Kami sedang bekerja untuk memulihkan aplikasi Unionpedia di Google Play Store
KeluarMasuk
🌟Kami menyederhanakan desain kami untuk navigasi yang lebih baik!
Instagram Facebook X LinkedIn

Perbatasan Tiongkok–Korea Utara

Indeks Perbatasan Tiongkok–Korea Utara

Perbatasan Tiongkok–Korea Utara adalah perbatasan internasional yang memisahkan Republik Rakyat Tiongkok (RRT) dan Republik Rakyat Demokratik Korea (Korea Utara).

Daftar Isi

  1. 18 hubungan: ABC News, Danau Surga, Dandong, Gunung Baekdu, Hubungan Korea Utara dengan Tiongkok, Jembatan Persahabatan Tiongkok-Korea, Jilin, Korea Utara, Laut Kuning, Liaoning, Prefektur Otonom Korea Yanbian, Pulau Hwanggumpyong, Sinŭiju, Suku Manchu, Sungai Tumen, Sungai Yalu, The New York Times, Tiongkok.

ABC News

ka ABC News adalah divisi pemberitaan jaringan televisi dan radio ABC, Amerika Serikat.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan ABC News

Danau Surga

Danau Surga (Ch'ŏnji atau Cheonji;, Tiānchí; Manchu: Tamun omo atau Tamun juce) merupakan sebuah danau kawah di wilayah perbatasan antara Tiongkok dan Korea Utara.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Danau Surga

Dandong

Dandong, sebelumnya dikenal dengan nama Andong adalah sebuah kota setingkat prefektur di tenggara Provinsi Liaoning, Republik Rakyat Tiongkok.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Dandong

Gunung Baekdu

Gunung Baekdu atau Gunung Paektu (백두산), juga dikenal dengan nama Gunung Changbai dalam bahasa Tionghoa, adalah sebuah gunung berapi yang terletak di antara perbatasan Republik Rakyat Tiongkok dan Korea Utara, terletak di koordinat.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Gunung Baekdu

Hubungan Korea Utara dengan Tiongkok

Kedutaan Besar Korea Utara di Tiongkok Hubungan Korea Utara dengan Tiongkok adalah hubungan bilateral antara Tiongkok (RRT) dan Korea Utara.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Hubungan Korea Utara dengan Tiongkok

Jembatan Persahabatan Tiongkok-Korea

Jembatan Persahabatan Tiongkok-Korea Utara atau Tiongkok-Korea (berganti nama dari Jembatan Sungai Yalu pada tahun 1990) menghubungkan kota Dandong, China dan Sinŭiju, Korea Utara.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Jembatan Persahabatan Tiongkok-Korea

Jilin

kota Jilin (吉林) adalah sebuah provinsi Tiongkok- Republik Rakyat Tiongkok.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Jilin

Korea Utara

Republik Rakyat Demokratik Korea atau Korea Utara (Hangul: 조선민주주의인민공화국; Hanja: 朝鮮民主義人民共和國; MR: Chosŏn Minjujuŭi Inmin Konghwaguk) adalah sebuah negara di Asia Timur, yang meliputi bagian utara Semenanjung Korea.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Korea Utara

Laut Kuning

Laut Kuning (Hanzi: 黃海) adalah sebuah laut tepi di Samudra Pasifik bagian barat.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Laut Kuning

Liaoning

Liaoning (Hanzi sederhana: 辽宁; Hanzi tradisional: 遼寧; Pinyin: Liáoníng) adalah sebuah provinsi Republik Rakyat Tiongkok.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Liaoning

Prefektur Otonom Korea Yanbian

Yanbian (s; Josŏn-gŭl: 연변, Yeonbyeon) adalah sebuah prefektur otonom yang terletak di wilayah timur laut Provinsi Jilin di Republik Rakyat Tiongkok.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Prefektur Otonom Korea Yanbian

Pulau Hwanggumpyong

Hwanggumpyong (황금평, p), formerly called Hwanggumpyong Island (황금평도, p), adalah sebuah kawasan perdagangan bebas Korea Utara yang berbatasan dengan Tiongkok.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Pulau Hwanggumpyong

Sinŭiju

Sinŭiju; Sinŭiju-si, dikenal sebelum tahun 1925 sebagai Kota Yeng Byen) adalah sebuah kota yang terletak di Korea Utara yang menghadap Dandong, Republik Rakyat Tiongkok melintasi perbatasan internasional Sungai Amnok. Kota ini adalah ibu kota provinsi P'yŏngan Utara. Bagian dari kota ini termasuk dalam Daerah Administratif Khusus Sinŭiju, yang didirikan pada tahun 2002 dalam rangka uji coba untuk memperkenalkan ekonomi pasar.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Sinŭiju

Suku Manchu

Suku Manchu (bahasa Manchu:, Manju; Hanzi: 滿族, Hanyu Pinyin: Mǎnzú) adalah salah satu dari lima suku besar di Republik Rakyat Tiongkok sekarang ini.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Suku Manchu

Sungai Tumen

Sungai Tumen atau Sungai Tuman adalah sungai dengan panjang 521 km, yang ikut berperan menjadi perbatasan antara Republik Rakyat Tiongkok, Korea Utara, dan Rusia; berhulu di Gunung Baekdu dan mengalir hingga ke Laut Jepang (Laut Timur).

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Sungai Tumen

Sungai Yalu

Sungai Yalu (Bahasa Manchu dan) atau Sungai Amnok atau Amnok-gang (Korea) adalah sebuah sungai yang mengalir dan membatasi wilayah Cina (provinsi Jilin dan Liaoning) dan Korea Utara.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Sungai Yalu

The New York Times

The New York Times adalah koran harian yang diterbitkan di New York oleh Arthur Ochs Sulzberger Jr. dan didistribusikan secara internasional.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan The New York Times

Tiongkok

Republik Rakyat Tiongkok (disingkat RRT) atau secara umum disebut sebagai Tiongkok (di Indonesia) maupun China (di Dunia) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribu kota di Beijing Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,4 miliar jiwa, mayoritas merupakan suku Han) dan luas daratan 9,59 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-3 terbesar di dunia.

Lihat Perbatasan Tiongkok–Korea Utara dan Tiongkok