Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Ambil
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Philippe III dari Prancis

Indeks Philippe III dari Prancis

Philippe III (30 April 1245 – 5 Oktober 1285), dipanggil yang Pemberani (le Hardi), merupakan Raja Prancis, menggantikan ayahnya, Louis IX, dan memerintah dari tahun 1270 sampai tahun 1285.

45 hubungan: Adèle dari Champagne, Alençon, Alfonso II dari Aragon, Alfonso II dari Provence, Alfonso VIII dari Kastilia, Aliénor dari Aquitaine, András II dari Hungaria, Carlo I dari Napoli, Chaime I dari Aragon, Comtat Venaissin, Daftar Raja Prancis, Disentri, Edward I dari Inggris, Girona, Guillaume I dari Jenewa, Henry II dari Inggris, Isabel dari Aragon, Jaume II dari Mallorca, Jolán dari Hungaria, Louis dari Évreux, Louis IX dari Prancis, Louis VII dari Prancis, Louis VIII dari Prancis, Marguerite dari Jenewa, Marguerite dari Provence, Marguerite I, Narbonne, Paus Gregorius X, Paus Martinus IV, Perang Salib Aragon, Perang Salib Kedelapan, Pero II dari Aragon, Pero III dari Aragon, Perpignan, Philippe II dari Prancis, Philippe IV dari Prancis, Poissy, Ramón Berenguer IV dari Provence, Rudolf I dari Bohemia, Saleh, Sancha dari Kastilla (1154-1208), Sancho III dari Kastilia, Tunisia, Wangsa Kapetia, Wina.

Adèle dari Champagne

Adèle dari Champagne (skt. 1140 – 4 Juni 1206), juga dikenal sebagai Adelaide dan Alix, merupakan istri ketiga Louis VII dari Prancis (mereka menikah pada bulan November 1160, hanya lima minggu setelah istri sebelumnya Constanza dari Kastilia meninggal sewaktu melahirkan) dan ibu dari ahli waris tunggalnya, calon Philippe II.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Adèle dari Champagne · Lihat lebih »

Alençon

adalah komune di département Orne di barat laut Prancis.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Alençon · Lihat lebih »

Alfonso II dari Aragon

Alfonso II (Aragon) atau Alfons I (Provence dan Barcelona; 1157 – 25 April 1196), disebut yang Suci atau si Trubadur, merupakan seorang Raja Aragon dan Comte Barcelona dari tahun 1162 sampai kematiannya.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Alfonso II dari Aragon · Lihat lebih »

Alfonso II dari Provence

Alfonso II (1174 – 1 Desember 1209) merupakan putra kedua Alfonso II dari Aragon dan Sancha.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Alfonso II dari Provence · Lihat lebih »

Alfonso VIII dari Kastilia

Alfonso VIII dan Ratu Eleanor. Alfonso VIII, disebut Él de las Navas, adalah Raja Kastilia dari tahun 1158 sampai kematiannya.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Alfonso VIII dari Kastilia · Lihat lebih »

Aliénor dari Aquitaine

Aliénor dari Aquitaine (Aliénor/Éléonore; 1122 atau 1124 – 1 April 1204) merupakan salah satu wanita terkaya dan berkuasa pada masa Abad Pertengahan, ia adalah seorang anggota keluarga Wangsa Poitiers yang memerintah di Prancis barat daya.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Aliénor dari Aquitaine · Lihat lebih »

András II dari Hungaria

András II (II., Andrija II., Ondrej II., Андрій II; skt. 117721 September 1235), juga dikenal sebagai András dari Yerusalem, merupakan Raja Hungaria dan Kroasia di antara tahun 1205 dan 1235.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan András II dari Hungaria · Lihat lebih »

Carlo I dari Napoli

Carlo I (21 Maret 12277 Januari 1285), dikenal juga sebagai Charles d'Anjou, merupakan Raja Sisilia melalui penaklukkan tahun 1266, meskipun ia menerima wilayah tersebut sebagai hibah kepausan pada tahun 1262 dan diusir dari pulau itu setelah pemberontakan Vespiri Sisilia pada tahun 1282.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Carlo I dari Napoli · Lihat lebih »

Chaime I dari Aragon

ka Chaime I sang Penakluk adalah Raja Aragon, Pangeran Barcelona, dan Maharaja Montpellier di antara tahun 1213-1276.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Chaime I dari Aragon · Lihat lebih »

Comtat Venaissin

Comtat Venaissin (County Venaissin), sering disebut Comtat (dalam dialek Provençal lou Coumtat Venessin, la Coumtat dan lo Comtat Venaicin, la Comtat dalam bentuk klasik), adalah nama bekas wilayah di sekitar kota Avignon yang sekarang berada di wilayah Provence-Alpes-Côte d'Azur, Prancis.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Comtat Venaissin · Lihat lebih »

Daftar Raja Prancis

Pembagian Negeri Franka pada Perjanjian Verdun tahun 843 Penguasa Kerajaan Prancis telah berkuasa sejak pendirian Kerajaan Francia Barat pada tahun 843 hingga keruntuhan Kekaisaran Kedua Prancis pada tahun 1847, dengan beberapa interupsi.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Daftar Raja Prancis · Lihat lebih »

Disentri

Disentri berasal dari bahasa Yunani, yaitu dys (gangguan) dan enteron (usus), yang berarti radang usus yang menimbulkan gejala meluas, tinja lendir bercampur darah.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Disentri · Lihat lebih »

Edward I dari Inggris

Edward I, juga dikenal sebagai Edward Berkaki Panjang (Edward Longshanks) atau Palu Bangsa Skotlandia (Hammer of the Scots), adalah Raja Inggris antara tahun 1272-1307.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Edward I dari Inggris · Lihat lebih »

Girona

Letak Girona di Catalunya Girona Girona (bahasa Spanyol: Gerona) merupakan nama kota di Spanyol.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Girona · Lihat lebih »

Guillaume I dari Jenewa

Guillaume I dari Jenewa (skt. 1132 1132 – 25 juli 1195) merupakan seorang Comte Jenewa dari tahun 1178 sampai 1195, berurutan dengan ayahandanya, Comte Amadeus I dari Jenewa.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Guillaume I dari Jenewa · Lihat lebih »

Henry II dari Inggris

Henry II adalah seorang Raja Inggris (1154–1189), Comte Anjou, Comte Maine, Adipati Normandia, Adipati Aquitaine, Adipati Gascogne, Comte Nantes, Lord Irlandia, dan dalam waktu yang berbeda-beda menguasai berbagai wilayah di Wales, Skotlandia dan Prancis barat.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Henry II dari Inggris · Lihat lebih »

Isabel dari Aragon

Isabel dari Aragon (1247 – 28 Januari 1271), infanta Aragon, merupakan seorang Permaisuri Prancis melalui pernikahannya dari tahun 1270 sampai 1271 pada abad pertengahan.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Isabel dari Aragon · Lihat lebih »

Jaume II dari Mallorca

Raja James II dari Mallorca Lambang Raja Mallorca yang hanya digunakan di luar negeri James II (Jaume) (31 Mei 1243 – 29 Mei 1311) merupakan seorang Raja Mallorca dan Maharaja Montpellier dari tahun 1276 sampai kematiannya.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Jaume II dari Mallorca · Lihat lebih »

Jolán dari Hungaria

Jolán dari Hungaria (skt. 1216 – 1253) adalah permaisuri Chaime I dari Aragon.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Jolán dari Hungaria · Lihat lebih »

Louis dari Évreux

Patung di makam Louis, Comte Evreux Louis dari Prancis, Comte Évreux (3 Mei, 1276 – 19 Mei, 1319, Paris) merupakan putra ketiga Raja Philippe III dari Prancis dan istri keduanya Marie dari Brabant, dan saudara tiri Raja Philippe IV dari Prancis.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Louis dari Évreux · Lihat lebih »

Louis IX dari Prancis

Louis IX, sering pula disebut dengan nama Santo Louis, adalah seorang Raja Prancis sejak 1226 hingga kematiannya.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Louis IX dari Prancis · Lihat lebih »

Louis VII dari Prancis

Louis VII Louis VII (1120 – 18 September 1180) adalah seorang raja Prancis, anak dari Louis VI.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Louis VII dari Prancis · Lihat lebih »

Louis VIII dari Prancis

Louis VIII Raja Singa (5 September 1187 – 8 November 1226) memerintah sebagai Raja Prancis pada periode 1223-1226.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Louis VIII dari Prancis · Lihat lebih »

Marguerite dari Jenewa

Marguerite dari Jenewa (1180?-1252), merupakan seorang comtesse Savoia, ia adalah putri Guillaume I, Comte Jenewa, dan Beatrice de Faucigny (1160-1196).

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Marguerite dari Jenewa · Lihat lebih »

Marguerite dari Provence

Marguerite dari Provence atau Margaret dari Provence (Forcalquier, musim semi tahun 1221 – 21 Desember 1295, Paris) merupakan seorang Ratu Prancis sebagai istri Raja Louis IX dari Prancis.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Marguerite dari Provence · Lihat lebih »

Marguerite I

Marguerite I, Comtesse Flandria Marguerite I dari Alsace (wafat 15 November 1194) merupakan seorang Comtesse Flandria dari tahun 1191 sampai kematiannya.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Marguerite I · Lihat lebih »

Narbonne

Narbonne (bahasa Katalan & bahasa Occitan: Narbona, sering hanya disebut Narbo, khususnya untuk merujuk ke masa Romawi) ialah ibu kota departemen Aude, Languedoc-Roussillon, Prancis barat daya.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Narbonne · Lihat lebih »

Paus Gregorius X

Gregorius X, nama lahir Theobald Visconti (Piacenza, Italia, ±1210 – Arezzo, Italia, 10 Januari 1276), adalah Paus Gereja Katolik Roma sejak 1271 sampai 10 Januari 1276.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Paus Gregorius X · Lihat lebih »

Paus Martinus IV

Martinus IV, Martinus lahir di Prancis.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Paus Martinus IV · Lihat lebih »

Perang Salib Aragon

Perang Salib Aragon, adalah bagian yang lebih besar dari Perang Vespiri Sisilia, diumumkan oleh Paus Martinus IV melawan Raja Pero III dari Aragon pada tahun 1284 dan 1285.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Perang Salib Aragon · Lihat lebih »

Perang Salib Kedelapan

Perang Salib Kedelapan adalah suatu perang salib yang dilangsungkan oleh Louis IX dari Prancis terhadap kota Tunis pada tahun 1270.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Perang Salib Kedelapan · Lihat lebih »

Pero II dari Aragon

quote.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Pero II dari Aragon · Lihat lebih »

Pero III dari Aragon

Angkatan laut Peter mendarat di Trapani. Pero yang Agung (Pere el Gran, Pedro el Grande; 1239 – 2 November 1285) adalah Raja Aragon (sebagai Pero III) dari Valencia dan Mallorca (sebagai Pere I), dan Graf Barcelona (sebagai Pere II) dari tahun 1276 hingga kematiannya.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Pero III dari Aragon · Lihat lebih »

Perpignan

Perpignan merupakan salah satu kota di Prancis.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Perpignan · Lihat lebih »

Philippe II dari Prancis

Phillip II dari Prancis. Philip II Augustus (Prancis: Philippe Auguste) adalah raja Prancis dari tahun 1180 sampai kematiannya.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Philippe II dari Prancis · Lihat lebih »

Philippe IV dari Prancis

Philippe IV (April–Juni 1268 – 29 November 1314), yang dijuluki Philippe Si Rupawan (Philippe le Bel) dan Si Raja Besi (le Roi de fer), adalah Raja Prancis yang memerintah mulai dari tahun 1285 sampai akhir hayatnya.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Philippe IV dari Prancis · Lihat lebih »

Poissy

Poissy merupakan sebuah komune di pinggiran barat Paris, Prancis.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Poissy · Lihat lebih »

Ramón Berenguer IV dari Provence

Ramón Berenguer IV (1195 – 19 Agustus 1245), Comte Provence dan Forcalquier, merupakan putra Alfonso II dari Provence dan Garsende de Sabran, ahli warisForcalquier.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Ramón Berenguer IV dari Provence · Lihat lebih »

Rudolf I dari Bohemia

Rudolf I dari Habsburg (1281 – 3/4 Juli 1307) merupakan Adipati Austria dan Stiria (sebagai Rudolf III) dari tahun 1298 dan Raja Bohemia dan gelar Raja Polandia dari tahun 1306 sampai kematiannya.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Rudolf I dari Bohemia · Lihat lebih »

Saleh

Saleh (Ṣāliḥ) adalah seorang tokoh dalam Al-Qur'an, yakni seorang rasul yang diutus pada kaum Tsamūd.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Saleh · Lihat lebih »

Sancha dari Kastilla (1154-1208)

Sancha dan Alfonso Sancha dari Kastilia (21 September 1154/5 – 9 November 1208) merupakan putri tunggal Raja Alfonso VII dari León dan Kastilia dan ratu keduanya, Richeza dari Polandia, putri Władysław II Wygnaniec, Adipati Agung Polandia dan pemimpin Silesia dan istrinya Agnes dari Babenberg.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Sancha dari Kastilla (1154-1208) · Lihat lebih »

Sancho III dari Kastilia

Sancho III (1134 – 31 Agustus 1158) merupakan seorang Raja Kastilia dan Toledo selama setahun, yaitu dari tahun 1157 sampai 1158.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Sancho III dari Kastilia · Lihat lebih »

Tunisia

Tunisia (Tūnis; ⵜⵓⵏⴻⵙ; Tunisie), dengan nama resmi Republik Tunisia (الجمهورية التونسية; ⵜⴰⴳⴷⵓⴷⴰ ⵏ ⵜⵓⵏⴻⵙ; République Tunisienne) adalah negara paling utara di Afrika, dengan luas 165.000 kilometer persegi (64.000 mil persegi).

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Tunisia · Lihat lebih »

Wangsa Kapetia

Wangsa Kapetia (bahasa Prancis: Capétiens) merupakan penerus penguasa-penguasa Prancis dari dinasti Karolingia dari tahun 987 hingga 1328.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Wangsa Kapetia · Lihat lebih »

Wina

Pemandangan kota Wina, Austria Peta Austria yang menunjukkan lokasi negara bagian Wina Wina (Wien, bahasa Austria-Bayern: Wean, Vindobona, Viedeň, Bécs) adalah ibu kota federal Republik Austria dan sekaligus merupakan salah satu dari 9 negara bagian Austria.

Baru!!: Philippe III dari Prancis dan Wina · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Philip III dari Perancis, Philippe III dari Perancis, Philippe iii dari perancis.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »