Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Pelantak tubruk

Indeks Pelantak tubruk

Replika pelantak tubruk di Château des Baux, Prancis. Pelantak tubruk (Battering ram) adalah mesin kepung yang muncul sejak zaman kuno dan dirancang untuk menerobos tembok benteng berbatu atau mendobrak gerbang kayu.

7 hubungan: Abad Kuno Akhir, Abad Pertengahan, Kanon, Mesin kepung, Mesiu, Prancis, Romawi Kuno.

Abad Kuno Akhir

Abad Kuno Akhir (Late Antiquity) adalah suatu kurun waktu yang digunakan oleh para sejarawan untuk menjelaskan abad-abad peralihan dari Abad Klasik ke Abad Pertengahan, yang terjadi di daratan Eropa dan wilayah Mediterania dan Timur Dekat.

Baru!!: Pelantak tubruk dan Abad Kuno Akhir · Lihat lebih »

Abad Pertengahan

kameo dan ukiran permata klasik. Abad Pertengahan dalam sejarah Eropa berlangsung dari abad ke-5 sampai abad ke-15 Masehi.

Baru!!: Pelantak tubruk dan Abad Pertengahan · Lihat lebih »

Kanon

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Pelantak tubruk dan Kanon · Lihat lebih »

Mesin kepung

Kumpulan mesin kepung Romawi. Mesin kepung (Siege engine) adalah alat yang dirancang untuk menembus atau menerobos tembok kota atau perbentengan dalam peperangan kepung.

Baru!!: Pelantak tubruk dan Mesin kepung · Lihat lebih »

Mesiu

Bubuk hitam modern.Mesiu atau bubuk mesiu adalah bahan peledak yang terbuat dari campuran belerang, arang, dan kalium nitrat, yang membakar sangat cepat dan bahan pendorong pada senjata api dan kembang api.

Baru!!: Pelantak tubruk dan Mesiu · Lihat lebih »

Prancis

Prancis (France), secara resmi disebut sebagai Republik Prancis (République française), adalah sebuah negara yang teritori metropolitannya terletak di Eropa Barat dan juga memiliki berbagai pulau dan teritori seberang laut yang terletak di benua lain.

Baru!!: Pelantak tubruk dan Prancis · Lihat lebih »

Romawi Kuno

Di bidang historiografi modern, Romawi Kuno adalah sebutan bagi peradaban bangsa Romawi mulai dari berdirinya kota Roma pada abad ke-8 Pramasehi sampai dengan runtuhnya Kekaisaran Romawi Barat pada abad ke-5 Masehi, yakni rentang waktu yang mencakup zaman Kerajaan Romawi (753–509 SM), zaman Republik Romawi (509–27 SM), dan zaman Kekaisaran Romawi sampai dengan tumbangnya Romawi Barat (27 SM– 476 M).

Baru!!: Pelantak tubruk dan Romawi Kuno · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »