Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Pengeboman karpet

Indeks Pengeboman karpet

Pada tanggal 14 Mei 1940 pukul 13:22, pesawat pengebom Jerman meluluhlantakkan pusat kota Rotterdam. Operasi Rotterdam Blitz menewaskan 884 jiwa. Wesel hancur sebelum direbut pasukan Sekutu pada tahun 1945 Pengeboman karpet atau pengeboman jenuh/bombardir saturasi adalah pengeboman udara secara masif yang dilakukan tidak pada satu target spesifik demi menimbulkan kerusakan luas pada suatu wilayah.

6 hubungan: Bom udara, Giulio Douhet, Pengeboman strategis, Pengeboman wilayah, Perang Dunia II, Permadani.

Bom udara

Aerial Bom atau bom udara adalah jenis senjata peledak yang dirancang untuk diluncurkan dari pesawat dan memiliki lintasan balistik.

Baru!!: Pengeboman karpet dan Bom udara · Lihat lebih »

Giulio Douhet

Giulio Douhet (1869-1930) Jenderal Giulio Douhet (Caserta 30 Mei 1869 – Roma 15 Februari 1930) adalah seorang ahli teori strategi kekuatan udara Italia.

Baru!!: Pengeboman karpet dan Giulio Douhet · Lihat lebih »

Pengeboman strategis

Tokyo setelah pengeboman besar-besaran pada malam tanggal 9 Oktober 1945, salah satu serangan udara yang paling merusak dalam sejarah militer. Pengeboman strategis adalah strategi militer dalam perang total yang bertujuan untuk mengalahkan musuh dengan cara melumpuhkan perekonomian dan mematahkan keinginan publik untuk berperang, bukannya dengan melumpuhkan angkatan perang mereka.

Baru!!: Pengeboman karpet dan Pengeboman strategis · Lihat lebih »

Pengeboman wilayah

9–10 Maret 1945, penyerbuan tunggal paling destruktif dalam sejarah penerbangan militer. Pengeboman Tokyo pada Perang Dunia II menghambat setengah produktivitas industrial kota tersebut. Dalam penerbangan militer, pengeboman wilayah adalah sebuah jenis pengeboman udara yang mentargetkan sebuah kawasan besar, seperti blok kota atau seluruh kota.

Baru!!: Pengeboman karpet dan Pengeboman wilayah · Lihat lebih »

Perang Dunia II

Perang Dunia II atau Perang Dunia Kedua (biasa disingkat menjadi PDII atau PD2) adalah sebuah perang global yang berlangsung mulai tahun 1939 sampai 1945.

Baru!!: Pengeboman karpet dan Perang Dunia II · Lihat lebih »

Permadani

Permadani atau karpet adalah tekstil penutup lantai, terdiri dari lapisan atas "berbulu" yang melekat pada alasnya.

Baru!!: Pengeboman karpet dan Permadani · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »