Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Polimorfisme (biologi)

Indeks Polimorfisme (biologi)

Dalam biologi, polimorfisme adalah ketika dua atau beberapa fenotip yang berbeda ada dalam populasi suatu spesies - atau, dalam kata lain, kemunculan lebih dari satu bentuk.

13 hubungan: Adaptasi, Biologi, Columbia University Press, Dimorfisme seksual, Evolusi, Golongan darah, Jaguar (hewan), Keanekaragaman hayati, Kota New York, Manusia, Seleksi alam, Semut, Theodosius Dobzhansky.

Adaptasi

Adaptasi adalah cara organisme dalam mengatasi tekanan lingkungan sekitarnya untuk bertahan hidup.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Adaptasi · Lihat lebih »

Biologi

Biologi (serapan dari biologie) atau ilmu hayat (serapan dari علمالحياة) adalah kajian tentang kehidupan, dan organisme hidup, termasuk struktur, fungsi, pertumbuhan, evolusi, persebaran, dan taksonominya.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Biologi · Lihat lebih »

Columbia University Press

Columbia University Press adalah pers universitas yang berpusat di New York City dan berafiliasi dengan Universitas Columbia.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Columbia University Press · Lihat lebih »

Dimorfisme seksual

Betina (kiri) dan jantan Kuau biasa, menggambarkan perbedaan dramatis dalam kedua warna tubuh dan ukuran, antar kelamin Dimorfisme seksual adalah perbedaan sistematik luar antar individu yang berbeda jenis kelamin dalam spesies yang sama.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Dimorfisme seksual · Lihat lebih »

Evolusi

Evolusi (dalam kajian biologi) berarti perubahan pada sifat-sifat terwariskan suatu populasi organisme dari satu generasi ke generasi berikutnya.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Evolusi · Lihat lebih »

Golongan darah

Golongan darah ditentukan berdasarkan antigen golongan darah ABO yang terkandung dalam sel darah merah. Golongan darah adalah ilmu pengklasifikasian darah dari suatu kelompok berdasarkan ada atau tidak adanya zat antigen warisan pada permukaan membran sel darah merah.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Golongan darah · Lihat lebih »

Jaguar (hewan)

Jaguar adalah hewan sejenis kucing besar yang tergolong dalam genus Panthera.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Jaguar (hewan) · Lihat lebih »

Keanekaragaman hayati

Terumbu karang merupakan salah satu ekosistem yang paling beragam. Hutan hujan memiliki keanekaragaman hayati yang tinggi. Ini adalah Sungai Gambia di Taman Nasional Niokolo-Koba, Senegal. Keanekaragaman hayati atau biodiversitas adalah variasi dan variabilitas kehidupan di Bumi.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Keanekaragaman hayati · Lihat lebih »

Kota New York

Kota New York (New York City) adalah kota terpadat di Amerika Serikat, dan pusat wilayah metropolitan New York yang merupakan salah satu wilayah metropolitan terpadat di dunia.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Kota New York · Lihat lebih »

Manusia

Dua anak perempuan manusia Manusia (Homo sapiens) adalah spesies primata yang jumlahnya paling banyak dan tersebar luas.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Manusia · Lihat lebih »

Seleksi alam

Seleksi alam adalah perbedaan kemampuan untuk hidup dan reproduksi dari suatu individu yang diakibatkan oleh perbedaan kecocokan fenotipe yang dimiliki organisme tersebut dengan lingkungan.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Seleksi alam · Lihat lebih »

Semut

Semut adalah semua serangga anggota famili Formicidae, ordo Hymenoptera.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Semut · Lihat lebih »

Theodosius Dobzhansky

Theodosius Grygorovych Dobzhansky (Теодо́сій Григо́рович Добжа́нський; Феодо́сий Григо́рьевич Добржа́нский) adalah seorang genetikawan dan pakar biologi evolusi Ukraina-Amerika, dan figur utama dalam bidang biologi evolusi untuk karyanya yang membentuk sintesis modern.

Baru!!: Polimorfisme (biologi) dan Theodosius Dobzhansky · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Polimorfisme biologis.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »