Logo
Unionpedia
Komunikasi
Temukan di Google Play
Baru! Ambil Unionpedia pada perangkat Android™ Anda!
Bebas
Akses lebih cepat ketimbang browser!
 

Salaryman

Indeks Salaryman

"Sararīman" sehari-harinya menaiki kereta api untuk bekerja di wilayah metropolitan Tokyo. adalah sebutan untuk seseorang yang pendapatannya berbasis gaji, terutama mereka yang bekerja untuk perusahaan besar (korporasi).

12 hubungan: Anime, Bahasa Jepang, Gaji, Golf, Karōshi, Kebudayaan Jepang, Mahyong, Manga, Office lady, Pendapatan, Perang Dunia II, Perbudakan upah.

Anime

514x514px Anime adalah animasi asal Jepang yang digambar dengan tangan maupun menggunakan teknologi komputer.

Baru!!: Salaryman dan Anime · Lihat lebih »

Bahasa Jepang

Bahasa Jepang adalah bahasa resmi di Jepang dengan jumlah penutur 128 juta jiwa di seluruh dunia.

Baru!!: Salaryman dan Bahasa Jepang · Lihat lebih »

Gaji

Gaji adalah suatu bentuk pembayaran secara berkala dari seorang majikan pada karyawannya yang dinyatakan dalam suatu kontrak kerja.

Baru!!: Salaryman dan Gaji · Lihat lebih »

Golf

Golf adalah permainan luar ruang yang dimainkan secara perorangan atau tim yang berlomba memasukkan bola ke dalam lubang-lubang yang ada di lapangan dengan jumlah pukulan tersedikit mungkin.

Baru!!: Salaryman dan Golf · Lihat lebih »

Karōshi

Karōshi (過労死) merupakan peristiwa kematian yang disebabkan jam kerja yang berlebih.

Baru!!: Salaryman dan Karōshi · Lihat lebih »

Kebudayaan Jepang

''Fujin & Raijin'', Tawaraya Sōtatsu, abad ke-17. Kebudayaan Jepang telah banyak berubah dari tahun ke tahun, dari kebudayaan asli negara ini, Jomon, sampai kebudayaan kini, yang mengkombinasikan pengaruh Asia, Eropa dan Amerika Utara.

Baru!!: Salaryman dan Kebudayaan Jepang · Lihat lebih »

Mahyong

Mahyong (Kantonis: Màhjeung; atau; Kantonis: Màhjeuk; ejaan Inggris lainnya yang umum antara lain mahjongg, majiang, mah-jong atau mah-jongg) adalah sebuah permainan untuk empat orang yang berasal dari Cina.

Baru!!: Salaryman dan Mahyong · Lihat lebih »

Manga

adalah komik atau novel grafik yang dibuat di Jepang atau menggunakan bahasa Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di sana pada akhir abad ke-19.

Baru!!: Salaryman dan Manga · Lihat lebih »

Office lady

Seorang pekerja wanita Jepang di atas kereta api Office lady, sering disingkat OL (Jepang: オーエル Ōeru), adalah seorang wanita pekerja kantor di Jepang yang memiliki tugas-tugas melayani kebutuhan karyawan kantor lainnya, seperti menyuguhkan teh dan pekerjaan kesekretariatan dan tulis-menulis lainnya.

Baru!!: Salaryman dan Office lady · Lihat lebih »

Pendapatan

Dalam bisnis, pendapatan adalah jumlah uang yang diterima oleh perusahaan atau organisasi dari kegiatan aktivitasnya seperti penjualan produk dan/atau jasa kepada pelanggan.

Baru!!: Salaryman dan Pendapatan · Lihat lebih »

Perang Dunia II

Perang Dunia II atau Perang Dunia Kedua (biasa disingkat menjadi PDII atau PD2) adalah sebuah perang global yang berlangsung mulai tahun 1939 sampai 1945.

Baru!!: Salaryman dan Perang Dunia II · Lihat lebih »

Perbudakan upah

Perbudakan upah adalah istilah yang dikonotasikan secara negatif untuk menarik analogi antara perbudakan dan kerja upahan, dengan berfokus pada kesamaan antara memiliki dan menyewa seseorang.

Baru!!: Salaryman dan Perbudakan upah · Lihat lebih »

KeluarMasuk
Hei! Kami di Facebook sekarang! »