Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Nabi dan rasul dalam Islam

Indeks Nabi dan rasul dalam Islam

Nabi dan rasul adalah manusia yang dipilih secara langsung oleh Allah untuk mengajarkan tauhid kepada umat manusia melalui penerimaan wahyu.

177 hubungan: Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz, Abdullah Yusuf Ali, Abraham, Abu al-Hasan al-Asy'ari, Abu Ubaidah bin al-Jarrah, Abu Zakaria Muhyuddin an-Nawawi, Adam, Ahmadiyаh, Ahmose I, Akhenaten, Al-Qur'an, Al-Qurthubi, Aleksander Agung, Alkitab, Allah, Asiyah, Asyer, Asyur, Atenisme, Ayub (disambiguasi), Ayub (tokoh Al-Qur'an), Azazel, Żul Qarnain, Ba'al, Babilonia, Bait Allah (Yerusalem), Bani Israil, Batsyeba, Benyamin, Dan, Daniel, Daud, Daud dalam Islam, Dedumose II, Diaspora, Eber, Eksonim dan endonim, Elia, Elisa, Ezra, Gad, Gereja Ortodoks Timur, Hadis, Hadramaut, Hajar, Ham (tokoh Alkitab), Harun (tokoh Al-Qur'an), Harun (tokoh Alkitab), Hasan al-Bashri, Hawa, ..., Henokh (leluhur Nuh), Hermes Trismegistus, Herodes Antipas, Herodias, Hijrah, Hud, Hyksos, Ibnu Hajar al-'Asqalani, Ibnu Hazm, Ibnu Katsir, Ibnu Taimiyah, Ibnul Qayyim al-Jauziyyah, Ibrahim, Idris, Iduladha, Ilyas, Ilyasa, Imran, Injil, Iran, Isa, Isakhar, Ishak, Ishak dalam Islam, Ismael, Ismail, Israiliyat, Jalut, Ka'bah, Kanaan, Kasdim, Katolik, Kaum 'Ad, Kaum Tsamūd, Kekristenan, Kerajaan Israel (kerajaan bersatu), Kerajaan Israel (Samaria), Kerajaan Yehuda, Khidr, Koresh Agung, Lewi, Lidia (Anatolia), Lot, Luqman al-Hakim, Lut, Mada'in Salih, Madinah, Madyan, Manna, Manusia, Maria, Maryam, Merneptah, Muhammad, Muhammad bin Ismail al-Bukhari, Muhammad bin Jarir ath-Thabari, Mukjizat, Mukjizat Muhammad, Musa, Nabiah, Naftali, Nebukadnezar II, Niniwe, Nontrinitarianisme, Nuh (tokoh Alkitab), Orang Yahudi, Pembuangan ke Babilonia, Piramida Agung Giza, Protestanisme, Ramses II, Ruben, Rukun iman, Saba', Sadrakh, Mesakh, dan Abednego, Saleh, Salomo, Samuel, Sara, Sem, Set (tokoh Alkitab), Setnakhte, Siddhartha Gautama, Simeon, Sodom dan Gomora, Sufi, Suhuf Ibrahim, Suhuf Musa, Sulaiman, Sunni, Surah Al-Qasas, Syits, Syuaib, Tauhid, Taurat, Thalut, Tritunggal, Ulama, Ululazmi, Uzair, Wahyu, Wali, Yafet, Yahya, Yakjuj dan Makjuj, Yakub (tokoh Al-Qur'an), Yakub (tokoh Alkitab), Yehezkiel, Yehuda, Yeremia, Yesaya, Yesus, Yitro, Yoakim, Yohanes Pembaptis, Yokhebed, Yosua, Yudea (provinsi Romawi), Yunus, Yusuf, Yusuf dalam Islam, Yusya, Zabur, Zakariyya, Zakharia (imam), Zebulon, Zulkifli, 2 Esdras. Memperluas indeks (127 lebih) »

Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz

Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz (عبد العزيز بن باز.) adalah seorang ulama Arab Saudi tahun 1909 M/1330 H. Pada awalnya dia bisa melihat dengan normal, tetapi penglihatannya perlahan memburuk hingga puncaknya pada usia sekitar 20 tahun dia pun mengalami kebutaan total.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz · Lihat lebih »

Abdullah Yusuf Ali

Abdullah Yusuf Ali adalah seorang cendekiawan muslim yang menerjemahkan Al Qur'an dalam bahasa Inggris.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Abdullah Yusuf Ali · Lihat lebih »

Abraham

Abraham (Ibrani: אַבְרָהָם; Ibrani modern: Avraham; Ibrani Tiberias: ʾAḇrāhām; Yunani: Αβραάμ; Ashkenazi: Avruhom; Ge'ez: አብርሃም; Arab: إبراهيم; Ibrahim), lahir dengan nama Abram, adalah salah satu figur terpenting dalam Yahudi, Kristen dan Islam, dimana janji Tuhan dan berkat-Nya diberikan kepada Abraham dan keturunannya.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Abraham · Lihat lebih »

Abu al-Hasan al-Asy'ari

Abū al-Ḥasan al-Asyʿarī (الأشعري; nama lengkap: Abū al-Ḥasan ʿAlī ibn Ismāʿīl ibn Isḥāq al-Ashʿarī; c. 874–936 M/260–324 H) adalah seorang sarjana Muslim Arab dari yurisprudensi Syafi'i, penafsir kitab suci, pembaharu (mujaddid), dan teolog skolastik (mutakallim), yang terkenal sebagai pendiri dari teologi Islam Sunni Asy'ariyah.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Abu al-Hasan al-Asy'ari · Lihat lebih »

Abu Ubaidah bin al-Jarrah

Abu Ubaidah Amir bin Abdullah bin al-Jarraḥ (583-639 M) (Arab:أبو عبيدة عامر بن عبدالله بن الجراح) adalah Sahabat Nabi Muhammad dan termasuk Sepuluh orang yang dijanjikan masuk surga.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Abu Ubaidah bin al-Jarrah · Lihat lebih »

Abu Zakaria Muhyuddin an-Nawawi

Al-Imam al-Allamah Abu Zakaria Yahya bin Syaraf an-Nawawi ad-Dimasyqi (الإمامالعلامة أبو زكريا يحيى بن شرف النووي الدمشقي), atau lebih dikenal sebagai Imam Nawawi, adalah salah seorang ulama besar mazhab Syafi'i.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Abu Zakaria Muhyuddin an-Nawawi · Lihat lebih »

Adam

Adam adalah tokoh dalam Tanakh, Alkitab dan Al-Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Adam · Lihat lebih »

Ahmadiyаh

Ahmadiyah (IPA), secara resmi bernama Jemaat Muslim Ahmadiyah atau Jemaat Muslim Ahmadiyah (al-Jamāʿah al-Islāmīyah al-Aḥmadīyah) adalah sebuah organisasi kebangkitan Islam yang berasal dari Punjab, India Britania, pada akhir abad ke-19.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ahmadiyаh · Lihat lebih »

Ahmose I

Ahmose I (kadang-kadang ditulis Amosis I, "Amenes" dan "Aahmes" dan berarti Lahir dari Bulan) adalah firaun Mesir Kuno dan pendiri dinasti kedelapan belas Mesir.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ahmose I · Lihat lebih »

Akhenaten

Akhenaten (diucapkan sebagai), juga dieja sebagai Akhenaton atau Echnaton (ꜣḫ-n-jtn ʾŪḫə-nə-yātəy,, artinya "Yang bermanfaat bagi Aten"), adalah seorang firaun Mesir kuno yang memerintah atau 1351–1334 SM, penguasa kesepuluh dari Dinasti kedelapan belas.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Akhenaten · Lihat lebih »

Al-Qur'an

Al-Qur'an atau Kitab Qur'an (translit), adalah sebuah kitab suci utama dalam agama Islam, yang dipercayai umat Muslim bahwasanya kitab ini diturunkan oleh Allah, yang diturunkan kepada nabi terakhir agama Islam, Muhammad, melalui Malaikat Jibril.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Al-Qur'an · Lihat lebih »

Al-Qurthubi

Al-Qurthubi atau Qurtubi adalah seorang Imam, Ahli hadits, Alim, dan seorang mufassir (penafsir) Al-Qur'an yang terkenal.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Al-Qurthubi · Lihat lebih »

Aleksander Agung

Aleksander III dari Makedonia (Greek; 20/21 Juli 356 SM – 10/11 Juni 323 SM), lebih dikenal sebagai Aleksander Agung, adalah seorang raja dari Kerajaan Yunani kuno dari Makedonia.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Aleksander Agung · Lihat lebih »

Alkitab

Alkitab Gutenberg, cetakan Alkitab Kristen yang. Alkitab teks bahasa Indonesia merupakan terjemahan dari Bible, merupakan kitab-kitab agama Yahudi dan Kristen yang ditulis pada waktu-waktu yang berlainan dan oleh para nabi dan rasul israel yang berbeda di lokasi-lokasi yang berbeda.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Alkitab · Lihat lebih »

Allah

kata 'Allah' dalam kaligrafi. Allah (translit) adalah kata yang berasal dari bahasa Arab yang bisa dimaknai sebagai Tuhan dan bisa juga sebagai nama sembahan.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Allah · Lihat lebih »

Asiyah

Asiyah (آسية), Asiya (آسيا), terkadang disebut Asiya binti Muzahim (آسِيَا ٱبْنَت مُزَاحِم), adalah sebutan bagi istri Fir'aun pada zaman Musa dan dipandang sebagai salah satu perempuan terbaik sepanjang masa dalam tradisi Islam.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Asiyah · Lihat lebih »

Asyer

Dalam Kitab Kejadian, Asyer (אָשֵׁר, Ašer; bahasa Ibrani Tiberias ʾĀšēr) adalah anak Yakub dan Zilpa, dan juga pendiri suku Asyer.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Asyer · Lihat lebih »

Asyur

Asyur atau Asiria adalah suatu kerajaan atau kekaisaran yang berpusat di hulu sungai Tigris, Mesopotamia, Irak.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Asyur · Lihat lebih »

Atenisme

Aten. Atenisme atau "Bidaah Amarna" mengacu kepada perubahan-perubahan yang digalang oleh Firaun Akhenaten dari dinasti kedelapanbelas Mesir.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Atenisme · Lihat lebih »

Ayub (disambiguasi)

Tidak ada deskripsi.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ayub (disambiguasi) · Lihat lebih »

Ayub (tokoh Al-Qur'an)

Ayyub atau Ayub (Ayyūb) adalah tokoh dalam Al-Qur'an, Alkitab, dan Tanakh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ayub (tokoh Al-Qur'an) · Lihat lebih »

Azazel

Azazel atau Azazael atau Azâzêl (עזאזל, Azazel) adalah istilah yang dicatat hanya dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen, yaitu dalam Kitab Imamat pasal 16.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Azazel · Lihat lebih »

Żul Qarnain

Kaligrafi bertuliskan Dzulqarnain '''alaihis-salam'' Dzulqarnain (ذُو ٱلْقَرْنَيْن) adalah seorang tokoh dalam Al-Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Żul Qarnain · Lihat lebih »

Ba'al

Patung perunggu Baal yang ditemukan di Ras Shamra (Ugarit kuna) Ba'al artinya "tuan", kemudian gelar dewa-dewa penduduk asli tanah Kanaan yang ditentang oleh para Nabi Israel dalam Perjanjian Lama.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ba'al · Lihat lebih »

Babilonia

Babilonia (Βαβυλωνία., Babilonia), lengkapnya disebut Kekaisaran Babilonia atau Negeri Babilonia, adalah negara dan daerah kebudayaan purba penutur bahasa Akkadia yang berlokasi di tengah kawasan selatan Mesopotamia (sekarang Irak dan Suriah).

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Babilonia · Lihat lebih »

Bait Allah (Yerusalem)

Gambar Bait Suci Kedua yang dibangun Herodes di Yerusalem Bait suci di Kota tua Yerusalem modern Bait Allah dalam sebagian kepercayaan umat Kristen di Indonesia dikaitkan dengan Bait Suci (בֵּית־הַמִּקְדָּשׁ, ''Modern'': Bēt HaMīqdaš, Tiberian: Bēṯ HamMīqdāš; بيت المقدس Bait al-Maqdis) atau disebut juga sebagai Bait Yerusalem atau Bait Salomo sebagai tempat peribadatan orang Yahudi yang terletak di Bukit Bait Suci.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Bait Allah (Yerusalem) · Lihat lebih »

Bani Israil

Mosaik pertengahan abad kedua puluh tentang dua belas suku dalam Bani Israel, dari dinding sinagoga Etz Yosef di Givat Mordechai, Yerusalem Bani Israil atau Bani Israel (בני ישראל Bnei Yisra'el, بني إسرائيل, Banī Israīl) adalah persekutuan suku-suku berbahasa Semit pada Zaman Besi dari kawasan Timur Dekat Kuno yang mendiami wilayah Kanaan (Israel) pada masa kesukuan dan monarki.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Bani Israil · Lihat lebih »

Batsyeba

Batsyeba (בת שבע, Bath Shebha, "putri dari sumpah") atau Batsyua adalah istri Uria orang Het yang merupakan salah seorang pahlawan Daud.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Batsyeba · Lihat lebih »

Benyamin

Benyamin (בִּנְיָמִין Binyamin, Binyāmîn, "anak kesayangan, anak tangan kanan", ben: anak; yamin: tangan kanan; Benjamin) adalah anak bungsu Yakub dari Rahel istri yang paling dikasihinya.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Benyamin · Lihat lebih »

Dan

* Dan: Kata penghubung dalam bahasa Indonesia.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Dan · Lihat lebih »

Daniel

Daniel (دانيال, Dâniyal atau Danial) adalah seorang tokoh nabi dari Bani Israel (orang Israel), yang dikenal dalam ajaran agama Yahudi dan Kristen, terutama dicatat dalam Kitab Daniel di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Daniel · Lihat lebih »

Daud

Daud (bahasa Ibrani: דָּוִד bermakna yang dikasihi; bahasa Inggris Davíd; bahasa Tiberia; translit atau داود; bahasa Tigrinya: Dāwīt) merupakan merupakan raja kedua dan yang paling populer dalam kerajaan Israel selain Salomo menurut kitab suci Kristen dan Yahudi. Daud juga merupakan menantu raja pertama Israel Saul, melalui pernikahan dengan permaisuri Mikhal. Konon, Daud menuliskan banyak Mazmur yang dikumpulkan ke dalam kitab Mazmur. Daud adalah moyang dari Yesus menurut silsilah dalam Injil Matius dan Injil Lukas. Masa hidupnya secara umum diperkirakan antara tahun ~1040–970 SM, pemerintahannya atas Kerajaan Yehuda di Hebron ~ 1010–1002 SM, dan pemerintahannya atas seluruh Israel ~ 1002–970 SM.Carr, David M. & Conway, Colleen M.,, John Wiley & Sons (2010), p. 58.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Daud · Lihat lebih »

Daud dalam Islam

Dalam agama Islam, Daud atau Dawud (Dāwūd) digambarkan sebagai seorang nabi dan raja dari Bani Israil di dalam Al-Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Daud dalam Islam · Lihat lebih »

Dedumose II

Dedumose II (atau Dudimose II) adalah seorang firaun atau raja Mesir kuno dalam Periode Menengah Kedua Mesir.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Dedumose II · Lihat lebih »

Diaspora

Istilah diaspora (bahasa Yunani kuno: διασπορά, "penyebaran atau penaburan benih") digunakan (tanpa huruf besar) untuk merujuk kepada bangsa atau penduduk etnis manapun yang terpaksa atau terdorong untuk meninggalkan tanah air etnis tradisional mereka; penyebaran mereka di berbagai bagian lain dunia, dan perkembangan yang dihasilkan karena penyebaran dan budaya mereka.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Diaspora · Lihat lebih »

Eber

Eber dalam kitab Kejadian dari Kitab Suci Ibrani dan Alkitab, adalah salah satu anak dari Selah dan isterinya yang tidak disebutkan namanya.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Eber · Lihat lebih »

Eksonim dan endonim

Eksonim (Bahasa Yunani ἔξω exo.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Eksonim dan endonim · Lihat lebih »

Elia

Elia (אֵלִיָּהוּ Eliyahu, artinya "YHVH adalah Tuhan"; Elijah atau Elias) adalah seorang nabi di Kerajaan Israel Utara pada zaman pemerintahan raja Ahab, Ahazia dan Yoram pada sekitar abad ke-9 SM, menurut Kitab Raja-raja dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama Alkitab Kristen.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Elia · Lihat lebih »

Elisa

Elisa (Ἐλισσαῖος, Elissaios, juga Ἐλισαιέ, Elisaie; Eliseus; الْيَسَع Elyasaʿ, Alyasa atau Ilyasa; Elisha) bin Safat adalah seorang nabi yang dicatat dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama Alkitab Kristen dan dalam Al Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Elisa · Lihat lebih »

Ezra

Situs yang secara tradisi dianggap sebagai makam Ezra, terletak di Al Uzayr dekat Basra. Ezra (עזרא, Ezra; hidup/berkarya tahun 480–440 SM) adalah imam dan ahli Taurat Yahudi.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ezra · Lihat lebih »

Gad

Gad adalah anak Yakub dan Zilpa.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Gad · Lihat lebih »

Gereja Ortodoks Timur

Liturgi Ilahi Ortodoks Katedral Santo Basil di Moskwa, sebuah contoh gereja berarsitektur Ortodoks. Katedral Alexander Nevski di Sofia Patriark Konstantinopel sebagai ''Primus Inter Pares'' Ortodoks Timur Gereja Ortodoks Timur, yang disebut juga Gereja Ortodoks serta bernama resmi Gereja Timur, adalah Gereja Kristen terbesar kedua di dunia, dengan perkiraan jumlah umat sekitar 225–300 juta orang.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Gereja Ortodoks Timur · Lihat lebih »

Hadis

Hadis (translit, ejaan tidak baku: hadits atau hadist), disebut juga sunnah, adalah perkataan (sabda), perbuatan, ketetapan dan persetujuan dari Muhammad yang dijadikan landasan syariat Islam.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Hadis · Lihat lebih »

Hadramaut

Kerajaan ''Hadramut'' sekitar tahun 400 SM Peta kerajaan di Arab Selatan pada sekitar tahun 230 M. Kerajaan Hadramaut berwarna ungu, di bagian timur (kanan). Hadramaut, atau Hedramaut, حضرموت ("Hadhrmawt") atau Havermavt (Bahasa Ibrani) adalah sebuah lembah di negeri Yaman.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Hadramaut · Lihat lebih »

Hajar

Hajar (Hājar) adalah tokoh dalam agama samawi (Abrahamik).

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Hajar · Lihat lebih »

Ham (tokoh Alkitab)

Ham (Χαμ, Kham; حام, Ḥām, "panas" atau "terbakar"), menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen, khususnya dalam Kitab Kejadian, adalah putra bungsu dari 3 putra Nuh yang selamat dari bencana air bah yang membinasakan seluruh bumi(Kejadian 9: 24).

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ham (tokoh Alkitab) · Lihat lebih »

Harun (tokoh Al-Qur'an)

Harun (Hārūn) adalah tokoh dalam Al-Qur'an, Alkitab, dan Tanakh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Harun (tokoh Al-Qur'an) · Lihat lebih »

Harun (tokoh Alkitab)

Harun (אַהֲרֹן Ahărōn, هارون Hārūn, Yunani (Septuaginta): Ααρών; Aaron), sering disebut "Imam Harun" (אֵהֲרֹן הֵכֹּהֵן) dan sekali disebut "Harun, orang Lewi" (אַהֲרֹן הַלֵּוִי) menurut Alkitab adalah seorang tokoh yang merupakan kakak laki-laki dari Musa dan juga seorang Imam Besar Israel.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Harun (tokoh Alkitab) · Lihat lebih »

Hasan al-Bashri

Al-Hasan Al-Bashri (bahasa Arab:الحسن بن أبي الحسن البصري; Abu Sa'id al-Hasan ibn Abil-Hasan Yasar al-Bashri) (Madinah, 642 - 10 Oktober 728) adalah ulama dan cendekiawan muslim yang hidup pada masa awal kekhalifahan Umayyah.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Hasan al-Bashri · Lihat lebih »

Hawa

Hawa (חַוָּה, Ḥawwāh, Hawwāʾ; berarti: "hidup") merupakan sosok wanita pertama yang diciptakan oleh Allah untuk mendampingi Nabi Adam, dan tokoh dalam agama-agama Ibrahimiah.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Hawa · Lihat lebih »

Henokh (leluhur Nuh)

Henokh (bahasa Ibrani: חֲנוֹךְ; Ibrani Tiberias: Ḥănōḵ) adalah keturunan ketujuh dari Adam dan kakek dari Nuh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Henokh (leluhur Nuh) · Lihat lebih »

Hermes Trismegistus

Hermes Trismegistus Hermes Trismegistus (Yunani:, "Hermes agung tiga kali"; Mercurius ter Maximus) adalah representasi kombinasi antara dewa Yunani Hermes dan dewa Mesir Thoth.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Hermes Trismegistus · Lihat lebih »

Herodes Antipas

Herodes Antipas (singkatan dari Antipatros) (sebelum 20 SM – setelah 39 M) adalah raja wilayah Galilea dan Perea pada abad pertama Masehi, yang memiliki gelar Tetrarki.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Herodes Antipas · Lihat lebih »

Herodias

''Herodias'', lukisan Paul Delaroche. Herodias(~15 SM- 39 M) adalah putri Yahudi dari Dinasti Herodes.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Herodias · Lihat lebih »

Hijrah

Hijrah (bahasa Arab: هِجْرَة) adalah perpindahan/migrasi Nabi Muhammad dan pengikutnya dari Makkah ke Madinah pada bulan Juni tahun 622.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Hijrah · Lihat lebih »

Hud

Hud (Hūd) adalah seorang tokoh yang disebutkan dalam Al-Qur'an Surah Hud.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Hud · Lihat lebih »

Hyksos

Bantalan Scarab nama Raja Hyksos Apophis, yang saat ini berada di Museum of Fine Arts, Boston Hyksos (Mesir heqa khasewet, "penguasa asing"; Yunani,, Arab) Hyksos adalah bangsa penggembala asal Asia yang hijrah ke Mesir kawasan timur Delta Nil, pada dinasti keduabelas Mesir yang memprakarsai Periode Menengah Kedua Mesir Kuno.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Hyksos · Lihat lebih »

Ibnu Hajar al-'Asqalani

Ibnu Hajar al-'Asqalani (773 H/1372 M – 852 H/1449 M) adalah seorang ahli hadits dari mazhab Syafi'i yang terkemuka.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ibnu Hajar al-'Asqalani · Lihat lebih »

Ibnu Hazm

Ibnu Hazm (ابن حزم) adalah seorang sejarawan, ahli fikih, dan imam Ahlus Sunnah di Spanyol Islam.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ibnu Hazm · Lihat lebih »

Ibnu Katsir

Ibnu Katsir (nama lengkap: Ismail bin Umar bin Katsir al-Qursyi ad-Damasyqi) adalah seorang hafiz, ulama dan pemikir.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ibnu Katsir · Lihat lebih »

Ibnu Taimiyah

Abul Abbas Taqiyuddin Ahmad bin Abdul Halim bin Abdus Salam bin Abdullah bin Taimiyah al Harrani (أبو العباس تقي الدين أحمد بن عبد الحليمبن عبد السلامبن عبد الله ابن تيمية الحراني, lahir 10 Rabi'ul Awwal 661 H (22 Januari 1263) – wafat 22 Dzul Qa'dah 728 H (26 September 1328)), atau yang biasa disebut dengan nama Ibnu Taimiyah saja, adalah seorang pemikir dan ulama Islam dari Harran, Turki.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ibnu Taimiyah · Lihat lebih »

Ibnul Qayyim al-Jauziyyah

Muhammad bin Abi Bakar (محمد بن أبي بکر), bin Ayyub bin Sa'd al-Zar'i, al-Dimashqi (الدمشقي), bergelar Abu Abdullah Syamsuddin (أبو عبد الله شمس الدین), atau lebih dikenal dengan nama Ibnu Qayyim AlJauziyyah, dinamakan karena ayahnya berada / menjadi penjaga (qayyim) di sebuah sekolah lokal yang bernama Al-Jauziyyah.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ibnul Qayyim al-Jauziyyah · Lihat lebih »

Ibrahim

Ibrahim (Ibrāhīm, Avraham, Αβραάμ, ܐܒܪܗܡ, Ge'ez: አብርሃም) adalah tokoh dalam Al-Qur'an yang merupakan seorang nabi yang ke-6 sekaligus rasul yang ke-4 serta merangkap dengan kedudukan sebagai ulul azmi yang ke-2 pada Islam.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ibrahim · Lihat lebih »

Idris

Idris (Idrīs) adalah nabi kedua dalam Islam setelah nabi Adam AS, tokoh yang namanya disebut dalam Al-Qur'an 2 ayat yang merujuk pada nabi Idris selaku karakternya.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Idris · Lihat lebih »

Iduladha

Persiapan penyembelihan hewan kurban menjelang Iduladha Pawai obor malam takbiran Iduladha 1434 H di Jakarta Iduladha (عيد الأضحى) adalah sebuah hari raya dalam agama Islam.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Iduladha · Lihat lebih »

Ilyas

Ilyas (Ilyās) adalah seorang tokoh dalam Al-Qur'an, Alkitab, dan Tanakh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ilyas · Lihat lebih »

Ilyasa

Ilyasa' atau Alyasa' (اليسع) adalah seorang tokoh dalam Al-Qur'an, Alkitab, dan Tanakh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ilyasa · Lihat lebih »

Imran

'Imran ('Imrān) adalah salah satu orang saleh yang namanya tertulis dalam Alquran.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Imran · Lihat lebih »

Injil

Al-Injil atau Kitab Injil (translit; lit Gospel) adalah istilah yang digunakan untuk menyebut keempat kitab pertama dalam Alkitab Perjanjian Baru menurut Kekristenan.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Injil · Lihat lebih »

Iran

Iran (ایران), secara resmi Republik Islam Iran dan juga disebut Persia adalah sebuah negara yang terletak di Asia Barat.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Iran · Lihat lebih »

Isa

Isa adalah tokoh dalam Al-Qur'an yang merupakan seorang nabi yang ke-24Sesuai urutan 25 nabi dan rasul sekaligus rasul yang ke-13 serta merangkap dengan kedudukan sebagai ulul azmi yang ke-4 pada Islam.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Isa · Lihat lebih »

Isakhar

Isakhar atau Yisakhar (יִשָּׂשׁכָר "Ganjaran; hadiah", bahasa Ibrani Standar: Yissaḫar, bahasa Ibrani Tiberias: Yiśśâḵār; Issachar) adalah anak kelima Yakub dan istri pertamanya Lea.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Isakhar · Lihat lebih »

Ishak

Ishak atau Isaac (إِسْحَاقَ) adalah putra Abraham dari istrinya Sara.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ishak · Lihat lebih »

Ishak dalam Islam

Dalam sudut pandang agama Islam, Ishaq atau Ishak (Isḥāq) adalah tokoh dalam Al-Qur'an, Alkitab, dan Tanakh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ishak dalam Islam · Lihat lebih »

Ismael

Ismael (ISO 259-3 Yišmaˁel; Ισμαήλ Ismaēl; Ismael; إسماعيل; Ishmael) adalah tokoh dalam Tanakh, Alkitab, dan Al Quran.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ismael · Lihat lebih »

Ismail

Isma'il atau Ismail (Ismā‘īl) adalah tokoh dalam Al-Qur'an, Alkitab, dan Tanakh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ismail · Lihat lebih »

Israiliyat

Israiliyat (Arab: اسرائیلیات, Isra'iliyat, arti harfiah: "dari Isra'il") merupakan cerita-cerita yang kerap kali dibawa oleh orang-orang Yahudi yang masuk Islam.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Israiliyat · Lihat lebih »

Jalut

Jalut adalah seorang tokoh yang disebutkan dalam Al-Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Jalut · Lihat lebih »

Ka'bah

Ka'bah, lengkapnya al-Kaʿbah al-Musyarrafah (translit), adalah sebuah bangunan di tengah-tengah masjid paling suci dalam agama Islam, Masjidilharam, di Makkah, Arab Saudi.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ka'bah · Lihat lebih »

Kanaan

Peta Kanaan pada abad ke-12 SM. Kanaan (Fenisia: 𐤊𐤍𐤏𐤍, Kanaʻn; Ibrani: כְּנָעַן, Kənáʻan; Arab: كنعان, Kanʻān) adalah istilah kuno untuk wilayah yang meliputi Israel, Palestina, Lebanon, serta sebagian Yordania, Suriah, dan sebagian kecil Mesir timur laut.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Kanaan · Lihat lebih »

Kasdim

Kasdim (Χαλδαία, Khaldaia; bahasa Akkadia: māt Kaldu; כשדים, Kaśdim; bahasa Aram: ܟܐܠܕܘ, Kaldo) adalah daerah berawa-rawa yang terletak di selatan Irak.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Kasdim · Lihat lebih »

Katolik

Kata "katolik" (καθολικός, katolikos; catholicus) berasal dari frasa Yunani καθόλου(katolou), yang berarti "sarwa sekalian", "secara keseluruhan", atau "am", gabungan kata κατά (kata), yang berarti "perihal", dan kata ὅλος (holos), yang berarti "sarwa".

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Katolik · Lihat lebih »

Kaum 'Ad

Kaum `Ad (عاد, ʿĀd) adalah salah satu kaum yang disebutkan dalam Al-Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Kaum 'Ad · Lihat lebih »

Kaum Tsamūd

قَصْر ٱلْفَرِيْد), makam terbesar pada situs Mada'in Salih Kaum Tsamud (Qaum Tsamuud) merupakan kaum yang diutus kepada mereka seorang Nabi bernama Saleh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Kaum Tsamūd · Lihat lebih »

Kekristenan

KekristenanDari kata bahasa Yunani Kuno Χριστός, (dilatinkan menjadi Kristus), terjemahan dari kata Ibrani מָשִׁיחַ, Māšîăḥ, yang berarti "orang yang diurapi", diimbuhi akhiran Latin -ian dan -itas.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Kekristenan · Lihat lebih »

Kerajaan Israel (kerajaan bersatu)

Penggambaran berbeda dari Alkitab mengenai keberadaan kekaisaran Raja Daud. Kerajaan Israel atau Kerajaan Israel Bersatu (~ 1050 SM - 931 SM) adalah kerajaan di Israel menurut Alkitab, sebuah periode yang menurut para sejarawan disebut Kerajaan Bersatu.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Kerajaan Israel (kerajaan bersatu) · Lihat lebih »

Kerajaan Israel (Samaria)

Kerajaan Israel adalah salah satu negara penerus Kerajaan Israel Bersatu.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Kerajaan Israel (Samaria) · Lihat lebih »

Kerajaan Yehuda

Kerajaan Serikat Salomo terpecah, dengan yerobeam memerintah seluruh Kerajaan Israel Utara (warna hijau pada peta) Kerajaan Yehuda hidup pada dua periode dalam sejarah Judaisme.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Kerajaan Yehuda · Lihat lebih »

Khidr

Al-Khidr (al-Khaḍir) juga ditranskripsi menjadi Khadir, Khader, al-Khidr, Khizar, Kathir, Khazer, Khadr, Khedher, Khizir, Khizar, dan Khilr adalah sosok yang dijelaskan tetapi tidak disebutkan namanya dalam al-Qur'an sebagai hamba Allah yang saleh yang memiliki kebijaksanaan besar atau pengetahuan mistik.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Khidr · Lihat lebih »

Koresh Agung

Koresh II (atau Koresy II; 𐎤𐎢𐎽𐎢𐏁 Kūruš; bahasa Persia Modern: کورش Kūroš), dikenal dengan Koresh Agung, adalah Raja Diraja (Kaisar) Iran yang berkuasa sampai tahun 530 SM.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Koresh Agung · Lihat lebih »

Lewi

Lewi (לוי; Ibrani Standar: Levy atau Levi Ibrani Tiberias:; "menyatukan"; bahasa Inggris: Levi atau Levy) adalah putra ketiga Yakub dan Lea, serta leluhur suku Lewi ("orang-orang Lewi").

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Lewi · Lihat lebih »

Lidia (Anatolia)

Peta Lidia pada Kroisos pada abad ke-6 SM. Lidia atau Lydia adalah daerah kuno di Asia Kecil bagian barat, yang sekarang bagian dari provinsi modern Izmir dan Manisa di Turki.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Lidia (Anatolia) · Lihat lebih »

Lot

Lot adalah tokoh dalam Tanakh, Alkitab, dan Al-Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Lot · Lihat lebih »

Luqman al-Hakim

Luqman (Arab: لقمان الحكيم, Luqman al-Hakim, Luqman Ahli Hikmah) adalah orang yang disebut dalam Al-Qur'an dalam surah Luqman:12-19 yang terkenal karena nasihat-nasihatnya kepada anaknya.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Luqman al-Hakim · Lihat lebih »

Lut

Lut atau Luth (Lūṭ) adalah tokoh dalam Al-Qur'an, Alkitab, dan Tanakh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Lut · Lihat lebih »

Mada'in Salih

Kenampakan bangunan di Mada'in Salih serupa dengan penginggalan di kota Nabatea lainnya yaitu Petra, 500 km di sebelah utara. Qasr Al-Farid, makam terbesar di Mada'in Salih. Tulisan Aksara Nabatea di dinding makam. Mada'in Salih (مدائن صالح, madāʼin Ṣāliḥ, "Kota Salih"), disebut pula Al-Hijr atau Hegra, adalah sebuah situs arkeologi yang terletak di dekat Al-`Ula, Provinsi Madinah di wilayah Hijaz, Arab Saudi.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Mada'in Salih · Lihat lebih »

Madinah

Madinah (المدينة المنورة,, "kota yang bercahaya" atau "kota yang cemerlang"; atau المدينة,, "kota", juga ditransliterasikan sebagai Madīnah) adalah sebuah kota di Hejaz, sekaligus ibu kota dari Provinsi Madinah di Arab Saudi.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Madinah · Lihat lebih »

Madyan

Madyan atau Midian (Arab: مدين, Madyan; מִדְיָן, Madyan; Μαδιάμ, "Μαδιανίτης", Madianites, untuk orang Midian, Midian) adalah sebuah tempat geografis yang disebutkan di dalam Alkitab Ibrani, Alkitab Kristen, Injil dan Al-Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Madyan · Lihat lebih »

Manna

''The Gathering of the Manna'' Manna (מָ‏ן) berarti "apakah ini?" merupakan makanan yang menopang orang Israel dalam pengembaraan mereka di padang gurun.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Manna · Lihat lebih »

Manusia

Dua anak perempuan manusia Manusia (Homo sapiens) adalah spesies primata yang jumlahnya paling banyak dan tersebar luas.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Manusia · Lihat lebih »

Maria

Maria (Aram: מרים; Yunani: Μαριαμ; Arab: مريم) adalah Ibu dari Yesus Kristus menurut Alkitab Perjanjian Baru dan Ibu dari Nabi Isa menurut Al-Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Maria · Lihat lebih »

Maryam

Maryam (Maryam, מרים, Maryam, bahasa Inggris: Mary), adalah tokoh dalam Al-Qur'an dan Alkitab.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Maryam · Lihat lebih »

Merneptah

Merneptah (atau Merenptah) adalah penguasa ke-4 dinasti ke-19 Mesir Kuno.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Merneptah · Lihat lebih »

Muhammad

Muhammad (مُحَمَّد; 570 – 8 Juni 632 M) adalah seorang pemimpin agama, sosial, politik dan pendiri dari agama Islam.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Muhammad · Lihat lebih »

Muhammad bin Ismail al-Bukhari

Abu Abdillah Muhammad bin Ismail Al-Bukhari (أبو عبد الله محمد بن إسماعيل البخاري, bahasa Rusia: Абу АбдиллахМухаммад Бин Исмаил Аль-Бухари), lahir di Bukhorо, 13 Syawal 194 H (21 Juli 810 M) - wafat di Khartank, 1 Syawal 256 H (1 September 870 M), atau lebih dikenal Imam Bukhari, adalah ahli hadis yang termasyhur di antara para ahli hadis sejak dulu hingga kini bersama dengan Imam Muslim, Abu Dawud, Tirmidzi, An-Nasai dan Ibnu Majah bahkan dalam buku-buku fiqih dan hadis, hadis-hadisnya memiliki derajat yang tinggi.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Muhammad bin Ismail al-Bukhari · Lihat lebih »

Muhammad bin Jarir ath-Thabari

Abu Ja'far Muhammad bin Jarir bin Yazid bin Katsir bin Ghalib al-Amali ath-Thabari (الطبري, 838 M / 224 H- 923 M / 310 H) atau lebih dikenal sebagai Ibnu Jarir ath-Thabari adalah seorang sejarawan dan pemikir muslim dari Persia, lahir di daerah Amol atau Amuli, Thabaristan (sebelah selatan Laut Kaspia).

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Muhammad bin Jarir ath-Thabari · Lihat lebih »

Mukjizat

Mukjizat (bentuk tidak baku: Mujizat, Arab معجزة, Baca Mu'jizah) adalah perkara di luar kebiasaan yang dilakukan oleh Allah melalui para nabi dan rasul-Nya untuk membuktikan kebenaran kenabian dan keabsahan risalahnya.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Mukjizat · Lihat lebih »

Mukjizat Muhammad

Mukjizat Muhammad (معجزات محمد) adalah sesuatu yang luar biasa yang diberikan Allah kepada Muhammad, Nabi dan Rasul penutup dalam agama Islam.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Mukjizat Muhammad · Lihat lebih »

Musa

Musa adalah tokoh dalam Al-Qur'an yang merupakan seorang nabi yang ke-14Sesuai urutan 25 nabi dan rasul sekaligus rasul yang ke-9 serta merangkap dengan kedudukan sebagai ulul azmi yang ke-3 pada Islam.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Musa · Lihat lebih »

Nabiah

Nabiah merupakan istilah yang ditujukan kepada para nabi perempuan, yakni perempuan yang menerima wahyu Tuhan.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Nabiah · Lihat lebih »

Naftali

Naftali (נַפְתָּלִי "Pergumulanku", bahasa Ibrani Standar: Naftali, bahasa Ibrani Tiberias: Nap̄tālî; Naphtali) adalah anak keenam Yakub dan pendiri suku Naftali, seperti yang disebutkan dalam Kitab Kejadian.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Naftali · Lihat lebih »

Nebukadnezar II

Nebukadnezar II (Aksara Paku Babilonia: Nebukadnezar II (נְבוּכַדְנֶצַּר; Ναβουχοδονόσωρ,, Nebuchadnezzar; Arab:بختنصر Bikhatunshar atau Bukhtanasar) (~ 642-562 SM), adalah penguasa Kekaisaran Babilonia Baru dalam Dinasti Kasdim yang berkuasa ~605 SM-562 SM selama 43 tahun. Ia naik tahta menggantikan ayahnya, Nabopolassar, yang meninggal pada tahun 605 SM. Sebagian riwayatnya disebutkan dan dicatat dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen, antara lain dalam Kitab Raja-raja, Kitab Tawarikh, Kitab Yeremia, dan Kitab Daniel. Dalam sejarah umum, ia dikenal membangun Taman Gantung Babilonia. Dia menaklukkan Yehuda dan Yerusalem dan mengirim orang-orang Yahudi ke pembuangan. Dia biasa dijuluki "Nebukadnezar Agung".

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Nebukadnezar II · Lihat lebih »

Niniwe

Rekonstruksi gerbang Mashki. Niniwe (Akkadia: Ninua; Aramaik: ܢܸܢܘܵܐ; נינוה, Nīnewē; Νινευη; Nineve; Arab: نينوى, Naīnuwa), adalah kota kuno yang disebut "kota yang luar biasa agung" dalam Kitab Yunus.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Niniwe · Lihat lebih »

Nontrinitarianisme

Nontrinitarianisme mengacu pada sistem-sistem keyakinan di dalam Kekristenan yang menolak doktrin Kekristenan arus utama mengenai Trinitas, yaitu ajaran bahwa Allah merupakan tiga hipostasis atau pribadi berbeda yang sama kekalnya, sederajat, dan bersatu tanpa terpisahkan dalam satu hakikat atau ousia.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Nontrinitarianisme · Lihat lebih »

Nuh (tokoh Alkitab)

Nuh adalah seorang tokoh besar dan seorang nabi.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Nuh (tokoh Alkitab) · Lihat lebih »

Orang Yahudi

Yahudi adalah istilah yang merujuk kepada sebuah agama, etnisitas, atau suku bangsa.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Orang Yahudi · Lihat lebih »

Pembuangan ke Babilonia

Pembuangan ke Babilonia atau Pengasingan ke Babilonia, yang di dalam Alkitab disebut Pembuangan ke Babel, merupakan sebuah istilah untuk peristiwa pengasingan dan pembuangan orang-orang Israel dari Kerajaan Yehuda kuno ke Babilonia oleh Nebukadnezar II pada tahun 586 SM.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Pembuangan ke Babilonia · Lihat lebih »

Piramida Agung Giza

Piramida Agung Giza adalah piramida tertua dan terbesar dari tiga piramida yang ada di Nekropolis Giza dan merupakan satu-satunya bangunan yang masih menjadi bagian dari Tujuh Keajaiban Dunia.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Piramida Agung Giza · Lihat lebih »

Protestanisme

Protestanisme atau Kristen Protestan adalah cabang Kekristenan yang menganut akidah-akidah Reformasi Protestan, yakni pergerakan yang muncul pada abad ke-16 dengan tujuan mereformasi Gereja Katolik dari hal-hal yang dianggap sebagai kekeliruan, penyelewengan, dan ketidaksesuaian.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Protestanisme · Lihat lebih »

Ramses II

Ramses II atau Ramesses II (Bahasa Mesir Kuno: rꜥ-ms-sw, berarti "(Tuhan) Ra lah yang melahirkannya", Rīʿa-məsī-sū) adalah Fir'aun ketiga dari Dinasti ke-19 Mesir.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ramses II · Lihat lebih »

Ruben

Ruben (רְאוּבֵן, bahasa Ibrani Standar: Rəʾuven, bahasa Ibrani Tiberias: Rəʾûḇēn; Reuben) adalah putra sulung Yakub dan Lea.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ruben · Lihat lebih »

Rukun iman

Rukun iman adalah asas-asas di dalam agama Islam yang menjadi dasar pembentukan akidah.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Rukun iman · Lihat lebih »

Saba'

Saba' (Arab:سبأ) adalah nama dari seorang Raja Yaman kuno yang bernama Saba' bin Yasjib.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Saba' · Lihat lebih »

Sadrakh, Mesakh, dan Abednego

Sadrakh, Mesakh, dan Abednego adalah tiga orang Israel dari Kerajaan Yehuda yang kemudian bekerja di Babel pada abad ke-6 SM, seperti tercatat dalam Kitab Daniel di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Sadrakh, Mesakh, dan Abednego · Lihat lebih »

Saleh

Saleh (Ṣāliḥ) adalah seorang tokoh dalam Al-Qur'an, yakni seorang rasul yang diutus pada kaum Tsamūd.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Saleh · Lihat lebih »

Salomo

Salomo, atau Yedidiah, adalah seorang raja Israel kuno dan putra serta penerus Raja Daud, menurut Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Salomo · Lihat lebih »

Samuel

Samuel dalam Kristen atau Yahudi (Alkitab. Dia merupakan hakim terakhir sebelum akhirnya Israel memasuki masa kerajaan. Samuel juga nabi yang mengurapi dua raja pertama Kerajaan Israel, yaitu Saul dan Daud.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Samuel · Lihat lebih »

Sara

Sara atau Sarah (Sārah) yang lahir dengan nama Sarai, adalah tokoh dalam agama Abrahamik.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Sara · Lihat lebih »

Sem

Sam (שֵׁם "terkenal; kemakmuran; nama", Ibrani Standar Šem, Ibrani Tiberias Šēm; bahasa Yunani Σημ, Sēm; bahasa Arab سام; bahasa Ge'ez: Sham) adalah salah satu dari anak-anak Nuh di dalam tradisi Yahudi, Kristen dan juga di Islam biasanya dianggap sebagai anak tertua, meskipun beberapa tradisi menyebutnya sebagai anak yang kedua.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Sem · Lihat lebih »

Set (tokoh Alkitab)

Set dalam Kristen dan Yahudi (bahasa Ibrani: שֵׁת, bahasa Ibrani Standar Šet, Tiberias Šēṯ) atau Syits dalam Islam (Syīts) adalah anak laki-laki dari Adam dan Hawa.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Set (tokoh Alkitab) · Lihat lebih »

Setnakhte

"Mumi di atas perahu" dari makam KV35, sebelum hancur Userkhaure-setepenre Setnakhte (atau Setnakht, Sethnakht) merupakan firaun pertama (1189 SM 1186 SM) dari Dinasti kedua puluh Mesir, Kerajaan Baru Mesir dan ayahanda Ramses III.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Setnakhte · Lihat lebih »

Siddhartha Gautama

Siddhartha Gautama (bahasa Sanskerta) atau Siddhattha Gotama (bahasa Pāli), juga dikenal sebagai Sakyamuni, adalah seorang guru pertapa dan spiritual Asia Selatan yang hidup pada paruh kedua milenium pertama sebelum Masehi.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Siddhartha Gautama · Lihat lebih »

Simeon

Sketsa dalam bahasa Portugis. Dalam bahasa Indonesia, namanya adalah '''Simeon''' Simeon (bahasa Ibrani: שִׁמְעוֹן, Shim'on) adalah putra kedua Yakub dari istri pertamanya, Lea.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Simeon · Lihat lebih »

Sodom dan Gomora

Sodom (bahasa Arab: سدومSadūm,, Bahasa Yunani: Σόδομα Sódoma) dan Amora (bahasa Arab: عمورة ʿAmūrah,, bahasa Yunani: Γόμορρα Gómorra) atau Gomora, dan bahasa Inggris Gomorrah.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Sodom dan Gomora · Lihat lebih »

Sufi

Sufi adalah penyebutan untuk orang-orang yang mendalami sufisme atau ilmu tasawwuf.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Sufi · Lihat lebih »

Suhuf Ibrahim

Suhuf Nabi Ibrahim (صحف إبراهيم, Ṣuḥuf ʾIbrāhīm) adalah bagian dari salah satu suhuf atau lembaran suci yang diyakini umat Islam sebagai lembaran-lembaran yang diturunkan oleh Allah kepada Nabi Ibrahim, untuk disampaikan kembali kepada umatnya.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Suhuf Ibrahim · Lihat lebih »

Suhuf Musa

Suhuf Musa (Ṣuḥuf Mūsā) adalah bagian dari salah satu suhuf atau lembaran suci yang diyakini umat Islam sebagai lembaran-lembaran yang diturunkan oleh Allah kepada Nabi Ibrahim, untuk disampaikan kembali kepada umatnya.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Suhuf Musa · Lihat lebih »

Sulaiman

Sulaiman (Sulaimān) adalah seorang tokoh dalam Al-Qur'an, Alkitab, dan Tanakh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Sulaiman · Lihat lebih »

Sunni

Sunni (KBBI: Suni) adalah cabang (firkah) terbesar Islam, yang dianut 85–90% populasi penduduk Muslim.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Sunni · Lihat lebih »

Surah Al-Qasas

Surah Al-Qasas (Arab: القصص,"Cerita-Cerita") adalah surah ke-28 dalam al-Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Surah Al-Qasas · Lihat lebih »

Syits

Syits adalah seorang nabi yang diriwayatkan oleh Ibnu Katsir.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Syits · Lihat lebih »

Syuaib

Syu'aib (شعيب) adalah tokoh dalam Al-Qur'an, yakni seorang rasul yang diutus untuk berdakwah kepada kaum Madyan.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Syuaib · Lihat lebih »

Tauhid

Tauhid (lit) merupakan dasar agama Islam yang secara persis diungkapkan dalam frasa “Lā ilāha illallāh”.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Tauhid · Lihat lebih »

Taurat

Rekonstruksi ''Sefer Torah'' ("Gulungan kitab Taurat") di sinagoge tua ''Glockengasse'', Cologne, Jerman Taurat (serapan dari التوراة|translit.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Taurat · Lihat lebih »

Thalut

Thalut adalah seorang raja Bani Israil yang disebutkan dalam Qur'an, raja ini dianggap sama dengan tokoh Saul yang disebutkan dalam Alkitab.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Thalut · Lihat lebih »

Tritunggal

''Tritunggal Mahakudus'', dilukiskan oleh Szymon Czechowicz (1756–1758) Doktrin Kristen atau Kristiani tentang Tritunggal atau Trinitas (kata Latin yang secara harfiah berarti "tiga serangkai", dari kata) menyatakan bahwa Allah adalah tiga pribadi atau hipostasis yang sehakikat (konsubstansial)—Bapa, Anak/Putra (Yesus Kristus), dan Roh Kudus—sebagai "satu Allah dalam tiga Pribadi Ilahi".

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Tritunggal · Lihat lebih »

Ulama

Ulama (lit) merupakan orang-orang yang memiliki dan ahli dalam ilmu agama dan ilmu-ilmu umum lainnya yang berkaitan dengan kemaslahatan umat.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ulama · Lihat lebih »

Ululazmi

Ululazmi (Ulu al-'Azmi) adalah sebuah gelar khusus bagi golongan rasul pilihan yang mempunyai ketabahan luar biasa.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Ululazmi · Lihat lebih »

Uzair

Situs yang diperkirakan merupakan makam Uzayr di Al-Uzayr dekat Basra. Uzayr (عزير, 'Uzair, 'Üzeyir) adalah yang disebutkan dalam Al-Qur'an surah At-Taubah ayat 30 yang dipercaya oleh orang Yahudi sebagai "Putra Allah".

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Uzair · Lihat lebih »

Wahyu

Wahyu adalah petunjuk dari Allah yang diturunkan hanya kepada para nabi dan rasul.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Wahyu · Lihat lebih »

Wali

Walī (Bahasa Arab:الولي, Wali Allah atau Walīyu 'llāh), dalam bahasa Arab berarti adalah 'seseorang yang dipercaya' atau 'pelindung', makna secara umum menjadi 'Teman Allah' dalam kalimat walīyu 'llāh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Wali · Lihat lebih »

Yafet

Yafet (יֶפֶת / יָפֶת "memperluas", Ibrani Standar Yéfet / Yáfet, Ibrani Tiberias /) adalah salah seorang putra Nuh yang turut masuk ke dalam bahtera sehingga selamat dari bencana air bah), menurut catatan Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen. Ada yang menganggapnya anak bungsu, meskipun sebagian tradisi menganggapnya sebagai anak sulung. merujuk kepada usia Yafet dan saudaranya Sem, tetapi isinya tidak jelas sehingga muncullah berbagai terjemahan. Ayat ini diterjemahkan dalam KJV demikian.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yafet · Lihat lebih »

Yahya

Yahya (Yaḥyā) adalah tokoh dalam Al-Qur'an dan Alkitab.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yahya · Lihat lebih »

Yakjuj dan Makjuj

Ya’juj dan Ma’juj (translit) adalah dua suku yang telah muncul pada akhir zaman.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yakjuj dan Makjuj · Lihat lebih »

Yakub (tokoh Al-Qur'an)

Ya'qub atau Yakub (Yaʿqūb) adalah tokoh dalam Al-Qur'an, Alkitab, dan Tanakh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yakub (tokoh Al-Qur'an) · Lihat lebih »

Yakub (tokoh Alkitab)

Yakub (يعقوب, bahasa Ge'ez ያዕቆብ), kemudian disebut juga Israel (bahasa Arab اسرائيل,; bahasa Ge'ez እሥራኤል) adalah kakek moyang ke-3 bangsa Israel seperti yang dicatat di dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yakub (tokoh Alkitab) · Lihat lebih »

Yehezkiel

Yehezkiel (Ibrani: y'khezqe'l, יְחֶזְקֵאל, Allah menguatkan)Douglas,J.D., Ensiklopedi Alkitab Masa Kini Jilid II, Bina Kasih, Jakarta 1995 adalah salah satu nabi Yahudi yang bernubuat pada masa pembuangan sekitar tahun 593-571 SM.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yehezkiel · Lihat lebih »

Yehuda

Yehuda (יְהוּדָה. bahasa Ibrani Standar: Yəhuda, bahasa Ibrani Tiberias:, يهوذا Yahudza; Judah) adalah anak lelaki keempat Yakub dan Lea, dan pendiri suku Yehuda, salah satu suku Israel, menurut Kitab Kejadian dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama Alkitab Kristen.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yehuda · Lihat lebih »

Yeremia

Yeremia (Ibrani:יִרְמְיָה, Ibrani Modern:Yirməyāhū, Arab إرميا) adalah salah satu nabi perjanjian lama yang berkarya sebelum bangsa Israel (Kerajaan Yehuda) ditaklukkan dan penduduknya dibuang ke Babel dan merupakan penulis atau narasumber Kitab Yeremia dalam Alkitab Ibrani dan Alkitab Kristen.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yeremia · Lihat lebih »

Yesaya

Yesaya (Ibrani: Ysya'yahu יְשַׁעְיָהוּ; Arab: أشعياء Asya'yaa; "YHWH adalah keselamatan"J.D. Douglas, 2008. Ensiklopedi Alkitab Masa Kini Jilid II. Jakarta: Bina Kasih.) adalah figur utama dalam Kitab Yesaya, ia adalah nabi Yudea abad ke-8 SM.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yesaya · Lihat lebih »

Yesus

Yesus (Ἰησοῦς,; 4 SM sampai 30–33 M), juga disebut sebagai Yesus dari Nazaret atau Yesus Kristus, adalah tokoh sentral Kekristenan.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yesus · Lihat lebih »

Yitro

Yitro (Jethro; شعيب, Nabi Syu'aib; juga disebut Rehuel) adalah tokoh yang disebut dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen, khususnya Kitab Keluaran, sebagai mertua Musa, seorang penggembala domba suku Keni dan imam di Midian.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yitro · Lihat lebih »

Yoakim

Santo Yoakim atau Yoakhim (יְהוֹיָקִים, Yəhôyāqîm; Ἰωακείμ, Iōākeím; Joachim) menurut tradisi Kristen adalah ayah dari Bunda Maria, yang merupakan ibu dari Yesus Kristus.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yoakim · Lihat lebih »

Yohanes Pembaptis

Yohanes Pembaptis atau Yohanes Pemandi (יוחנן שליחא Yohanān Shliḥā; יוחנן המטביל Yohanān HaMatbil; يوحنا المعمدان Yuhanna Al-Ma'madan; Βαπτιστής Ἰωάννης Baptistḗs Ioánnes, atau Ἰωάννης ὁ βαπτίζων Iōánnēs ho baptízōn, atau Ἰωάννης ὁ πρόδρομος Iōánnēs ho pródromos;Wetterau, Bruce. World history. New York: Henry Holt and Company. 1994. ⲓⲱⲁⲛⲛⲏⲥ ⲡⲓⲡⲣⲟⲇⲣⲟⲙⲟⲥ atau ⲓⲱ̅ⲁ ⲡⲓⲣϥϯⲱⲙⲥ; Ioannes Baptista; John the Baptist) adalah seorang guru dan penginjil terkenal di Provinsi Yudea pada abad ke-1 M yang dicatat riwayatnya dalam bagian Perjanjian Baru di Alkitab Kristen.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yohanes Pembaptis · Lihat lebih »

Yokhebed

Yokhebed (יוֹכֶבֶד,יוֹכָבֶד, Yoḫéved, Yoḫáved, Yôḵéḇeḏ, Yôḵāḇeḏ, artinya "Yahweh adalah kemuliaan"; Jochebed; dalam Islam disebut Yukabid يوكابد) adalah putri Lewi dan ibu dari Miryam, Harun dan Musa, menurut catatan Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama Alkitab Kristen.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yokhebed · Lihat lebih »

Yosua

Yosua (יְהוֹשֻׁעַ Yehoshuaʿ; Ἰησοῦς Iesous; یوشع Yūsyaʿ; Joshua), lengkapnya Yosua bin Nun, adalah tokoh dari suku Efraim yang menjadi pemimpin bangsa Israel yang menggantikan Musa dan yang membawa bangsa Israel masuk serta merebut tanah Kanaan, menurut catatan Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yosua · Lihat lebih »

Yudea (provinsi Romawi)

200px Provinsi Yudea atau Provinsi Iudaea (Ιουδαία; IVDÆA, Iudaea; Judea) adalah provinsi Romawi yang meliputi daerah geografis Yudea, Samaria, dan Idumea, dan terbentang di wilayah yang dulunya dikuasai oleh kerajaan Hasmonean dan keluarga Herodes di Israel.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yudea (provinsi Romawi) · Lihat lebih »

Yunus

Yunus; Ionas; Jonah atau Jonas) (يونس atau يونان; adalah tokoh dalam kitab-kitab suci agama samawi.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yunus · Lihat lebih »

Yusuf

Yusuf (يوسف, Yūsuf; Joseph) adalah putra pertama Yakub dari istrinya, Rahel.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yusuf · Lihat lebih »

Yusuf dalam Islam

Dalam agama Islam, Yusuf (Yūsuf) adalah seorang tokoh yang disebutkan di dalam kitab suci Muslim Al-Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yusuf dalam Islam · Lihat lebih »

Yusya

Yusya' (Yūsyaʿ, יְהוֹשֻׁעַ) atau Yusya' bin Nūn (یوشع بن نون), adalah tokoh dalam Al-Qur'an, Alkitab, dan Tanakh.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Yusya · Lihat lebih »

Zabur

Az-Zabur atau Kitab Zabur (translit) yang dikenal juga dikalangan ahli kitab dengan sebutan Mazmur, yang menurut agama Islam, adalah salah satu kitab suci yang diturunkan sebelum kitab Al-Qur'an (selain kitab Taurat dan kitab Injil).

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Zabur · Lihat lebih »

Zakariyya

Zakariyya (زَكَرِيَّا) adalah tokoh dalam Al-Qur'an dan Alkitab.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Zakariyya · Lihat lebih »

Zakharia (imam)

Zakharia adalah seorang imam yang disebut-sebut dalam Injil Lukas pasal 1, yang berasal dari golongan Abia dan aktif bertugas pada masa pemerintahan Raja Herodes Agung di Yudea.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Zakharia (imam) · Lihat lebih »

Zebulon

Zebulon (juga Zabulon, Zebulun, Zaboules; זְבֻלוּן atau atau, Tiberias:, standar /, Z’vulun) adalah salah seorang dari ke-12 anak Yakub (yang juga bernama Israel), dan leluhur dari semua suku Israel.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Zebulon · Lihat lebih »

Zulkifli

Zulkifli, juga ditulis sebagai Dzulkifli (Żulkifli), adalah salah satu tokoh dalam Al-Qur'an.

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan Zulkifli · Lihat lebih »

2 Esdras

Alkitab Bowyer, ''Apocrypha'', 1815). 2 Esdras (disebut juga 4 Esdras, Esdras Latin, atau Ezra Latin) adalah nama dari salah satu kitab apokaliptik dalam banyak versi Alkitab bahasa InggrisIncluding the KJB, RSV, NRSV, NEB, REB, and GNB (lihat Konvensi penamaan di bawah).

Baru!!: Nabi dan rasul dalam Islam dan 2 Esdras · Lihat lebih »

Beralih ke halaman ini:

Nabi (Islam), Nabi (islam), Nabi Islam, Nabi dan Rasul, Nabi dan Rasul dalam Islam, Nabi dan rasul, Nabi islam, Para nabi dan rasul dalam Islam, Rasulullah.

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »