Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Perjanjian Küçük Kaynarca

Indeks Perjanjian Küçük Kaynarca

Perjanjian Küçük Kaynarca Küçük Kaynarca Antlaşması (juga dieja Kuchuk Kainarjæ) yang disepakati pada tanggal 21 Juli 1774 di Küçük Kaynarca (kini Kaynardzha, Bulgaria) oleh Kekaisaran Rusia dan Kesultanan Utsmaniyah.

25 hubungan: Aneksasi, Aneksasi Krimea oleh Kekaisaran Rusia, Azov, Bahasa Italia, Bahasa Rusia, Bahasa Turki Utsmaniyah, Dobrogea, Encyclopædia Britannica, Kabardino–Balkaria, Kaukasus, Kekaisaran Rusia, Kekhanan Krimea, Kekristenan, Kerch, Kesultanan Utsmaniyah, Khalifah, Moldavia, Negara suapan, Perang Rusia-Turki (1768–1774), Persetujuan damai, Selat Dardanella, Suku Tatar Krimea, Wallachia, Yedisan, Yekaterina II dari Rusia.

Aneksasi

Upacara aneksasi Republik Hawai Aneksasi atau penyerobotan atau penggabungan atau pencaplokan adalah pengambilan dengan paksa tanah (wilayah) orang (negara) lain untuk disatukan dengan tanah (negara) sendiri; memasukkan suatu wilayah tertentu ke dalam unit politik yang sudah ada, seperti negara, negara bagian atau kota.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Aneksasi · Lihat lebih »

Aneksasi Krimea oleh Kekaisaran Rusia

Lukisan karya Ivan Aivazovsky: ''Kedatangan Yekaterina II di Feodosia'' Wilayah Krimea, yang sebelumnya dikuasai oleh Kekhanan Krimea, dianeksasi oleh Kekaisaran Rusia pada.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Aneksasi Krimea oleh Kekaisaran Rusia · Lihat lebih »

Azov

Azov (Азо́в) adalah kota di Oblast Rostov, Rusia, terletak di Sungai Don dan hanya enam belas kilometer dari Laut Azov.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Azov · Lihat lebih »

Bahasa Italia

Bahasa Italia (lingua italiana atau italiano) adalah sejenis bahasa Roman yang dituturkan oleh sekitar 70 juta orang, mayoritas di Italia.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Bahasa Italia · Lihat lebih »

Bahasa Rusia

Bahasa Rusia (label) merupakan bahasa yang termasuk dalam yang utamanya dituturkan di Rusia sekaligus merupakan bahasa ibu bagi sejumlah besar bangsa Rusia.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Bahasa Rusia · Lihat lebih »

Bahasa Turki Utsmaniyah

Bahasa Turki Utsmaniyah (Lisân-ı Osmânî) adalah varian bahasa Turki yang digunakan sebagai bahasa pemerintahan dan sastra Kesultanan Utsmaniyah.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Bahasa Turki Utsmaniyah · Lihat lebih »

Dobrogea

Dobrogea di Rumania dan Bulgaria Dobrogea, Dobruja, atau Dobrudja (Dobrogea; Добруджа, Dobrudzha; Dobruca; Δοβρουτσά, Dovroutsá) adalah wilayah di Rumania dan Bulgaria, terletak antara sungai Donau dan Laut Hitam.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Dobrogea · Lihat lebih »

Encyclopædia Britannica

Encyclopædia Britannica adalah ensiklopedia umum berbahasa Inggris yang diterbitkan oleh Encyclopædia Britannica, Inc. dan merupakan ensiklopedia tertua di dunia yang masih terbit.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Encyclopædia Britannica · Lihat lebih »

Kabardino–Balkaria

Republik Kabardino-Balkar atau Kabardino-Balkaria (bahasa Kabardia: Къэбэрдей-Балъкъэр Республикэ; bahasa Balkar: Къабарты-Малкъар Республика; bahasa Rusia: Кабарди́но-Балка́рская Респу́блика; Kabardino-Balkarskaya Respublika atau Kabardino-Balkariya) adalah sebuah nama subyek federal Rusia (sebuah republik) yang terletak di Kaukasus utara.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Kabardino–Balkaria · Lihat lebih »

Kaukasus

Topografi kawasan Kaukasus Kaukasus adalah sebuah kawasan di antara Laut Hitam dan Laut Kaspia yang termasuk Pegunungan Kaukasus dan daerah-daerah rendah lainnya.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Kaukasus · Lihat lebih »

Kekaisaran Rusia

Kekaisaran Rusia (Россійская Имперія (lama), Российская Империя (modern); Rossiyskaya Imperiya) adalah kekaisaran yang pernah ada sejak tahun 1721-1917.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Kekaisaran Rusia · Lihat lebih »

Kekhanan Krimea

Kekhanan Krimea (Tatar Krimea/Turki: Qırım Hanlığı قريمخانلغى atau Qırım Yurtu قريميورتى; Крымское ханство Krymskoye khanstvo), adalah negara Turko-Mongol dan vassal Kesultanan Utsmaniyah yang berdiri dari tahun 1478 hingga 1774.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Kekhanan Krimea · Lihat lebih »

Kekristenan

KekristenanDari kata bahasa Yunani Kuno Χριστός, (dilatinkan menjadi Kristus), terjemahan dari kata Ibrani מָשִׁיחַ, Māšîăḥ, yang berarti "orang yang diurapi", diimbuhi akhiran Latin -ian dan -itas.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Kekristenan · Lihat lebih »

Kerch

Lukisan Kerch tahun 1839 oleh Ivan Aivazovsky. Kerch (Керчь) adalah sebuah kota yang terletak di Krimea tepatnya di Semenanjung Kerch yang secara de facto masuk wilayah Ukraina dan secara de jure masuk wilayah Rusia.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Kerch · Lihat lebih »

Kesultanan Utsmaniyah

Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi Daulat/Negara Agung Utsmaniyah (دولت عليه عثمانیه Devlet-i ʿAliyye-yi ʿOsmâniyye) sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kekaisaran Ottoman, Kesultanan Ottoman, Kesultanan Turki, Kekaisaran Utsmaniyah atau Turki Utsmani adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Kesultanan Utsmaniyah · Lihat lebih »

Khalifah

Khalifah (خَليفة; khalīfah) merupakan suatu istilah yang memiliki dua pengertian, yaitu pengertian pertama berarti gelar makhluk yang akan diciptakan Allah di bumi, yaitu Manusia, untuk menggantikan makhluk yang ada sebelumnya.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Khalifah · Lihat lebih »

Moldavia

Peta yang memperlihatkan Rumania tanpa Moldavia dengan warna biru dan wilayah Kepangeranan Moldavia (sebagian wilayahnya di dalam dan di luar Rumania) dengan warna kuning Moldavia (bahasa Rumania: Moldova) adalah sebuah wilayah geografis dan historis di Eropa Tenggara, yang lebih kurang mencakup wilayah historis kepangeranan dengan nama yang sama.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Moldavia · Lihat lebih »

Negara suapan

Negara satelit atau negara suapan adalah sebuah istilah politik yang digunakan untuk menyebutkan suatu negara yang secara resmi merdeka, namun berada di bawah pengaruh dan kontrol politik dan ekonomi dari negara lain.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Negara suapan · Lihat lebih »

Perang Rusia-Turki (1768–1774)

Perang Rusia-Turki 1768–1774 adalah sebuah konflik bersenjata yang berlangsung antara Kekaisaran Rusia melawan Kesultanan Utsmaniyah.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Perang Rusia-Turki (1768–1774) · Lihat lebih »

Persetujuan damai

Perjanjian atau persetujuan damai ialah persetujuan antara 2 pihak yang bertikai, biasanya negara atau pemerintahan, yang secara resmi mengakhiri konflik bersenjata.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Persetujuan damai · Lihat lebih »

Selat Dardanella

Selat Dardanella (Δαρδανέλλια, Dardanellia; Çanakkale Boğazı), awalnya dikenal sebagai Hellespontos (bahasa Yunani: Ἑλλήσποντος, Hellespontos, secara harfiah bermakna "laut Helle"), adalah selat sempit di Turki bagian barat daya yang menghubungkan Laut Aegea dengan Laut Marmara.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Selat Dardanella · Lihat lebih »

Suku Tatar Krimea

Masjid Jami Mufti di kota Feodosiya Krimea Suku Tatar-Krimea (qırımtatar) atau Turki Krimea adalah kelompok etnis/etnik yang termasuk kedalam sub-suku/bagian dari Bangsa Turki yang awalnya tinggal di Krimea.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Suku Tatar Krimea · Lihat lebih »

Wallachia

Wallachia atau Walachia (Rumania: Ţara Românească atau Valahia, archaic: Ţeara Rumânească, Kiril Rumania: Цѣра Румѫнѣскъ) adalah wilayah di Rumania yang berbatasan dengan sungai Donau di utara dan Carpathia Selatan di selatan.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Wallachia · Lihat lebih »

Yedisan

"Die Otschakowische Tartarey oder Westliches Nogaj, auch Jedisan", peta yang diterbitkan di Wina sekitar tahun 1790. Yedisan (juga dieja Jedisan atau Edisan) adalah wilayah yang terletak di pesisir utara Laut Hitam.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Yedisan · Lihat lebih »

Yekaterina II dari Rusia

Yekaterina II (Екатерина II, Catherine II; –), juga dikenal dengan Yekaterina yang Agung (Екатерина Великая, Yekaterina Velikaya, Catherine the Great) adalah seorang Maharani (kaisar wanita) Rusia yang berkuasa selama 34 tahun, yakni dari tahun 1762 sampai mangkatnya karena stroke pada tahun 1796.

Baru!!: Perjanjian Küçük Kaynarca dan Yekaterina II dari Rusia · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Perjanjian Kuchuk Kainarji, Perjanjian kuchuk kainarji, Perjanjian küçük kaynarca, Traktat Küçük Kaynarca.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »