Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Perontokan

Indeks Perontokan

Dalam pertanian, perontokan adalah salah satu tahap dalam pengolahan hasil panen, berupa pemisahan bulir dari tangkai malainya atau biji dari pelindungnya.

20 hubungan: Alu, Asia, Bahasa Inggris, Bekatul, Beras, Biji, Bulir (botani), Fabaceae, Gabah, Gandum, Jagung, Lesung, Lumpang, Malai, Nusantara, Padi, Panen, Pertanian, Sekam, Tongkol.

Alu

Alu atau antan merupakan alat pendamping lesung atau lumpang dalam proses pemisahan sekam dari beras.

Baru!!: Perontokan dan Alu · Lihat lebih »

Asia

Gambar komposit satelit benua Asia. Badan Asia Supranasional yang berada di wilayah Asia. Asia adalah benua terbesar di Bumi baik menurut luas daratan maupun jumlah penduduk.

Baru!!: Perontokan dan Asia · Lihat lebih »

Bahasa Inggris

Bahasa Inggris adalah bahasa Jermanik yang pertama kali dituturkan di Inggris pada Abad Pertengahan Awal dan saat ini merupakan bahasa yang paling umum digunakan di seluruh dunia.

Baru!!: Perontokan dan Bahasa Inggris · Lihat lebih »

Bekatul

Bulir, bekatul adalah '' bran''. Bekatul adalah serbuk halus atau tepung yang diperoleh setelah padi ditumbuk dan kulit padi dipisahkan dari bulirnya.

Baru!!: Perontokan dan Bekatul · Lihat lebih »

Beras

Beras Seorang wanita menumbuk beras di sebuah desa dekat Bandung (foto diambil tahun 1908) Beras adalah bagian bulir padi (gabah) yang telah dipisah dari sekam.

Baru!!: Perontokan dan Beras · Lihat lebih »

Biji

Biji dalam sebuah cabai merah yang terbuka Biji (semen) adalah bakal biji (ovulum) dari tumbuhan berbunga yang telah masak.

Baru!!: Perontokan dan Biji · Lihat lebih »

Bulir (botani)

Bulir-bulir jelai, gandum dan gandum hitam. Bulir atau butir adalah tangkai beserta buah (bunga) majemuk yang terdapat pada tangkai tersebut.

Baru!!: Perontokan dan Bulir (botani) · Lihat lebih »

Fabaceae

Fabaceae, suku polong-polongan atau suku kacang-kacangan adalah salah satu suku tumbuhan dikotil yang terpenting dan terbesar.

Baru!!: Perontokan dan Fabaceae · Lihat lebih »

Gabah

Gabah Gabah adalah butir padi yang sudah lepas dari tangkainya dan masih berkulit.

Baru!!: Perontokan dan Gabah · Lihat lebih »

Gandum

Gandum (Triticum spp.) adalah sekelompok tanaman serealia dari suku padi-padian yang kaya akan karbohidrat.

Baru!!: Perontokan dan Gandum · Lihat lebih »

Jagung

Jagung (Zea mays ssp. mays) adalah salah satu tanaman pangan penghasil karbohidrat yang terpenting di dunia, selain gandum dan padi.

Baru!!: Perontokan dan Jagung · Lihat lebih »

Lesung

Sirnarasa, Kasepuhan Banten Kidul Seorang wanita menumbuk beras menggunakan lesung di sebuah desa dekat Bandung (foto diambil tahun 1908) Lesung adalah alat tradisional dalam pengolahan padi atau gabah menjadi beras.

Baru!!: Perontokan dan Lesung · Lihat lebih »

Lumpang

Lumpang merupakan wadah berbentuk bejana yang terbuat dari kayu atau batu untuk menumbuk padi, kopi, ataupun bahan olahan lainnya.

Baru!!: Perontokan dan Lumpang · Lihat lebih »

Malai

Diagram malai Malai adalah perbungaan yang bercabang banyak.

Baru!!: Perontokan dan Malai · Lihat lebih »

Nusantara

Peta kepulauan Nusantara berlapis emas melambangkan tanah air Negara Kesatuan Republik Indonesia di Ruang Kemerdekaan Monas, Jakarta Nusantara adalah sebuah istilah yang berasal dari perkataan dalam bahasa Kawi (sebuah bentuk bahasa Jawa Kuno yang banyak dipengaruhi oleh bahasa Sanskerta), yaitu ꦤꦸꦱ (nusa) "pulau" dan ꦲꦤ꧀ꦠꦫ (antara) "luar".

Baru!!: Perontokan dan Nusantara · Lihat lebih »

Padi

''Oryza sativa'' Padi yang mendekati masa panen Lahan padi di California, Amerika Mesin penanam padi di Jepang Padi merupakan salah satu tanaman budidaya terpenting dalam peradaban.

Baru!!: Perontokan dan Padi · Lihat lebih »

Panen

Seorang buruh tani memanen padi. Pemanenan dengan mesin panen Panen adalah pemungutan (pemetikan) hasil sawah atau ladang.

Baru!!: Perontokan dan Panen · Lihat lebih »

Pertanian

Gambaran klasik pertanian di Indonesia Pertanian adalah kegiatan pemanfaatan sumber daya hayati yang dilakukan manusia untuk menghasilkan bahan pangan, bahan baku industri, atau sumber energi, serta untuk mengelola lingkungan hidupnya.

Baru!!: Perontokan dan Pertanian · Lihat lebih »

Sekam

Sekam beras Sekam merupakan bagian biji-bijian (sereal) yang berupa daun kering, bersisik, dan tidak dapat dimakan, yang melindungi bagian dalam (endosperm) dan embrio). Sekam dapat ditemukan di sebagian besar rumput(Poaceae), meskipun pada beberapa tanaman, varietas serealia tanpa kulit juga dapat ditemukan (misalnya jagung dan gandum). Di bidang pertanian, sekam padi dapat digunakan sebagai campuran pakan, sebagai alas tidur, dicampurkan ke dalam tanah sebagai pupuk, dibakar atau digunakan sebagai arang untuk substrat tanam.

Baru!!: Perontokan dan Sekam · Lihat lebih »

Tongkol

* Tongkol komo.

Baru!!: Perontokan dan Tongkol · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »