Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Pasang
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Rebab

Indeks Rebab

Rebab di Turki. Rebab (Arab الربابة atau ربابة - "busur (instrumen)"), juga rebap, rabab, rebeb, rababah, atau al-rababa) adalah jenis alat musik senar yang dinamakan demikian paling lambat dari abad ke-8 dan menyebar melalui jalur-jalur perdagangan Islam yang lebih banyak dari Afrika Utara, Timur Tengah, bagiandari Eropa, dan Timur Jauh. Beberapa varietas sering memiliki tangkai di bagian bawah agar rebab dapat bertumpu di tanah, dan dengan demikian disebut rebab tangkai di daerah tertentu, tetapi terdapat versi yang dipetik seperti kabuli rebab (kadang-kadang disebut sebagai robab atau rubab). Ukuran rebab biasanya kecil, badannya bulat, bagian depan yang tercakup dalam suatu membran seperti perkamen atau kulit domba dan memiliki leher panjang terpasang. Ada leher tipis panjang dengan pegbox pada akhir dan ada satu, dua atau tiga senar. Tidak ada papan nada. Alat musik ini dibuat tegak, baik bertumpu di pangkuan atau di lantai. Busurnya biasanya lebih melengkung daripada biola. Rebab, meskipun dihargai karena nada suara, tetapi memiliki rentang yang sangat terbatas (sedikit lebih dari satu oktaf), dan secara bertahap diganti di banyak dunia Arab oleh biola dan kemenche. Hal ini terkait dengan instrumen Irak, Joza, yang memiliki empat senar. Pengenalan rebab ke Eropa Barat telah mungkin bersamaan dengan penaklukan Spanyol oleh bangsa Moor, di Semenanjung Iberia. Namun, ada bukti adanya alat musik ini pada abad ke-9 juga di Eropa Timur: ahli geografi Persia abad ke-9 Ibnu Khurradadhbih mengutip lira Bizantium (atau lūrā) sebagai alat musik busur khas Bizantium dan setara dengan rabāb Arab.

32 hubungan: Afrika Utara, Arab, Busur, Eropa, Gamelan, Haegeum, Iberia, India, Irak, Jepang, Kelantan, Kertas puyer, Kesultanan Utsmaniyah, Kirgizstan, Korea, Malaysia, Maroko, Mongolia, Moor, Morin khuur, Musik jaz, Musik klasik, Musik rok, Oktaf, Reconquista, Republik Tuva, Senar, Spanyol, Terengganu, Thailand, Timur Jauh, Timur Tengah.

Afrika Utara

Daftar negara-negara di Afrika Utara, menurut definisi PBB.

Baru!!: Rebab dan Afrika Utara · Lihat lebih »

Arab

* Abjad Arab.

Baru!!: Rebab dan Arab · Lihat lebih »

Busur

Busur dapat mengacu pada beberapa hal berikut.

Baru!!: Rebab dan Busur · Lihat lebih »

Eropa

Peta dunia yang menunjukkan letak Eropa Eropa secara geologis dan geografis adalah sebuah semenanjung atau dataran (jazirah) yang masuk dalam benua yaitu Asia, namun penduduk dataran eropa enggan disebut orang asia dan memilih menyebut dataran mereka sebagai Benua Eropa.

Baru!!: Rebab dan Eropa · Lihat lebih »

Gamelan

Gamelan adalah musik ansambel tradisional di Indonesia yang memiliki tangga nada pentatonis dalam sistem tangga nada (laras) slendro dan pelog.

Baru!!: Rebab dan Gamelan · Lihat lebih »

Haegeum

Haegeum Haegeum adalah jenis alat musik gesek tradisional yang berasal dari Korea.

Baru!!: Rebab dan Haegeum · Lihat lebih »

Iberia

Semenanjung Iberia terletak di Eropa, dengan tiga negara terdapat di dalamnya: Spanyol, Portugal, dan Andorra. Ebro/Ebre. Lokasi dari negara-negara dan wilayah-wilayah pemerintahan pada Semenanjung Iberia. Semenanjung Iberia, atau Iberia, terletak di ujung baratdaya Eropa, dan terdiri dari Spanyol, Portugal, Andorra, dan Gibraltar dan sedikit Prancis.

Baru!!: Rebab dan Iberia · Lihat lebih »

India

India, dengan nama resmi Republik India, adalah sebuah negara federal yang bersistem parlementer dengan berbentuk republik konstitusional di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000 km, dan bagian dari Anak Benua India.

Baru!!: Rebab dan India · Lihat lebih »

Irak

Republik Irak (nama lokal: جمهورية العراق Jumhūriyyatul ‘Irāq atau Jumhūriyyah al-‘Irāq – nama lokal singkat: العراق al-‘Irāq, Turki: Irak, Kurdi: عيَراق) adalah sebuah negara di Timur Tengah atau Asia Barat Daya, yang meliputi sebagian terbesar daerah Mesopotamia serta ujung barat laut dari Pegunungan Zagros dan bagian timur dari Gurun Suriah.

Baru!!: Rebab dan Irak · Lihat lebih »

Jepang

Jepang (bahasa Jepang: 日本国, Nihonkoku atau Nipponkoku) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem parlementer dengan berbentuk monarki konstitusional dan juga negara kepulauan di Asia Timur.

Baru!!: Rebab dan Jepang · Lihat lebih »

Kelantan

Kelantan Darul Naim merupakan salah satu negara bagian dari 14 buah negera bagian di Malaysia yang kaya dengan sumber alam, selain itu Malaysia juga memiliki toleransi yang kuat.

Baru!!: Rebab dan Kelantan · Lihat lebih »

Kertas puyer

Perkamen yang sudah selesai yang merupakan khas Eropa Tengah (Utara) dan dibuat dari kulit kambing serta direntang pada sebuah bingkai kayu. Perkamen atau kertas puyer adalah media untuk menulis yang dibuat dari kulit binatang.

Baru!!: Rebab dan Kertas puyer · Lihat lebih »

Kesultanan Utsmaniyah

Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi Daulat/Negara Agung Utsmaniyah (دولت عليه عثمانیه Devlet-i ʿAliyye-yi ʿOsmâniyye) sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kekaisaran Ottoman, Kesultanan Ottoman, Kesultanan Turki, Kekaisaran Utsmaniyah atau Turki Utsmani adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.

Baru!!: Rebab dan Kesultanan Utsmaniyah · Lihat lebih »

Kirgizstan

Kirgizstan secara resmi Republik Kirgiz.

Baru!!: Rebab dan Kirgizstan · Lihat lebih »

Korea

Korea adalah sebuah semenanjung yang terletak di Asia Timur (di antara Tiongkok dan Jepang).

Baru!!: Rebab dan Korea · Lihat lebih »

Malaysia

Malaysia (Jawi: مليسيا) adalah sebuah negara federal yang terdiri dari tiga belas negeri (negara bagian) dan tiga wilayah federal di Asia Tenggara dengan luas 330.803km persegi.

Baru!!: Rebab dan Malaysia · Lihat lebih »

Maroko

Kerajaan Maroko (Bahasa Berber: ⵜⴰⴳⵍⴷⵉⵜ ⵏ ⵎⵓⵔⴰⴽⵓⵛ Tageldit-N-Murakusy; Bahasa Arab: المملكة المغربية Al-Mamlakatu-L-Maghribiya) adalah sebuah negara yang memiliki garis pantai yang sangat panjang di Samudera Atlantik.

Baru!!: Rebab dan Maroko · Lihat lebih »

Mongolia

Mongolia (bahasa Mongolia: Монгол Улс, Mongol Uls) adalah sebuah negara kesatuan yang bersistem semi-presidensial dengan berbentuk republik konstitusional China juga negara terkurung daratan di Asia Timur.

Baru!!: Rebab dan Mongolia · Lihat lebih »

Moor

Duta Besar Negeri Moor untuk Ratu Elizabeth I dari Inggris kekaisaran Roma Moor adalah orang Muslim dari zaman pertengahan yang tinggal di Al-Andalus (Semenanjung Iberia termasuk Spanyol dan Portugis zaman sekarang) dan juga Maroko dan Afrika barat, yang budayanya disebut Moorish.

Baru!!: Rebab dan Moor · Lihat lebih »

Morin khuur

Morin khuur adalah alat musik gesek khas Mongolia yang memakai 2 senar, dan telah ada sejak abad ke-12.

Baru!!: Rebab dan Morin khuur · Lihat lebih »

Musik jaz

Jaz (jazz) adalah aliran musik yang berasal dari Amerika Serikat pada awal abad ke-20 dengan akar-akar dari musik Afrika dan Eropa.

Baru!!: Rebab dan Musik jaz · Lihat lebih »

Musik klasik

Konser orkes simfoni di Gewandhaus, Leipzig. Musik Klasik merupakan istilah luas yang biasanya mengarah pada musik yang dibuat di atau berasal dari tradisi seni Barat, dan musik orkes, yang mencakup periode dari sekitar abad ke-9 hingga abad ke-21.

Baru!!: Rebab dan Musik klasik · Lihat lebih »

Musik rok

Musik rok atau musik cadas (Rock music) adalah genre yang luas dari musik populer yang berasal dari rock and roll di Amerika Serikat pada akhir 1940-an dan awal 1950-an, berkembang menjadi berbagai gaya yang berbeda pada pertengahan 1960-an hingga seterusnya, terutama di Amerika Serikat dan Inggris.

Baru!!: Rebab dan Musik rok · Lihat lebih »

Oktaf

Dalam musik, satu oktaf (kadang disingkat menjadi 8ve) adalah interval antara suatu not dengan not lain dengan frekuensi dua kalinya.

Baru!!: Rebab dan Oktaf · Lihat lebih »

Reconquista

Ilustrasi suatu pertempuran "Reconquista" dari ''Cantigas de Santa Maria''. Reconquista ("penaklukan kembali") merupakan suatu periode dalam sejarah Semenanjung Iberia, yang mana meliputi rentang waktu sekitar 770 tahun antara tahap awal penaklukan oleh kaum Islam pada tahun 710-an dan jatuhnya Granada, negara Islam terakhir di semenanjung tersebut, untuk perluasan kerajaan-kerajaan Kristen pada tahun 1492.

Baru!!: Rebab dan Reconquista · Lihat lebih »

Republik Tuva

ka Republik Tuva (p; Tuva: Тыва Республика, Tyva Respublika), atau Tuva (Тува́), merupakan sebuah nama Subyek Federal Rusia.

Baru!!: Rebab dan Republik Tuva · Lihat lebih »

Senar

Senar Gitar Senar adalah elemen getar yang menghasilkan suara dalam instrumen senar seperti gitar, harpa, piano (kawat piano), dan anggota keluarga biola.

Baru!!: Rebab dan Senar · Lihat lebih »

Spanyol

Spanyol (España), secara resmi dikenal dengan sebutan Kerajaan Spanyol (Reino de España) adalah sebuah negara di Eropa barat daya yang bersama Portugal, terdapat di Semenanjung Iberia.

Baru!!: Rebab dan Spanyol · Lihat lebih »

Terengganu

Terengganu, atau lengkapnya Terengganu Darul Iman, adalah salah satu negara bagian Malaysia.

Baru!!: Rebab dan Terengganu · Lihat lebih »

Thailand

Thailand, secara resmi Kerajaan Thailand (ราชอาณาจักรไทย) yang dibaca Rātcha-āṇāchạk Thai, Rāja-ādnyācạkra Thai; atau (Prathēt Thai, Pradēsa Thai), Muang Thai, atau Mueang Thai (dibaca: "meng-thai", sama dengan versi Inggrisnya, berarti "Negeri Thai"), adalah sebuah negara di Asia Tenggara yang berbatasan dengan Laos dan Kamboja di timur, Malaysia dan Teluk Siam di selatan, dan Myanmar dan Laut Andaman di barat.

Baru!!: Rebab dan Thailand · Lihat lebih »

Timur Jauh

Dalam istilah Eropa, Timur Jauh adalah istilah yang digunakan untuk menunjuk wilayah Asia Timur, Rusia Timur Jauh, dan Asia Tenggara.

Baru!!: Rebab dan Timur Jauh · Lihat lebih »

Timur Tengah

Kawasan Timur Tengah menurut definisi umum (hijau tua) dan menurut definisi G8 (hijau muda). Timur Tengah adalah sebuah wilayah yang secara politis dan budaya merupakan bagian dari benua Asia, atau Afrika-Eurasia.

Baru!!: Rebab dan Timur Tengah · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »