Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Perang dan konflik India-Pakistan

Indeks Perang dan konflik India-Pakistan

Perang dan Konflik India-Pakistan merupakan perang-perang dan konflik-konflik yang terjadi antara India dan Pakistan, sejak pemisahan India pada Agustus 1947.

24 hubungan: Afganistan, Bangladesh, Casus belli, Daftar konflik bersenjata yang sedang berlangsung, Demobilisasi, India, Instrumen Aksesi (Jammu dan Kashmir), Jawaharlal Nehru, Kashmir, Kemaharajaan Britania, Kongres Nasional India, Liga Muslim India, Muhammad Ali Jinnah, Pakistan, Pakistan Timur, Pemisahan India, Perang Dingin, Perang India-Pakistan 1947, Perang India-Pakistan 1965, Perang India-Pakistan 1971, Perang Kargil, SEPECAT Jaguar, Yale University Press, 1947.

Afganistan

Afganistan, secara resmi bernama Keamiran Islam Afganistan, adalah sebuah negara yang terletak di Asia Selatan dan Asia Tengah.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Afganistan · Lihat lebih »

Bangladesh

Bangladesh, resminya Republik Rakyat Bangladesh (bahasa Bengali: গণপ্রজাতন্ত্রী বাংলাদেশ) adalah sebuah negara di Asia Selatan yang berbatasan dengan India di barat, utara, dan timur, Myanmar di tenggara, serta Teluk Benggala di selatan.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Bangladesh · Lihat lebih »

Casus belli

Casus belli adalah frasa bahasa Latin modern yang berarti "Kesempatan untuk memicu peperangan".

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Casus belli · Lihat lebih »

Daftar konflik bersenjata yang sedang berlangsung

Pertempuran dan bentrokan, dengan kurang dari 100 kematian tahun ini atau sebelumnya Berikut ini adalah daftar konflik bersenjata yang sedang berlangsung yang terjadi di seluruh dunia dan terus menimbulkan kekerasan.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Daftar konflik bersenjata yang sedang berlangsung · Lihat lebih »

Demobilisasi

Demobilisasi secara umum yaitu proses penurunan status kesiagaan (dari status siaga tempur) dari angkatan bersenjata suatu bangsa.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Demobilisasi · Lihat lebih »

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan India · Lihat lebih »

Instrumen Aksesi (Jammu dan Kashmir)

Instrumen Aksesi adalah sebuah dokumen sah yang dieksekusi oleh Maharaja Hari Singh, penguasa wilayah kerajaan Jammu dan Kashmir, pada 26 Oktober 1947.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Instrumen Aksesi (Jammu dan Kashmir) · Lihat lebih »

Jawaharlal Nehru

Jawaharlal Nehru (जवाहरलाल नेहरू) merupakan negarawan India yang pertama (dan yang paling melayani terlama) sebagai perdana menteri India dari tahun 1947 sampai 1964.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Jawaharlal Nehru · Lihat lebih »

Kashmir

Kashmir terbagi oleh tiga negara: Pakistan (berwarna hijau di peta), India (cokelat tua), dan Cina (Aksai Chin di bagian timur laut) Kashmir adalah sebuah wilayah di utara sub-benua India.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Kashmir · Lihat lebih »

Kemaharajaan Britania

Imperium Britania pada puncaknya pada tahun 1919. India dan negara-negara lain di anakbenua di bawah kekuasaan Britania ditandai dengan warna ungu. Kemaharajaan Britania/India Britania(British Raj;; dari rāj, secara harafiah, "kekuasaan" dalam Hindustani atau British India), juga disebut Kekuasaan Mahkota di India atau kekuasaan langsung di India, merujuk pada periode kekuasaan Britania di anakbenua India, yang mencakup India, Bangladesh, Pakistan, dan Myanmar, di mana wilayah-wilayah tersebut berada dalam kekuasaan kolonial Britania sebagai bagian dari Imperium Britania.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Kemaharajaan Britania · Lihat lebih »

Kongres Nasional India

Kongres Nasional India (disingkat INC), dalam bahasa sehari-hari disebut sebagai Partai Kongres atau Kongres saja, yang juga dikenal sebagai Kongres I (yang berarti "Indira", untuk membedakannya dengan partai pecahannya, yang disebut "Kongres O" yang dipimpin oleh K. Kamaraj, seorang tokoh politik dari Tamil Nadu) merupakan sebuah partai politik di India.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Kongres Nasional India · Lihat lebih »

Liga Muslim India

Liga Muslim India (All-India Muslim League, নিখিল ভারত মুসলিম লিগ, آل انڈیا مسلملیگ), didirikan di Dhaka pada tahun 1906, adalah partai politik di Kemaharajaan Britania yang memainkan peran penting selama pergerakan kemerdekaan India dan kunci utama dalam pendirian Pakistan sebagai negara Islam di sub benua India.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Liga Muslim India · Lihat lebih »

Muhammad Ali Jinnah

Muhammad Ali Jinnah (محمد علی جناح) adalah seorang pengacara, politikus, dan pendiri negara Pakistan.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Muhammad Ali Jinnah · Lihat lebih »

Pakistan

Pakistan (atau; پاکِستان), secara resmi bernama Republik Islam Pakistan (اسلامی جمہوریۂ پاکِستان) adalah sebuah negara di Asia Selatan.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Pakistan · Lihat lebih »

Pakistan Timur

Pakistan Timur adalah bekas provinsi Pakistan dari 1955 sampai 1971.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Pakistan Timur · Lihat lebih »

Pemisahan India

Peta India dan Pakistan. Partisi India atau Pembagian India adalah pembagian Raj India yang menyebabkan didirikannya Pakistan dan India.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Pemisahan India · Lihat lebih »

Perang Dingin

Presiden AS Ronald Reagan dan Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet Mikhail Gorbachev, pada KTT Pertama di Jenewa, Swiss, 19 November 1985Perang Dingin (Cold War; холо́дная война́, kholodnaya voyna, 1947–1991) adalah periode ketegangan geopolitik antara Amerika Serikat dan Uni Soviet serta sekutu masing-masing, Blok Barat dan Blok Timur.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Perang Dingin · Lihat lebih »

Perang India-Pakistan 1947

Perang India-Pakistan 1947, kadang-kadang disebut sebagai Perang Kashmir Pertama, adalah perang yang terjadi antara India dan Pakistan terhadap wilayah Kashmir dari tahun 1947 sampai 1948.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Perang India-Pakistan 1947 · Lihat lebih »

Perang India-Pakistan 1965

Perang India-Pakistan 1965, juga disebut Perang Kashmir Kedua, adalah perang yang terjadi antara India dan Pakistan pada Agustus 1965 sampai September 1965.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Perang India-Pakistan 1965 · Lihat lebih »

Perang India-Pakistan 1971

Perang India-Pakistan 1971 adalah konflik utama antara India dan Pakistan.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Perang India-Pakistan 1971 · Lihat lebih »

Perang Kargil

Perang Kargil, juga disebut Konflik Kargil, adalah konflik bersenjata antara India dan Pakistan yang terjadi antara Mei dan Juli 1999 di distrik Kargil, Kashmir.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Perang Kargil · Lihat lebih »

SEPECAT Jaguar

300px 300px 300px 300px 300px 300px 300px 300px SEPECAT Jaguar adalah sebuah pesawat penyerang darat supersonik buatan Britania Raya yang masih digunakan sampai sekarang, contohnya India dan Oman.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan SEPECAT Jaguar · Lihat lebih »

Yale University Press

Yale University Press adalah pers universitas yang terkait dengan Universitas Yale.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan Yale University Press · Lihat lebih »

1947

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Perang dan konflik India-Pakistan dan 1947 · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Perang India-Pakistan, Perang dan Konflik India-Pakistan, Perang dan konflik india-pakistan.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »