Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Proses pemisahan

Indeks Proses pemisahan

Dalam Kimia dan teknik kimia, proses pemisahan digunakan untuk mendapatkan dua atau lebih produk yang lebih murni dari suatu campuran senyawa kimia.

25 hubungan: Absorpsi (kimia), Adsorpsi, Campuran, Distilasi, Ekstraksi, Ekstraksi pelarut, Elektroforesis, Hidrokarbon, Kimia, Kimia analisis, Kristalisasi, Kromatografi, Minyak bumi, Pengapungan, Penguapan, Penyaringan, Perpindahan massa, Presipitasi (meteorologi), Rekristalisasi (kimia), Sedimentasi, Sentrifugasi, Senyawa kimia, Sublimasi, Teknik kimia, Unit operasi.

Absorpsi (kimia)

Penjerap laboratorium. '''1a)''': CO2 inlet; '''1b)''': H2O inlet; '''2)''': outlet '''3)''': kolom absorpsi; '''4)''': kemasan. 1. Tangki Penampung 2. Kran pengatur debit air 3. Tangki overflow 4. Saluran overflow 5. Floatmeter 6. Menara bahan isian 7. Kompresor 8. Botol penampung umpan 9. Manometer gas 10. Erlenmeyer 250 mL 11. Larutan H2SO4 penyerap Dalam ilmu kimia, absorpsi atau penyerapan adalah fenomena fisika atau kimia atau suatu proses di mana atom, molekul atau ion memasuki fase ruah – bahan cair atau padat.

Baru!!: Proses pemisahan dan Absorpsi (kimia) · Lihat lebih »

Adsorpsi

Adsorpsi atau penjerapan adalah suatu proses yang terjadi ketika suatu zat alir, cairan maupun gas, terikat kepada suatu padatan atau cairan (zat penjerap, adsorben) dan akhirnya membentuk suatu lapisan tipis atau film (zat terjerap, adsorbat) pada permukaannya.

Baru!!: Proses pemisahan dan Adsorpsi · Lihat lebih »

Campuran

Suspsnsi tepung di air, sebuah campuran heterogen. Dalam kimia, campuran adalah sebuah zat yang dibuat dengan menggabungkan dua zat atau lebih yang berbeda tanpa reaksi kimia yang terjadi (objek tidak menempel satu sama lain).

Baru!!: Proses pemisahan dan Campuran · Lihat lebih »

Distilasi

ref.

Baru!!: Proses pemisahan dan Distilasi · Lihat lebih »

Ekstraksi

Ekstraksi adalah suatu proses pemisahan suatu zat berdasarkan perbedaan kelarutannya terhadap dua cairan tidak saling larut yang berbeda, biasanya air dan yang lainnya berupa pelarut organik.

Baru!!: Proses pemisahan dan Ekstraksi · Lihat lebih »

Ekstraksi pelarut

Ekstraksi pelarut. Ekstraksi pelarut adalah proses pemisahan suatu komponen dari suatu campuran berdasarkan proses distribusi terhadap dua macam pelarut yang tidak saling bercampur.

Baru!!: Proses pemisahan dan Ekstraksi pelarut · Lihat lebih »

Elektroforesis

Elektroforesis (dari bahasa Yunani "ηλεκτροφόρηση" yang berarti "membawa elektron") adalah gerakan partikel terdispersi relatif terhadap fluida di bawah pengaruh medan listrik yang seragam secara spasial.

Baru!!: Proses pemisahan dan Elektroforesis · Lihat lebih »

Hidrokarbon

Hidrokarbon merupakan suatu senyawa yang terdiri dari unsur karbon (C) dan unsur hidrogen (H).

Baru!!: Proses pemisahan dan Hidrokarbon · Lihat lebih »

Kimia

Larutan zat dalam botol pereaksi, termasuk amonium hidroksida serta asam nitrat, bercahaya dalam warna yang berbeda. Kimia (serapan dari كيمياء) adalah cabang dari ilmu fisik yang mempelajari tentang susunan, struktur, sifat, dan perubahan materi.

Baru!!: Proses pemisahan dan Kimia · Lihat lebih »

Kimia analisis

Laboratorium kromatografi gas Kimia analisis adalah studi pemisahan, identifikasi, dan kuantifikasi komponen kimia dalam bahan alam maupun buatan.

Baru!!: Proses pemisahan dan Kimia analisis · Lihat lebih »

Kristalisasi

Kristalisasi es pada suatu semak. Kristalisasi atau penghabluran adalah proses pembentukan bahan padat dari pengendapan larutan, melt (campuran leleh), atau lebih jarang pengendapan langsung dari gas.

Baru!!: Proses pemisahan dan Kristalisasi · Lihat lebih »

Kromatografi

Kromatografi Kromatografi adalah suatu teknik pemisahan molekul berdasarkan perbedaan pola pergerakan antara fase gerak dan fase diam untuk memisahkan komponen (berupa molekul) yang berada pada larutan.

Baru!!: Proses pemisahan dan Kromatografi · Lihat lebih »

Minyak bumi

Cadangan minyak pada tahun 2013 Pompa minyak di pengeboran minyak dekat Lubbock, Texas Minyak bumi (juga disebut minyak mentah atau petroleum), sering dijuluki sebagai "emas hitam", adalah cairan kental berwarna coklat pekat/gelap atau kehijauan yang mudah terbakar yang berada di lapisan atas dari beberapa area di kerak bumi.

Baru!!: Proses pemisahan dan Minyak bumi · Lihat lebih »

Pengapungan

Proses pengapungan Pengapungan atau flotasi adalah suatu cara untuk memisahkan campuran zat padat dengan air berdasarkan perbedaan daya pembahasan.

Baru!!: Proses pemisahan dan Pengapungan · Lihat lebih »

Penguapan

Uap air yang telah menguap dari teh panas terkondensasi menjadi tetesan air. Gas air tidak terlihat, tetapi awan tetesan air adalah petunjuk dari penguapan yang diikuti oleh kondensasi Penguapan atau evaporasi adalah proses perubahan molekul di dalam keadaan cair (contohnya air) dengan spontan menjadi gas (contohnya uap air).

Baru!!: Proses pemisahan dan Penguapan · Lihat lebih »

Penyaringan

Penyaringan padatan dari larutan panas di laboratorium. Penyaringan atau penapisan (filtration) adalah pembersihan partikel padat dari suatu fluida dengan melewatkannya pada medium penyaringan, atau septum, yang di atasnya padatan akan terendapkan.

Baru!!: Proses pemisahan dan Penyaringan · Lihat lebih »

Perpindahan massa

Perpindahan massa adalah perpindahan massa dari satu lokasi, biasanya berupa aliran, fasa, fraksi, atau komponen, ke lokasi lainnya.

Baru!!: Proses pemisahan dan Perpindahan massa · Lihat lebih »

Presipitasi (meteorologi)

Rata-rata curah hujan bulanan Curah hujan tahunan tiap negara Dalam meteorologi, presipitasi atau curah hujan (juga dikenal sebagai satu kelas dalam hidrometeor, yang merupakan fenomena atmosferik) adalah setiap produk dari pengembunan uap air di atmosfer.

Baru!!: Proses pemisahan dan Presipitasi (meteorologi) · Lihat lebih »

Rekristalisasi (kimia)

→ Pelarut ditambahkan (jernih) ke dalam senyawa (jingga) → Pelarut ditambahkan untuk menghasilkan larutan senyawa jenuh (jingga) → Larutan senyawa jenuh (jingga) dibiarkan dingin dari waktu ke waktu untuk memberikan kristal (jingga) dan larutan jenuh (jingga-pucat). Dalam kimia, rekristalisasi merupakan suatu teknik yang digunakan untuk memurnikan zat kimia.

Baru!!: Proses pemisahan dan Rekristalisasi (kimia) · Lihat lebih »

Sedimentasi

Sedimentasi atau pengendapan adalah suatu proses mengendapnya material yang diangkut oleh media air, angin, es atau gletser di suatu cekungan.

Baru!!: Proses pemisahan dan Sedimentasi · Lihat lebih »

Sentrifugasi

Sentrifugasi atau pengemparan adalah proses yang memanfaatkan gaya emparan untuk pengendapan campuran dengan menggunakan mesin sentrifugal atau pemusing.

Baru!!: Proses pemisahan dan Sentrifugasi · Lihat lebih »

Senyawa kimia

Senyawa kimia adalah zat kimia murni atau zat murni yang terdiri dari dua atau lebih unsur atau atom yang berbeda jenis (misal senyawa H2O terdiri dari hidrogen dan oksigen, senyawa NaCl terdiri dari natrium dan klorin, dan senyawa C12H22O11 terdiri dari karbon, hidrogen, dan oksigen) yang dapat dipecah-pecah lagi menjadi unsur-unsur penyusunnya itu melalui reaksi kimia (misal H2O dipecah menjadi hidrogen dan oksigen dengan cara dielektrolisasi).

Baru!!: Proses pemisahan dan Senyawa kimia · Lihat lebih »

Sublimasi

Sublimasi memiliki beberapa arti.

Baru!!: Proses pemisahan dan Sublimasi · Lihat lebih »

Teknik kimia

Proses mendesain, membangun, dan mengoperasikan kilang distilasi Teknik kimia (Inggris: chemical engineering) adalah cabang ilmu teknik atau rekayasa yang mempelajari pemrosesan bahan mentah menjadi barang yang lebih berguna, dapat berupa barang jadi ataupun barang setengah jadi.

Baru!!: Proses pemisahan dan Teknik kimia · Lihat lebih »

Unit operasi

Diagram unit operasi ekstraksi bijih dari tahun 1900-an Dalam teknik kimia dan bidang-bidang terkait, unit operasi adalah suatu tahapan dasar dalam suatu proses.

Baru!!: Proses pemisahan dan Unit operasi · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Proses Pemisahan.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »