebih »

Daftar tumbuhan dan satwa dilindungi di Indonesia

Sejumlah tumbuhan dan satwa dilindungi oleh pemerintah Indonesia melalui peraturan perundang-undangan.

Baru!!: Paus tombak dan Daftar tumbuhan dan satwa dilindungi di Indonesia · Lihat lebih »

Greenland

Greenland (Kalaallit Nunaat,; Grønland,, Tanah Hijau) adalah negara konstituen Kerajaan Denmark yang terletak di antara Samudra Arktik dan Atlantik, sebelah timur Kepulauan Arktik Kanada.

Baru!!: Paus tombak dan Greenland · Lihat lebih »

Kategori konservasi IUCN

Kategori konservasi IUCN dikeluarkan IUCN untuk membantu dalam melakukan klasifikasi terhadap spesies-spesies yang terancam kepunahan.

Baru!!: Paus tombak dan Kategori konservasi IUCN · Lihat lebih »

Paus balin

Paus balin, juga disebut paus besar, membentuk Mysticeti, satu dari dua parvordo Cetacea (paus, lumba-lumba dan pesut).

Baru!!: Paus tombak dan Paus balin · Lihat lebih »

Pemerintah Indonesia

Pemerintah Indonesia merupakan pemerintah yang mengatur Indonesia berdasarkan UUD 1945.

Baru!!: Paus tombak dan Pemerintah Indonesia · Lihat lebih »

Spesies risiko rendah

Spesies dengan tingkat risiko rendah (IUCN: LC; Least Concern) merupakan status konservasi yang dikategorikan oleh Uni Internasional untuk Konservasi Alam (IUCN) kepada spesies yang telah dievaluasi, tetapi tidak masuk kategori mana pun dalam Daftar Merah IUCN.

Baru!!: Paus tombak dan Spesies risiko rendah · Lihat lebih »

Uni Internasional untuk Konservasi Alam

Uni Internasional untuk Konservasi Alam (nama resmi: International Union for Conservation of Nature and Natural Resources, disingkat IUCN, kadang-kadang disebut dengan World Conservation Union) adalah sebuah organisasi internasional yang didedikasikan untuk konservasi sumber daya alam.

Baru!!: Paus tombak dan Uni Internasional untuk Konservasi Alam · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Balaenoptera acutorostrata, Paus Minke, Paus minke.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »